Sop - PG 01 Sop Penanganan Pasien Dengan Abses Gigi [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

SOP/PG/01/2015



Page 1 of 4



PENANGANAN PASIEN DENGAN ABSES GIGI



SOP



No. Dokumen



:



SOP/PG /01/2015



No. Revisi



:



00



Tanggal terbit



:



2 Agustus 2015



Halaman



:



1- 3



UPTD PUSKESMAS CUKIR



1.



Pengertian



dr. Hexawan T.W, MKP NIP. 197106082002121006



Pembengkakan pada gingiva atau ke jaringan subkutan sekitarnya (kulit dan sekitar pipi ataupun mata) yang disebabkan adanya infeksi pada gigi/ sisa akar yang telah mati yang meluas ke jaringan sekitarnya kadang disertai adanya trismus.



2.



Tujuan



Untuk menyembuhkan infeksi pada gigi dan mengembalikan fungsi pengunyahan



3. Kebijakan



SK Kepala Puskesmas No. 188.4/257/415.25/2015 tentang Pemberlakuan Standar Operasional Prosedur (SOP) di Puskesmas Cukir



4.



Referensi



Buku Panduan Praktik Klinik Kedokteran Gigi pada Pelayanan Primer, Kemenkes RI, 2013



SOP/PG/01/2015



5.



Langkah-langkah



Page 2 of 4



- Petugas mempersiapkan bahan-bahan dan alat yang akan digunakan, kemudian petugas mencuci tangan dengan sabun dan mengeringkannya dengan tisu/lap - Petugas memakai masker dan mempersilahkan -



pasien masuk ruangan gigi Petugas melakukan anamnesa terhadap pasien Petugas memakai sarung tangan Petugas mempersilahkan pasien duduk di kursi gigi Petugas melakukan pemeriksaan gigi intra oral dan mencatat keadaan gigi geligi di lembar pemeriksaan odontogram bagi pasien baru dan melakukan pemeriksaan



ekstra oral kemudian menentukan



diagnose penyakit dilanjutkan dengan menentukan rencana perawatan - Kemudian pasien diinstruksikan untuk kumur dengan air garam hangat/ air sirih di rumah dan latihan membuka menutup mulut - Petugas memberikan resep berupa obat antibiotic minimal 3 hari dan obat analgesik - Pasien disuruh untuk kontrol setelah obat habis untuk dilakukan pencabutan pada gigi sisa akar - Petugas melakukan pencatatan pada Rekam Medis (Family Folder) dan memasukkan data ke P-Care dan Simpus



SOP/PG/01/2015



6.



Diagram Alir Petugas mempersiapkan alat dan bahan,kemudian cuci tangan dengan sabun



Petugas memakai masker dan mempersilahkan pasien masuk ruangan gigi



Petugas melakukan anamnesa terhadap pasien



Petugas memakai sarung tangan



Petugas mempersilahkan pasien duduk di kursi gigi dan melakukan pemeriksaan IO/ EO



Petugas menentukan diagnose dan rencana perawatan



Instruksi pada pasien untuk kumur air garam hangat/air sirih di rumah dan latihan buka tutup mulut



Petugas memberi resep



Pasien disuruh kontrol setelah obat habis



Petugas melakukan pencatatan di buku Rekam Medis dan Simpus serta P-Care



Page 3 of 4



SOP/PG/01/2015



7. Unit terkait



Poli Gigi, Poli Umum, UGD



8. Alat dan Bahan



-dental unit



Page 4 of 4



- Hand instrument - betadin - kapas dan kasa steril 9. Hal-hal yang perlu diperhatikan



- Keadaan umum pasien sebelum pencabutan - Tekanan darah - Gula darah



10. Dokumen terkait



- OH - Rekam Medis (FamilyFolder) - Simpus dan P-Care