LKPD 2 Grafik Perbandingan Senilai [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LEMBAR KERJA



PESERTA DIDIK TP : Siswa dapat menjelaskan grafik perbandingan senilai ketika domain dan jangkauannya bilangan-bilangan negatif.



Soal Gambarlah dua garis saling tegak lurus dari titik A ke sumbu x dan sumbu y, berikan tanda pada titik potongnya pada sumbu x dan sumbu y. Dengan demikian, posisi titik A dapat dinyatakan sebagai pasangan bilangan (2, 3). Kita katakan bahwa 2 adalah absis dari A dan 3 adalah ordinat dari A. (2, 3) adalah koordinat dari A. Titik A dapat dinyatakan sebagai (2, 3).



1.Gambarlah titik B(3, 2) 2.Temukan titik koordinat A, B, C, D, dan E pada gambar di samping ini



3. Gambarlah titik-titik berikut pada bidang koordinat



4. Jawablah pertanyaan-pertanyaan tentang fungsi y = -2x berikut ini