SPO Surgical Safety Checklist (Edit) [PDF]

  • Author / Uploaded
  • dwipy
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

SURGICAL SAFETY CHECKLIST : SIGN IN, TIME OUT DAN SIGN OUT



No. Dokumen ………...........



No. Revisi ......………



Halaman ...... dari .......



RSUD Simo Ditetapkan Direktur RSUD Simo kabupaten Boyolali



STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL (SPO)



Tanggal Terbit ....................... Dr. FX. Kristandyoko, MPH NIP. 19711203 200501 1 003 



Sign In adalah suatu langkah –langkah penilaian kesiapan tindakan operasi yang dilakukan sebelum induksi anestesi (Before Induction of Anaesthesia)







Time Out adalah suatu langkah-langkah kegiatan melakukan verifikasi final terhadap tindakan pasien di kamar operasi sebelum insisi kulit (Before Skin



PENGERTIAN



Incision) 



Sign Out adalah suatu langkah-langkah kegiatan menilai kelengkapan tindakan o[erasi sebelumpasien meninggalkan kamar operasi (Before Patient Leaves operating Room )







Lembar ini berada dihalaman keduan dari lembar Verifikasi dan penandaan lokasi Prosedur Pasien Operasi dan merupakan bagian dari rekam medis



Sebagai panduan untuk melakukan penialaian kesiapan dan kelengkapan TUJUAN



tindakan operasi di kamar operasi untuk menjamin keselamatan pasien operasi. 1. Peraturan Bupati Boyolali Nomor 45 Tahun 2015 Tentang Tata Kelola Rumah Sakit Umum Daerah Simo Kabupaten Boyolali Sebagai Satuan



KEBIJAKAN



Kerja Perangkat Daerah Dengan Pola Pengelolaaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah. 2. Kebijakan Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Simo No.



/



/



/



2015 tentang Panduan Pelaksanaan Sistem Identifikasi Pasien



PROSEDUR



SIGN IN 1. Sign In dilakukan oleh perawat sirkuler dan dihadir minimal oleh dokter anestesi,perawat kamar operasi dan pasien sebelum pasien di induksi 2. Lakukan konfirmasi kepada pasien tentang kebenaran : identitas pasien, lokasi operasi, prosedur dan apakah pasien sudah memberikan persetujuan dalam lemabr informed consient. Apabila ada yang belum terkonfirmasi, segera lakukan dan beri tanda centang () pada kotan “Ya” 3. Periksa area operasi sudahkah diberi penandaan operasi (marking), kalau sudah beri tanda centang () pada kotak “Ya”. Apabila penandaan operasi tidak dapat diterapkan, beri tanda centang () pada kotak “Tidak



Dapat Diterapkan”



SURGICAL SAFETY CHECKLIST : SIGN IN, TIME OUT DAN SIGN OUT



No. Dokumen ………...........



No. Revisi ......………



Halaman ...... dari .......



RSUD Simo 4. Tanyakankepada dokter anestesi apakh mesin anestesi dan obat-obatan anestesi sudah di ceek dan lengkap. Apabila belum, segera cek dan lengkapi, dan beri tanda centang () pada kotak “Ya” apabila sudah di cek dan lengkap. 5. Tanyakan kepada perawat kamar operasi apakah alat Pulse Oximeter pasien sudah terpasang dan berfungsi. Bila tidak berfungsi, segera lakukan penggantian dan beri tanda centang () pada kotak “Tidak” dan apabila ada beri tanda centang () pada kotak “Ya” apabila sudah terpasang dan berfungsi. 6. Tanyakan kepada pasien apakah ada riwayat alergi pada pasien. Apabila tidak ada, beri tanda centang () pada kotak Tidak dan apabila ada beri tanda centang () pada kotak “Ya” dan tuliskan nama obat atau bahan yang menebabkan pasien alergi. 7. Tanyakan kepada dokter anestesi adakah risiko aspirasi atau kesulitan pada jalan napas pada pasien. Apabila tidak ada, beri tanda centang () pada kotak “Tidak” Apabila ada, beri tanda centang () pada kotak “Ya” dan peralatan peralatan bantu napas harus tersedia. 8. Tanyakan kepada dokter anestesi apakah ada risiko perdarahan lebih dari 500ml (atau lebih dari 7 ml / kg BB pada anak) Apabila tidak ada, beri tanda centang () pada kotak “Tidak” Apabila ada, beri tanda centang () pada kotak “Ya” dan harus sudah disipakan akses intravena dan harus sudah ada rencana pemberian cairan.



PROSEDUR TIME OUT 1. Time Out dilakukan oleh perawat sirkuler dan dihadiri oleh seluruh orang yang terlibat dalam tindakan operasi sebelum insisi dilakukan. 2. Mintalah seluruh orang yang terlibat dalam tindakan operasi untuk menyebutkan nama dan perannya masing-masing. Beri tanda centang



() pada kolom apabila sudah dilakukan. 3. Lakukan konfirmasi kepada dokter operator tentang nama pasien, nama prosedur dan lokasi operasi. Berikan tanda centang () apabila sesuai. 4. Tanyakan apakah antibiotik profilaksis sudah diberikan 60 menit sebelum operasi. Beri tanda centang () pada kotak “Ya” bila sudah diberikan dan beri tanda centang () pada kotak “Tidak dapat Diterapkan bila tidak dapat diterapkan”



SURGICAL SAFETY CHECKLIST : SIGN IN, TIME OUT DAN SIGN OUT



No. Dokumen ………...........



No. Revisi ......………



Halaman ...... dari .......



RSUD Simo 5. Tanyakan



apakah



sudah



dipersiapkan



langkah-langkah



untuk



mengantisipasi kejadian kritis pada pasien kepada : Dokter Operator 



Apakah sudah dipersiapkan langkah-langkah untuk mengantisipasi kejadian kritis atau sesuatu yang tidak diinginkan apabila terjadi pada pasien. Dokter operator menjawab kemungkinan kesulitan yang akan terjadi dan beri tanda centang () pada kolom “Ya” bila sudah dipersiapkan antisipasi.







Tanyakan berapa estimasi lama operasi. Tuliskan perkiraan waktu dan beri tanda centang () pada kolom “Ya”







Tanyakan perkiraan kehilangan darah pada pasien dan tuliskan perkiraan kehilangan darah dan beri tanda centang () pada kolom “Ya” bila langkah antisipasi kehilangan darah sudah dilakukan.



Dokter Anestesi 



Tanyakan apakah terdapat hal penting tentang kondisi pasien yang perlu diperhatikan. Beri tanda centang () pada kolom “ya” bila pasien memerlukan perhatian khusus dan sudah dilakukan langkah antisipasi oleh dokter anestesi.







Apabila terdapat perbedaan dari kegiatan diatas (Sign In – Time Out – Sign Out) , aktifitas harus dihentikan sampai dengan perbedaan dapat diatasi.



UNIT TERKAIT



Instalasi Kamar Operasi