Latihan Ulangan Statistika [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

1.



2.



3.



4.



5.



6. 7. 8.



9.



10.



11.



Tabel berikut menyatakan data nilai ulangan Bahasa Inggris: Nilai 4 5 6 7 8 F 7 p 10 8 7 Jika rataan hitung dari nilai ulangan Bahasa Inggris itu 6,0. Tentukan: a. Nilai p b. Median dan modus c. Kuartile bawah dan kuartile atas (jangan menggunakan interpolasi) d. Simpangan rata – rata, varians, dan simpangan baku e. D8 f. Rataan kuartile, rataan tiga kuartile Rata-rata dari x, 62, 74, 83, 2x, 85, 60 adalah 73 . Tentukan : a. Nilai x b. SR, S2, S Dari Dua jenis teh dicampur. Teh Sukabumi harganya Rp 960,00/kg dan teh Slawi harganya Rp 1200,00/kg. Untuk mendapatkan teh yang harganya Rp 1000,00/kg, teh Sukabumi dan teh Slawi harus dicampur dengan perbandingan ...... Nilai rata – rata ujian fisika dari 43 siswa adalah 56. jika nilai ujian dua siswa, yaitu James dan Katty digabung dengan kelompok tersebut, maka nilai rata – rata ujian Fisika menjadi 55. Jika Katty mendapat 25, maka James mendapat nilai .... Tes matematika diberikan kepada tiga kelas siswa berjumlah 100 orang. Nilai rata – rata kelas perama, kedua, ketiga adalah 7, 8, 7 ½ . Jika banyaknya siswa kelas pertama 25 orang dan kelas ketiga 5 orang lebih banyak dari kelas kedua, maka nilai rata – rata seluruh siswa tersebut adalah ..... Nilai rata – rata 3 bilangan p, q, dan r adalah 9. Nilai rata – rata 5 bilangan p, q, r, x, dan y adalah 11. Maka nilai rata – rata x dan y adalah ... Nila rata-rata ulangan matematika yang diikuti oleh 36 siswa adalah 6,3. Bila seorang siswa dari kelompok itu yang mempunyai nilai 7 tidak disertakan dalam perhitungan, maka rataan hitungnya adalah …. Berat badan rata-rata dua kelompok anak yang masing-masing terdiri dari 5 anak adalah 40kg dan 44kg. bila seorang anak dari masing-masing kelompok ditukarkan, maka berat badan rata-rata kedua kelompok tersebut menjadi sama. Selisih berat badan anak yang ditukar adalah …. Nilai rata-rata ulangan matematika dari 40 siswa SMA adalah 70. Jika seorang siswa yang nilainya 100 dan 3 orang siswa yang lainnya masing-masing 30 tidak dimasukkan dalam perhitungan, maka nilai-rata-ratanya menjadi … Distribusi nilai ulangan matematika di kelas XIA : Nilai Frekuensi 50 – 54 2 55 – 59 4 60 – 64 8 65 – 69 16 70 – 74 10 75 – 79 2 Dari data tersebut tentukan : a. Mean, median dan modus b. Kuartile bawah dan kuartile atas c. D6 Dari histogram berikut bila Xs = 18 tentukan!



a. Meannya b. Hamparan c. Rataan kuartile d. SR e. S2 f. S 12. Perhatikan grafik berikut



50 40



34



30



Kumulatif



Frekuensi Kumulatif



56 48



19



20



8



10



Nilai



0 0



24,5 29,5 34,5



39,5 44,5



49,5i



Nilai median dari data tersebut adalah … 13. Perhatikan data berikut ! Nilai Frekuensi 21 – 25 4 26 – 30 8 31 – 35 2x – 2 36 - 40 6 Jika modus data di atas adalah 32,5, makan nilai x adalah ..... 14. Suatu data diketahui memiliki rerata 5,5 jangkauan 16 dan median 7. Untuk suatu tujuan, tiap datum dikonversi dengan rumus y = 2x + 5, maka rata rata, jangkauan dan median dari data yang baru adalah … 15. Suatu data mempunyai rat-rata 36 dan jangkaun 15, jika setiap nilai dalam data dikalikan p kemudian dikurang q didapat data baru dengan rata-rata 62 dan jangkauan 30, Nilai p - q = ….



1.



p 7 6 3



4



45,5 50,5 55,5 60,5 65,5 70,5 If the value of Mean from the above data is 59 , so the value of p is …. A. 8 B. 9



2.



C. 10 D. 11 E. 12 The average of weight of 15 students is 58 kg. If it’s combined with 10 students, the average comes 56 kg. The average weight of those 10 students is …. A. B. C. D. E.



52,5 kg 53,0 kg 53,5 kg 54,0 kg 54,5 kg



3. Value



50 - 54



55 – 59



Frequency 4 8 The median of the above data is …. A. 67,5 B. 68,0 C. 68,5 D. 69,0 E. 69,5



60 – 64



65 – 69



70 – 74



14



15



10



75 – 79 9



80 84 10



-



4. 11 – 15 3



Value Frequency



16 – 20 11



21 – 25 15



26 – 30 16



31 – 35 3



The modus of the above data is …. A. B. C. D. E.



26,15 25,85 26,50 26,75 26, 85



5. Value Frequency



145 – 150 4



151 – 156 8



157 – 162 8



163 – 168 12



169 – 174 4



175 180 4



The value of First quartile of the above data is …. A. 151 B. 152 C. 153 D. 154 E. 155 6. If given data x1= 2,0 x2 = 3,5 x3 = 5,0 x4 = 7,0 and x5 = 7,5 Then the value of Mean Deviation is ….



7.



A. 1,0 B. 1,8 C. 2,0 D. 2,1 E. 2,3 Standard deviation of data 5,7,9,8, and 6 is …. A. 1



36 - 40 2



weight be



B. C. D. 2 8.



2 3



6 E. Quartil deviation data 4, 10, 7 , 15, 5 , 8, 15 , 14 , 13 , 5 is…. A. 14 B. 11 C. 9 D. 5,5 E. 4,5



Essey 25. Look at the following table. Score Frequency 0–4



10



5–9



12



10 – 14



15



15 – 19



20



20 – 24



10



25 – 29



13



It’s stated that 25% students will pass. What is the minimum score of the student that passes the test?