RTL Pelatihan Toga [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

14/Latkes/Puslatkesda/03/2020



FORMAT RENCANA TINDAK LANJUT PUSAT PELATIHAN KESEHATAN DAERAH PROV DKI JAKARTA Tanggal/ Hari Nama Pelatihan Angkatan



: Rabu, 16/11/2022 : Asuhan Mandiri Pemanfaatan TOGA dan Akupresur :1



Instansi



: Puskesmas Kecamatan Setia Budi



NO



JENIS KEGIATAN



TUJUAN



SASARAN



CARA/METODE



WAKTU DAN TEMPAT



BIAYA



PELAKSANA/ PENANGGUNG JAWAB



1



Menyampaikan Melapor Kepada Kepala Pemanfaatan Asman Puskesmas TOGA dan Akupresur



Kepala Puskesmas Kecamatan Setia Budi



Tatap Muka



Kamis, 17-11-2022 di Puskesmas Kecamatan Setia Budi



-



Fasilitator



2



Menyampaikan Sosialisasi Pemanfaatan Pemanfaatan Asman TOGA dan Akupresur TOGA dan Akupresur



Kasatpel UKM dan UKP PKC Setia Budi



Diskusi



Senin, 21-11-2022 di Puskesmas Kecamatan Setia Budi



-



Fasilitator



3



Menyampaikan Sosialisasi Pemanfaatan Pemanfaatan Asman TOGA dan Akupresur TOGA dan Akupresur



Seluruh Karyawan Puskesmas se Kecamatan Setia Budi



Presentasi dan Tanya Jawab Pada Saat Minlok / Kamisan



Desember 2022



-



Fasilitator



4



Menyampaikan Sosialisasi Pemanfaatan Pemanfaatan Asman TOGA dan Akupresur TOGA dan Akupresur



PJ Kestrad Puskesmas Kelurahan



Penyampain Materi dan Penugasan Pembuatan Video Edukasi TOGA dan Akupresure



Desember 2022



-



Fasilitator dan PJ Kestrad PKC



5



Menyampaikan Sosialisasi Pemanfaatan Pemanfaatan Asman TOGA dan Akupresur TOGA dan Akupresur



Anggota PKK dan Kader PKC Setia Budi



Presentasi,Simulasi, Praktek, Tanya Jawab



Januari 2022



-



Fasilitator dan PJ Kestrad PKC



6



Pembentukan Kelompok Membentuk Kelompok Asman Pemanfaatan Asman Pemanfaatan TOGA dan Akupresur TOGA dan Akupresur



Anggota PKK dan Kader PKC Setia Budi



Presentasi,Simulasi, Praktek, Tanya Jawab



Januari 2022



-



Fasilitator dan PJ Kestrad PKC



Peserta Pelatihan



Mengetahui,



Kepala Puskesmas Kecamatan Setia Budi



nur kholifah Amd kep NIP. 10204519830923201302066 Penjelasan : Kolom nomor Pada kolom ini dicantumkan nomor kegiatan mulai dari 1, 2, 3 dstnya sesuai dengan jumlah kegiatan yang direncanakan. Kolom kegiatan Pada kolom ini dirinci kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan biasanya dimulai dari lapor pada atasan tentang pelatihan yang telah diikuti sampai dengan tujuan yang ingin dicapai. Kolom tujuan Pada kolom ini dicantumkan tujuan dari masing-masing kegiatan, yaitu hasil yang ingin dicapai apabila kegiatan tersebut dilaksanakan. Kolom sasaran Pada kolom ini dicantumkan siapa atau kelompok apa sasaran yang telah ditetapkan pada setiap kegiatan. Kolom cara / metode Pada kolom ini dicantumkan cara-cara atau metode yang digunakan dalam melakukan kegiatan. Kolom waktu dan tempat Pada kolom ini dicantumkan kapan dan dimana kegiatan yang direncanakan tersebut akan dilaksanakan. Kolom biaya Pada kolom ini diisi pembiayaan yang meliputi: besar biaya yang dibutuhkan dan sumber biaya yang dimungkinkan, atau tidak perlu biaya atau biaya sudah tercakup dalam kegiatan yang dipadukan. Kolom pelaksana / penanggung jawab Pada kolom ini dicantumkan nama dari pelaksana / penanggung jawab dari masing-masing kegiatan.



dr. gafar Hartatiyanto NIP 197506122006041003