Kel 3 - PKM-K [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PROPOSAL PROGRAM KREATIFITAS MAHASISWA “CHURIOS.ID SABUN ORGANIK RAMAH LINGKUNGAN”



BIDANG KEGIATAN PKM KEWIRAUSAHAAN



Diusulkan Oleh : Ambri Junlim Yungly



/1708015152



Ananda Jelita



/ 1808015184



Febri Ayu Restanti



/ 1808015172



Muhammad Hevi Iriawan



/ 1708015122



Nabila Ardhia Ramadhanty / 1808015179



Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Fakultas Psikologi 2020



PENGESAHAN PKM-KEWIRAUSAHAAN 1. Judul Kegiatan 2. Bidang Kegiatan 3. Ketua Pelaksana Kegiatan a. Nama Lengkap b. NIM c. Jurusan d. Universitas e. Alamat Rumah & No Telp f. Alamat Email 4. Anggota Pelaksana Kegiatan 5. Dosen Pendamping



: Churios.id Sabun Organik Ramah Lingkungan : PKM-K : : Ananda Jelita : 1808015184 : Psikologi : Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka : Gria Jakarta, Pamulang-Tangerang Selatan, 087720926162 : [email protected] : 4 Orang :



a. Nama Lengkap dan Gelar



: Drs. Apt. Ika Persada, MM



b. NIDN



:



c. Alamat Rumah & No Telp



:



6. Biaya Kegiatan Total



: Rp. 53.204.000



a. Kemenristekdikti



: Rp. 12.500.000



b. Sumber Lain



: Rp. 40.704.000



7. Waktu Pelaksanaan



: 4 Bulan



Jakarta, 6 Juli 2020 Mengetahui, Dosen Pendaming



Yang Menyatakan,



(Drs. Apt. Ika Persada, MM)



(Ananda Jelita)



BAB I PENDAHULUAN I.I Latar Belakang Saat ini gerakan hijau memang sedang digalakan. Masyarakat juga mulai beralih ke gaya hidup yang ramah lingkungan. Banyak orang yang mulai mengkonsumsi makanan – makanan organik. Namun tidak hanya makanan, produk skincare pun mulai menggunakan bahan organik. Produk perawatan kulit yang menggunakan bahan-bahan organik saat ini memang sedang digemari para wanita. Tak hanya ramah lingkungan, produk-produk skin care organik juga aman dan bebas dari bahan-bahan kimia yang berpotensi membahayakan tubuh. Skincare dengan bahan organik lebih ramah dengan kulit, karena produk perawatan kulit non-organik dapat mengekspos kulit dari sejumlah gangguan endokrin akibat logam berat yang masuk ke dalam tubuh, seperti merkuri, emulsifier, paraben, dan propilen glikol. Bahan – bahan ini dapat dengan mudah diserap oleh tubuh dan menyebar ke seluruh tubuh. Dampaknya akan menyebabkan akumulasi pada tubuh dan kerusakan yang tidak terlihat. Berbeda dengan produk organik yang tidak hanya membunuh racun, tetapi menawarkan berbagai manfaat kebutuhan kulit, seperti kandungan antioksidan yang dapat memberikan efek anti penuaan. Bahan organik juga dapat mengatasi masalah hiper pigmentasi dan peradangan. Saat ini sudah banyak bermunculan produsen – produsen sabun organic. Hal itu yang menjadikan para pebisnis dibindang ini berlomba – lomba memberikan yang terbaik agar dapat menarik konsumen. Hal itu juga berlaku kepada kami, karena banyaknya kmpetitor yang terjun dalam bidan ini maka kami berusaha untuk terus berinovasi agar produk kami dapat diterima dengan baik di masyarakat. Selain itu juga, ada brand – brand produk organic yang telah menjadi market leader seperti Organic Supply Co., Sensatia Botanicals, dan The Bath Box. Brand – brand tersebut menjadi acuan kami dalam membuat produk organic ini. Dengan tingginya minat terhadap produk perwatan kulit saat ini, banyak sekali brand - brand baru yang bermunculan. Namun dengan berkembanganya teknologi yang



semakin canggih, sehingga produk - produk tersebut tidak hanya didapatkna dengan menuju ke tempat. Memperhatikan kesibukan setiap manusia, kini terdapat alternatif lain untuk memenuhi kebutuhan tesebut, yaitu dengan berbelanja secara online. Hanya dengan mengguanakan smartphone kita dapat dengan mudah mendapatkan suatu barang. Kita tinggal mencari barang yang diinginkan, membayar dengan virtual, kemudian menunggu samapi barang tersebut datang. Hal ini sangatlah memudahkan untuk setiap orang yang hanya memiliki waktu yang minim untuk berbelanja. Atas dasar pemikiran tersebut kami berinisiatif membuat sebuah bisnis Organic Soap berbasin online yang akan memudahkan individu untuk berbelanja serta menjangkau produk kami dengan lebih praktis dimana saja dan kapan saja. I.II Rumusan Masalah 1. Bagaimana cara membuat sabun organik yang ramah untuk kulit dan lingkungan? 2. Bagaimana strategi pemasaran sabun organik? I.III Tujuan 1. Mengetahui bagaimana cara pembuatan sabun organik yang ramah untuk kulit dan lingkungan 2. Mengetahui bagaimana strategi pemasaran sabun organik I.IV Luaran Yang Diharapkan Luaran yang diharapkan dari produk sabun organik ini adalah dapat berkontribusi dalam menumbuhkan ekonomi kreatif di Indonesia dengan produk yang aman dikulit dan ramah bagi lingkungan. I.V Manfaat 1. Dapat menumbuhkan semangat kreativitas dan kemandirian dalam berwirausaha 2. Dapat mencitakan sabun yang aman dikulit dan ramah lingkungan



BAB II GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA II.I Gagasan Kegiatan Usaha Dengan digalakannya Gerakan hijau secara besar – besaran, banyak orang beralih ke pola hidup yang ramah lingkungan. Selain itu juga dengan banyaknya zat – zat kimia yang terkandung dalam produk sehari – hari membuat masyarakat mulai mencari alternatif lain agar tetap sehat dan ramah lingkungan. Oleh karena itu dibutuhkan solusi yang dapat menjadi titik temu atau alternatif agar tetap ramah lingkungan. Produk perawatan kulit menjadi salah satu hal yang paling sering digunakan oleh wanita maupun pria tanpa rentang umur tertentu. Namun banyaknya produk yang menggunakan bahan kimia yang tidak ramah dengan kulit, membuat banyak orang khawatir mengenai efek jangka panjangnya. C.V. Churios.id hadir sebagai perusahaan yang memproduksi organic soap sebagai salah satu bisnis yang bergerak dibidang perawatan kulit hadir sebagai salah satu alternatif untuk menjawab permasalahan yang ada. Pemilihan produk organic ini pastinya sudah melalui banyak pertimbangan sehingga dapat dipasarkan kepada public. Churios.id adalah konsep soap bar yang menggunakan bahan – bahan yang 100% organic. Yang terdiri dari berbagai macam varian essens dan kegunaan. Berbeda dengan soap bar lainnya, konsep ini menawarkan sabun yang memiliki fungsi sebagai aroma therapy juga. Peluang membuka bisnis ini juga masih sangat terbuka, karena gaya hidup masyarakat yang mulai berubah dan minat terhadap produk organic semakin meningkat. Sehingga dengan keaadaan tersebut founder akhirnya berani mengambil Langkah untuk berpartisipasi dalam Gerakan hijau dengan membuat produk soap bar dengan 100% organic yang ramah terhadap kulit maupun lingkungan. Berdasarkan hal tersebut pengembangan bisnis organic ini memiliki prospek jangka panjang yang cukup besar serta dapat menjadi salah satu kampanye dalam menggalakan Gerakan hijau.



II.II Peluang Pasar 1. Segmentation, Targeting, Positioning a. Segmentation : Segmentasi yang kita terapkan pada produk ini menggunakan segmentasi demografis, yakni para wanita dan pria yang peduli dan sadar akan Kesehatan dan kebersihan lingkungan. Produk ini dapat digunakan oleh semua kalangan usia termasuk ibu hamil dan menyusui.



b. Targeting : Pemasaran produk ini kami lakukan melalui Instagram, twitter churros.id dan ecommerce, selain itu kami juga menerima reseller dan dropship produk



c. Positioning : Produk kami menggunakan bahan-bahan alami seperti minyak kelapa, kopi, oat, minyak zaitun dan lainnya yang memiliki manfaat bagi Kesehatan kulit. Produk yang kami gunakan bebas dari penggunakan alcohol, sls, paraben, parfum, yang dapat memunculkan reaksi alergi bagi tubuh terutama bagi ibu hamil dan menyusui. Untuk itu produk kami dapat digunakan berbagai kalangan dari wanita, pria, bahkan aman bagi ibu hamil dan menyusui. Kemasan yang kami gunakan juga tidak menggunakan plastic sehingga lebih ramah untuk lingkungan



II.III Perhitungan Ekonomi •



Bahan Baku Produksi (4000pcs) Coconut Oil



160kg



: : Rp. 6.800.000



Sea Butter 16kg



: Rp. 12.000.000



Minyak Zaitun 52Kg



: Rp. 5.600.000



NaOh 18Kg



: Rp. 488.000



Oatmeal Cosmetic Grade 2,4kg



: Rp. 738.000



Bubuk Kopi 3,2kg



: Rp. 400.000



Charcoal 600gr



: Rp. 336.000



Essential Oil 800ml



: Rp. 1.200.000



Total Bahan Baku



: Rp. 27.504.000



Biaya Bahan Baku



: Rp. 27.504.000



Biaya Tenaga Kerja Langsung



: Rp. 18.000.000



Biaya Overhead



: Rp. 5.000.000



Total



: Rp. 50.504.000 𝐻𝑃𝑃



Biaya perunit = 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑈𝑛𝑖𝑡=



𝑅𝑝.50.504.000



= Rp. 12.626



4.000



Harga Jual = HPP + (%Laba x HPP) = 50.504.000 + ( 65% X 50.504.000) = 78.317.200 𝐻𝑎𝑟𝑔𝑎 𝐽𝑢𝑎𝑙



Harga Jual Per Unit = 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑈𝑛𝑖𝑡 =



83.331.600 4000



= 20.833 = 21.000



Sales = 4000 X 21.000 = Rp. 84.000.000 (100%) = Rp. 50.504.000 (60%) ----------------------------- : 33.496.000 (40%) Biaya Pegawai



: Rp. 18.000.000



Biaya Tak Langsung : Rp. 5.000.000 Biaya ATK



: Rp. 200.000



Biaya Maintenance



: Rp. 200.000



Biaya Lain-Lain



: Rp. 1.000.000



Biaya Marketing



: Rp. 1.500.000 -------------------------- + Rp. 25.900.000



Rugi / Laba



: 25.900.000 – 33.496.000 : 7.569.000



Tahun Pertama



: 84.000.000 x 12 = 1.008.000.000 = 1.008.000.000 + 20% = 1.209.600.000 (Tahun Kedua) = 1.209.600.000 + 25% = 1.512.000.000 (Tahun Ketiga)



Total Biaya Tahun Pertama : 25.900.000 x 12% = 29.008.000 HPP



= Rp. 1.209.600.000 x 60% (Tahun Kedua) = Rp. 725.760.000 ------------------------------- -



Profit Margin = Rp. 483.840.000 (Tahun Kedua) Total Biaya : 29.008.000 + 12% = Rp. 32.488.960



HPP Tahun Ketiga



= 1.512.000.000 x 60% = 907.200.000 -------------------------- -



Profit Margin



= Rp. 604.800.000



Total Biaya



= Rp. 32.488.960 + 12% = Rp. 36.387.635



BAB III METODE PELAKSANAAN III.I Alat dan Bahan •



Bahan Baku Produksi (4000pcs) Coconut Oil







160kg



: : Rp. 6.800.000



Sea Butter 16kg



: Rp. 12.000.000



Minyak Zaitun 52Kg



: Rp. 5.600.000



NaOh 18Kg



: Rp. 488.000



Oatmeal Cosmetic Grade 2,4kg



: Rp. 738.000



Bubuk Kopi 3,2kg



: Rp. 400.000



Charcoal 600gr



: Rp. 336.000



Essential Oil 800ml



: Rp. 1.200.000



Total Bahan Baku



: Rp. 27.504.000



Alat Bantu Produksi Hand Blender 8pcs Gelas Ukur 1L x 6pcs Gelas Ukur 250ml x 4pcs Timbangan Digital 8pcs Cetakan Silicon Kompor 2 pcs



: Rp. 1.200.000 : Rp. 120.000 : Rp. 60.000 : Rp. 1.060.000 : Rp. 680.000 : Rp. 1.000.000



III.II Proses Pembuatan Siapkan air dingin kemudian campurkan air dengan NaOh sedikit demi sedikit sampai tercampur rata. Penggunaan NaOh atau soda api dalam hal ini tidak membahayakan bagi kulit. Walaupun soda api merupakan alkali yang bersifat basa. Saat dicampur dengan minyak, alkali akan melebur dengan minyak. Hal ini akan membantu sabun memiliki pH yang netral karena alkalinya akan bereaksi dengan minyak. Setelah itu campurkan minyak kelapa, minyak zaitun, sea butter kedalam gelas ukur lalu aduk menggunakan hand blender sampai tercampur rata. Setelah itu campurkan essential oil kedalam adonan yang sudah tercampur rata dan aduk secara merata. Setelah itu campurkan bubuk kopi, charcoal, dan oat meal sesuai dengan varian yang diinginkan. Masukan adonan kedalam cetakan lalu dinginkan.



III.III Rencana Pengembangan Churios.id organic soap memiliki rencana pengembangan yang akan dilakukan di tahun - tahun berikutnya, diantaranya ialah : 1. Melakukan inovasi pada varian sabun organic yang diproduksi 2. Menambar karyawan yang dibutuhkan agar perusahaan berjalan secara efektif 3. Melebarkan pemasaran dengan mengembangkan penjualan melalui websire resmi curios.id 4. Membangun offline store jika usaha ini sudah berkembang, agar dapat dijangkau lebih mudah oleh konsumen dan juga sebagai salah satu bentuk strategi pemasaran 5. Melakukan pergantian alat produksi 5 tahun 1 kali III.IV Strategi Pemasaran Kami memasarkan produk dengan diferensiasi citra, dimana kami memiliki citra sebagai produk organic yang ramah lingkungan. Kami mengiklankan produk melalui Instagram, Ads Youtube, hingga endorsement artis. Selain itu mengadakan promosi melalui bazar dan pameran diberbagai acara.



BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN IV.I



Anggaran Biaya



NO 1. 2. 3. 4. 5. 6.



Jenis Pengeluaran Biaya bahan baku (4000) Biaya tenaga kerja Biaya tak langsung Biaya Marketing Biaya maintenance Biaya lain-lain Jumlah * Sumber dana DIKTI Sumber dana Pribadi + Sponsor



IV.II



Biaya (Rp) Rp. 27.504.000 Rp. 18.000.000 Rp. 5.000.000 Rp. 1.500.000 Rp. 2.00.000 Rp. 1.000.000 Rp. 53.204.000 : Rp. 12.500.000 : Rp. 40.704.000



Jadwal Kegiatan



No



1 2 3 4 5 6



Kegiatan



Pembelian alat dan bahan √ Produksi Promosi Pemasaran Penyusuna n laporan Penyerahan laporan



Waktu Pelaksanaan (Bulan ke -) 1 2 3



4



√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √



√ √



Daftar Pustaka Puspita G.C., Noer B.A., Persada S.F. 2017. Investigasi Keinginan Konsumen Wanita Membeli Produk Green Skincare dengan Model ProEnvironmental Planned Behavior. JURNAL SAINS DAN SENI ITS. Vol. 6, No. 2 Asri Widyasanti, Chintya Listiarsi Farddani , Dadan Rohdiana. 2016. PEMBUATAN SABUN PADAT TRANSPARAN MENGGUNAKAN MINYAK KELAPA SAWIT (Palm oil) DENGAN PENAMBAHAN BAHAN AKTIF EKSTRAK TEH PUTIH (Camellia sinensis). Jurnal Teknik Pertanian Lampung. Vol.5, No. 3 Widyasanti, Putri, S.H, Dwiratna S.N.P. 2016. UPAYA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT



MELALUI



PELATIHAN



PEMBUATAN



PRODUK



SABUN



BERBASIS KOMODITAS LOKAL DI KECAMATAN SUKAMANTRI CIAMIS. Dharmakarya: Jurnal Aplikasi Ipteks untuk Masyarakat. Vol. 5



Lampiran 1 1. Identitas Ketua A. Identitas Diri 1. Nama Lengkap 2. Jenis Kelamin 3. Program Studi 4. NIM 5. Tempat dan Tanggal Lahir 6. E-mail 7. Nomor Telepon/HP



Ananda Jelita Perempuan Psikologi 1808015184 Tangerang, 16 November 2000 [email protected] 087720926162



B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan C. Penghargaan Yang Pernah Diterima No Jenis Penghargaan -



Waktu dan Tempat -



Pihak Pemberi Penghargaan -



Tahun -



Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenar benarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM-K



Jakarta, 6 Juli 2020 Pengusul



Ananda Jelita NIM. 18018015184



2. Identias Anggota A. Identitas Diri 1. Nama Lengkap 2. Jenis Kelamin 3. Program Studi 4. NIM 5. Tempat dan Tanggal Lahir 6. E-mail 7. Nomor Telepon/HP



Nabila Ardhia Ramadhanty Perempuan Psikologi 1808015179 Jakarta, 16 januari 2000 [email protected] 081284460730



B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan C. Penghargaan Yang Pernah Diterima No Jenis Penghargaan -



Waktu dan Tempat -



Pihak Pemberi Penghargaan -



Tahun -



Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenar benarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM-K



Jakarta, 6 Juli 2020 Pengusul



Nabila Ardhia NIM. 18018015179



A. Identitas Diri 1. Nama Lengkap 2. Jenis Kelamin 3. Program Studi 4. NIM 5. Tempat dan Tanggal Lahir 6. E-mail 7. Nomor Telepon/HP



Febri Ayu Restiani Perempuan Psikologi 1808015172 Jakarta, 11 Februari 2000 [email protected] 0895325605369



B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan C. Penghargaan Yang Pernah Diterima No Jenis Penghargaan -



Waktu dan Tempat -



Pihak Pemberi Penghargaan -



Tahun -



Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenar benarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM-K



Jakarta, 6 Juli 2020 Pengusul



Febri Ayu Restiani NIM. 18018015172



A. Identitas Diri 1. Nama Lengkap 2. Jenis Kelamin 3. Program Studi 4. NIM 5. Tempat dan Tanggal Lahir 6. E-mail 7. Nomor Telepon/HP



Muhammad Hevi Iriawan Laki-laki Psikologi 1708015122 Tangerang, 16 Oktober 1998 [email protected] 089817288180



B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan C. Penghargaan Yang Pernah Diterima No Jenis Penghargaan -



Waktu dan Tempat -



Pihak Pemberi Penghargaan -



Tahun -



Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenar benarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM-K



Jakarta, 6 Juli 2020 Pengusul



Muhammad Hevi Iriawan NIM. 1708015122



A. Identitas Diri 1. Nama Lengkap 2. Jenis Kelamin 3. Program Studi 4. NIM 5. Tempat dan Tanggal Lahir 6. E-mail 7. Nomor Telepon/HP



Ambri Junlim Yungly Laki-laki Psikologi 1708015152 Jakarta, 27 Juni 1999 [email protected] 08872474805



B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan C. Penghargaan Yang Pernah Diterima No Jenis Penghargaan -



Waktu dan Tempat -



Pihak Pemberi Penghargaan -



Tahun -



Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenar benarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM-K



Jakarta, 6 Juli 2020 Pengusul



Muhammad Hevi Iriawan NIM. 1708015122



3. Identitas Diri Dosen Pendamping A. 1. Nama Lengkap 2. Jenis Kelamin 3. Program Studi 4. NIDN 5. Tempat, tanggal lahir 6. Email 7. No Telp



Drs. Apt. Ika Persada, MM Laki-Laki



B. Riwayat Pendidikan S1



S2



Nama Institusi Jurusan Tahun Masuk-Lulus C. Pendidikan/Pengajaran No



Nama Mata Kuliah



Wajib/Pilihan



SKS



Judul Penelitian



Penyandang Dana



Tahun



Penyandang Dana



Tahun



D. Penelitian No



E. Pengabdian Kepada Masyarakat No



Judul Pengabdian Kepada Masyarakat



Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM-K Jakarta, 6 Juli 2020 Dosen Pendamping Drs. Apt. Ika Persada, MM.



Lampiran. 2 Justifikasi Anggaran Kegiatan NO 1. 2. 3. 4. 5. 6.



Jenis Pengeluaran Biaya bahan baku (4000) Biaya tenaga kerja Biaya tak langsung Biaya Marketing Biaya maintenance Biaya lain-lain Jumlah



Biaya (Rp) Rp. 27.504.000 Rp. 18.000.000 Rp. 5.000.000 Rp. 1.500.000 Rp. 2.00.000 Rp. 1.000.000 Rp. 53.204.000



Lampiran. 3 Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas



Nama Ananda Jelita



Program Studi Uraian Tugas Psikologi Menyertakan proposal dan mengurus perizinan, mengurus produksi sabun Junlim Psikologi Mengurus alat dan bahan produksi



Ambri Yungli Muhammad Hevi Psikologi Iriawan Nabila Ardhia R Psikologi Febri Ayu L Psikologi



Mengurus Promosi Produk Mengurus Penjualan Produk dan laporan Mengurus Penjualan Produk dan laporan



Lampiran 4. SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama



: Ananda Jelita



NIM



: 1808015184



Program Studi : Psikologi Fakultas



: Psikologi



Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-K saya dengan judul “Churios.id Sabun Organik Ramah Lingkungan” yang diusulkan untuk tahun anggaran 2020/2021 adalah asli karya kami dan belum pernah dibiayai oleh Lembaga atau sumber dana lain. Bilamana dikemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima ke kas negara. Demikian pernyataaan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar benarnya



Jakarta, 6 Juli 2020 Mengetahui, Dosen Pendaming



Yang Menyatakan,



(Drs. Apt. Ika Persada, MM)



(Ananda Jelita)