LKPD - 2 Negara-Negara Asean [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Pengayaan N a m a : Naura Ramadhani Kelas :8B



Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) IPS Kelas 8 Materi : ASEAN A.



Sebutkan nama-nama Negara yang menjadi anggota ASEAN beserta karakteristiknya 1. a. Negara : Indonesia b. Bentuk Negara : Republik c. Ibu Kota : Jakarta d. Jumlah Penduduk (2019) : 270, 6 juta jiwa e. Luas Wilayah : 1,905 juta km2 f. Mata Uang : Rupiah g. Lagu Kebangsaan : Indonesia Raya h. Bahasa Resmi : Bahasa Indonesia i. Mayoritas Beragama : Islam j. Hari Kemerdekaan : 17 Agustus 1945 k. Pernah dijajah Oleh Bangsa : Belanda, Jepang, Portugis, Spanyol l. Masuk Menjadi Anggota ASEAN ( Tanggal,Bulan,Tahun) : 8 Agustus 1967 2.



a. Negara : Brunei Darussalam b. Bentuk Negara : Kesultanan c. Ibu Kota : Bandar Seri Begawan d. Jumlah Penduduk (2019) : 433, 903 jiwa e. Luas Wilayah ; 5,765 km2 f. Mata Uang : Dollar Brunei g. Lagu Kebangsaan : Allah Peliharakan Sultan h. Bahasa Resmi : Melayu (resmi), Inggris, Tiongkok i. Mayoritas Beragama : Islam j. Hari Kemerdekaan : 1 Januari 1984 k. Pernah dijajah Oleh Bangsa : Inggris l. Masuk Menjadi Anggota ASEAN ( Tanggal,Bulan,Tahun) : 8 Januari 1984



3.



a. Negara : Republik Filipina b. Bentuk Negara : Republik c. Ibu Kota : Manila d. Jumlah Penduduk (2019) : 108, 1 juta jiwa e. Luas Wilayah : 300.000 km2 f. Mata Uang : Peso g. Lagu Kebangsaan : Lupang Hinirang h. Bahasa Resmi : Filipino atau tagalog (resmi), Inggris (resmi) i. Mayoritas Beragama : Katholik Roma j. Hari Kemerdekaan : 12 Juni 1898, The American Friendship Day: 4 Juli 1948 k. Pernah dijajah Oleh Bangsa : Spanyol l. Masuk Menjadi Anggota ASEAN ( Tanggal,Bulan,Tahun) : 8 Agustus 1967



4.



a. Negara : Kamboja b. Bentuk Negara : Republik Komunis c. Ibu Kota : Phnom Penh d. Jumlah Penduduk (2019) : 16, 49 juta jiwa e. Luas Wilayah : 181.035 km2 f. Mata Uang : Rie g. Lagu Kebangsaan : Nokoreach h. Bahasa Resmi : Bahasa Khmer (resmi), Perancis i. Mayoritas Beragama : Budha Theravada j. Hari Kemerdekaan : 9 November 1953 k. Pernah dijajah Oleh Bangsa : Perancis l. Masuk Menjadi Anggota ASEAN ( Tanggal,Bulan,Tahun) : 30 April 1999



5.



a. Negara : Laos b. Bentuk Negara : Republik Komunis c. Ibu Kota : Vientieni d. Jumlah Penduduk (2019) :7, 169 juta jiwa e. Luas Wilayah : 237.955 km2 f. Mata Uang : Kip g. Lagu Kebangsaan : Pheng Kat Lao h. Bahasa Resmi : Bahasa Lao (resmi), Perancis, Inggris i. Mayoritas Beragama : Budha, Animisme j. Hari Kemerdekaan : 19 Juli 1949 k. Pernah dijajah Oleh Bangsa : Perancis l. Masuk Menjadi Anggota ASEAN ( Tanggal,Bulan,Tahun) : 23 Juli 1997



6.



a. Negara : Malaysia b. Bentuk Negara : Federasi Malaysia ( Monarki Konstitusional ) c. Ibu Kota : Kuala Lumpur d. Jumlah Penduduk (2019) : 31, 95 juta jiwa e. Luas Wilayah : 243 km2 f. Mata Uang : Ringgit g. Lagu Kebangsaan : Negaraku h. Bahasa Resmi : Melayu i. Mayoritas Beragama : Islam j. Hari Kemerdekaan : 31 Agustus 1957 k. Pernah dijajah Oleh Bangsa : Inggris l. Masuk Menjadi Anggota ASEAN ( Tanggal,Bulan,Tahun) : 8 Agustus 1967



7.



a. Negara : Myanmar b. Bentuk Negara : Republik c. Ibu Kota : Yangon d. Jumlah Penduduk (2019) : 54, 05 juta jiwa e. Luas Wilayah : 676.575 km2 f. Mata Uang : Kyat g. Lagu Kebangsaan : Kaba Makye ( Tanah Negaraku Yang Bebas ) h. Bahasa Resmi : Myanmar (resmi), Inggris i. Mayoritas Beragama : Budha, Islam j. Hari Kemerdekaan : 4 Januari 1948 k. Pernah dijajah Oleh Bangsa : Inggris l. Masuk Menjadi Anggota ASEAN ( Tanggal,Bulan,Tahun) : 23 Juli 1997



8.



a. Negara : Singapura b. Bentuk Negara : Republik c. Ibu Kota : Singapura d. Jumlah Penduduk (2019) : 5, 704 juta jiwa e. Luas Wilayah : 728,6 km2 f. Mata Uang : Dolar Singapura g. Lagu Kebangsaan : Majulah Singapura h. Bahasa Resmi : Melayu i. Mayoritas Beragama : Budha j. Hari Kemerdekaan : 9 Agustus 1965 k. Pernah dijajah Oleh Bangsa : Inggris l. Masuk Menjadi Anggota ASEAN ( Tanggal,Bulan,Tahun) : 8 Agustus 1967



9.



a. Negara : Thailand b. Bentuk Negara : Kerajaan Konstusional c. Ibu Kota : Bangkok d. Jumlah Penduduk (2019) : 69,63 juta jiwa e. Luas Wilayah : 513.120 km2 f. Mata Uang : Baht g. Lagu Kebangsaan : Pleng Chard Thai h. Bahasa Resmi : Thai i. Mayoritas Beragama : Budha j. Hari Kemerdekaan : - ( Tidak pernah dijajaj oleh Negara lain )



k. Pernah dijajah Oleh Bangsa : - ( Tidak pernah dijajaj oleh Negara lain ) l. Masuk Menjadi Anggota ASEAN ( Tanggal,Bulan,Tahun) : 8 Agustus 1967 10. a. Negara : Vietnam b. Bentuk Negara : Republik Komunis c. Ibu Kota : Hanoi d. Jumlah Penduduk (2019) : 96,46 juta jiwa e. Luas Wilayah : 331.212 km2 f. Mata Uang : Dong g. Lagu Kebangsaan : Tien Quan Ca h. Bahasa Resmi : Vietnam i. Mayoritas Beragama : Budha j. Hari Kemerdekaan : 2 Juli 1976 k. Pernah dijajah Oleh Bangsa : Perancis l. Masuk Menjadi Anggota ASEAN ( Tanggal,Bulan,Tahun) : 28 Juli 1995



B. C. D. E.



ASEAN singkatan dari : Association of Southeast Asian Nations Kapan ASEAN dibentuk : Tanggal 8 Agustus 1967, Bangkok, Thailand Jelaskan letak secara Astronomis Kawasan ASEAN : 280 LU – 110 LS dan 930 BT - 1410 BT Jelaskan letak secara geografis Kawasan ASEAN : Sebelah Utara berbatasan dengan daratan Cina dan India, sebelah barat berbatasan dengan Samudra Hindia, sebelah selatan berbatasan dengan Samudra Hindia dan Benua Auatralia, untuk sebelah timur berbatasan dengan Samudra Pasifik



Keterangan : -



Tugas bisa langsung kalian kerjakan pada file ini kemudian kirim lewat Google clasroom/WAG Setelah selesai mengerjakan tulis nama dan kelas Waktu mengerjakan ibu kasih waktu 1 minggu Lebih dari 1 minggu walau jawaban benar tapi nilai dikurangi Selamat mengerjakan.