Indikator Mutu Unit Rekam Medis [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Kelengkapan Pengisian Rekam Medik 24 Jam Setelah Selesai Pelayanan (SPM) Judul



Kelengkapan Pengisian Rekam Medik 24 Jam Setelah Selesai Pelayanan



Dimensi mutu



Kesinambungan pelayanan dan keselamatan



Tujuan Indikator



Tergambarnya tanggung jawab dokter dalam kelengkapan informasi rekam medis



Rationalisasi



Definisi operasional Frekuensi pengumpulan data



Kelengkapan pengisian rekam medis untuk memperlancar proses pelaporan kelengkapan rekam medis Rekam medik yang lengkap adalah, rekam medik yang telah diisi lengkap oleh dokter dalam waktu ≤ 24 jam setelah selesai pelayanan rawat jalan atau setelah pasien rawat inap diputuskan untuk pulang, yang meliputi identitas pasien, anamnesis, rencana asuhan, pelaksanaan asuhan, tindak lanjut, dan resume. 1 bulan



Periode analisis 3 bulan Numerator



Jumlah rekam medik yang disurvey dalam 1 bulan yang diisi lengkap



Denominator



Jumlah rekam medik yang disurvey dalam 1 bulan



Sumber data



Survey



Standar



100 %



Penanggung jawab



Kepala Instalasi rekam medik/wadir pelayanan medik



Kelengkapan Informed Concent Setelah Mendapatkan Informasi Yang Jelas (SPM) Judul



Kelengkapan Informed Concent Setelah Mendapatkan Informasi Yang Jelas



Dimensi mutu



Keselamatan



Tujuan



Tergambarnya tanggung jawab dokter untuk memberikan informasi kepada pasien dan mendapat persetujuan dari pasien akan tindakan medik yang akan dilakukan



Rationalisasi Definisi operasional



Kelengkapan informed consent akan memperlancar proses pelaporan analisis kelengkapan rekam medis Informed Concent adalah persetujuan yang diberikan pasien/keluarga pasien atas dasar penjelasan mengenai tindakan medik yang akan dilakukan terhadap pasien tersebut



Frekuensi pengumpulan data



1 bulan



Periode analisis 3 bulan Numerator



Jumlah pasien yang mendapat tindakan medik yang disurvey yang mendapat informasi lengkap sebelum memberikan persetujuan tindakan medik dalam 1 bulan



Denominator



Jumlah pasien yang mendapat tindakan medik yang disurvey dalam 1 bulan



Sumber data



Survey



Standar



100 %



Penanggung jawab



Kepala instalasi rekam medis



Waktu Penyediaan Dokumen Rekam Medik Pelayanan Rawat Jalan (SPM) Judul



Waktu Penyediaan Dokumen Rekam Medik Pelayanan Rawat Jalan



Dimensi mutu efektivitas, kenyamanan, efisiensi Tujuan Rationalisasi



Definisi operasional Frekuensi pengumpulan data



Tergambarnya kecepatan pelayanan pendaftaran rawat jalan Untuk mempercepat proses waktu penyediaan dokumen rekam medis rawat jalan Dokumen rekam medis rawat jalan adalah dokumen rekam medis pasien baru atau pasien lama yang digunakan pada pelayanan rawat jalan. Waktu penyediaan dokumen rekam medik mulai dari pasien mendaftar sampai rekam medis disediakan/ditemukan oleh petugas.



tiap bulan



Periode analisis



tiap tiga bulan



Numerator



Jumlah kumulatif waktu penyediaan rekam medis sampel rawat jalan yang diamati



Denominator



Total sampel penyediaan rekam medis yang diamati (N tidak kurang dari 100)



Sumber data



hasil survei pengamatan di ruang pendaftaran rawat jalan untuk pasien baru /di ruang rekam medis untuk pasien lama



Standar



≤ 10 menit



Penanggung jawab



Kepala Instalasi rekam medis



Waktu Penyediaan Dokumen Rekam Medik Pelayanan Rawat Inap (SPM) Judul



Waktu Penyediaan Dokumen Rekam Medik Pelayanan Rawat Inap



Dimensi mutu Efektivitas, kenyamanan, efisiensi Tujuan Rationalisasi



Definisi operasional



Frekuensi pengumpulan data



Tergambarnya kecepatan pelayanan rekam medis rawat inap Untuk mempercepat proses waktu penyediaan dokumen rekam medis rawat inap Dokumen rekam medis rawat inap adalah dokumen rekam medis pasien lama yang digunakan pada pelayanan rawat inap. Waktu penyediaan dokumen rekam medik pelayanan rawat inap adalah waktu mulai pasien diputuskan untuk rawat inap oleh dokter sampai rekam medik rawat inap tersedia di bangsal pasien



tiap bulan



Periode analisis



tiap tiga bulan



Numerator



Jumlah kumulatif waktu penyediaan rekam medis rawat inap yang diamati



Denominator



Total penyediaan rekam medis rawat inap yang diamati



Sumber data



hasil survey



Standar



≤ 15 menit



Penanggung jawab



Kepala Instalasi rekam medis



Ketepatan Waktu Pengisian Resume Medis Judul



Ketepatan Waktu Pengisian Resume Medis



Dimensi mutu Kesinambungan dalam pelayanan Tujuan Rationalisasi



Definisi Frekuensi pengumpulan data



Tergambarnya tanggung jawab dokter dalam kelengkapan informasi rekam medik Ketepatan waktu pengisisan resume medis untuk memperlancar laporan kelengkapan resume medis Resume medis adalah ringkasan pelayanan yang diberikan oleh tenaga penyedia layanan kesehatan atau dokter, selama masa perawatan hingga pasien keluar dari rumah sakit baik dalam keadaan hidup maupun meninggal. tiap bulan



Periode analisis



tiap tiga bulan



Numerator



Jumlah resume medis yang di isi secara lengkap oleh DPJP < 1x24 jam setelah pasien KRS



Denominator



Jumlah pasien KRS



Sumber data



hasil survey



Standar



≤ 15 menit



Penanggung jawab



Kepala Instalasi rekam medis



Kelengkapan seluruh laporan bulanan rekam medis Judul



Kelengkapan seluruh laporan bulanan rekam medis



Dimensi mutu Kesinambungan dalam pelayanan Tujuan Rationalisasi



Definisi operasional Frekuensi pengumpulan data



Tergambarnya tanggung jawab staff rekam medis dalam pelaporan informasi rekam medis Upaya untuk memperlancar proses pelaporan bulanan rekam medis dengan lengkap Laporan adalah Suatu bentuk penyampaian informasi, keterangan, pemberitahuan ataupun pertanggungjawaban baik secara lisan maupun secara tertulis dari bawahan kepada atasan sesuai dengan hubungan wewenang



tiap bulan



Periode analisis



tiap tiga bulan



Numerator



Jumlah laporan bulanan yang tersedia/dilaporkan oleh unit rekam medis



Denominator



Total laporan bulanan yang seharusnya dilaporkan



Sumber data



hasil survey



Standar



≤ 15 menit



Penanggung jawab



Kepala Instalasi rekam medis



Ketepatan waktu pengembalian rekam medis rawat inap



Judul



Ketepatan waktu pengembalian rekam medis rawat inap



Dimensi mutu Efektivitas, kenyamanan, efisien Tujuan Rationalisasi



Definisi operasional



Frekuensi pengumpulan data



Tergambarnya waktu ketepatan pengembalian rekam medis rawat inap Untuk menertibkan pengembalian rekam medis rawat inap dengan tepat waktu Dokumen rekam medis rawat inap adalah dokumen rekam medis pasien lama yang digunakan pada pelayanan rawat inap. Waktu penyediaan dokumen rekam medik pelayanan rawat inap adalah waktu mulai pasien diputuskan untuk rawat inap oleh dokter sampai rekam medik rawat inap tersedia di bangsal pasien



tiap bulan



Periode analisis



tiap tiga bulan



Numerator



Jumlah rekam medis rawat inap yang kembali ke unit rekam dalam waktu 2x24 jam sejak pasien KRS



Denominator



Total rekam medis rawat inap yang seharusnya kembali ke unit rekam medis



Sumber data



hasil survey



Standar



≤ 15 menit



Penanggung jawab



Kepala Instalasi rekam medis



Ketepatan waktu pengembalian rekam medis rawat jalan Judul



Ketepatan waktu pengembalian rekam medis rawat jalan



Dimensi mutu Efektivitas, kenyamanan, efisien Tujuan Rationalisasi



Definisi operasional Frekuensi pengumpulan data



Tergambarnya waktu ketepatan pengembalian rekam medis rawat jalan Untuk menertibkan pengembalian rekam medis rawat jalan dengan tepat waktu Dokumen rekam medis rawat jalan adalah dokumen rekam medis pasien baru atau pasien lama yang digunakan pada pelayanan rawat jalan. Waktu penyediaan dokumen rekam medik mulai dari pasien mendaftar sampai rekam medis disediakan/ditemukan oleh petugas.



tiap bulan



Periode analisis



tiap tiga bulan



Numerator



Jumlah rekam medis rawat jalan yang kembali ke unit rekam medis dalam waktu 2x24 jam



Denominator



Total rekam medis rawat jalan yang seharusnya kembali ke unit rekam medis



Sumber data



hasil survey



Standar



≤ 15 menit



Penanggung jawab



Kepala Instalasi rekam medis



Ketepatan waktu pengembalian rekam medis untuk peminjam lainnya Judul



Ketepatan waktu peminjam lainnya



pengembalian



rekam



medis



untuk



Dimensi mutu Efektivitas, kenyamanan, efisien Tujuan Rationalisasi



Definisi operasional Frekuensi pengumpulan data



Tergambarnya waktu ketepatan pengembalian rekam medis Untuk menertibkan pengembalian rekam medis rawat dengan tepat waktu Dokumen rekam medis adalah berkas yang berisikan catatan dan dokumen tentang  identitas pasien, pemeriksaan, pengobatan, tindakan dan pelayanan lain yang diberikan kepada pasien pada sarana pelayanan kesehatan.



tiap bulan



Periode analisis



tiap tiga bulan



Numerator



Jumlah rekam medis yang dipinjam untuk keperluan lain yang kembali ke unit rekam medis dalam waktu 1x24 jam



Denominator



Total rekam medis yang seharusnya kembali ke unit rekam medis



Sumber data



hasil survey



Standar



≤ 15 menit



Penanggung jawab



Kepala Instalasi rekam medis