Industri Pengolahan Hasil Perkebunan [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Industri Pengolahan Hasil Perkebunan Industri



pengolahan



hasil



perkebunan



yang



sudah



berkembang di Kabupaten Banyuasin adalah industri pabrik crude palm oil (CPO) dan crumb rubber. pengolahan



tersebut



adalah



Pelaku industri



perusahaan



besar



milik



pemerintah maupu swasta. a.



Industri Pengolahan CPO (Kelapa Sawit) Tabel 23. Nama perusahaan pabrik crude palm oil (CPO) di Kabupaten Banyuasin, 2011 No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10



Perusahaan PT. Karya Sawit Lestari PT. Pulau Hijau Asri PTPN. VII Unit Usaha Bentayan PT. Sawit Mas Sejahtera PT. Sriwijaya Palm Oil Indonesia PT. Surya Hutama Sawit PT. Cahaya Cemerlang Lestari PT. Andira Agro PT. Tunas Baru Lampung Tbk PT. Agro Palindo Sakti Jumlah



Kapasitas 100 ton/jam 5 ton/jam 60 ton/jam 60 ton/jam 30 ton/jam 30 ton/jam 45 ton/jam 30 ton/jam 90 ton/jam 10 ton/jam 460ton/jam



Sumber: Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Banyuasin, 2011



b. Industri Pengolahan Crumb Rubber (Karet)



Tabel 24. Nama perusahaan pabrik crumb rubber di Kabupaten Banyuasin, 2011 No 1 2 3 4 5 6 7



Perusahaan PT. Bintang Gasing Persada PT. Mardec Musi Lestari PTPN VII Unit Usaha Musi Landas Balai Penelitian Sembawa Melania Indonesia PTPN VII Unit Usaha Tebenan PT. Cakrawala Sembawa



Kapasitas Terpasang 60 ton/hari 60 ton/hari 12 ton/hari 5 ton/hari 5 ton/hari 30 ton/hari 6 ton/hari



Kapasitas Terpakai 60 ton/hari 60 ton/hari 8 ton/hari 4 ton/hari 5 ton/hari 15 ton/hari 6 ton/hari



Sumber: Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Banyuasin, 2011



D. Potensi Pengembangan Perkebunan Tabel 25. Luasan Peruntukan PengembanganPerkebunan di Kabupaten Banyuasin, 2011 Kecamatan



Areal



LuasKomoditi Total (Ha) Sawit Karet Kelapa Tebu Air Salek 2.937,91 845,62 4.283,53 Banyuasin I 4.772,65 7.143,20 12.915,85 Banyuasin II 28,069,92 27,43 2.014,98 2.042,41 Banyuasin III 656,03 24.019,32 27.586,35 Betung 2.321,81 30.175,81 32.497,62 Makarti Jaya 1.787,75 21,10 7.284,89 9.093,74 Muara Padang 3.332,24 11.819,08 16.151,32 Muara Sugihan 123,48 1.088,87 1.212,35 Muara Telang 53,67 53,67 Pulau Rimau 44.666,23 3.308,25 2.716,99 57.760,39 Rambutan 14.985,32 10.679,06 28.664,38 Rantau Bayur 8.446,09 3.783,21 13.229,30 Sembawa 5.550,08 12.840,22 19.390,30 Suak Tapeh 14.749,24 13.589,32 30.729,56 Talang Kelapa 21.435,63 1.525,26 24.160,88 Tanjung Lago 33.991,91 2,18 38.994,09 Tungkal Ilir 31.396,63 13.817,60 - 1.412,57 49.626,80 Sumber Marga 7.554,58 8.454,58 Telang 900 Air Kumbang 21.505,60 9.167,35 29.672,95 Total 241.506,03 142.041,87 21.559,60 1.412,57 406.520,07 Sumber: Dinas Kehutanan dan Perkebunan KabupatenBanyuasin, 2011