Kisi-Kisi Dan Kartu Soal Kelas XI [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KISI-KISI PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GANJIL Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas Kurikulum Tahun Ajaran No



: SMK Swakarya Tolitoli : Matematika : XI : K-13 : 2021/2022



Kompetensi Dasar



1.



Menerapkan operasi matriks dalam menyelesaiakan masalah yang berkaitan dengan matriks



2.



Menetukan nilai determinan, invers dan tranpose pada ordo 2 x 2 dan nilai determinan dan tranpose pada ordo 3 x 3 Menetukan nilai besaran vektor pada dimensi dua.



3.



4.



Menentukan nilai besaran vektor pada dimensi tiga



Indikator



Mengalisis nilai dari operasi-operasi pada matriks



1. Mengalisis invers matriks berordo 2x2 2. Menentukan determinan matriks berordo 3x3 1. Menentukan hasil operasi aljabar vector pada dimensi dua 2. Menentukan besar sudut antara dua vector pada dimensi dua 3. Menentukan perkalian scalar dua vector pada dimensi dua



Menentukan hasil operasi aljabar vector pada dimensi dua



Materi Pokok Matriks



Determinan, Invers dan Transpose Vektor Dimensi Dua



Kela s XI 1. 2. 3. 4. 1. 2.



Siswa dapat mengalisis nilai invers dari matriks Siswa dapat menentukan nilai dari determinan matriks



XI



1.



Siswa dapat menganalisis hasil operasi penjumlahan vector dimensi dua Siswa dapat menganalisis hasil operasi pengurangan vector dimensi dua Siswa dapat menganalisis hasil operasi perkalian skalar vector dimensi dua Siswa dapat menemukan besar sudut antara dua vector dimensi dua Siswa dapat menganalisis perkalian dua vektor



2.



4. 5.



XI



1. 2. 3.



Total Skor



Siswa dapat menganalisis operasi penjumlahan dua matriks Siswa dapat menganalisis operasi pengurangan dua matriks Siswa dapat menganalisis operasi perkalian matriks dengan scalar Siswa dapat menganalisis operasi perkalian dua matriks



XI



3.



Vektor Dimensi Tiga



Indikator Soal



Siswa dapat menganalisis hasil operasi penjumlahan vector dimensi tiga Siswa dapat menganalisis hasil operasi penjumlahan dan pengurangan vector dimensi tiga Siswa dapat menganalisis hasil operasi perkalian skalar pada vector dimensi tiga



Nomor Soal 1a 1b 1c



Skor 5 5 7



Bentuk Soal Uraian



1d 1e 2



10 10 10



Uraian



3a



3



Uraian



3b



3



3c



8



4



15



3d



8



5a



3



5b



5



5c



8



Guru Mata Pelajaran Windy Wijayasari, S.Pd Nip.



Uraian



100



KARTU SOAL BENTUK ESAY Jenis Soal Mata Pelajaran Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: Pilihan Ganda : Matematika : XI/III : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL



NO.SOAL 1. 1. 1. 1.



Menerapkan operasi matriks dalam menyelesaiakan masalah yang berkaitan dengan matriks



SKOR



A B C D



BUKU SUMBER



5 5 7 10



MATERI Matriks



INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji)



1. 2. 3. 4.



Siswa dapat menganalisis operasi penjumlahan dua matriks Siswa dapat menganalisis operasi pengurangan dua matriks Siswa dapat menganalisis operasi perkalian matriks dengan scalar Siswa dapat menganalisis operasi perkalian dua matriks



RUMUSAN BUTIR SOAL



(31 42 ), B=(42 −13 ) , danC=(12 −34 ), maka nilai dari :



1. Diketahui matriks A=



A. A+ B B. B−C C. 2 A +C D. A ×C Jawab 3 4 2 −1 1 −3 , B= , danC= Dik : A= 1 2 4 3 2 4



( ) (



Dit : A. A+ B B. B−C C. 2 A +C D. A ×C Peny



)



(



)



( )( )( )( ) B−C=(2 −1 )−(1 −3) =( 2−1 −1−(−3) )=( 1 2 ) 4 3 2 4 2 −1 4−2 3−4 2 A +C=2 (3 4 ) + (1 −3) =( 6 8 )+( 1 −3 )= 6+1 8+(−3) =(7 5 ) (2+2 4+ 4 ) 4 8 1 2 2 4 2 4 2 4 3.1+ 4.2 3. (−3 )+ 4.4 3 4 1 −3 3+8 −9+16 11 7 A ×C=( × = = = 1 2 ) ( 2 4 ) (1.1+2.2 1. (−3 ) +2.4 ) ( 1+ 4 −3+8 ) ( 5 5 )



3 4 + 2 −1 = 3+2 4+(−1) = 5 3 A. A+ B= 1 2 4 3 5 5 1+ 4 2+ 3



B. C. D.



KARTU SOAL BENTUK ESAY Jenis Soal Mata Pelajaran Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: Pilihan Ganda : Matematika : XI/III : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL



Menetukan nilai determinan, invers dan tranpose pada ordo 2 x 2 dan nilai determinan dan tranpose pada ordo 3 x 3



NO.SOAL



SKOR



1. E 2.



BUKU SUMBER



10 10



MATERI



Determinan dan Transpose



INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji)



1. 2.



Siswa dapat mengalisis nilai invers dari matriks Siswa dapat menentukan nilai dari determinan matriks



RUMUSAN BUTIR SOAL 3 1. Diketahui matriks A= 1 −1 E. B 6 2. Diketahui matriks A= 1 2 Jawab



( 42 ), B=(42 −13 ) , danC=(12 −34 ), maka nilai dari :



(



)



0 5 −3 8 , maka nilai det . A adalah … −4 1



(31 42 ), B=(42 −13 ) , danC=(12 −34 )



1. Dik : A=



Dit : E. B−1 … Peny 2 −1 B= , maka 4 3 1 −1 d −b B = ad−bc −c a 1 3 1 ¿ 2.3−4.(−1) −4 2 1 3 1 ¿ 6−(−4 ) −4 2 1 3 1 ¿ 10 −4 2 3 1 ¿ 10 10 −4 2 10 10



(



)



(



(



(



(



( )



)



(



)



)



)



)



6 0 5 A= 1 −3 8 2. Dik : matriks 2 −4 1 Dit : Nilai det . A … Peny 6 0 56 0 | A|= 1 −3 8 1 −3 2 −4 1 2 −4 ¿ ( 6. (−3 ) .1 ) + ( 0.8 .2 )+ ( 5.1. (−4 ) ) −( 2. (−3 ) .5 )−(−4.8.6 )−(1.1.0) ¿−18+0+ (−20 ) — 30−¿ ¿ 184



|



|



KARTU SOAL BENTUK ESAY Jenis Soal Mata Pelajaran Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: Pilihan Ganda : Matematika : XI/III : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL



Menetukan nilai besaran vektor pada dimensi dua



MATERI



Vektor Dimensi Dua



NO.SOAL 3. 3. 3. 3. 4.



A B C D



SKOR 3 3 8 8 15



BUKU SUMBER



INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji)



1. 2. 3. 4. 5.



Siswa dapat menganalisis hasil operasi penjumlahan vector dimensi dua Siswa dapat menganalisis hasil operasi pengurangan vector dimensi dua Siswa dapat menganalisis hasil operasi perkalian skalar vector dimensi dua Siswa dapat menganalisis perkalian dua vektor Siswa dapat menemukan besar sudut antara dua vector dimensi dua



RUMUSAN BUTIR SOAL 3. Diketahui vektor-vektor a⃗ =(−3 7 ) , ⃗b=( 5 8 ) ,dan c⃗ = (2 −9 ) , maka nilai dari : A. a⃗ + ⃗b ⃗ c B. b−⃗ C. 2 ⃗a −⃗c D. a⃗ × ⃗b 4. Jika |⃗a|=6 , |b⃗|=10 , dan besar sudut antara vektor a⃗ dan b⃗ adalah 60 ° . Maka panjang vektor |⃗a + ⃗b|=… Jawab 3. Dik : a⃗ =(−3 7 ) , ⃗b=( 5 8 ) ,dan c⃗ = (2 −9 ) Dit : A. a⃗ + ⃗b ⃗ c B. b−⃗ C. 2 ⃗a −⃗c D. a⃗ × ⃗b Peny A. a⃗ + ⃗b=(−3 7 ) + ( 5 8 ) =(−3+5 7 +8 )= ( 2 13 ) ⃗ c =( 5 8 ) −( 2 −9 )=( 5−2 8−(−9) ) =( 3 17 ) B. b−⃗ C. 2 ⃗a −⃗c =2 (−3 7 )−( 2 −9 )=(−6 14 )−( 2 −9 )=( −6−2 14−(−9 ) ) =(−8 23 ) D. a⃗ × ⃗b=(−3 7 ) × ( 5 8 ) =(−3.5+7.8 )=−15+ 56=41 4. Dik : |⃗a|=6 , |b⃗|=10 , dan besar sudut antara vektor a⃗ dan b⃗ adalah 60 ° . Dit : panjang vektor |⃗a + ⃗b|=… Peny |⃗a + ⃗b|=√|a|2+|b|2 +2.|a|.|b|.cos α ¿ √|6| +|10| +2.|6|.|10|. cos 60 ° 1 ¿ 36+100+120. 2 ¿ √ 136+60 ¿ √ 196 ¿ 14 2







2



KARTU SOAL BENTUK ESAY Jenis Soal Mata Pelajaran Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: Pilihan Ganda : Matematika : XI/III : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL



Menentukan nilai besaran vektor pada dimensi tiga



MATERI



Vektor Dimensi Tiga



INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji)



1.



Siswa dapat menganalisis hasil operasi penjumlahan



NO.SOAL



SKOR



5. A 5. B 5. C



3 5 8



BUKU SUMBER



RUMUSAN BUTIR SOAL ⃗ ( 2 4 6 ) , dan c⃗ = (−4 0 2 ), nilai dari : 5. Diketahui vektor-vektor a⃗ =( 0 −4 2 ) , b= A. a⃗ + ⃗b B. ( a⃗ −b⃗ ) +⃗c



2. 3.



vector dimensi tiga Siswa dapat menganalisis hasil operasi penjumlahan dan pengurangan vector dimensi tiga Siswa dapat menganalisis hasil operasi perkalian skalar pada vector dimensi tiga



C. 3 ⃗b−2 ⃗c Jawab ⃗ ( 2 4 6 ) , dan c⃗ = (−4 Dik : a⃗ =( 0 −4 2 ) , b= Dit : A. a⃗ + ⃗b B. ( a⃗ −b⃗ ) +⃗c C. 3 ⃗b−2 ⃗c Peny A. a⃗ + ⃗b=( 0 −4 2 )+ ( 2 4 6 )=( 0+ 2 −4 + 4 B. ( a⃗ −b⃗ ) +⃗c =( ( 0 −4 2 )−( 2 4 6 ) ) + (−4 0 C. 3 ⃗b−2 ⃗c =3 ( 2 4 6 )−2 (−4 0 2 )= ( 6 12



0 2)



2+ 6 )=( 2 0 8 ) 2 )=(−2 −8 −4 ) + (−4 0 2 )=(−6 −8 −2 ) 18 )−(−8 0 4 )=( 14 12 14 )



KISI-KISI PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GENAP Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas Kurikulum Tahun Ajaran



NO



: SMK Swakarya Tolitoli : Matematika : XI : K-13 : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR



1.



Menganalisis operasi komposisi dan operasi invers pada fungsi



2.



Menganalisis operasi komposisi dan operasi invers pada fungsi



3.



Menganalisis operasi komposisi dan operasi invers pada fungsi



4.



Menentukan persamaan lingkaran



MATERI Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers Persamaan Lingkaran



INDIKATOR SOAL Menentukan nilai range dari fungsi yang diketahui Menentukan nilai dari fungsi komposisi Menentukan nilai komposisi fungsi jika aturan komposisinya diketahui Menentukan persamaan lingkaran yang berpusat di titik P(a,b)



LEVEL KOGNITIF



BENTUK SOAL



NOMOR SOAL



C3



Uraian



1



C3



Uraian



2



C3



Uraian



3



C3



Uraian



4



5.



Menentukan persamaan lingkaran



Persamaan Lingkaran



6.



Menentukan persamaan lingkaran



Persamaan Lingkaran



7.



8.



Menganalisis masalah kontekstual yang berkaitan dengan logika matematika (pernyataan sederhana, negasi pernyataan sederhana, pernyataan majemuk, negasi pernyataan majemuk dan penarikan kesimpulan). Menganalisis masalah kontekstual yang berkaitan dengan logika matematika (pernyataan sederhana, negasi pernyataan sederhana, pernyataan majemuk, negasi pernyataan majemuk dan penarikan kesimpulan).



Menentukan persamaan lingkaran yang berpusat di titik P(a,b) dan menyinggung garis Menentukan persamaan garis singgung pada lingkaran yang melalui titik (a,b)



C3



Uraian



5



C3



Uraian



6



Logika Matematika



Menentukan ingkaran dari kesimpulan pada premis-premis



C3



Uraian



7



Logika Matematika



Menganalisis nilai kebenaran pada tabel



C4



Uraian



8



Guru Mata Pelajaran



Windy Wijayasari, S.Pd Nip.



KARTU SOAL BENTUK ESAY Jenis Soal Mata Pelajaran Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: Pilihan Ganda : Matematika : XI/IV : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL Menganalisis operasi komposisi dan operasi invers pada fungsi MATERI Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers



NO.SOAL



SKOR



1



5



BUKU SUMBER



RUMUSAN BUTIR SOAL 1. Fungsi f : R → R dengan f ( x )=x 2−3 x +2 jika diketahui f (−2 ) , f (−1 ) , f ( 0 ) , f ( 1 ) , dan f ( 2 ) ,maka range dari fungsi tersebut adalah … Jawab



INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji) Menentukan nilai range dari fungsi yang diketahui



Dik : Fungsi f : R → R dengan f ( x )=x 2−3 x +2 Dit : Range dari fungsi tersebut jika diketahui f (−2 ) , f (−1 ) , f ( 0 ) , f ( 1 ) , dan f ( 2 ) Peny  f (−2 ) ¿ 22−3 (−2 ) +2=4+ 6+2=12  f (−1 ) =(−1)2−3 (−1 ) +2=1+3+ 2=6  f ( 0 ) ¿ 0 2−3 ( 0 ) +2=0−0+2=2  f ( 1 ) =(1)2−3 ( 1 )+ 2=1−3+ 2=0  f ( 2 ) =22−3 ( 2 ) +2=4−6+2=0 Jadi, range dari fungsi f ( x )=x 2−3 x +2 adalah { 12 , 6 ,2 , 0 , 0 }



KARTU SOAL BENTUK ESAY Jenis Soal Mata Pelajaran Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: Pilihan Ganda : Matematika : XI/IV : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL Menganalisis operasi komposisi dan operasi invers pada fungsi MATERI Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers



NO.SOAL



SKOR



2



10



BUKU SUMBER



RUMUSAN BUTIR SOAL 2. Jika f ( x )=x 2 +1 dan g ( x )=2 x −1, maka nilai dari ( f ∘ g ) (x) adalah …



Jawab Dik : f ( x )=x 2 +1 dan g ( x )=2 x −1 Dit : nilai dari ( f ∘ g ) (x) adalah … Peny ( f ∘ g )( x )=f ( g ( x )) ¿ f (2 x−1) 2 ¿ ( 2 x−1 ) +1 2 ¿ 4 x −4 x +1+1 2 ¿ 4 x −4 x +2 Jadi, nilai dari ( f ∘ g )( x )=4 x 2−4 x+ 2



INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji) Menentukan nilai dari fungsi komposisi



KARTU SOAL BENTUK ESAY Jenis Soal Mata Pelajaran Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: Pilihan Ganda : Matematika : XI/IV : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL Menganalisis operasi komposisi dan operasi invers pada fungsi MATERI Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers



NO.SOAL



SKOR



3



10



BUKU SUMBER



RUMUSAN BUTIR SOAL 3. Jika diketahui ( f ∘ g )( x )=6 x+3 dan f ( x )=2 x−3 , maka nilai g ( x )=… Jawab



INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji) Menentukan nilai komposisi fungsi jika aturan komposisinya diketahui



Dik : ( f ∘ g )( x )=6 x+3 dan f ( x )=2 x−3 Dit : Nilai g ( x )=… Peny ( f ∘ g )( x )=6 x+3 f ( g ( x ) )=6 x +3 2 ( g ( x ) ) −3=6 x +3 2 ( g ( x ) ) =6 x+ 3+3 2 ( g ( x ) ) =6 x+ 6 g ( x )=3 x+3 Jadi, nilai g ( x )=3 x+3



KARTU SOAL BENTUK ESAY Jenis Soal Mata Pelajaran Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: Pilihan Ganda : Matematika : XI/IV : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL Menentukan persamaan lingkaran MATERI Persamaan Lingkaran



NO.SOAL



SKOR



4



10



RUMUSAN BUTIR SOAL



BUKU SUMBER



INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji) Menentukan persamaan lingkaran yang berpusat di titik P(a,b)



4. Persamaan lingkaran yang berpusat (-1, 3) dengan jari-jari 4 adalah … Jawab Dik : Pusat lingkaran (-1, 3) dengan jari-jari 4 Dit : Persamaan lingkaran Peny P(-1, 3) ⟹ a=−1 , b=4 r =3 ( x−a )2+ ( y−b )2=r 2 ( x +1 )2+ ( y−3 )2=42 2 2 x + 2 x +1+ y −6 y +9=16 2 2 x + y +2 x−6 y −6=0 Jadi, persamaan lingkaranya adalah x 2+ y 2+2 x−6 y −6=0



KARTU SOAL BENTUK ESAY Jenis Soal Mata Pelajaran Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: Pilihan Ganda : Matematika : XI/IV : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL Menentukan persamaan lingkaran



MATERI Persamaan Lingkaran INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji) Menentukan persamaan lingkaran yang berpusat di titik P(a,b) dan menyinggung garis



NO.SOAL



SKOR



5



15



BUKU SUMBER



RUMUSAN BUTIR SOAL 5. Persamaan lingkaran yang berpusat di T (1 , 4) dan menyinggung garis 3 x−4 y−2=0 adalah … Jawab Dik : Lingkaran yang berpusat di T ( 1 , 4 ) dan menyinggung garis 3 x−4 y−2=0 Dit : Persamaan lingkaran Peny T (1 , 4) dan menyinggung garis 3 x−4 y−2=0 ax1 +by 1 +c d= √ a2 + b2 3.1+ (−4 ) .4−2 ¿ √ 32 +(−4)2 3−16−2 ¿ √ 9+16 −15 ¿ √ 25 −15 ¿ 5 15 ¿ =3 5 Jadi, persamaan lingkaran adalah ( x−1 )2 + ( y−4 )2 ¿ 32 2 2 x −2 x+1+ y −8 y+ 16=9 2 2 x + y −2 x −8 y+ 8=0



| |



| | | | | |



|



|



KARTU SOAL BENTUK ESAY Jenis Soal Mata Pelajaran



: Pilihan Ganda : Matematika



Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: XI/IV : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL Menentukan persamaan lingkaran MATERI Persamaan Lingkaran INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji) Menentukan persamaan garis singgung pada lingkaran yang melalui titik (a,b)



NO.SOAL



SKOR



6



15



BUKU SUMBER



RUMUSAN BUTIR SOAL 6. Persamaan garis singgung pada lingkaran x 2+ y 2+ 4 x−2 y−11=0 yang melalui titik (−2 , 5) adalah … Jawab Dik : Lingkaran x 2+ y 2+ 4 x−2 y−11=0 yang melalui titik (−2 , 5) Dit : Persamaan garis singgung Peny 2 2 L ≡ x + y + 4 x−2 y−11=0 ; A=4 , B=−2 , C=−11 (−2 , 5 ) ; x 1=−2, y 1=5 Maka, 1 1 x 1 . x+ y 1 . y + . A ( x 1 + x ) + B ( y 1 + y ) +C=0 2 2 4 −2 −2 x+5 y + (−2+ x ) + ( 5+ y )−11=0 2 2 −2 x+5 y +2 (−2+ x )+ (−1 )( 5+ y )−11=0 −2 x+5 y −4+ 2 x−5− y−11=0 (−2+2 ) x+ (5−1 ) y−4−5−11=0 0+ 4 y−20=0 4 y−20=0 y−5=0 ; masing−masing dibagi 4 Jadi, persamaan garis singgungnya adalah y−5=0



KARTU SOAL BENTUK ESAY



Jenis Soal Mata Pelajaran Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: Pilihan Ganda : Matematika : XI/IV : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL Menganalisis masalah kontekstual yang berkaitan dengan logika matematika (pernyataan sederhana, negasi pernyataan sederhana, pernyataan majemuk, negasi pernyataan majemuk dan penarikan kesimpulan) MATERI Logika Matematika INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji) Menentukan ingkaran dari kesimpulan pada premis-premis



NO.SOAL



SKOR



7



15



BUKU SUMBER



RUMUSAN BUTIR SOAL 7. Diketahui premis-premis berikut : 1) Jika sebuah segitiga siku-sku maka salah sudutnya 90 ° 2) Jika salah satu sudut 90 ° maka berlaku teorema Phytagoras Ingkaran dari kesimpulan yang sah pada premis-premis di atas adalah … Jawab Diketahui premis-premis berikut : P1 : Jika sebuah segitiga siku-sku maka salah sudutnya 90 ° P2 : Jika salah satu sudut 90 ° maka berlaku teorema Phytagoras Dit : Ingkaran dari kesimpulan yang sah pada premis-premis di atas adalah … Peny p : Sebuah segitiga siku-siku q : Salah satu sudutnya 90 ° r : Berlaku teorema Phytagoras Maka, P1 : p ⟹ q P2 :q ⟹ r Konklusi∴ p⟹ r Metode penarikan kesimpulan tersebut adalah silogisme “Jika sebuah segitiga siku-siku, maka berlaku teorma Phytagoras” Ingkaran dari pernyataan tersebut ( p ⟹ r )≡ p ∧ r adalah “Jika sebuah segitiga siku-siku, maka tidak berlaku teorema Phytagoras”.



KARTU SOAL BENTUK ESAY



Jenis Soal Mata Pelajaran Bahan Kelas/smt Bentuk Tes Tahun Ajaran



: Pilihan Ganda : Matematika : XI/II : Esay : 2021/2022



KOMPETENSI DASAR/SKL Menganalisis masalah kontekstual yang berkaitan dengan logika matematika (pernyataan sederhana, negasi pernyataan sederhana, pernyataan majemuk, negasi pernyataan majemuk dan penarikan kesimpulan). MATERI Logika Matematika INDIKATOR SOAL (Kompetensi yang diuji) Menganalisis nilai kebenaran pada tabel



NO.SOAL



SKOR



8



20



BUKU SUMBER



RUMUSAN BUTIR SOAL 8. Nilai kebenaran yang tepat untuk pernyataan ( p ∧q) ⟹ p pada tabel berikut adalah … P q ( p ∧q) ⟹ p B B B S S B S S Jawab Tabel Kebenaran untuk pernyataan ( p ∧q) ⟹ p ( p ∧q) ⟹ p p p q p∧q B B S B S B S S S B S B B S B S S B S B Jadi, nilai kebenaran yang tepat untuk pernyataan ( p ∧q) ⟹ p adalah SBBB.