Kisi-Kisi Tema 3 Kelas V [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER I KELAS V TAHUN PELAJARAN 2019/2020 SEKOLAH DASAR NEGERI KRAMAT 3 Tema : 3. Makanan Sehat No.



Muatan Pembelajaran



Nomer



Bentuk



Soal



Soal



1. Siswa dapat menyebutkan bentuk-bentuk kebudayaan bangsa



1



PG



1



keragaman



2. Siswa dapat menunjukkan sikap yang sesuai dengan Bhineka Tunggal Ika



2



PG



1



sosial budaya



3. siswa dapat menyebutkan sikap terhadap keadaan di lingkungannya



3



PG



1



masyarakat.



4. Disajikan tradisi suatu daerah, siswa dapat menyebutkan asal dari tradisi daerah tersebut



4



PG



1



5. Siswa dapat menyebutkan tarian dari suatu provinsi tertentu



5



PG



1



6. Siswa dapat menyebutkan sikap yang ada dalam suatu kebudayaan/adat tertentu



6



PG



1



7. Siswa dapat menyebutkan adat yang ada di Magelang



7



Isian



2



8. Siswa dapat menyebutkan arti bhineka tunggal ika



8



Isian



2



9. Siswa dapat menyebutkan manfaat menjaga kerukunan antar teman



9



Isian



2



10



Isian



2



11



Uraian



3



12



Uraian



3



Kompetensi Dasar



Indikator



Skor



SESI 1 (PPKn, Bahasa Indonesia, dan IPA) PPKn



1.



3.3 Menelaah



10. Siswa dapat menyebutkan sikap yang harus dilakukan terhadap suatu masalah yang terjadi di sekolah 11. Siswa dapat menyebutkan 3 contoh keberagaman yang ada di Indonesia 12. Disajikan sebuah pernyataan, siswa dapat memprediksi hal yang akan terjadi jika suku-suku di Indonesia tidak saling menghargai



13. Siswa dapat menyebutkan pengertian iklan



13



PG



1



14. Siswa dapat menyebutkan tujuan iklan



14



PG



1



15. Disajikan sebuah iklan, siswa dapat menyebutkan tujuan iklan



15



PG



1



16. Siswa dapat membedakan jenis iklan



16



PG



1



informasi yang



17. Siswa dapat menyebutkan macam-macam media iklan



17



PG



1



Bahasa



disampaikan



18. Siswa dapat menyebutkan kata kunci/maksud dalam sebuah iklan



18



PG



1



Indonesia



paparan iklan



19. Siswa dapat menjodohkan persamaan dan atau perbedaan iklan media cetak dan elektronik



19



Isian



2



dari media cetak 20. Siswa dapat menjelaskan maksud dari salah satu ciri-ciri iklan.



20



Isian



2



atau elektronik



21. Disajikan sebuah iklan, siswa dapat menyebutkan sasaran dari iklan tersebut



21



Isian



2



22. Siswa da[at menyebutkan macam-macam iklan di media elektronik



22



Isian



2



23. Siswa dapat membuat suatu iklan sederhana



23



Uraian



3



24. Disajikan sebuah iklan, siswa dapat menjelaskan maksud dari iklan tersebut



24



Uraian



3



25. Siswa dapat menyebutkan bagian-bagian sistem pencernaan



25



PG



1



organ



26. Siswa dapat menyebutkan macam-macam pencernaan pada manusia



26



PG



1



pencernaan dan



27. Siswa dapat menentukan urutan pencernaan hewan ruminansia dengan benar



27



PG



1



fungsinya pada



28. Siswa dapat menyebutkan penyebab konstipasi



28



PG



1



hewan dan



29. Siswa dapat menyebutkan salah satu proses pada pencernaan manusia



29



PG



1



manusia serta



30. Siswa dapat menyebutkan pentingnya pola hidup yang sehat



30



PG



1



31



Isian



2



3.4 Menganalisis



2.



3.3 Menjelaskan



3.



IPA



cara memelihara 31. Siswa dapat menyebutkan salah satu bagian dari lambung sapi (hewan ruminansia)



kesehatan organ 32. Disajikan gambar, siswa dapat menentukan organ pencernaan manusia yang melakukan pencernaan manusia



31



Isian



2



33



Isian



2



34. Siswa dapat menyebutkan nama penyakit berdasarkan ciri-cirinya



34



Isian



2



35. Siswa dapat menyebutkan dan menjelaskan proses pencernaan pada manusia



35



Uraian



3



36. Siswa dapat menyebutkan 3 cara enjaga kesehatan organ pencernaan manusia



36



Uraian



3



1



PG



1



2



PG



1



3



PG



1



4



PG



1



gerakan peristaltik 33. Disajikan gambar, siswa dapat menentukan organ pencernaan manusia yang terjadi proses pembusukan makanan



SESI 2 (IPS DAN SBdP) 3.2 Menganalisis



1. Siswa dapat menyebutkan pengertian interaksi sosial



bentuk – bentuk 2. Siswa dapat menentukan syarat-syarat terjadinya interaksi sosial interaksi



3. Siswa dapat menentukan ciri-ciri interaksi sosial



manusia dengan 4. Siswa dapat menyebutkan contoh kegiatan interaksi manusia dengan lingkungan alam



4.



5.



IPS



SBdP



lingkungan dan



5. Siswa dapat menyebutkan contoh kegiatan manusia yang merupakan interaksi sosial



5



PG



1



pengaruhnya



6. Siswa dapat mennyebutkan manfaat manusia berinteraksi dalam bidang ekonomi



6



PG



1



terhadap



7. Siswa dapat menyebutkan manfaat kegiatan interaksi dengan lingkungan sosial budaya



7



Isian



2



pembangunan



8. Disajikan gambar, siswa dapat menyebutkan asal daerah dari salah satu kebudayaan daerah



8



Isian



2



sosial, budaya,



9. Siswa dapat menyebutkan contoh interaksi manusia yang merugikan alam



9



Isian



2



dan ekonomi



10. Siswa dapat menyebutkan hal yang sebaiknya dilakukan di sekolah



10



Isian



2



masyarakat



11. Siswa dapat menyebutkan 2 manfaat interaksi manusia



11



Uraian



3



Indonesia



12. Siswa dapat menyebutkan bentuk-bentuk interaksi sosial



12



Uraian



3



13. Siswa dapat menyebutkan pengertian tangga nada



13



PG



1



3.2 Memahami tangga nada



3.3 Memahami pola lantai dalam tari kreasi daerah



3.4 Memahami karya seni rupa daerah



14. Siswa dapat menyebutkan jumlah nada pada tangga nada diatonis



14



PG



1



15. Siswa dapat menyebutkan lagu yang menggunakan salah satu jenis tangga nada



15



PG



1



16. Siswa dapat menyebutkan susunan nada salah satu tangga nada



16



Isian



2



17. Siswa dapat menyebutkan sifat salah satu tangga nada



17



Isian



2



18. Siswa dapat menyebutkan 2 contoh alat musik ritmis dan melodis



18



Uraian



3



19. Siswa dapat menyebutkan salah satu contoh tari kreasi baru



19



PG



1



20. Siswa dapat menyebutkan manfaat iringan dalam tari



20



PG



1



21. Siswa dapat menyebutkan pengertian pola lantai



21



PG



1



22. Siswa dapat menyebutkan jenis pola lantai



22



Isian



2



23. Disajikan gambar, siswa dapat menyebutkan property tari yang digunakan pada gambar



23



Isian



2



24. Siswa dapat menyebutkan 3 macam tarian daerah dan properti yang digunakan



24



Uraian



3



25. Siswa dapat menyebutkan nama dari salah satu motif batik nusantara



25



PG



1



26. Siswa dapat menyebutkan bahan yang digunakan dalam membuat batik tulis



26



PG



1



27. Siswa dapat menyebutkan macam-macam teknik membatik



27



PG



1



28. Siswa dapat menyebutkan alat yang digunakan dalam membatik



28



Isian



2



29. Disajikan sebuah gambar batik, siswa dapat menyebutkan asal batik tersebut



29



Isian



2



30. Siswa dapat menjelaskan faktor penyebab keanekaragaman karya seni rupa nusantara



30



Uraian



3