Minggu Ke-3. Proposal Bisnis Plan [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

MINGGU KE-3 (PART 1)



Proposal Bisnis Plan Yohana Agustina, SP., M. Sc. 085649586773 [email protected]



TABLE OF CONTENTS 01



Kerangka Proposal Bisnis Plan



02



Tips Menyusun Proposal Bisnis Plan



03 Business Model Canvas (BMC)



04 Simulasi BMC Menggunakan Canvanizer



 What is Business Plan? Dokumen tertulis berisi perencanaan, ide dan gagasan pokok yang menjadi dasar permulaan usaha



Perencanaan mencakup strategi, konsep, tujuan, sasaran, dan target usaha



“Blueprint” atas usaha yang akan kita jalankan



Kerangka Proposal Bisnis Plan



Proposal Bisnis Plan



Business Model Canvas Ringkasan Eksekutif



Konsep Bisnis



Strategi Pemasaran



Proyeksi Keuangan



02



Tips Menyusun Proposal Bisnis Plan 1. Kenali bisnis anda. Pelajari dan pahami secara menyeluruh dan mendalam mengenai bentuk, potensi, dan segala tantangan yang



ada pada bisnis.



2. Tentukan arah bisnis. Pandangan yang terarah mengenai tujuan dan sasaran perusahaan memang harus dimiliki seluruh



pebisnis.



3. Tentukan target bisnis. 4. Tulis rencana bisnis.



03 Business Model Canvas (BMC)



Produk : Timunice Timunice adalah minuman tradisional Jawa Timur yang berupa es rujak yang berbahan dasar timun, gula jawa, asam jawa, dan sedikit potongan cabe. Minuman ini memiliki rasa asam, manis, dan sedikit pedas serta menyegarkan saat diminum.



Sumber : google.com



Sumber : google.com



04



Simulasi BMC Please go to Create a new Business Model Canvas – Canvanizer