Latihan Soal - Set 1 - Pedagogik Teknik Bangunan [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LATIHAN SET 1 SOAL PEDAGOGIK Question 1 (1 point)  Alat pelindung diri yang digunakan oleh pekerja kayu ntuk melindungi mata dari debu kayu, atau serpihan yang berterbangan di tiup angin adalah … Question 1 options: Masker kacamata kerja sarung tangan Helm Topi Question 2 (1 point)  Dalam kegiatan pembelajaran, setiap siswa didorong agar selalu terlibat dalam perbuatan dan mampu membuat siswa bertanggung jawab terhadap hasil, dengan metode penugasan. Prinsip ini ditekankan oleh guru sebagai penerapan prinsip belajar .... Question 2 options: Motivasi Tantangan Pengulangan Keaktifan Berpengalaman Question 3 (1 point)  Dalam memilih dan mengembangkan materi pembelajaran konsep tumpuan sendi dan rol pada konstruksi yang sebenarnya di lapangan misalnya jembatan, guru harus selalu menyampaikan materi pembelajaran yang dapat memberikan pemahaman tentang pentingnya konsep tumpuan dalam konstruksi jembatan. Kriteria pemilihan materi pembelajaran tersebut memenuhi kriteria… Question 3 options: Sahih Kebermanfaatan layak dipelajari menarik minat Menyenangkan



Question 4 (1 point)



 Guru dalam pembelajaran gambar teknik memanfaatkan kemudahan dalam media teknologi informasi dengan memberikan contoh gambar-gambar aktual yang mengkondisikan siswa lebih memperhatiakn agar pemahaman siswa lebih mudah. Prinsip yang diterapkan dalam pemanfaatan teknologi tersebut adalah... . Question 4 options: efektif dan efisien. Optimal merangsang daya kreatifitas berpikir Menarik Manfaat



Question 5 (1 point)  Guru hendak membelajarkan siswanya dengan memberikan tugas kelompok untuk menguatkan kemampuan pada penguasaan perhitungan besar reaksi tumpuan pada konstrusi statika bangunan. Pada kasus tersebut maka guru mencoba mengaplikasikan model pembelajaran: Question 5 options: Model pemecahan masalah Model pembelajaran kooperatif Model pengajaran langsung Model belajar inkuiri Model Contekstual Teaching Learning Question 6 (1 point)  Guru hendak membelajarkan siswanya untuk menemukan konsep tumpuan sendi dan rol pada konstruksi jembatan yang sebenarnya di lapangan. Model pembelajaran yang cocok untuk digunakan adalah.... Question 6 options: Model Problem based learning Model Cooperatif learning Model pengajaran langsung Model belajar inkuiri Model Contekstual Teaching Learning



Question 7 (1 point)



 Guru membelajarkan siswanya dalam pembelajaran gambar teknik untuk menguasai "perintah dasar Autocad. Perintah yang digunakan untuk melengkungkan dua garis yang berpotongan, atau untuk melengkungkan ujung suatu polygon.adalah ... . Question 7 options: Rectangle Mirror Copy Erase Fillet Question 8 (1 point)  Guru memberikan penjelasan tentang prosedur dan cara mengatur daun meja dimiringkan 0 - 45 pada mesin gergaji pita yang dilakukan dengan cara, kecuali … Question 8 options: buka pengunci daun meja lepas klos kayu pita gergaji angkat meja bagian ujung sambil melihat skala kemiringan meja gergaji buka pengunci meja pasang klos kayu antar pita gergaji, gergaji siap digunakan Question 9 (1 point)  Guru menggunakan metode atau strategi pembelajaran yang bervariasi dalam pemahaman kompetensi mengitung reaksi yang terjadi pada suatu gelagar atau konstruksi dengan baik dan benar, sehingga perbedaan-perbedaan kemampuan pada siswa dapat terlayani dengan baik. Prinsip belajar yag diterapkan dalam kegiatan pembelajaran tersebut adalah .... Question 9 options: perhatian dan motivasi Keaktifan keterlibatan langsung balikan penguatan perbedaan individual



Question 10 (1 point)



 Guru menjelaskan alat keselamatan kerja yang harus digunakan pada saat membuat kuda-kuda kayu adalah …. Question 10 options: Pakaian kerja, tali pengaman, penutup kepala, sarung tangan, sepatu boot dan Masker. Pakaian kerja, kacamata kerja, penutup kepala, pelindung telinga, sepatu boot dan Masker. Pakaian kerja, kacamata kerja, penutup kepala, sarung tangan, sepatu boot dan masker. Pakaian kerja, kacamata kerja, penutup kepala, sarung tangan, sabuk keselamatan dan sepatu kerja, tali pengaman, masker hidung, kaos tangan sepatu boot, Pakaian kerja, tali pengaman, penutup kepala, sarung tangan, dan Masker. Question 11 (1 point)  Guru profesional dituntut memahami karakteristik peserta didiknya agar dapat mencapai hasil yang optimal. Hal ini merupakan implementasi dari: Question 11 options: Kompetensi Kepribadian Kompetensi Profesinal Kompetensi Pardagogik Kompetensi Sosial Kompetensi Akademik Question 12 (1 point)  Hasil penilaian sebagai evaluasi dalam pengembangan pembelajaran konstrusi beton, untuk mendorong dan membuat siswa menjadi lebih aktif dan terbuka untuk memberi jawaban secara sukarela guru dapat menerapkan Question 12 options: Brain storming Concept mapping Quickstioning Role playing Thinking mapping



Question 13 (1 point)  Jenis-jenis pembelajaran yang mendidik untuk mengembangkan pembelajaran mandiri dalam kegiatan pembelajaran Survey dan Pemetaan dapat diklasifikasikan sebagai berikut:



Question 13 options: fakta, konsep, prinsip, prosedur, sikap fakta, konsep, prinsip, definisi, aksioma fakta, konsep, prinsip, definisi, prosedur fakta, konsep, definisi, aksioma, prosedur konsep, definisi, aksioma, prosedur, fungsi Question 14 (1 point)  Menganalisis media yang tepat dalam penyusunan RPP mata pelajaran Ilmu Bangunan Gedung maka Standar ketuntasan minimal belajar (SKMB) ditentukan oleh faktor-faktor …. Question 14 options: Intake Siswa, bakat dan minat siswa, sarana pendukung Tingkat kesulitan, intake siswa, bakat dan minat siswa Sarana pendukung, bakat dan minat siswa, tingkat kesulitan Bakat dan Minat siswa, sarana pendukung, bakat dan minat siswa Intake siswa, tingkat kesulitan, sarana pendukung Question 15 (1 point) Menganalisis media yang tepat dalam penyusunan RPP mata pelajaran Ilmu. Bangunan Gedung dalam kaitannya dengan upaya untuk memotivasi belajar siswa dan agar proses pembelajaran berlangsung efektif, maka guru perlu mengacu pada.... Question 15 options: Metode pembelajaran Pendekatan pembelajaran Strategi pembelajaran Gaya pembelajaran Kemampuan belajar



Question 16 (1 point)  Mengembangkan sumber belajar untuk pembelajaran ilmu bangunan gedung pada kompetensi dasar " pekerjaan tangga". Guru merencanakan pembelajarannya materi konstruksi tangga dengan indikator kompetensi yang akan dicapai adalah.... Question 16 options:



Siswa memahami Jenis tangga, fungsi tangga dan bagian-bagian tangga Siswa dapat menggambar konstruksi tangga dan detailnya Siswa memahami Jenis-jenis tangga Siswa mengetahui Bagian-bagian tangga dan fungsinya Siswa memahami pentingnya konstruksi tangga Question 17 (1 point)  Seorang guru menuliskan indikator pembelajaran sebagai berikut : "menghitung besaran gaya batang pada bidang gaya-gaya dalam (gaya lintang dan momen) pada konstruksi balok sederhana ". Untuk mengukur ketercapaian indikator pembelajaran tersebut, teknik tes yang tepat untuk diterapkan adalah…. Question 17 options: tes tertulis peniaian unjuk penilaian proyek penilaian portfolio tes wawancara Question 18 (1 point)  Setiap materi pembelajaran memiliki tingkat kesukaran yang bervariasi. Untuk memudahkan peserta didik memahami materi yang memiliki tingkat kesukaran tinggi guru sering memanfaatkan media pembelajaran. Misalnya, media gambar atau tayangan video tentang tumpuan pada jembatan. Fungsi media pada pernyataan tersebut adalah: Question 18 options: Menampilkan objek yang terlalu besar Membuat konkrit konsep yang abstrak Menampilkan objek yang tidak dapat diamati dengan mata telanjang. Membawa objek yang berbahaya atau sukar didapat di dalam lingkungan belajar Menampilkan objek yang tidak ada



Question 19 (1 point)  Untuk melatih kemampuan pemahaman kompetensi pada kompetensi dasar " menentukan besaran reaksi tumpuan pada konstruksi sederhana, maka guru akan menerapkan teknik evaluasi .... Question 19 options: Tes tertulis Peniaian Unjuk Kerja



Penilaian berbasis project Penilaian Portofolio Tes wawancara Question 20 (1 point)  Upaya guru dalam memanfaatkan hasil analisis untuk menentukan ketuntasan belajar antara lain sebagai berikut ... . Question 20 options: menentukan kriteria keberhasilan belajar mengklasifikasi siswa berdasarkan hasil capaian belajarnya mencari letak kelemahan dari kriteria keberhasilan yang diharapkan merencanakan pengajaran remidi mengadakan tes remidi