KASUS 1 PBL Sosiologi Agribisnis [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KASUS 1 - PBL - MK Sosiologi Agribisnis Komunitas Suku Badui dalam atau kadang sering disebut Baduy dalam merupakan kelompok etnis masyarakat adat suku Sunda di wilayah pedalaman Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, mereka merupakan salah satu kelompok masyarakat yang gemeinschaft berbanding terbalik dengan masyarakat perkotaan yang Gesellschaft. Struktur kebudayaan mereka mencirikan overt dan covert culture yang khas asli orang sunda dan mampu bertahan sampai saat ini. 7 unsur kebudayaan mereka tertanam kuat dari generasi ke generasi, namun arus modernisasi juga sekarang ini memberikan dampak yang besar bagi kehidupan mereka. Tipe-tipe masyarakat yang ada di Provinsi Lebak saat ini cukup beragam, bukan hanya masyarakat tradisional saja. Keadaan ini menjadi suatu dilema bagi keberlangsungan adat istiadat komunitas suku badui dalam menghadapi arus modernitas. Struktur sosial masyarakat Banten yang semakin kompleks tersebut mempengaruhi masyarakat suku Badui, baik dalam tataran kebudayaan, kelembagaan maupun individunya. Pola tingkah laku komunitas suku baduy mengalami evolusi dan mengalami perubahan dalam hal hubungan antara sistem sosial dan ekosistem di wilayah banten. Huma Talun masih diterapkan oleh komunitas masyarakat baduy dengan menerapkan berbagai jenis huma, namun keadaan ini belum terpengaruh oleh dunia luar, dan komunitas tersebut masih menerapkan budaya pertanian tradisional. Satu sisi pertanian modern/agribisnis berbanding terbalik, yang mana mengedepankan produktivitas, efisiensi dan penggunaan teknologi yang dapat berdampak besar terhadap keberlanjutan pengelolaan lingkungan yang mengedepankan keseimbangan antara aktivitas pertanian dan kelestarian lingkungan. Interaksi komunitas suku baduy dalam dengan komunitas lainnya mengalami perubahan dari waktu ke waktu, baik dalam hal bentuk interaksinya maupun interaksi menurut hubungannya. Interaksi simbolik diantara masyarakat modern, sebagian besar tidak berlaku pada komunitas suku baduy, karena terkadang terjadi perbedaan pemaknaan dalam hal tindakan terhadap sesuatu benda atau sifatnya. Proses sosial yang terjadi antara komunitas suku baduy dengan orang luar. Harmonisasi aktivitas pertanian dan pengelolaan lingkungan yang dilakukan suku baduy dilakukan secara turun temurun. Leuit menjadi bagian penting dalam kehidupan orang baduy dan sangat berkaitan erat dengan tiga jenis hutan yang mereka percayai sebagai satu sistem sosial yang berkelanjutan. Stratifikasi sosial tertutup masyarakat baduy dalam, memiliki unsur-unsurnya tersendiri. Namun seluruh sistem sosial masyarakat baduy juga mengadapi tantangan bukan hanya dalam sistem pertaniannya, namun juga dalam sistem penghidupan secara keseluruhan masyarakat Baduy itu sendiri. Instruksi: 1. Permasalahan apa yang dihadapi ? 2. Hipotesis ? 3. Informasi apa yang diperlukan/apa yang belum diketahui ? Kerjakan dalam kelompok diskusi menggunakan lembar kerja di bawah ini



HASIL DISKUSI PBL TAHAP 1



PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS PADAJDJARAN Hari/Tanggal



: ………………………………………



Kelas



: ….



Nama (Peran) : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Tabel Diskusi 1



DEFINISI MASALAH



ANALISIS MASALAH



Tabel Diskusi 2



HIPOTESIS



APA YANG SUDAH DIKETAHUI?



Tabel Diskusi 3



MATERI YANG PERLU DIPELAJARI?



APA YANG BELUM DIKETAHUI?



OLEH SIAPA?



WAKTU BELAJAR



HASIL DISKUSI PBL TAHAP 2



PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS PADAJDJARAN Hari/Tanggal



: ………………………………………



Kelas



:…



Nama (Peran) : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.



Tabel Diskusi 4



APA YANG SUDAH DIKETAHUI?



MATERI YANG PERLU DIPELAJARI?



APA YANG BELUM DIKETAHUI?



OLEH SIAPA?



WAKTU BELAJAR