Laporan Akhir MSIB - Mohammed Arras Adazim [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LAPORAN AKHIR MAGANG & STUDI INDEPENDEN BERSERTIFIKAT UI/UX Designer Di PT. DWI INTI PUTRA



Diajukan untuk memenuhi persyaratan kelulusan Program MSIB MBKM



oleh : Mohammed Arras Adazim/ 8020190130



UNIVERSITAS DINAMIKA BANGSA 2022



Lembar Pengesahan Manajemen & Universitas Dinamika Bangsa



UI/UX Designer



Di PT. DWI INTI PUTRA



oleh : Mohammed Arras Adazim / 8020190130



disetujui dan disahkan sebagai Laporan Magang atau Studi Independen Bersertifikat Kampus Merdeka



Jambi, 20 December 2022 Pembimbing Magang atau Studi Independen Teknik Informatika Universitas Dinamika Bangsa



Beny, S.Kom, M.Sc NIK: YDB.07.84.055



1



Lembar Pengesahan



UI/UX Designer



Di PT. DWI INTI PUTRA



oleh : Mohammed Arras Adazim / 8020190130



disetujui dan disahkan sebagai Laporan Magang atau Studi Independen Bersertifikat Kampus Merdeka



Jakarta, 20 Desember 2022 Curriculum Developer MyEduSolve



Tirsa Aulia Puspitasari



Abstraksi



Magang dan Studi Independen Bersertifikat merupakan salah satu program Kampus Merdeka yang berdiri di bawah naungan Kemendikbudristek. Program ini bertujuan untuk memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk mengikuti dan mendapatkan pembelajaran serta mengembangkan hard skill di luar lingkungan perkuliahan selama kurang lebih 5 bulan. Ada berbagai mitra yang ikut berkontribusi dalam mengembangkan program MSIB salah satunya adalah PT. DWI INTI PUTRA(MyEduSolve) yang ikut berkontribusi dengan membentuk pembelajaran singkat dengan menyediakan berbagai program pembelajaran salah satunya yaitu UI/UX Designer.



Dalam program ini, ada 8 Kegiatan utama yang dilakukan yaitu Group Mentoring, Career Mentoring 1on1, Figma, Adobe InDesign, Adobe Illustrator, Support Group. Intuit Design for Delight Innovator (Design Thinking), Capstone Project. Diharapkan setelah mengikuti program ini, peserta akan dapat membuat Design responsive dan interaktif dengan menggunakan teknologi terbaru yang banyak digunakan di industri, dan mampu bekerja di bidang Desain.



Kata Kunci : Kampus Merdeka, MyEduSolve, UI/UX Designer, Figma, Design Thinking, Adobe, Adobe InDesign,Adobe Illustrator, Career Mentoring, Mentoring 1on1, Support Group, Capstone Project



Kata Pengantar



Saya panjatkan puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat melaksanakan Program Magang Studi Independen Bersertifikat Kampus Merdeka di PT. DWI INTI PUTRA(MyEduSolve) serta mendapat kesempatan untuk menyelesaikan laporan akhir ini dengan baik.



Laporan ini disusun sebagai tugas akhir untuk memenuhi tanggung jawab sebagai peserta program kampus merdeka yang telah menyelesaikan kegiatan studi independent kampus merdeka selama satu semester.



Dalam penyusunan Laporan Akhir Kegiatan Studi Independen ini, tentu tidak terlepas dari panduan dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, ucapan terima kasih yang tak terukur penulis ucapkan kepada:



1.



Kedua orang tua tercinta yang senantiasa mendoakan saya dan selalu mendukung serta memberikan semangat.



2.



PT. DWI INTI PUTRA(MyEduSolve) yang telah memberikan kesempatan kepada saya untuk dapat menempuh program pembelajaran UI/UX Designer selama satu semester.



3.



Beny, S.Kom, M.Sc selaku Ketua Program Studi Teknik Informatika Universitas Dinamika Bangsa.



4.



Tirsa Aulia Puspitasari selaku Curriculum Developer PT. DWI INTI PUTRA(MyEduSolve)



5.



Henri Satria Anugrah selaku Career Mentoring PT. DWI INTI PUTRA(MyEduSolve)



6.



Vhendy Vendira selaku mentor Figma PT. DWI INTI PUTRA(MyEduSolve)



7.



Ragil Pratiwi selaku mentor Design Thinking PT. DWI INTI PUTRA(MyEduSolve)



8.



Adi Nugroho selaku mentor Adobe Indesign PT. DWI INTI PUTRA(MyEduSolve)



9.



Syifa Fauziyanah selaku mentor Adobe Illustrator PT. DWI INTI PUTRA(MyEduSolve)



10.



Seluruh teman-teman , Mahasiswa/i Studi Independen MyEduSolve yang saling membantu, mendukung dan bekerja sama selama program berlangsung.



Daftar Isi



Daftar Gambar



Bab I Pendahuluan I.1



Latar belakang



Dalam rangka mempersiapkan mahasiswa dalam menghadapi perubahan sosial, budaya, teknologi dan dunia kerja. Mahasiswa dituntut harus mempersiapkan kebutuhan zaman yang begitu cepat. Perguruan Tinggi harus dapat merancang proses pembelajaran yang inovatif. Sehingga mahasiswa mendapat keterampilan, pengetahuan yang dapat menjawab permasalahan masyarakat secara riil. Digagaskan kebijakan Merdeka Belajar - Kampus Merdeka oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Kemendikbud - Dikti) untuk menjawab tuntutan tersebut.



Diharapkan melalui program Kampus Merdeka dapat mendorong mahasiswa untuk menguasai berbagai keilmuan secara otonom dan fleksibel. Sehingga tercipta kultur belajar yang inovasi, tidak mengekang dan sesuai dengan kebutuhan mahasiswa untuk menghadapi masa depan. Dalam mendukung program tersebut, Kemendikbud - Dikti mengajak untuk berkolaborasi bersama mitra yang terdiri dari perusahaan multinasional, perusahaan teknologi global, startup teknologi, organisasi multilateral, BUMN, BUMD dan organisasi nirlaba. Melihat peluang tersebut, PT. DWI INTI PUTRA(MyEduSolve) turut bergabung menjadi mitra Kampus Merdeka.



Program yang ada di MyEduSolve berkomitmen untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia dan menyiapkan mahasiswa agar siap untuk bersaing di dunia kerja. Melalui program Studi Independen, MyEduSolve menyediakan kesempatan bagi mahasiswa untuk meningkatkan kompetensi melalui proses pembelajaran yang praktis dan mendalam. Mahasiswa akan dibekali oleh pelatihan online berbasis kompetensi yang difasilitasi oleh MyEduSolve agar menjembatani pengetahuan pada industri kerja yang tidak termasuk dalam kurikulum pada perguruan tinggi. Tidak hanya itu, MyEduSolve juga memberikan kesempatan kepada mahasiswa peserta Studi Independen di



MyEduSolve untuk mendapatkan sertifikat standar Internasional dibutuhkan untuk persiapan masuk di dunia era digital sesuai dengan aspirasi berkarir masing-masing individu.



Pada program Studi Independen MyEduSolve bersama Kampus Merdeka, materi ajar yang akan diberikan kepada mahasiswa akan disusun berdasarkan kurikulum pembelajaran yang akan diujikan untuk mendapatkan Sertifikat berstandar internasional oleh para instruktur berpengalaman dan didukung oleh teknologi canggih untuk mempermudah proses pembelajaran.



I.2



Lingkup



UI/UX Designer memilki peran yang sangat penting dalam bidang digital saat ini baik untuk membangun aplikasi berupa website ataupun mobile dengan kualitas tinggi yang dapat memberikan pengalaman terbaik untuk pengguna agar dapat meningkatkan daya saing sebuah produk ataupun layanan.



I.3



Tujuan



Tujuan pembelajaran diharapkan peserta dapat menerapkan konsep dan pengetahuan yang dipelajari, peserta juga mampu menghasilkan solusi dan/atau inovasi,peserta mampu menganalisis kelebihan dan kekurangan dari solusi dan/atau inovasi yang dibuat, dan peserta mampu membagi peran dan tanggung jawab dalam satu tim. Lulusan program ini dapat bekerja di bidang Desain baik UI ataupun UX yang mempunyai peran khusus dapat pengembangan perangkat lunak.



Bab II MyEduSolve



II.1



Struktur Organisasi



II.2



Lingkup Pekerjaan



Peserta akan melakukan pembelajaran syncronus dengan mentor dan asyncronus menggunakan Gmetrix dimana materi yang diajarkan sesuai dengan kurikulum sertifikat berstandar internasional, diantara lainnya ; A.



Figma 1.



Introduction Figma mempelajari Toolbar, Layar Panel, Properties Panel, Creating Shapes, Wireframe



2.



Tools in Figma mempelajari Layout Grids, Color Styles, Documentaion



3.



Figma UI & UX Design mempelajari Introdution of Typography, Auto Layout, Variants, Visual Hierarchy, Mobile Guidelines, Website Guidelines, Designing Landing Page, Prototyping, Micro-Interaction, Intro UX Writing & UI HandOffer, Intoduction to User Research : UT, Conduct Testing



B.



Design Thinking 1.



Design for Delight Concepts



mempelajari Identify and define key principles of the Design for Delight



mindset, Define core concepts of the Design for Delight principles. 2.



Develop deep customer empathy mempelajari Define and describe the process of developing deep customer empathy, Learn about customers through observing their behaviour, Examine what you learned, Define the customer problem, Conceptualize the ideal customer state.



3.



Brainstorm and Narrow mempelajari tentang Identify the purposes of brainstorming and narrowing, Identify methods of brainstorming and narrowing, Identify best practices for brainstorming and narrowing, Identify methods of making ideas into concrete solutions.



4.



Perform rapid customer experiments mempelajari tentang Identify the purpose and principles of rapid experiments, Generate a list of assumptions, Prioritize customer behavior assumptions, Create an experiment to test the “leap of faith” assumption, Prototype your experiment internally, Evaluate test results and identify next steps



C.



Adobe InDesign



1.



Working in the Design Industry mempelajari tentang Identify the purpose, audience, and audience needs for preparing publications, Communicate with colleagues and clients about design plans, Determine the type of copyright, permissions, and licensing required to use specific content, Demonstrate an understanding of key terminology related to publications, Demonstrate knowledge of basic design principles and best practices employed in the design industry.



2.



Project Setup and Interface mempelajari tentang Create a document with the appropriate settings for web, print, and mobile, Navigate, organize, and customize the application workspace, Use non-printing design tools in the interface to aid in design or workflow, Import assets into a project, Manage colors, swatches, and gradients, Manage paragraph, character, and object styles.



3.



Organizing Documents mempelajari tentang Use layers to manage design elements, Manage and modify pages, Create and apply master pages.



4.



Creating and Modifying Document Elements mempelajari tentang Use core tools and features to lay out visual elements, Add and manipulate text using appropriate typographic settings, Make, manage, and edit selections, Transform digital graphics and media within a publication, Use basic reconstructing and editing techniques to manipulate document content, Modify the appearance of design elements by using effects and styles, Add interactive or dynamic content or media to a project, Create and edit tables.



5.



Publishing Documents mempelajari tentang Prepare documents for publishing to web, print, and other digital devices, Export or save documents to various file formats.



D.



Adobe Illustrator 1.



Design Principle & Design Principles Worksheet



2.



Digital Art Terminology, Digital Art Terminology Worksheet, The illustrator CC Workspace



3.



Artboards, Viewing Artwork for Efficiency, Perspective



4.



Working with Swatches, Working with Gradients, Color Groups



5.



Learning the Pen Tool, The Pencil Tool, Paint



6.



Brushes, Symbols, Graphic Styles



7.



Layers and More Transparency



8.



Utilizing a Clipping Mask, Graphic Optimization



9.



Graphic Optimization, Preparing to Export Files



10.



Drawing with shapes, Splitting Paths, Patterns



11.



Image Trace, Live Paint, Type Tools, Transform



12.



3D Tools and Mesh Tool, Special Effects



II.3



Deskripsi Pekerjaan



Adapun deskripsi dari pembelajaran yang telah dilaksanakan oleh peserta berdasarkan tipe modul adalah sebagai berikut: A.



Figma 1.



2.



3.



Introduction Figma a)



Memahami tentang Toolbar



b)



Memahami tentang Layer Panel



c)



Memahami cara pembuatan Shape



d)



Memahami cara membuat Wireframe



Tools in Figma a)



Memahami penggunaan Layout baik Grid, Coloumn, Rows dan Margins



b)



Memahami tentang Color Styles baik Primary, Secondary, Semantic



c)



Memahami cara pembuatan Documentaion berupa Typography, Color Style.



Figma UI & UX Design a)



Memahami tentang Typography, Spacing, Sizing/Scales, Typography Plugin



b)



Memahami cara pembuatan documentation Shadows, Grid & Spacing, Icons.



c)



Memahami penggunaan Auto Layout seperti List, Card, Flexible Navbar, Prince Plans, Masonry Grid, Credit Card Form



d)



Memahami cara pembuatan Documentaion berupa Tags, Accordion, Buttons, Modals.



e)



Memahami tentang Variants seperti Component&Variants, Naming Convertions, Property and Values, Turning, Components into Variants, Design Systems.



f)



Memahami cara pembuatan Documentaion berupa Card, Input, Checkboxes, Dropdowns.



g)



Memahami tentang Visual Hierachy seperti Group, Container, Size, Color/Emphasize, Icons



h)



Memahami cara pembuatan Documentaion berupa Select, Menu, Sign Up Page, Log In Page.



i)



Memahami Mobile Guidelines baik Android Guidelines using Android Material Design 3 ataupun Apple Guidelines using Human Interface Guidelines



j)



Memahami cara pembuatan Documentaion berupa Product Details Page, Kustomisasi Design System, Documentation Component, Membuat Documentation Page.



k)



Memahami tentang Website Guildelines seperti Grids, Navbar, Section, Footer, Dashboard



l)



Memahami cara pembuatan Documentaion berupa Typography Page, Color Page, Shadows Page, Grid & Spacing Page.



m)



Memahami komponen Desing Landing Page seperti Navbar, Hero Banner, Section, Footer.



n)



Memahami cara pembuatan Documentaion berupa Icon Page, Accordion Page, Tags Page, Button Page.



o)



Memahami cara penggunanan Prototype pada Figma



p)



Memahami cara penggunaan Micro-Interaction seperti Interaction Componet, Motion Basic, Loading&Illustration, UI Animation.



B.



q)



Memahami cara penggunaan Plugin Frontitude dan Zeplin



r)



Memahami perencanan Usability Testing



Design Thinking 1.



2.



Design for Delight Concepts



.



a)



Memahami prinsip Deep Customer Empathy



b)



Memahami prinsip Go Board Go Narrowing



c)



Memahami prinsip Rapid Experiments with Customer



d)



Memahami tentang Three Metrics of Customer Delight



e)



Memahami tentang the Role of the Customer



f)



Mampu memahami tentang hubungan antara customer problem, solution, dan benefit



g)



Memahami tentang Looping Concepts



h)



Memahami tentang Prototype and Experimention



Develop Deep Customer Empathy a)



Memahami tentang Customers Through Observation



b)



Dapat mengidentifikasi Customers Challenge



c)



Memahami tentang Summarize



d)



Dapat menentukan Customer Problem Statement



e)



Memahami tentang The Ideal Customer State



f)



Memahami tentang metode Customer Observation



g)



Dapat menentukan Customer Observation



h)



Dapat menentukan hasil yang paling penting dari Customer Observation.



i)



Memahami tentang Surprises dan Pain Point



j)



Memahami komponen dari Customer Problem Statement



k)



Dapat memberikan solusi untuk Customer Problem Statement



l)



Memahami komponen dari Ideal Customer State



m)



Dapat memberikan solusi untuk Ideal Customer State



3.



4.



Brainstorm and Narrow a)



Memamahi tentang Brainstorming dan Narrowing



b)



Memahami metode Brainstorming dan Narrowing



c)



Dapat mementukan hal yang terbaik dari Brainstorming dan Narrowing



d)



Memahami metode dari Represeting Ideas



Perform Rapid Customer Experiments a)



Memahami proses Rapid Experiment



b)



Memahami tujuan Rapid Experiment



c)



Memahami tentang Assumptions



d)



Memahami tentang the most-crucial Assumptions, the least-proven Assumptions dan the Leap of Faith Assumptions.



C.



e)



Memahami tentang komponen untuk Good Experiment



f)



Memahami tentang komponen dari Hypothesis Statement



g)



Dapat memberikan solusi atau menyelesaikan Hypothesis Statement



h)



Memahami metode Prototype



i)



Memahami tentang evaluasi test



j)



Dapat mengetahui hal yang didapatkan dari test dan dapat menentukan langkah selanjutnya



Adobe InDesign 1.



Working in the Design Industry a)



Memahami tentang cara menentukan konten yang sesuai dengan keinginan client, kebutuhan client, dan target nya.



b)



Dapat mementukan requirement berdasarkan desain yang ingin dibuat



c)



Dapat melakukan komunikasi kepada client tentang rencana seperti brief atau wireframe



d)



Dapat memahami konsep dasar projek managemen



e)



Mengetahui tentang tipe-tipe copyright ,permissions, dan licensing



f)



Mengetahui bagaimana mendapatkan izin jika ingin menggunakan gambar milik orang lain



g)



Mengetahui tentang terminology publikasi seperti pixel,inch,centimenter dan lain-lain



h)



Mengetahui tentang color management seperti RGB,CMYK,Grayscale



i)



Mengetahui istilah dalam layout page



j)



Mengetahui tentang prisip layout desain



k)



Memahami tentang komunikasi visual dengan menggunakan prinsip elemen desain seperti color, form, line, texture dan lain-lain



l) 2.



Mengetahui pengunaan typography seperti font, size, style, aligment, leading, kerning dan lain-lain.



Project Setup and Interface a)



Mengetahui bagaimana membuat dan mengatur kebutuhan dokumen yang diinginkan



b)



Dapat mengatur workspace pada aplikasi adobe indesign



c)



Dapat memahami penggunaan non-printing design tool seperti zooming, scrolling,panning, rules, guides and grid dan lain-lain



3.



d)



Dapat memahami penggunaan import assets dalam adobe indegisn



e)



Memahami tentang management color, swatch , gradient



f)



Dapat membuat paragraph, character, and object styles.



Organizing Documents a)



Memahami cara mengatur layer di adobe indesign



b)



Memahami cara mengatur dan memodifikasi pages di adobe indesign seperti arrange page, master page.



4.



Creating and Modifying Document Elements. a)



Memahami penggunaan tool untuk membuat/memodifikasi elemen dokumen.



b)



Memahami penggunaan tool untuk typography seperti text frames,



type tool, type on a path



tool



5.



D.



c)



Memahami bagamana cara mengatur charahter dan paragraph, special character.



d)



Memahami pengunaan effect dan styles



e)



Memahami penggunaan interactive or dynamic content or media dalam project



f)



Memahami cara pembuat table dalam adobe indesign



g)



Memahami cara pengunaan Tranform dalam digital graphic and media



Publishing Documents a)



Memahami bagamana cara mengecek error pada dokumen



b)



Mengetahui tentang export atau save dengan berbagai versi file format



Adobe Illustrator 1.



Design Principle & Design Principles Worksheet a)



Memahami tentang Design Principle



b)



Memahami pengunaan workspace pada adobe illustrator



2.



c)



Mengetahui tentang pengunaan tentang Shapes and Paths



d)



Mengetahui tentang pengunaan tentang Text and Font



e)



Mengetahui tentang pengunaan Collor and Patterns



Digital Art Terminology, Digital Art Terminology Worksheet, The illustrator CC Workspace a)



Memahami tentang Design Priciples seperti Aligment, Hierarchy, Contrast, Repetition, Proximity, Balance, Color, Space



3.



4.



5.



b)



Memahami macam-macam color seperti RGB,HSB,CMYK, and Lab Color Model



c)



Mengetahui pengoperasian color pada adobe illustrator



d)



Memahami Typography pada adobe illustrator



e)



Memahami tentang copyright



Artboards, Viewing Artwork for Efficiency, Perspective a)



Memahami tentang Artboard pada adobe illustrator



b)



Memahami penggunaan Perspective Grid pada Adobe illustrator



c)



Memahami penjelasan tentang Viewing Artwork for Efficiency



Working with Swatches, Working with Gradients, Color Groups a)



Memahami penggunaan Swatches pada adobe illustrator



b)



Memahami penggunaan color Gradients



c)



Memahami cara mengaplikasian Color Groups



Learning the Pen Tool, The Pencil Tool, Paint a)



6.



7.



Brushes, Symbols, Graphic Styles b)



Memahami penggunaan Brushes



c)



Memahami penggunanan Symbols



d)



Memahami cara membuat Graphic Styles



Layers and More Transparency a)



8.



9.



Memahami penggunan Tool seperti Pen Tool, Pensil, Paint



Memahami penggunaan Layyer dan More Transparency di adobe illustrator



Utilizing a Clipping Mask, Graphic Optimization a)



Memahami penggunaan clipping mask pada suatu object



b)



Memahami cara pengaturan untuk Graphic pada sebuah dokomen adobe illustrator



Preparing to Export Files a)



Memahami pengaplikasian Export Files pada adobe illustrator



10.



Drawing with shapes, Splitting Paths, Patterns a)



11.



Memahami penggunaan shape. Splitting paths, Patterns dengan mengaplikasinya pada tugas



Image Trace, Live Paint, Type Tools, Transform a)



Memahami penggunaan Image Trace, Live Paint, Type Tools, Transform dengan mengaplikasinya pada tugas



12.



3D Tools and Mesh Tool, Special Effects a)



Memahami penggunaan 3D Tools and Mesh Tool, Special Effects dengan mengaplikasikannya pada Pre Exam Isometric 3D



II.4



Jadwal Kerja



Peserta akan mendapatkan materi pembelajaran secara synchronous dan asynchronous. Untuk pembelajaran secara synchronous peserta akan mendapatkan materi intensif dari instruktur profesional yang ahli di bidangnya melalui zoom dari hari senin-jumat. Untuk pembelajaran secara asynchronous, peserta diberikan materi pembelajaran di Gmetrix. Kemudian akan diadakannya juga untuk kelas Mentoring, Support Group, Mentoring 1-on-1 selama kegiatan berlangsung.



Setiap selesai Materi, peserta akan diberi ujian untuk mendapatkan Sertifikat berstandar internasional. Di Akhir kegiatan peserta akan mengerjakan Capstone Project yang telah disediakan oleh MyEduSolve.



BAB III STUDI INDEPENDEN MYEDUSOLVE



Selama saya mengikuti program Magang atau Studi Indenpenden Bersertifikat di PT. Dwi Inti Putra (MyEduSolve) disini saya mendapatkan pembelajaran beberapa materi seperti Figma, Design Thinking, Adobe InDesign, Adobe Illustrator. Proses Pembelajaran dilakukan selama 5 kali dalam 1 minggu dimana setiap selesai 1 materi akan diberikan tugas akhir yang di kerjakan secara berkelompok. Kemudian juga akan ada ujian untuk mendapatkan sertifikat berstandar internasional dari Certiport.Pihak MyEduSolve memberikan kesempatan kepada peserta untuk bisa mendapatkan 3 sertifikat berstandar internasional, dimana jika tidak lulus saat ujian akan diberikan 1 kali kesempatan lagi untuk mengikuti ujian dengan cara menggunakan voucher retake Bukan hanya pembelajaran materi saja, saya juga mendapatkan kelas Mentoring yang berfokus untuk mengembangkan kepribadian diri. Setelah proses pembelajaran saya diberikan tugas untuk Capstone Project bersama beberapa orang yang digabungkan dalam 1 kelompok, Disini kami mengerjakan project membuat sebuah desain untuk website Ruang&Agro. Disini kami mendapatkan beberapa kendala saat pengerjaan Capstone Project, diantara nya; 1.



Keterlambatan pembagian grup pengerjaan Capstone Project



2.



Keterlambatan pembagian scope dalam Capstone Project



3.



Waktu pengerjaan yang sedikit akibat keterlambatan sebelumnya



4.



Keterlambatan pemberian dokumen pendukung perihal scope Capstone Project.



5.



Merombak ulang desain web



Kemudian kami juga belajar beberapa hal dalam pengerjaan Capstone project ini, diantaranya ; 1.



Dibutuhkan komunikasi yang intensif agar tidak terjadi miskomunikasi.



2.



Lebih memahami selera desain Client



3.



Membuat timeline secara detail agar pengerjaan desain lebih teratur



4.



Membuat backup plan apabila terdapat kendala di luar kendali



III.1 Detail Capstone Project MyEduSolve (Ruang&Agro) PT Tempo Kreasi Bersama (Ruang& Initiatives), adalah sebuah perusahaan hasil kolaborasi PT Ruang Kreasi Bersama (KUMPUL.ID, entrepreneurship ecosystem enabler), dengan Tempo Media Group yang memiliki misi untuk dapat menjadi penggerak ekosistem kewirausahaan yang kreatif dan inovatif melalui aktivasi ruangan kolaboratif, kegiatan komunitas, serta program pendampingan UMKM, UKM & startup digital yang disusun secara berjenjang dan berkelanjutan. Ruang&Agro merupakan sebuah kolaborasi antara Ruang&, BRI, dan IPB yang ingin membuka program sebagai wadah untuk para pelaku UKM startup dan pengusaha di bidang Pertanian agar dapat berkembang lebih lanjut melalui program yang telah disediakan.



III.2 Proses pengerjaan Capstone Project



C-1



Proses pengerjaan Capstone Project yang kami kerjakan dilakukan selama 3 minggu yang mana di minggu pertama baru pembagian tema tiaptiap kelompok. Selanjutkan kami juga mendapatkan kendala yaitu 1.



Keterlambatan pembagian scope dalam Capstone Project, dan



Keterlambatan pemberian dokumen pendukung perihal scope Capstone Project yang membuat pengerjaan desain website tersebut terhambat. Tetapi walaupun ada kendala kami berhasil menyelesaikan Capstone Project ini dengan tepat waktu.



III.3 Hasil Capstone Project Berikut hasil dari desain website Ruang&Agro yang telah kami kerjakan



BAB IV PENUTUP



IV.1 Kesimpulan Program Studi Independen dari PT. DWI INTI PUTRA (MyEduSolve) berupaya untuk mewujudkan transformasi angkatan kerja Indonesia melalui literasi digital. Agar dapat mewujudkan literasi digital di kalangan mahasiswa Indonesia, Studi Independen MyEduSolve melibatkan program sertifikasi internasional dari Adobe, Apple, Autodesk, Intuit, Microsoft, Pearson Vue, Project Management Institute, dan Unity. Kurikulum ujian sertifikasi ini dirancang oleh para praktisi ahli di dunia industri untuk memastikan bahwa individu yang berhasil lulus ujian memiliki keterampilan yang setara dengan 150 jam pengalaman di dunia nyata. Hal ini sangat berguna untuk memastikan bahwa mahasiswa tidak hanya mempelajari teori, tetapi juga praktik agar bisa mengasah skill yang lebih spesifik dan sesuai dengan kebutuhan dunia kerja. Sertifikasi internasional dapat membawa manfaat yang besar bagi mahasiswa, di antaranya adalah meningkatkan sekaligus memvalidasi kompetensi, meningkatkan performa akademis, menambah kredibilitas dan kepercayaan diri, potensi pendapatan yang lebih tinggi, meningkatkan jenjang karir, dan tentunya membantu agar lebih standout saat pencarian kerja. Hal ini didukung oleh Microsoft Certification Program Satisfaction Study yang mencatat bahwa sebanyak 91% hiring manager mengatakan sertifikasi merupakan salah satu kriteria penting saat proses perekrutan. Setelah mahasiswa dibekali oleh hard skills dan soft skills yang sesuai dengan kebutuhan dunia industri, Studi Independen MyEduSolve akan ditutup dengan sebuah capstone project akhir, di mana peserta akan digabungkan dalam kelompok untuk mengembangkan solusi atau menghasilkan output tertentu sesuai dengan kebutuhan organisasi yang bekerja sama dengan MyEduSolve. IV.2 Saran Adapun saran yang dapat disampai ialah; 1.



Peserta mengharapkan PT. Dwi Inti Putra(MyEduSolve) untuk mempertahankan dan meningkatkan kedisplinan yang telah ada.



2.



Senantiasa menjalin hubungan baik dengan berbagai instansi, lembaga, maupun perusahan yang berpotensi mengembangkan pengetahuan dan wawasan peserta yang akan melaksanakan program MSIB.



3.



Diharapkan tetap ikut serta dalam program MSIB dimasa depan agar dapat banyak mahasiswa yang mendapatkan kesempatan untuk menggembangkan skill mereka