Soal TWK [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Soal TWK 1. Asas Ius Soli merupakan asas yang digunakan suatu negara untuk menentukan kewarganegaraan… a. Sejarah hidupnya b. Tempat kelahirannya c. Asal-usul kejadiannya d. Asal usul keturunannya e. Agama yang dianutnya 2. Perjanjian bilateral dan multilateral memiliki beberapa perbedaan, salah satunya adalah : a. Objeknya b. siffatnya c. strukturnya d. cara berlakunya e. jumlah pesertanya. 3. Indonesia memiliki batas-batas kewilayahan negara, baik itu wilayah darat,laut,dan udara. Pembatasan negara merupakan fungsi wawasan nusantara , yaitu… a. Wawasan nusantara sebagai konsepsi ketahanan nasional b. Wawasan nusantara sebagai wawasan pembangun c. Wawasan nusantara sebagai wawasan pertahanan d. Wawasan nusantara sebagai wawasan perekonomian e. Wawasan nusantara sebagai wawasan kewilayahan. 4. Factor lain sebagai upaya peningkatan pemahaman terhadap generasi muda adalah dengan melakukan pendekatan edukatif. Berikut ini cerminan dari pendekatan edukatif adalah… a. Memberikan ruang ternuka untuk menyalurkan ide dan kreativitas b. Mewajibkan dalam kegiatan sekolah untuk ikut dalam kesenian c. Patuh terhadap hokum dan tata peraturan d. Menonton pertunjukan wayang kulit e. Membuat keputusan bersama dalam sebuah musyawarah anggota OSIS 5. Tindakan bullying saat ini menjadi momok yang menakutkan bagi generasi muda. Bahkan, bullying bisa dilakukan dimana saja karena arus perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang begitu cepat. Penyebab utama kasus cyber bullying pada era milenial saat ini ditinjau dari pendekatan pilar kebangsaan disebabkan oleh… a. Kurangnya kesadaran terhadap hokum b. Lemahnya pendidikan dasar c. Minimnya pengawasan yang dilakukan oleh sekolah d. Kurangnya bimbingan konseling pada peserta didik e. Lunturnya pemahaman terhadap nilai-nilai Pancasila 6. Pencetus ide dan implementasi terhadap konsep 4 pilar kebangsaan diprakarsai oleh .. a. Megawati Soekarno Putri b. BJ.Habibie c. Taufik Kiemas



d. Amien Rais e. Samuel Simanjuntak 7. Hubungan antara NKRI dengan semboyan Bhinneka Tunggal Ika adalah… a. NKRI dapat dicapai dengan semangat persatuan b. Bhineka Tunggal Ika merupakan tujuan kebersamaan c. Persamaan derajat pada seluruh rakyat Indonesia d. Kesempurnaan NKRI bukan berasal dari semangat kebhinekaan e. Negara kesatuan bukan tujuan utama semboyan Bhineka Tunggal Ika 8. Polemik empat pilar kebangsaan yang digagas Taufik Kiemas mengalami problemantika terhadap kedudukan… a. Pancasila b. UUD 1945 c. NKRI d. Bhinneka Tunggal Ika e. Sistem Peradilan Nasional 9. NKRI merupakan negara yang berlandasan Pancasila. Hal ini merupakan simpulan dari… a. Supersemar b. Pancasila sila ke-3 c. Pembukaan UUD 1945 alinea ke-1 d. Pembukaan UUD 1945 alinea ke-2 e. Pembukaan UUD 1945 alinea ke-4



TWK INTEGRITAS DAN BAHASA INDONESIA! SKD CPNS 2019 2020 1. Setiap pegawai harus membuka diri terhadap hak masyarakat untuk membuka diri terhadap hak masyarakat untuk memberikan informasi secara jujur, benar dan tidak diskriminatif terhadap masyarakat karena menganut asas… a. Proporsionalitas b. Efektivitas c. Kepentingan umum d. Keterbukaan e. Tertib penyelenggaraan negara