SK-KD Mulok PLH Kelas 4 SD-MI [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Standar Kompetensi (SK) dan Kompetensi Dasar (KD) PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH) Kelas IV, Semester 1 Standar Kompetensi



Kompetensi Dasar



1. Melakukan cara penanaman berbagai jenis



1.1. Mengenal berbagai tanaman bunga dalam pot 1.2. Menyenangi penanaman di dalam pot



tanaman



1.3. Mempraktikkan penanaman berbagai jenis tanaman



2.



Berpartisipasi



aktif



dalam



mencegah



pencemaran lingkungan



2.1. Menjelaskan terjadinya pencemaran lingkungan 2.2. Memberikan



contoh



cara



berpartisipasi



dalam



mencegah pencemaran lingkungan 2.3. Melaksanakan kebersihan dan penataan kelas 3. Menerapkan kepedulian terhadap lingkungan



3.1. Menjelaskan kepedulian terhadap lingkungan 3.2. Memberikan contoh sikap peduli terhadap lingkungan 3.3. Melakukan pengawasan terhadap lingkungan



Kelas IV, Semester 2 Standar Kompetensi 4.



Membiasakan bersikap siaga menghadapi bencana alam



Kompetensi Dasar 4.1.Mengidentifikasi



bencana



alam



dan



penanggulangannya 4.2. Menunjukkan sikap empati terhadap orang lain 4.3. Mempraktikkan cara menghadapi bencana alam (misalnya: kebakaran hutan)



5. Menerapkan teknologi sederhana



5.1. Menjelaskan pemanfaatan barang-barang bekas, (misalnya gelas plastik kemasan air mineral) 5.2. Membuat hasil karya dari barang bekas 5.3. Menampilkan kelas/sekolah



hasil



karya



dalam



pameran