Manajemen Bayi Baru Lahir Normal [PDF]

  • Author / Uploaded
  • waty
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

MANAJEMEN BAYI BARU LAHIR NORMAL PENILAIAN : SEBELUM BAYI LAHIR : 1. APAKAH KEHAMILAN CUKUP BULAN ? 2. APAKAH AIR KETUBAN JERNIH, TIDAK BERCAMPUR DENGAN MEKONIUM ? SEGERA SETALAH LAHIR : 3. APAKAH BAYI MENANGIS ATAU BERNAPAS/TIDAK MEGAP – MEGAP ? 4. APAKAH TONUS OTOT BAYIBAIK/BAYI BERGERAK AKTIF ?



ASUHAN BAYI BARU LAHIR



1. Jaga bayi tetap hangat 2. Isap lendir dari mulut dan hidung ( jika perlu) 3. Kerigkan 4. Pemantauan tanda bahaya 5. Klem, potong, dan ikat tali pusat dan membubuhi apapun, kira-kira 2 menit bayi setelah lahir 6. Lakukan IMD 7. Berikan suntikan vit k1 1 mg IM di paha kiri anterolateral setalah IMD 8. Beri salep mata antibiotika pada kedua mata 9. Pemeriksaan 10. Beri imunisasi hepatitis b 0,5 ml IM di paha kanan Anterolaterral, Kira 0 Kira 1-2 Jam Setelah Pemberian Vit K1