FGD - Pembangunan SJUT (Ducting Bersama) Oleh JAKPRO [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Focus Group Discussion (FGD) Tahap II



Sarana Jaringan Utilitas Terpadu (SJUT) DKI Jakarta Jakarta – 30 Januari 2020



Peta Rencana Jaringan SJUT DKI Jakarta



Jadwal Lokasi Pembangunan SJUT (1) Program Kegiatan Strategis Daerah (KSD) Dinas Bina Marga (DBM)



Jadwal Lokasi Pembangunan SJUT (2) Kegiatan Strategis Daerah (KSD), Suku Dinas (SUDIN)



Jadwal Lokasi Pembangunan SJUT (3) Sisa Ingub No. 126



Ringkasan Daftar Ruas Jalan



Tahapan



Total Ruas Jalan



Total Panjang Jalan (m)



- KSD DBM Complete Street



12



46.535



- KSD DBM Regular



11



71.756



2



- KSD Sudin



16



30.109



3



Ingub No. 126



22



59.752



61



208.152



1



Program



TOTAL



Jadwal Rencana Kegiatan Penyelenggaraan Sarana Jaringan Utilitas Terpadu (SJUT)



No



Kegiatan



Waktu Mulai



Waktu Selesai



Pihak Terlibat



1



Focus Group Discussion (FGD) Tahap II



30 Januari 2020



30 Januari 2020



DBM, JAKPRO & Operator



2



Survey Bersama DBM



4 Februari 2020



7 Februari 2020



DBM, JAKPRO & Operator



3



Proses PKS Dengan Operator



M II Februari



M III Februari



JAKPRO & Operator



4



Pelaksanaan Pembangunan SJUT



Februari 2020



Oktober 2020



JAKPRO



Hasil Survey (Sample 1) Jl. Ir. H. Juanda (Jakarta Pusat)



Lokasi / Nama Jalan Jl. Ir. H. Juanda



Jumlah Kabel Udara



Kondisi Trotoar (bagus/tidak)



Lebar Trotoar



Pekerjaan Trotoar Bina Marga (ada/tidak)



± > 10 Unit



Bagus



2-5 m



Tidak



Keterangan Trotoar sudah menyatu dengan pemukiman warga



Hasil Survey (Sample 2) Jl. Tomang Raya (Jakarta Barat)



Lokasi / Nama Jalan Jl. Tomang Raya



Jumlah Kabel Udara



Kondisi Trotoar (bagus/tidak)



Lebar Trotoar



Pekerjaan Trotoar Bina Marga (ada/tidak)



± > 15 unit



Tidak



2-4 m



Tidak



Keterangan -



Hasil Survey (Sample 3) Jl. Casablanca (Jakarta Selatan)



Lokasi / Nama Jalan Jl. Casablanca (Sisi Selatan)



Jumlah Kabel Udara



Kondisi Trotoar (bagus/tidak)



Lebar Trotoar



Pekerjaan Trotoar Bina Marga (ada/tidak)



± < 20 unit



Tidak



1,5-6 m



Tidak



Keterangan -



Hasil Survey (Sample 4) Jl. KH. Mas Mansyur (Jakarta Pusat)



Lokasi / Nama Jalan Jl. KH. Mas Mansyur



Jumlah Kabel Udara



Kondisi Trotoar (bagus/tidak)



Lebar Trotoar



Pekerjaan Trotoar Bina Marga (ada/tidak)



± > 30 Unit



Tidak



0-6 m



Tidak



Keterangan Panjang Trotoar berikut saluran



Hasil Survey (Sample 5) Jl. Pramuka (Jakarta Pusat)



Lokasi / Nama Jalan Jl. Pramuka



Jumlah Kabel Udara



Kondisi Trotoar (bagus/tidak)



Lebar Trotoar



Pekerjaan Trotoar Bina Marga (ada/tidak)



± < 10 Unit



Tidak



0-6 m



Tidak



Keterangan -



Spesifikasi Teknis Sarana Jaringan Utilitas Terpadu (SJUT)



Skematik Implementasi Manhole – Handhole



Visual Metode Kerja Boring Katrek Via MH DBM & MH JAKPRO



Ducting Tipe 1 HDPE Ducting – 10 Inch Kabel Fiber Optik



Kabel Listrik



▪ Pipa HDPE 20/16 mm (Untuk kabel FO 72 core) ▪ Pipa HDPE 25/20 mm (Untuk kabel FO 96 core)



Metode Pekerjaan (Tipe 1) Boring Katrek (Via MH DBM)



▪ Asumsi pencapaian boring ± 100 m / hari / tim ▪ Jarak Antar MH DBM 1 ke 2 ± 25 30 m



Metode Pekerjaan (Tipe 2) Boring Katrek (Via MH JAKPRO)



▪ Asumsi pencapaian boring ± 100 m / hari / tim ▪ Ukuran galian ± 1,2 x 1,6 m (LP) ▪ Kedalaman galian ± 1,5 – 2 m



Fasilitas Pendukung (1) Manhole Tipe 1 (Utama) ▪ Instalasi Manhole ± per 200 m ▪ Slack cable ditempatkan pada besi U (Hanger) ▪ Mengakomodir slack kabel FO untuk kegiatan maintenance & branching ke customer ▪ Ukuran (dimensi bagian dalam ± 2,5 x 1,8 x 1,85 m (LPT) ▪ 1 besi U memiliki kapasitas maks. 3 Kabel FO 96 core (bertumpuk pada 1 besi U) & 1 buah joint closure ▪ 1 Manhole mengakomodir 8 buah besi U



Fasilitas Pendukung (2) Manhole Tipe 2 (Box Control)



▪ Instalasi Manhole (Box Control) ± per 50 m ▪ Tidak Terdapat Fasilitas apapun di dalam ▪ Manhole ini digunakan untuk proses maintenance utilitas ▪ Manhole ini disediakan pada metode kerja selain menggunakan MH DBM ▪ Ukuran (dimensi bagian dalam ± 2,5 x 0,7 x 1,85 m (LPT)



Fasilitas Pendukung (3) Handhole



▪ Instalasi Handhole ± per 35 m (menyesuaikan kebutuhan) ▪ Handhole ini digunakan untuk mengakomodir para pemilik utilitas yang akan melakukan penarikan kepada sisi pelanggan ▪ Penempatan Handhole berdekatan dengan pelanggan (ujung trotoar) ▪ Ukuran (dimensi bagian dalam ± 0,4 x 0,4 x 0,6 (LPT)



Perancangan & Pendataan Sarana Jaringan Utilitas Terpadu (SJUT)



Pendataan Utilitas Eksisting & Rencana Pembangunan Para Pemilik Utilitas



No.



Deskripsi



1



Overview Instansi



2



Informasi Data Nama Instansi



Alamat



Bidang Instansi



Contact Person



Nama PIC



Jabatan



No Telepon



Email



3



Status Eksisting Kabel Udara



Jumlah Kabel Udara (Buah)



Jumlah Core (12,24,96c dll)



Perijinan (Ada/Tdk)



Sisi Pada Ruas Jalan (Utara, Timur, Selatan, Barat)



4



Prognosa Kebutuhan Pada Ducting Bersama



Jumlah Subduct 20/16 mm (polong)



Jumlah Subduct 25/20 mm (polong)



5



Prognosa Kebutuhan Pada Jalur Akses



6



Status



Panjang Kabel (m)



Total Panjang alur (m)



Jumlah Subduct 40/34 mm (polong)



Total Panjang alur (m)



Penurunan KU Eksiting (Ya/Tidak)



Penempatan KT Baru (Ya/Tidak)



Terima Kasih