Objek IPA Dan Pengamatannya [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Objek IPA dan Pengamatanny a



• IPA adalah ilmu yang mempelajari tentang segala sesuatu yang ada di sekitar kita secara sistematis. • Para ilmuwan atau scientist melakukan serangkaian penelitian dengan sangat cermat dan hati-hati



• Hasil-hasil temuan scientist dapat dimanfaatkan untuk kesejahteraan hidup manusia, seperti komputer, televisi, biji jagung hibrida, pupuk, dan sebagainya.



Apa itu Objek IPA ?



Objek yang dipelajari dalam IPA yaitu meliputi seluruh benda di alam dengan segala interaksinya untuk dipelajari polapola keteraturannya. Objek tersebut dapat berupa benda yang sangat kecil, seperti bakteri, virus. Objek yang diamati bisa juga bendabenda yang berukuran sangat besar,



3 LANGKAH KERJA IPA Pengamatan Melibatkan pancaindra, termasuk melakukan pengukuran dengan alat ukur yang sesuai. Pengamatan dilakukan untuk mengumpulkan data dan informasi Membuat Inferensi Merumuskan penjelasan berdasarkan pengamatan. Penjelasan ini digunakan untuk menemukan polapola atau hubungan-hubungan antaraspek yang diamati, serta membuat prediksi. Mengomunikasikan Mengomunikasikan hasil penyelidikan baik lisan maupun tulisan. Hal yang dikomunikasikan



INI JUGA OBJEK IPA LOH…..



Macam-macam Objek Pengetahuan IPA 1) Fisika, mempelajari tentang aspek mendasar alam, misalnya materi, energi, gaya, gerak, panas, cahaya, dan berbagai gejala alam fisik lainnya. 2) Kimia, meliputi penyelidikan tentang penyusun dan perubahan zat. 3) Biologi, mempelajari tentang sistem kehidupan mulai dari ukuran renik sampai dengan lingkungan yang sangat luas. 4) Ilmu Bumi dan Antariksa, mempelajari asal mula bumi, perkembangan dan keadaan saat ini, bintang-bintang, planet-planet, dan berbagai benda langit lainnya.



Manfaat mempelajari IPA • Memahami konsep-konsep IPA dan kaitannya dengan kehidupan seharisehari. • Mempermudah dalam kehidupan untuk kesejahteraan manusia



Terimakasih