Skripsi - Yoshita - Eka - Permatasari 4a [PDF]

  • Author / Uploaded
  • soal
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

SKRIPSI HUBUNGAN POLA ASUH KELUARGA DENGAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK AUTIS USIA 6-12 TAHUN DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB-C) TULUNGAGUNG



Oleh: YOSHITA EKA PERMATASARI NIM. A2R16050



PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN SEKOLAH SARJANA ILMU KESEHATAN “HUTAMA ABDI HUSADA” TULUNGAGUNG 2020



SKRIPSI



HUBUNGAN POLA ASUH KELUARGA DENGAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK AUTIS USIA 6-12 TAHUN DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB-C) TULUNGAGUNG Diajukan Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan Pada Pendidikan Program Studi S1 Ilmu Keperawatan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan “Hutama Abdi Husada” Tulungagung



Oleh :



YOSHITA EKA PERMATASARI NIM. A2R16050



PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN SEKOLAH SARJANA ILMU KESEHATAN “HUTAMA ABDI HUSADA” TULUNGAGUNG 2020



SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan dibawah ini Nama



: YOSHITA EKA PERMATASARI



NIM



: A2R16050



Tempat tanggal lahir



: Tulungagung, 15 Juni 1997



Institusi



: Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan “Hutama Abdi Husada” Tulungagung



Menyatakan bahwa skripsi : “HUBUNGAN POLA ASUH KELUARGA DENGAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK AUTIS USIA 6-12 TAHUN DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB-C) TULUNGAGUNG”, adalah bukan skripsi orang lain baik sebagian maupun keseluruhan, kecuali dalam bentuk kutipan yang telah disebutkan sumbernya. Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar – benarnya dan apabila ternyataan ini tidak benar, saya bersedia mendapatkan sanksi akademik. Tulungagung, Agustus 2020 Yang menyatakan,



YOSHITA EKA PERMATASARI NIM. A2R16050



MOTTO “ Jangan Terlalu Ambil Hati Dengan Ucapan Seseorang, Kadang Manusia Punya Mulut Tapi Belum Tentu Punya Pikiran “



PERSEMBAHAN Untuk semua orang yang aku sayangi ( ayah, ibu, dan semua orang yang menyayangiku ) Terimakasih atas bantuan, doa dan motivasi yang telah diberikan 



KATA PENGANTAR



Segala puji bagi Alloh SWT yang telah melimpahkan segala rahmat dan hidayah-Nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi penelitian yang berjudul “Hubungan Pola Asuh Keluarga Dengan Tingkat Kemandirian Anak Autis Usia 6-12 Tahun di Sekolah Luar Biasa Tulungagung”. Dalam penulisan Skripsi ini penulis banyak mendapat bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak, hingga akhirnya Skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik. Untuk itu pada kesempatan ini pula penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Dr. Yitno, S.K.P, M.Pd., selaku Ketua STIKes “Hutama Abdi Husada” Tulungagung. 2. Ibu Evi Tunjung F, S.Kep, Ns, M.Kep., Sp.Kep.J. selaku Ketua Program Studi sarjan Ilmu Keperawatan STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung yang telah memberi arahan dan bimbingan selama pembuatan Skripsi ini. 3. Bapak Lasman, S.Kep, Ners, M.Kep., selaku pembimbing I skripsi ini yang telah sabar dan meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan arahan kepada penulis dalam menyelesaikan Skripsi.. 4. Ibu Dr. Ketjuk Herminaju, SST, S.Pd, MM, selaku pembimbing II yang telah sabar dan meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan arahan kepada penulis dalam menyelesaikan Skripsi. 5. Bapak/Ibu Dosen pengajar STIKes “Hutama Abdi Husada” Tulungagung yang telah memberikan bimbingan, pertimbangan, serta pengarahan selama peneliti mengikuti pendidikan.



6. Kepada kedua orang tua tercinta yang telah memberi dukungan dan dorongan baik material maupun moril selama penyusunan Skripsi ini. 7. Kepada Kepala Sekolah SLB-C Tulungagung yang telah memberikan izin dalam melaksanakan pengambilan data penelitian. 8. Kepada Pihak Perpustakaan STIKes Hutama Abdi Husada yang telah mempermudah peminjaman buku reverensi dalam penulisan ini. 9. Kepada responden yang telah bersedia bekerja sama dalam penyelesaian skripsi ini. 10. Teman-teman Program Studi Sarjana Ilmu Keperawatan STIKes Hutama Abdi Husada yang telah memberikan semangat, yang tidak bisa penulis ungkapkan satu persatu. Serta berbagai pihak yang telah membantu selama proses penyusunan Skripsi ini. 11. Semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian Skripsi ini, baik secara langsung maupun tidak langsung. Peneliti menyadari bahwa dalam penyusunan Skripsi ini, masih jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis sangat mengharapkan saran dan kritik dari berbagai pihak dan semoga Skripsi ini bermanfaat. Amin.



Tulungagung, 07 Agustus 2020



Yoshita Eka Permatasari



Permatasari, Yoshita Eka. NIM. A2R16050. Hubungan Pola Asuh Keluarga dengan Tingkat Kemandirian Anak Autis Usia 6-12 tahun di Sekolah Luar Biasa (SLB-C) Tulungagung. Skripsi, Pembimbing I : Lasman, S.Kep, Ners, M.Kep., Pembimbing II : Dr. Ketjuk Herminaju, SST, S.Pd, MM. Program Studi S1 Keperawatan STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung. ABSTRAK Pola asuh orang tua sangatlah penting, terlebih dalam memberikan perhatian kepada anak-anaknya. Akan tetapi perhatian yang diberikan kepada anak berkebutuhan khsusus bukan sikap untuk memanjakan anak, melainkan perhatian yang cukup untuk melatih dan mengembangkan kemandirian anak. Tujuan penelitian mengetahui hubungan pola asuh keluarga terhadap tingkat kemandirian anak autis usia 6-12 tahun di SLB-C Tulungagung tahun 2020. Penelitian dilakukan tanggal 2-7 Maret 2020. Penelitian metode analitik cross sectional. Populasi penelitian seluruh ibu dan anak autis yang sekolah di SLB Kabupaten Tulungagung sebanyak 135 ibu dan anak, sampel diambil dengan teknik Purposive sampling sejumlah 32 orang. Variabel bebas pola asuh keluarga, variabel terikat kemandirian anak autis. Data diolah dengan editing, coding, scoring dan tabulating, kemudian dianalisis menggunakan uji spearma rho dengan program SPSS. Hasil penelitian didapatkan sebagian besar dari keluarga mempunyai pola asuh demokrasi terhadap anaknya yaitu sebanyak 21 responden (65,6%), sebagian anak autis usia 6-12 tahun besar mandiri, yaitu sebanyak 23 responden (71,9%). Hasil uji statistik speraman rho didapatkan P Value= 0,000 < 0,05, sehingga H0 ditolak dan H1 diterima, artinya ada hubungan pola asuh keluarga terhadap tingkat kemandirian anak autis usia 6-12 tahun di SLB-C Tulungagung Tahun 2020. Cara mengasuh orang tua terhadap anak dengan mempertimbangkan keinginan anak saya sebelum memintanya melakukan sesuatu, mendorong anak untuk berbicara mengenai perasaan dan masalah-masalahnya, pertimbangkan pilihan anak dalam merencanakan sesuatu untuk keluarga (misalnya berakhirpekan, liburan), memberikan kebebasan kepada anak untuk memilih dan melakukan suatu tindakan, menghibur dan menunjukkan pengertian bila anak bingung atau marah, meluangkan waktu dengan suasana hangat dan akrab dengan anak. Kata Kunci: Pola asuh keluarga, Kemandirian anak autis usia 6-12 tahun



Permatasari, Yoshita Eka. NIM A2R16050. Relationship of Family Parenting with the Level of Independence of Autistic Children Age 6-12 years in Tulungagung Extraordinary School (SLB-C). Thesis, Supervisor I: Lasman, S.Kep, Ners, M.Kep., Supervisor II: Dr. Ketjuk Herminaju, SST, S.Pd, MM. Nursing S1 Study Program STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung. ABSTRACT Parenting is very important, especially in paying attention to their children. However, the attention given to children with special needs is not an attitude to pamper children, but enough attention to train and develop children's independence. The purpose of this study was to determine the relationship of family parenting to the level of independence of autistic children aged 6-12 years at SLB-C Tulungagung in 2020. The study was conducted on 2-7 March 2020. The research was cross sectional analytic method. The study population of all autistic mothers and children attending school in SLB Tulungagung Regency was 135 mothers and children, samples were taken by purposive sampling technique of 32 people. The independent variable is family parenting, the dependent variable is autism children independence. Data is processed by editing, coding, scoring and tabulating, then analyzed using the spearma rho test with the SPSS program. The results showed that most of the families have a democratic upbringing to their children as many as 21 respondents (65.6%), most autistic children aged 6-12 years are mostly independent, as many as 23 respondents (71.9%). The statistical test results obtained by Speraman rho P Value = 0,000