Medan Magnet-Silabus [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

SILABUS KD 3.3 Sekolah/Sat.Pendidikan Kelas/Semester Materi Pokok Alokasi Waktu



: SMA 3 Padang : X II/1 (SATU) : Medan Magnetik : 16 JP



A. KOMPETENSI INTI (KI) KI-1



Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya



KI-2



Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia



KI-3



Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.



KI-4 :



Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkrit dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.



B. RINCIAN KOMPONEN PEMBELAJARAN



Kompetensi Materi Pokok/ Materi Kegiatan Pembelajaran Penilaian Dasar Pembelajaran Mengamati. A. MEDAN MAGNETIK 3.3 Menganalisis  Memahami dan menjawab 1. Tugas : medan magnetik, 1. Medan magnetik Tugas Pendahuluan dari Jawaban Tugas  Induksi magnetik di sekitar induksi wacana“ Medan magnetik” Pen-dahuluan kawat berarus magnetik, dan sebelum pembelajaran di dalam ben-tuk esai  Induksi magnet kawat gaya magnetik kelas melingkar berarus pada berbagai  Mengamati berbagai  Induksi magnet selonoida produk teknologi fenomena kemagnetan berarus dalam kehidupan sehari4.3 Melakukan percobaan tentang induksi magnetik dan gaya magnetik disekitar kawat berarus listrik berikut presentasi hasilnya



2.



3.



 Induksi magnetik pada toroida Gaya magnetik  Gaya magnetik pada penghantar berarus  Gaya magnetik antar dua konduktor lurus panjang dan sejajar  Gaya magnetik pada partikel bermuatan listrik Penerapan gaya magnetik  Bel listrik  Motor listrik  Galvanometer  Loudspeaker



2. Obvservasi : a. Sikap spritual & sosial b. Ketrampilan (unjuk kinerja) menggunakan daftar cek atau Menanya rating scale(format  Siswa menanyakan hal-hal obser-vasi yang belum dipahami dari hasil obser-vasi dan penjelasan guru  Guru mengajukan pertanyaan masalah, agar 3 Portofolio : siswa berlatih me-nyusun Rekaman jurnal hipotesis. hasil kegiatan Mencoba pembelajaran  Siswa melakukan percobaan tentang induksi magnetik dan gaya magnetik di sekitar 4. Proyek: kawat berarus listrik Melakukan Menalar percobaan  Siswa mengolah dan membuat motor mengin-terpretasi data listrik yang diperoleh sederhana,  Siswa mendiskusikan serta hasilpercobaan yang telah mempresentasi dilakukan dalam kelompok kan hasilnya  Siswa menyimpulkan hasil ke-giatan percobaan 5. Tes : Hasil ter UH-1 Mengkomunikasikan, dalam bentuk esai  Siswa secara mandiri dan uraian /kelompok hari, misal bel listrik, kereta cepat dan atau penelusuran studi literatur fenomena kemagnetan dari berbagai sumber



Alokasi Waktu (JP) 16 JP



Sumber belajar  Buku Siswa



dan LKPD tentang. Hakekat Fisikadan Metode Ilmiah



 PPT media presentasi dan konfirmasi guru  Lingkungan sekitarnya  Alat peraga berupa : Baterai, kawat, saklar, magnet







mempresentasikan hasil kegiatan pembelajaran . Siswa berargumentasi dalam diskusi kelas