Materi Penyuluhan Penyaringan Air [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Sama dengan penyaring air dengan drum di atas, namun saringan yang satu ini lebih simpel lagi. Bahan yang dibutuhkan untuk membuat saringan air dari ijuk super sederhana sama dengan di atas. Nah, tiap bahan yang digunakan dalam metode penjernihan air ini sendiri memiliki fungsinya.  



Batu kerikil, batu alam, dan juga sabut kelapa memiliki fungsi untuk menyaring kotoran berukuran besar seperti lumut, daun, atau hewan. Ijuk dan arang berfungsi menyaring serta menghilangkau aroma tak sedap dari air hingga zat tercemar di dalamnya.



Mau membuatnya sendiri di rumah, Sahabat 99? Kita coba membuat yang paling mudah dulu, yuk!



Bahan yang perlu dipersiapkan adalah:      



Botol plastik bekas yang telah dicuci, potong menjadi dua bagian, gunakan bagian atasnya yang berlubang; Ijuk; Batu kerikil; Arang; Penopang botol; Kain kassa/kain lap/spons;







Wadah tampungan air



Begini tahap atau cara membuat saringan air ijuk sederhana: 1. Ambil botol yang telah dibagi dua, masukkan kain kassa/kain lap/spons pada bagian paling bawah. 2. Lanjutkan untuk masukkan ijuk ke dalamnya, tekan-tekan hingga padat. 3. Masukkan arang dilanjutkan sabut kelapa kemudian tekan kembali hingga memadat. 4. Tuangkan kerikil ke dalamnya hingga terisi penuh. 5. Berikan penyangga agar alat penjernihan air sederhana ini dapat berdiri dengan baik. 6. Tempatkan wadah di bagian bawah mulut botol untuk menampung air yang telah disaring.



DIY Penjernihan Air Alami



Penjernihan air dengan menggunakan bahan alami pun kerap dilakukan di rumah-rumah. Sejak dulu, bahan-bahan yang digunakan pun tidak berubah walau penyaringan ini bisa dikembangkan ke skala yang lebih besar. Proses penjernihan air dengan saringan alami ini sendiri memanfaatkan bahan-bahan berikut ini:



     



Ijuk; Pasir halus; Batu alam; Kerikil; Arang dari batok kelapa; Sabut kelapa.



Sementara itu.. Diperlukan juga wadah untuk menyusun filter alami ini serta tempat untuk menampung air. Seluruh bahan tersebut disusun sedemikian rupa sehinga dapat menghasilkan air yang lebih murni dan juga sehat. Tiap bahan yang digunakan dalam metode penjernihan air ini sendiri memiliki fungsinya.  



Batu kerikil, batu alam, dan juga sabut kelapa memiliki fungsi untuk menyaring kotoran berukuran besar seperti lumut, daun, atau hewan. Ijuk dan arang berfungsi menyaring serta menghilangkau aroma tak sedap dari air hingga zat tercemar di dalamnya.



Materi Alat Penjernih Air Dengan Bahan Alam Edukasi



Penjernih air sekarang ini banyak berkembang di pasaran. Mulai dari penjernih air yang sederhana,modern, sampai yang sangat modern. Air mempunyai peran yang penting dalam kehidupan kita.



Banyak kegiatan sehari-hari yang memerlukan air, misalnya untuk mandi, memasak, mencuci baju, mencuci peralatan dapur, dan lain sebagainya. Tapi pencemaran air menuntut banyak orang untuk memurnikan air mereka sebelum dikonsumsi atau digunakan untuk kebutuhan sehari-hari. Untuk membuat penjernih air sederhana, ada beberapa bahan alami yang diperlukan.



Bahan Berikut ini adalah beberapa bahan yang dapat disiapkan   



Tawas : Tawas ini berfungsi sebagai pemisah dan pengendap kotoran-kotoran yang ada pada air Kaporit : Kaporit tugasnya untuk membunuh kuman, bakteri, dan virus di dalam air Kapur gamping : Kapur gamping digunakan untuk mengendapkan kotoran dan menaikkan konsentrasi pH dalam air







Arang batok kelapa : Arang batok kelapa digunakan untuk menjernihkan air, menghilangkan bau, dan rasa tidak enak



Penjernih air sederhana yang biasa dijual di pasaran biasanya dibuat untuk menjernihkan air yang masih tergolong air normal walaupun sedikit mengandung senyawa lain. Bukan air keruh, air payau, ataupun air asin. Jika ingin menjernihkan atau memurnikan air seperti itu, pasti membutuhkan alat khusus yang lebih canggih. Karena kegiatan tersebut berarti ingin mendaur ulang air. Mendaur ulang air merupakan hal yang tidak mudah. Perlu tenaga professional untuk melakukannya. Untuk membeli penjernih air untuk menjernihkan air, bisa mencari informasinya di internet. Banyak sekali pihak yang menawarkan jasa instalasi penjernih air dengan harga yang bervariasi sesuai dengan kebutuhan penggunanya. Penjernih air pun memerlukan perawatan. Perawatan bisa diserahkan kepada pihak penyedia layanan pemasangan atau bisa juga dilakukan oleh penggunanya sendiri, tergantung kebutuhan. Dalam pembuatan alat penjernih air ada yang bernama pengolahan secara fisika. Ada beberapa macam yaitu : Penyeringan, pengendapan, absorbsi, adsorbs.



Teknik Teknik yang digunakan dalam pembuatan alat penjernih air dengan bahan alami sebagai berikut : 1. 2. 3. 4.



Memotong Melubangi Menegelem Mengikat



Langkah Kerja Langkah kerja yang di lakukan adalah meliputi:         



Identifikasi kebutuhan Merumuskan tujuan Mencari kajian relevan Membuat desain awal Menyusun langkah kerja pembuatan Pembuatan produk Uji coba produk Revisi Pelaporan



PENYEBAB Hasil yang tidak baik dari alat penjernih air adalah:  



Media yang digunakan tidak tepat Komposisi media tidak tepat







Teknologi yang digunakan kurang tepat