Pengadaan Alat Tulis Dan Kantor LPJ [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Pengadaan Alat Tulis dan Kantor Seg Unhas SC Periode 2014/2015 A. LATAR BELAKANG Pada era reformasi dan globalisasi ini, setiap manusia dituntut untuk terus aktif dan kreatif dalam berfikir dan bertindak untuk menghadapi zaman yang serba sempit dan sulit. Terkhusus pada organisasi pendidikan dimana elemen sebuah institusi yang memegang peranan penting dalam mengawal perubahan berpikir. Apakah itu mengarah pada hal yang positif maupun negatif dan dalam kaitannya dengan pengembangan kreatifitas dari pada yang ia naungi. Organisasi kemahasiswaan yang berfungsi untuk menampung, menyalurkan dan mengemban aspirasi dari mahasiswa merupakan konsepsi sebagai jawaban atas tantangan yang ada dimasyarakat. Sebagai mahasiswa yang terlibat langsung pada kebijakan sistem pendidikan, dituntut untuk bertanggung jawab mencari jalan keluar yang baik guna mengembangkan sistem pendidikan tinggi yang berkaitan dengan ruang lingkup Universitas Hasanuddin dan demi eksistensi serta kesinambungan organisasi SEG UNHAS SC. Dalam rangka turut mendukung suasana dan kondisi organisasi yang baik agar dapat memenuhi segala fungsi-fungsi di atas, maka pembinaan ditingkat organisasi



membutuhkan sarana dan prasarana utuk mewujudkan fungsi



organisasi yang lebih baik kedepannya.



Berangkat dari pemikiran diatas, maka kami dari Society of Exploration Geophysicist Hasanuddin University Student Chapter bermaksud melakukan pengadaan alat tulis lembaga dalam rangka memajukan kualitas anggota (member) dan sebagai salah satu program kerja divisi Logistik. B. TUJUAN Adapun tujuan dari pengadaan inventaris organisasi ini yaitu: a) b) c) d)



Meningkatkan kinerja Execituve Committee SEG UNHAS SC Membantu rutinitas operasional organisasi. Mempererat tali persaudaraan antar member SEG UNHAS SC. Memperlancar program kerja Execituve Committee SEG UNHAS SC



C. TEMPAT Pengadaan Inventaris lembaga kemahasiswaan ini telah dilaksanakan di sekretariat Society of Exploration Geophysicist Hasanuddin University Student Chapter (SEG UNHAS SC). D. WAKTU Kegiatan ini telah dilaksanakan pada Bulan April 2014 dengan pembelian barang alat tulis kantor (ATK). E. PELAKSANA Pelaksana Kegiatan adalah Execituve Committee SEG UNHAS SC Bidang Logistik.



F. DAFTAR PENAMBAHAN INVENTARIS (Daftar penambahan inventaris terlampir) G. PENUTUP Demikian laporan pertaanggung jawaban ini kami susun, dengan sebebnarbenarnya dan penuh rasa tanggung jawab, mohon maaf apabila dalam pengadaan ATK ini terdapat kesalahan yang tidak disengaja. Terima kasih kami ucapkan kepada Bapak / Ibu / Instansi dan kepada seluruh pihak yang telah memberikan kontribusi dalam pengadaan ATK ini. Harapan kami, semoga dengan pengadaan ATK ini dapat memperlancar kegiatan kami juga dapat memberikan manfaat dan spirit baru kepada kita dalam mengembangkan dunia sains khususnya dalam bidang ilmu Geofisika. Semoga apa yag telah kita laksanakan dengan niat dan hati yang tulus senantiasa diterima, diberkahi dan diridhoi oleh Allah SWT.



Makassar, 06 Mei 2014



Koordinator Teamwork Bidang Logistik SEG UNHAS SC



Muhammad Irsul Kurniawan NIM. H221 11 253



EXECUTIVE COMMITTEE SEG HASANUDDIN UNIVERSITY STUDENT CHAPTER 2014/2015 President of SEG UNHAS SC



Secretary of SEG UNHAS SC



Rahmat Hidayat



Aswar Syafnur



NIM. H221 10 264



NIM. H221 11 251



LAMPIRAN 1.



DAFTAR PENAMBAHAN BARANG 1) Kertas A4, 10 RIM @ Rp 30.000 : 2) Kertas F4, 20 RIM @ Rp 35.000 : 3) Album Foto ukuran Besar 3, @ Rp 65.500 : 4) Spidol Boardmarker 2 Pak @Rp. 57.000 : 5) Spidol Permanent 1 pak @Rp. 55.000 : 6) Hekter Besar 2 @ Rp 26.000 : 7) Hekter Kecil 3 @ Rp 10.000 : 8) Amplop 10 Dos @ Rp 18.000 : 9) Tinta print 4 warna, 5 paket @ Rp 100.000 : 10) Cartridge Canon warna 3 buah @ Rp 180.000 : 11) Cartridge Canon hitam 3 buah @ Rp 160.000 : 12) Karton Manila 10 buah @ Rp 10.000 : 13) Gabus 1 m, 5 buah @ Rp 20.000 : 14) Lakban 10 buah @ Rp 20.000 : 15) Pensil 2B 1 dos : 16) Tinta stempel 2 buah @ Rp 10.000 : 17) Penggaris 5 buah @ Rp 10.000 : 18) Buku tulis 4 pak @ Rp 25.000 : 19) Buku double folio 10 buah @ Rp 20.000 : 20) Lem fox 5 buah @ Rp 15.000 : 21) Gunting 5 buah @ 10.000 : 22) Map plastik & kertas 100 buah @ Rp 1.000 : 23) Bantalan cap 2 buah @ Rp 5.000 : 24) Box file 10 buah @ Rp 20.000 : 25) Kalkulator 2 buah @ Rp 215.000 : 26) Buku kwitansi 10 buah @ Rp 10.000 : 27) Paper klip 100 buah @ Rp 1.500 : 28) Pembolong kertas 3 buah @ Rp 15.000 : 29) Penghapus karet 10 buah @ Rp 2.000 : 30) Serutan pensil 5 buah @ Rp 2.000 : 31) White board kecil 2 buah @Rp 75.000 : 32) Kertas sertifikat 3 rim @Rp 25.000 :



Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp



300.000 700.000 196.500 114.000 55.000 52.000 20.000 180.000 500.000 540.000 480.000 100.000 100.000 200.000 40.000 20.000 50.000 100.000 200.000 75.000 50.000 100.000 10.000 200.000 430.000 100.000 150.000 45.000 20.000 10.000 150.000 75.000



Rp. 5.362.500 Terbilang: “Lima Juta Tiga Ratus Enam Puluh Dua Ribu Lima Ratus Rupiah”



REKAPITULASI



Tanggal



Jenis Belanja



24 April 2014 12 April 2014



Stempel Biasa Kertas A4 Kertas, pulpen,Doubletip, Lem,ketter,tinta print Kertas A4 70&80 Pin kertas Amplop Printer Epson Tralis Jumlah



1 Mei 2014 09 Februari 2014 03 Mei 2014 04 Mei 2014 27 April 2014 30 April 2014



No. Nota 01 02



Rp. 70.000,Rp. 70.000



03



Rp. 344.200



04 05 06 07 08



Rp. 67.000 Rp. 10.800 Rp. 163.200 Rp. 1.450.000 Rp. 400.000 Rp. 2.575.200



Jumlah



Lampiran Nota :