Tertib Acara Perayaan Natal Sman 1 Panyabungan Bentuk Buku [PDF]

  • Author / Uploaded
  • IKO
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

TERTIB ACARA PERAYAAN NATAL SMA NEGERI 1 PANYABUNGAN Sabtu, 16 Desember 2017



Tema Sub Tema



: Ceritakanlah tentang Kasih Allah kepada dunia : Suka cita Natal menggerakkan siswa/siswi SMA Negeri 1 Panyabungan bangkit menjadi terang dan menyatakan kasih Kristus kepada sesama (Yesaya 60:1).



I. BARISAN PROSESI (JEMAAT BERDIRI) II. KATA SAMBUTAN 1. Ketua Natal / Osis 2. Mewakili Parhalado 3. Mewakili Orang tua 4. Mewakili Guru Pembimbing 5. Mewakili Kepala Sekolah III. PENYALAAN LILIN 1. Pendeta 2. Ketua Panitia Natal 3. Utusan Parhalado 4. Utusan Orang tua 5. Utusan Guru Pembimbing 6. Utusan Kepala Sekolah IV. IBADAH NATAL 1. Bernyanyi dari K.J No. 123 : 1+3 “Slamat-Slamat datang” S'lamat, s'lamat datang, Yesus, Tuhanku! Jauh dari sorga tinggi kunjunganMu. S'lamat datang, Tuhanku, ke dalam dunia; Damai yang Kaubawa tiada taranya, Salam, salam! Nyanyian malaikat nyaring bergema; gembala mendengarnya di Efrata: "Kristus sudah lahir, hai percaya kabarku! Dalam kandang domba kau dapat bertemu." Salam, salam! 2. Votum / Responsoria Oleh Pendeta / Parhalado (Jemaat Berdiri) L : Di dalam Nama Allah Bapa dan Nama AnakNya TuhanYesus dan Nama Roh Kudus. Amin. Terpujilah Allah Bapa yang telah mengutus AnakNya Yesus Kristus ke dalam dunia untuk menebus umat manusia dari perhambaan dosa. J : Terimalah ya Tuhan, karena Engkau berkenan mengutus AnakMu Yang Tunggal untuk menyelamatkan kami. L : Allah Bapa telah berkenan memperdamaikan diriNya dengan manusia. Karena itu, hiduplah dalam damai dengan saudara-saudaramu, bertolong-tolonganlah menanggung beban, dilingkungan dan tempatmu bekerja. Kasihilah Tuhan Allahmu dengan segenap hatimu. J : Isilah hati kami dengan kasihMu supaya kami dapat menjadi saluran berkatMu kepada semua orang yang bertemu dengan kami.



L



: Dengan demikian, kamu makin diteguhkan oleh Firman Tuhan. Alangkah baik bila kamu memperhatikan firmanNya dan berpegang kepada aturanNya. Haleluya. J : (Menyanyikan) K.J. 109 : 2 “Hai Mari Berhimpun” Terang yang ilahi, Allah yang sejati, tlah turun menjadi manusia Allah sendiri dalam rupa insan ! Sembah dan puji Dia Sembah dan puji Dia, Sembah dan puji Dia, Tuhanmu ! L : Marilah kita berdoa ! Bapa yang terkasih dalam Yesus Kristus, kami bersyukur karena Engkau masih memperkenankan kami beribadah merayakan Hari Kelahiran Tuhan kami Yesus Kristus, di tempat ini. Biarlah melalui ibadah Perayaan Natal ini iman kami semakin diperbaharui dan pengharapan kami semakin dikuatkan dan pikiran kita semakin diteguhkan, ikatan kasih semakin dikokohkan dan roh saling menolong ditumbuhkan. Sehingga kami bertumbuh ke arah kesempurnaan di dalam pengenalan Engkau. Duduk. 3. Bernyanyi dari K.J. No. 64 : 1-2 “Bila ku lihat bintang gemerlapan” Bila kulihat bintang gemerlapan dan bunyi guruh riuh kudengar, ya Tuhanku, tak putus aku heran melihat ciptaanMu yang besar. Maka jiwaku pun memujiMu: “Sungguh besar Kau, Allahku!” Maka jiwaku pun memujiMu: “Sungguh besar Kau, Allahku!” Ya Tuhanku, pabila kurenungkan pemberianMu dalam Penebus, ‘ku tertegun: bagiku dicurahkan oleh PutraMu darahNya kudus. Maka jiwaku pun memujiMu: “Sungguh besar Kau, Allahku!” Maka jiwaku pun memujiMu: “Sungguh besar Kau, Allahku!” 4. Liturgi 1 : “Penciptaan” 5. Puisi : Abadi (Citra) 6. Bernyanyi dari K.J. No. 387 : 1-2 “Ku Heran, Allah Mau Memb'ri” 'Ku heran, Allah mau memb'ri rahmatNya padaku dan Kristus sudi menebus yang hina bagaiku! Reff : Namun 'ku tahu yang kupercaya dan aku yakin 'kan kuasaNya, Ia menjaga yang kutaruhkan hingga hariNya kelak! 'Ku heran, oleh rahmatNya. Hatiku beriman dan oleh kuasa SabdaNya jiwaku pun tent'ram. 7. Vocal Group : Kasih Yang Sempurna (Panyabungan) 8. Koor : SMA Negeri 1 Panyabungan 9. Liturgi UU : “Kejatuhan Manusia ke Dalam Dosa” 10. Bernyanyi K.J. No. 101 : 1+3 “Alam Raya Berkumandang” Alam raya berkumandang oleh pujian mulia; dari gunung, dari padang kidung malaikat bergema: Gloria in excelsis Deo! Gloria in excelcis Deo! Sudah lahir Jurus'lamat itu berita lagunya. Puji dan syukur dan hormat dipersembahkan padaNya. Gloria in excelsis Deo! Gloria in excelcis Deo! 11. Vocal Group : Di Parmudu-Mudu (Kampung Baru) 12. Puisi “Tanpa Tuhan Aku Tak Berarti” (Indah dan Serena) 13. Liturgi III “Nubuat Para Nabi” 14. Bernyanyi K.J. No. 109 : 1-2 “Hai Mari Berhimpun” Hai mari, berhimpun dan bersukaria! Hai mari semua ke Betlehem! Lihat yang lahir, Raja Balasorga! Sembah dan puji Dia, sembah dan puji Dia, Sembah dan puji Dia, Tuhanmu!



Terang yang ilahi, Allah yang sejati, t'lah turun menjadi manusia. Allah sendiri dalam rupa insan! Sembah dan puji Dia, Tuhanmu! 15. Vocal Group : Bapa Yang Baik (Aek Bingke) 16. Liturgi IV “Kelahiran Yesus Kristus” 17. Koor SMA Negeri 1 Panyabungan “Telah Lahir di Dalam Palungan” 18. Bernyanyi dari K.J. No. 92 : 1-2 “Malam Kudus” Malam kudus, sunyi senyap; dunia terlelap. Hanya dua berjaga terus ayah bunda mesra dan kudus; Anak tidur tenang, Anak tidur tenang. Malam kudus, sunyi senyap. Kabar Baik menggegap; bala sorga menyanyikannya, kaum gembala menyaksikannya: “Lahir Raja Syalom, lahir Raja Syalom!” 19. Liturgi V “Hidup Baru” 20. Vocal Group “Bagai Bahtera” (Janji Matogu) 21. Puisi 22. Liturgi Guru 23. Bernyanyi lagu pujian “Kusiapkan Hatiku Tuhan” Kusiapkan hatiku, Tuhan, menyambut firmanMu saat ini. Aku sujud menyembah Engkau dalam hadiratMu, saat ini. Curahkanlah pengurapanMu kepada umatMu saat ini. Kusiapkan hatiku, Tuhan, mendengar firmanMu. FirmanMu, Tuhan, tiada berubah, sejak semulanya dan s’lama-lamanya tiada berubah. FirmanMu, Tuhan, penolong hidupku, Kusiapkan hatiku Tuhan, menyambut firmanMu. 24. Renungan Natal 25. Bernyanyi dari BE Nomor 848 “Dison Adong Huboan Tuhan” (sambil mengumpulkan persembahan) 1. Dison adong huboan Tuhan, Parbue ni ngolungku na so tardok nian. Sadia ma argana Tuhan molo sai ni rajuman sude denggan basaM? Jalo ma Tuhan, sai las ma rohaM. 2. Tanganku na metmet da, Tuhan, Na so hea mansari dope au on Tuhan; Rohangku ma hulehon, Tuhan Na boi pelehononku gabe las ni rohaM, Jalo ma Tuhan, sai las ma rohaM. 3. Huingot do hataM da, Tuhan, Ingkon sarihononhon anggim na metmetan; Ampehon ma tanganMu sangkan, Itak na otik I unang suda nian, Jalo ma Tuhan, sai las ma rohaM. 26. Doa Penutup V. HIBURAN Jedah