LKPD Tekanan Zat Cair [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LKPD 2 TEKANAN ZAT CAIR Nama Kelompok : ______________ Kelas : ______________ Nama Anggota Kelompok : 1. ________________________________ 2. ________________________________ 3. ________________________________ 4. ________________________________ Tanggal : _________________



A. Tujuan Menganalisis hubungan antara massa jenis dan kedalaman terhadap besarnya tekanan zat cair



Tekanan pada zat cair dapat diaplikasikan dalam kehidupan seharihari. Salah satunya ketika seorang penyelam menyelami lautan. Ketika semakin dalam penyelam tersebut menyelam ke dasar lautan maka akan mengakibatkan telinga penyelam semakin sakit. Mengapa demikian? Untuk menjawab hal tersebut maka kamu dapat melakukan percobaan ini



B. Alat dan bahan



a. b. c. d. e. f.



Botol air mineral 600 ml 2 buah Air 500 ml Minyak Goreng 500 ml Penggaris 1 buah Nampan 2 buah Alat Tulis



Air/Minyak



Botol Plastik



Lubang



C. Langkah-langkah percobaan 1. Siapkan alat dan bahan yang dibutuhkan. 2. Letakkan botol yang telah dilubangi dalam nampan. 3. Tutup ketiga lubang yang telah dibuat dengan jari. 4. Isi botol tersebut dengan air hingga penuh. 5. Ukurlah tinggi masing-masing lubang dari permukaan air dengan mistar 6. Setelah botol terisi penuh,buka jari secara bersamaan pada masing-masing lubang. 7. Amati apa yang terjadi dan hitung jarak masing-masing pancaran air dari botol tersebut. 8. Isilah data pada tabel 1. 9. Ulangi langkah 2 hingga 7 dengan mengganti air menjadi minyak goreng



Predict Setelah lubang pada botol yang berisi air dan minyak dilepas. Amati arus air dan minyak yang keluar dari lubang botol.



Observe Lakukan percobaan tersebut dan isi kolom dibawah ini sesuai dengan data yang kamu peroleh. Lubang ke-



Air Ketinggian lubang dari permukaan air (h)



Minyak Goreng



Jarak pancuran air (cm)



Ketinggian lubang dari permukaan air (h)



1 2 3 Tabel 1. Tabulasi Data



Jarak pancuran air (cm)



Explain Bandingkan hasil prediksimu dengan hasil percobaan! Berikan penjelasan dari hasil percobaan anda!



Pertanyaan 1. Air memiliki tekstur lebih



(kental/encer) daripada minyak goreng,



sehingga air memiliki massa jenis



(lebih besar/lebih kecil) daripada



minyak. 2. Untuk lubang yang sama, lebih kuat manakah tekanan yang ada pada air atau pada minyak goreng?



3. Dari pertanyaan nomor 2 ,tekanan pada zat cair



(sebanding/berbanding



terbalik) dengan massa jenis zat. 4. Untuk jenis zat yang sama, pada lubang manakah yang memiliki pancaran yang paling jauh?



5. Dari pertanyaan nomor 4 ,tekanan pada zat cair



(sebanding/berbanding



terbalik) dengan kedalaman suatu zat. 6. Berdasarkan percobaan diketahui tekanan pada zat cair dipengaruhi oleh dan 7. Untuk mendapatkan tekanan yang besar kita dapat memperkecil) kedalaman zat cair dan



(memperbesar/ (memperbesar /



memperkecil) massa jenis zat.



D. Simpulan Apa yang bisa kalian simpulkan dari hasil pengamatan dan diskusi tentang tekanan pada zat cair?