#Osp - Profil Permukiman Kumuh Kab Brebes TH 2021-Ok [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PROFIL



KOTA/KABUPATEN BREBES TAHUN 2020 PROGRAM PROGRAM KOTA KOTA TANPA TANPA KUMUH KUMUH (KOTAKU) (KOTAKU) TAHUN 2021



PROVINSI JAWA TENGAH



KABUPATEN BREBES



OUTLINE PELAKSANAAN SKALA LINGKUNGAN



LATAR BELAKANG



KOLABORASI



DOKUMENTASI KEGIATAN



A GAMBARAN UMUM



TENTANG PROGRAM KOTAKU



PROGRAM KOTAKU Program peningkatan akses terhadap infrastruktur dan pelayanan dasar di kawasan kumuh perkotaan untuk mendukung terwujudnya permukiman perkotaan yang layak huni, produktif dan berkelanjutan



TUJUAN 1. Menurunnya luas permukiman kumuh; 2. Mewujudkan kolaborasi penanganan Kawasan kumuh dari berbagai stakeholder; 3. Menyediakan infrastruktur permukiman;



SASARAN 1. Meningkatnya akses masyarakat terhadap infrastruktur dan pelayanan perkotaan pada permukiman kumuh sesuai dengan kriteria permukiman kumuh yang ditetapkan (a.l drainase; air bersih/minum; pengelolaan persampahan; pengelolaan air limbah; pengamanan kebakaran; Ruang Terbuka Publik); 2. Menurunnya luasan permukiman kumuh karena akses infrastruktur dan pelayanan perkotaan yang lebih baik; 3. Penerima manfaat puas dengan kualitas infrastruktur dan pelayanan perkotaan di permukiman kumuh.



GAMBARAN UMUM KOTA/KABUPATEN



Brebes adalah Kabupaten yang terletak di ujung paling barat Provinsi Jawa Tengah yang berbatasan dengan Jawa Barat. Masyarakkat Brebes dalam keseharian menggunakan 2 bahasa yaitu Bahasa Jawa dan bahasa sunda . Batas wilayah sebelah timur KotaTegal dan Kabupaten Tegal. Batas wilayah sebelah selatan Kabupaten Banyumas dan kabupaten Cilacap sementara di sebelah barat berbatasan dengan kabupaten Cirebon dan kabupaten Kuningan



LUAS WILAYAH: 175,73 KM2



POPULASI PENDUDUK: 1,.788.880 JUTA Jiwa (BPS 2010 )



898.877 Jiwa 890.003Jiwa



SK KUMUH KABUPATEN BREBES



Lokasi permukiman kumuh berdasarkan SK BUPATI BREBES NOMOR 050/202 TAHUN 2021 Sebaran lokasi kumuh ada di 17 Kecamatan, 118 kelurahan /desa 394 RT deliniasi kumuh dengan luas 730,583 Ha.



LAMPIRAN SK BUPATI NO 050/202 TAHUN 2021 : SEBARAN KUMUH KABUPATEN BREBES



B PELAKSANAN KEGIATAN SKALA LINGKUNGAN



KABUPATEN BREBES



LOKASI DAN ALOKASI BPM KOTAKU TA.2017-2021



TAHUN 2017



TAHUN 2018



TAHUN 2019



TAHUN 2020



JML KEL = 6 BPM = 2,62 M



JML KEL = 3 BPM = 1,15 M



JML KEL = 3 BPM = 5 M



JML KEL = 0 BPM = 0



TAHUN 2021



JML KEL CFW = 10 BPM = 3 M JML KEL REGULER = 9 BPM = 9 M



INVESTASI SUMBER DAYA MANUSIA



BKM 38 BKM @ 9-11 Orang



FASILITATOR PENDAMPING 24 ORANG



KPP 33 Kelompok



KSM INFASTRUKTUR : 66 Kelompok KSM PerguLiran : 1589 Kelompok 15.890 orang



POKJA PKP : 33 ORANG FORUM PKP : ORANG



AKUMULASI CAPAIAN PENGURANGAN KUMUH s.d TAHUN 2020 BERDASARKAN SK N0 050/202 TAHUN 2021 Target Pengurangan Kumuh



730.583 Ha



(Berdasarkan SK Kumuh Bupati No. 050/513 tahun 2014 )



2015 REALISASI KOTAKU : 0 Ha NON KOTAKU : 0 Ha



2016



REALISASI KOTAKU : 0,44 Ha NON KOTAKU : 0 Ha



2017



REALISASI KOTAKU : 13.3 Ha NON KOTAKU : 1,38 Ha



2018



REALISASI KOTAKU : 17.21 Ha NON KOTAKU : 0 Ha



2019



REALISASI KOTAKU : 27,94 Ha NON KOTAKU : 16,89 Ha



REALISASI KOTAKU : 86,13 Ha NON KOTAKU : 25,54 Ha



STATUS REGULASI DAN PERENCANAAN



SK KUMUH



PERDA KUMUH



RP2KPKPK



PERDA BG



STRATEGI SANITASI



RPLP



RTRW



RISPAM



RPJM DESA



SK BUPATI NO 050/202 TAHUN 2021



SUDAH TERBIT PERDA BANGUNAN GEDUNG NO 003 TAHUN 2014



RTRW SUDAH ADA DENGAN PERDA NO 13 TAHUN 2019



Sumber : Manual Report KOTAKU, Januari 2020



PERDA KUMUH PENYUSUNAN NA 2021,, PENYUSUNAN PERDA 2022



SUDAH MEMILIKI DOKUMEN STRATEGI SANITASI KOTA (SSK)



SUDAH MEMILIKI DOKUMEN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAN AIR MINUM TAHUN 2021 AKAN DILAKUKAN REVIEW KAREAN SUDAH BERAKHIR DI TAHUN 2020



SUDAH DISUSUN TAHUN 2016 DAN TAHUN 2020 SUDAH DIREVIEW MENJADI RP2KPKPK , REVIEW FINAL TAHUN 2022



RENCANA PENATAAN LINGKUNGAN PERMUKIMAN (RPLP) SELESAI TAHUN 2016, TAHUN 2020 [ROSES REVIEW DI 38 KEL/DESA



RPJM DESA DI 122 DESA LOKASI SK KUMUH TAHUN 2019



PENERIMA MANFAAT DAN PENYERAPAN TENAGA KERJA



PENERIMA MANFAAT, HOK DAN TENAGA KERJA BPM KOTAKU TA.2017 s.d TA.2019



3.127



KK PENERIMA MANFAAT



11.787



JIWA PRIA PENERIMA MANFAAT



6.836



HOK :7.163



JIWA MBR PENERIMA MBR



TENAGA KERJA :



6.836



KK MBR PENERIMA MANFAAT Sumber : Data SIM KOTAKU, Januari 2020



8.567



JIWA WANITA PENERIMA MANFAAT



0



JIWA DIFABEL PENERIMA MANFAAT



PROGRAM KOTA TANPA KUMUH



LOKASI DAN ALOKASI BPM PADAT KARYA TAHUN 2021



LOKASI DAN ALOKASI BPM PADAT KARYA TUNAI (CASH FOR WORK) KABUPATEN BREBES TAHUN 2021 NO



KABUPATEN



KECAMATAN



DESA/KELURAHAN



NILAI



1



BREBES



BREBES



BANJARANYAR



300.000.000



2



BREBES



BREBES



GANDASULI



300.000.000



3



BREBES



BREBES



PULOSARI



300.000.000



4



BREBES



BREBES



TENGKI



300.000.000



5



BREBES



BREBES



PAGEJUGAN



300.000.000



6



BREBES



BREBES



PEMARON



300.000.000



7



BREBES



BUMIAYU



LANGKAP



300.000.000



8



BREBES



BUMIAYU



LAREN



300.000.000



9



BREBES



BUMIAYU



NEGARADAHA



300.000.000



10



BREBES



BUMIAYU



PANGGARUTAN



300.000.000



JUMLAH



3.000.000.000



PROGRAM KOTA TANPA KUMUH



LOKASI DAN ALOKASI BPM PADAT KARYA TAHUN 2021



LOKASI DAN ALOKASI DANA BPM PADAT KARYA REGULER KABUPATEN BREBES TAHUN 2021 NO



KABUPATEN



KECAMATAN



DESA/KELURAHAN



NILAI



1



BREBES



BREBES



LIMBANGAN WETAN



1.000.000.000



2



BREBES



BREBES



RANDUSANGA KULON



1.000.000.000



3



BREBES



BUMIAYU



BUMIAYU



1.000.000.000



4



BREBES



BUMIAYU



KALILANGKAP



1.000.000.000



5



BREBES



BUMIAYU



KALINUSU



1.000.000.000



6



BREBES



BUMIAYU



KALI WADAS



1.000.000.000



7



BREBES



BUMIAYU



KALI SUMUR



1.000.000.000



8



BREBES



LARANGAN



LARANGAN



1.000.000.000



9



BREBES



WANASARI



PESANTUNAN



1.000.000.000



JUMLAH



9.000.000.000



KEGIATAN KOLABORASI



• TARGET : SEMUA DESA/KELURAHAN HARUS ADA REALISASI DANA KOLABORASI 2021 Isian potensi kolaborasi tahun 2021 merekam dana senilai Rp. 979.500.000 • REALISASI : 73 %



JUMLAH DESA/KEL DAMPINGAN



JUMLAH DESA/KEL YANG SUDAH ADA KOLABORASI



JUMLAH DESA/KEL YANG BELUM ADA KOLABORASI



KETERANGAN



40



29



11



Desa Kaliwadas, Kalinusu, kalilangkap, Bumiayu, Kalisumur,Larangan, Penggarutan, Pulosari, Dukuhturi, Randusanga Wetan, Sigambir



TARGET



DESA/KEL



BREBES GANDASULI PADASUGIH PASAR BATANG LIMBANGAN KULON BUMIAYU DUKUHTURI JATISAWIT KALIERANG JUMLAH



CAPAIAN TAHUN 2020 JUMLAH RT JUMLAH RT JUMLAH LUAS BELUM TUNTAS KUMUH TUNTAS TINGKAT TUNTAS TINGKAT LAYANAN TINGKAT LAYANAN (›80%) LAYANAN (Ha) (‹80%)



CAPAIAN TAHUN 2021 JUMLAH JUMLAH LUAS JUMLAH RT JUMLAH LUAS JUMLAH RT KUMUH BELUM LUAS KUMUH KUMUH TUNTAS BELUM TUNTAS TUNTAS BELUM TINGKAT TUNTAS TINGKAT TINGKAT TUNTAS LAYANAN TINGKAT LAYANAN LAYANAN TINGKAT (›80%) LAYANAN (‹80%) (Ha) LAYANA (Ha) N (Ha)



JUMLAH RT TARGET TINGKAT LAYANAN



JUMLAH LUAS KUMUH TINGKAT LAYANAN (Ha)



2 1 2 3 1 1 6 3 10



0,85 0,44 6,08 2,11 0,1 0,29 5,48 1,91 2,43



2 1 2 1 1 0 5 0 0



0 0 0 2 0 1 1 3 10



0,85 0,44 6,08 0,67 0,1 0 4,23 0 0



0 0 0 1,44 0 0,29 1,25 1,91 2,43



2 1 2 3 1 0 5 3 1



0 0 0 0 0 1 1 0 9



0,85 0,44 6,08 2,11 0,1 0 4,23 1,91 0,23



0 0 0 0 0 0,29 1,25 0 2,2



29



19,69



12



17



12,37



7,32



18



11



15,95



3,74



REALISASI PEMBENTUKAN POKJA PKP DAN FORUM PKP SESUAI PERMEN PUPR NO 12 TAHUN



TARGET : TERBENTUKNYA POKJA PKP DAN FORUM PKP SESUAI PERMEN PUPR NO 12 TAHUN 2020 REALISASI : 100%



Telah terbentuk Pokja PKP kabupaten Brebes berdasarkan SK Bupati Brebes Nomor 050/070/2021 tanggal 2 Februari 2021



Telah terbentuk Forum PKP kabupaten Brebes berdasarkan SK Ketua Pelaksana Pokja PKP Kabupaten Brebes Nomor 01/IX/2020 tanggal 28 September 2020



KOLABORASI KEGIATAN SERTFIKASI TUKANG DENGAN BAGIAN PEMBANGUNAN PEMKAB BREBES



KOLABORASI PEMDA BREBES DAN KOTAKU DALAM KEGIATAN SERTIFIKASI BAGI TUKANG DI LOAKSI BPM REGULER DAN CFW SEBANAYK 50 ORANG TENAGA TERAMPIL TUKANG. BIAYA DARI APBD KABUPATEN BREBES



KOLABORASI AKSES AIR MINUM DENGAN PERUMDA TIRTA BARIBIS



KOLABORASI DALAM BENTUK SUBSIDI NIAYA SAMBUNGAN SEBESAR I JUTA RUPIAH PER SR , TOTAL 129 SR SENILAI 129 JUTA DAN BANTUAN TENAGA AHLI DARI PDAM DALAM PEMASANGAN INSTALASI JARINGAN DAN SR



KOLABORASI AKSES AIR MINUM DENGAN KP SPAM PAMSIMAS DESA KALISUMUR



KOLABORASI KOTAKU DAN KP SPAM TIRTA LOKA PROGRAM PAMSIMAS DESA KALISUMUR UNTUK PENYEDIAAN PIPA SR DAN METERAN BAGI 83 KRT YANG BELUM AKSES AIR MINUM LAYAK



DOKUMENTASI KEGIATAN • • • • •



PETEMUAN WARGA (SOSIALISASI dan PELATIHAN) SURVEY LOKASI MP2K KEGIATAN PADAT KARYA HASIL KEGIATAN



PROGRAM KOTA TANPA KUMUH



RAPAT POKJA PKP DISEMINASI MEMANEN AIR HUJAN UNTUK MENAMBAH CAKUPAN LAYANAN AKSES AIR MINUM LAYAK , 6 SEPT 2021



RAKOR POKJA PKP



RAPAT PERSIAPAN WORKSHOP DAN LOKAKARYA TINGKAT KOTA UNTUK EVALUASI BIDANG INFRASTRUKTUR WILAYAH DAN PENANGANAN KAWASAN PERUMAHAN KUMUH DAN PERMUKIMAN KUMUH , 27 SEPT 2021



KEGIATAN SOSIALISASI



KEGIATAN SOSIALISASI CFW TINGKAT KABUPATEN DIHADIRI OLEH PPK WILAYAH III BPPW JATENG, OSP 1 JATENG 1, KEPALA DINAS PERWASKIM, LURAH/KEPALA DESA DAN BKM LOKASI CFW



SOSIALISASI TINGKAT KOTA/KABUPATEN



KEGIATAN SOSIALISASI



KEGIATAN SOSIALISASI BPM REGULER TINGKAT KABUPATEN DIHADIRI OLEH PPK WILAYAH III BPPW JATENG, OSP 1 JATENG 1, KEPALA DINAS PERWASKIM, LURAH/KEPALA DESA DAN BKM LOKASI REGULER



SOSIALISASI TINGKAT KOTA/KABUPATEN



KEGIATAN SOSIALISASI



KEGIATAN SOSIALISASI BPM CFW KELURAHAN GANDASULI KECAMATAN BREBES DIHADIRI OLEH LURAH, BKM, RT-RW, LKMK, DAN RELAWAN



SOSIALISASI TINGKAT DESA/KELURAHAN LOKASI CFW



KEGIATAN SOSIALISASI



KEGIATAN SOSIALISASI BPM CFW DESA LANGKAP KECAMATAN BUMIAYU DIHADIRI OLEH KEPALA DESA, BKM, RT-RW, BPD, DAN RELAWAN



SOSIALISASI TINGKAT DESA/KELURAHAN LOKASI CFW



KEGIATAN SOSIALISASI



KEGIATAN SOSIALISASI BPM CFW DESA TENGKI KECAMATAN BREBES DIHADIRI OLEH KEPALA DESA BKM, RTRW, BPD, DAN RELAWAN



SOSIALISASI TINGKAT DESA/KELURAHAN LOKASI CFW



KEGIATAN SOSIALISASI



KEGIATAN SOSIALISASI BPM REGULER DESA BUMIAYU KECAMATAN BUMIAYU DIHADIRI OLEH KEPALA DESA, BKM, RT-RW, BPD, DAN RELAWAN



SOSIALISASI TINGKAT DESA/KELURAHAN LOKASI REGULER



KEGIATAN SOSIALISASI



KEGIATAN SOSIALISASI BPM REGULER KELURAHAN LIMBANGAN WETAN KECAMATAN BREBES DIHADIRI OLEH LURAH, BKM, RT-RW, BPD, DAN RELAWAN



SOSIALISASI TINGKAT DESA/KELURAHAN LOKASI REGULER



KEGIATAN SOSIALISASI



KEGIATAN SOSIALISASI BPM REGULER DESA PESANTUNAN KECAMATAN WANASARI DIHADIRI OLEH KEPALA DESA, BKM, RT-RW, BPD, DAN RELAWAN



SOSIALISASI TINGKAT DESA/KELURAHAN LOKASI REGULER



MEDIA SOSIALISASI



MEDIA SOSIALISASI LOKASI CFW DESA LAREN KECAMATAN BUMIAYU KABUPATEN BREBES



MEDIA SOSIALISASI LOKASI CFW



MEDIA SOSIALISASI



MEDIA SOSIALISASI LOKASI CFW DESA PULOSARI KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



MEDIA SOSIALISASI LOKASI CFW



MEDIA SOSIALISASI



MEDIA SOSIALISASI LOKASI REGULER



MEDIA SOSIALISASI LOKASI REGULER DESA KALILANGKAP KECAMATAN BUMIAYU KABUPATEN BREBES



KEGIATAN SURVEY TEKNIS



KEGIATAN SURVEY TEKNIS CALON LOKASI CFW DESA PULOSARI KECAMATAN BREBES OLEH TIM FASILITATOR, BKM BERSAMA APARAT DESA



SURVEY TEKNIS DESA/KELURAHAN LOKASI CFW



KEGIATAN SURVEY TEKNIS



KEGIATAN SURVEY TEKNIS CALON LOKASI CFW DESA BANJARANYAR KECAMATAN BREBES OLEH TIM FASILITATOR, BKM BERSAMA APARAT DESA



SURVEY TEKNIS DESA/KELURAHAN LOKASI CFW



KEGIATAN SURVEY TEKNIS



KEGIATAN SURVEY TEKNIS CALON LOKASI CFW DESA PAGEJUGAN KECAMATAN BREBES OLEH TIM FASILITATOR, BKM BERSAMA APARAT DESA



SURVEY TEKNIS DESA/KELURAHAN LOKASI CFW



KEGIATAN SURVEY TEKNIS



KEGIATAN SURVEY TEKNIS CALON LOKASI REGULER DESA KALILANGKAP KECAMATAN BUMIAYU OLEH TIM FASILITATOR, BKM BERSAMA APARAT DESA



SURVEY TEKNIS DESA/KELURAHAN LOKASI REGULER



KEGIATAN SURVEY TEKNIS



KEGIATAN SURVEY TEKNIS CALON LOKASI REGULER DESA KALINUSU KECAMATAN BUMIAYU OLEH TIM FASILITATOR, BKM BERSAMA APARAT DESA



SURVEY TEKNIS DESA/KELURAHAN LOKASI REGULER



PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT



KEGIATAN PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT PELATIHAN TUKANG LOKASI CFW KELURAHAN GANDASULI KECAMATAN BREBES



PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT LOKASI CFW



PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT



KEGIATAN PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT PELATIHAN TUKANG LOKASI CFW DESA TENGKI KECAMATAN BREBES



PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT LOKASI CFW



PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT



KEGIATAN PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT PELATIHAN TUKANG LOKASI CFW DESA PULOSARI KECAMATAN BREBES



PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT LOKASI CFW



PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT



KEGIATAN PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT PELATIHAN KSM LOKASI REGULER DESA PESANTUNAN KECAMATAN WANASARI



PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT LOKASI REGULER



PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT



KEGIATAN PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT PELATIHAN TIPP LOKASI REGULER DESA PESANTUNAN KECAMATAN WANASARI



PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT LOKASI REGULER



PERSIAPAN KONSTRUKSI



MP2KP LOKASI CFW



MP2K LOKASI CFW KELURAHAN GANDASULI KECAMATAN BREBES DIHADIRI OLEH TIM FASILITATOR, BKM DAN KSM



PERSIAPAN KONSTRUKSI



MP2KP LOKASI CFW



MP2K LOKASI CFW DESA BANJARANYAR KECAMATAN BREBES DIHADIRI OLEH TIM FASILITATOR, BKM DAN KSM



PERSIAPAN KONSTRUKSI



MP2KP LOKASI CFW



MP2K LOKASI CFW DESA PULOSARI KECAMATAN BREBES DIHADIRI OLEH TIM FASILITATOR, BKM DAN KSM



PERSIAPAN KONSTRUKSI



MP2K LOKASI REGULER KELURAHAN LIMBANGAN WETAN KECAMATAN BREBES DIHADIRI OLEH TIM FASILITATOR, BKM DAN KSM



MP2KP LOKASI REGULER



PERSIAPAN KONSTRUKSI



MP2K LOKASI REGULER KELURAHAN RANDUSANGA KULON KECAMATAN BREBES DIHADIRI OLEH TIM FASILITATOR, BKM DAN KSM



MP2KP LOKASI REGULER



PERSIAPAN KONSTRUKSI



SOSIALISASI PENGADAAN BARANG DAN JASA LOKASI REGULER KELURAHAN LIMBANGAN WETAN KECAMATAN BREBES DIHADIRI OLEH ASKOT MANDIRI, TIM FASILITATOR, BKM DAN KSM



SOSIALISASI PENGADAAN BARANG DAN JASA LOKASI REGULER



PERSIAPAN KONSTRUKSI



SOSIALISASI PENGADAAN BARANG DAN JASA LOKASI REGULER DESA PESANTUNAN KECAMATAN BREBES DIHADIRI OLEH ASKOT MANDIRI , TIM FASILITATOR, BKM DAN KSM



SOSIALISASI PENGADAAN BARANG DAN JASA LOKASI REGULER



KEGIATAN MONITORING



MONITORING TIM SATKER WILAYAH III BPPW JATENG DI DESA BANJARANYAR, DESA PULOSARI DAN DESA TENGKI DIHADIRI OLEH TIM FASILITATOR, BKM DAN APARAT DESA



KEGIATAN MONITORING TIM SATKER WILAYAH 3 BPPW JATENG LOKASI CFW



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK PADAT KARYA LOKASI CFW



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK (PERBAIKAN DAN PEMELIHARAAN INFRASTRUKTUR PERMUKIMAN) LOKASI CFW KELURAHAN GANDASULI KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK PADAT KARYA LOKASI CFW



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK (PERBAIKAN DAN PEMELIHARAAN INFRASTRUKTUR PERMUKIMAN) LOKASI CFW DESA LAREN KECAMATAN BUMIAYU KABUPATEN BREBES



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK PADAT KARYA LOKASI CFW



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK (PERBAIKAN DAN PEMELIHARAAN INFRASTRUKTUR PERMUKIMAN) LOKASI CFW DESA PENGGARUTAN KECAMATAN BUMIAYU KABUPATEN BREBES



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK PADAT KARYA LOKASI REGULER



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK LOKASI REGULER KELURAHAN LIMBANGAN WETAN KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK PADAT KARYA LOKASI REGULER



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK LOKASI REGULER DESA PESANTUNAN KECAMATAN WANASARI KABUPATEN BREBES



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK PADAT KARYA LOKASI REGULER



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK LOKASI REGULER DESA KALIWADAS KECAMATAN BUMIAYU KABUPATEN BREBES



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK PADAT KARYA LOKASI REGULER



PELAKSANAAN KEGIATAN FISIK LOKASI REGULER DESA KALISUMUR KECAMATAN BUMIAYU KABUPATEN BREBES



HASIL KEGIATAN INFRASTRUKTUR



SEBELUM



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUKTUR LOKASI CFW



SESUDAH



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUTUR LOKASI CFW DESA LAREN KECAMATAN BUMIAYU KABUPATEN BREBES



HASIL KEGIATAN INFRASTRUKTUR



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUKTUR LOKASI CFW



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUTUR LOKASI CFW DESA LAREN KECAMATAN BUMIAYU KABUPATEN BREBES



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT LOKASI CFW



“Masyarakat Desa Laren sangat senang dengan adanya program CFW kOTAKU. Selain menjadikan lingkungan RT drainasenya baik, lancar dan bersih, juga mencegah Banjir. Selain itu masyarakat warga RT 02 sangat antusias dengan padat karya ini, sehingga membantu warga yang sedang megalami penurunan pedapatan akibat pandemi, juga membangkitkan semangat gotong royong kembali“ Andriansyah Ketua RT RT,02 RW.04 Desa Laren Kecamatan Bumiayu kabupatenBrebes



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT LOKASI CFW DESA DESA LAREN KECAMATAN BUMIAYU KABUPATEN BREBES



HASIL KEGIATAN INFRASTRUKTUR



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUKTUR LOKASI CFW



SEBELUM HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUTUR LOKASI CFW DESA TENGKI KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



SESUDAH



HASIL KEGIATAN INFRASTRUKTUR



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUKTUR LOKASI CFW



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUTUR LOKASI CFW DESA TENGKI KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT LOKASI CFW



“Jualan sekarang lebih mudah karena jalan yang sudah diperbaiki, CFW emang mantab.” Bapak Wardo Pedagang Keliling RT 02 RW 04 Desa Tengki Kecamatan Brebes, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT LOKASI CFW DESA TENGKI KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



HASIL KEGIATAN INFRASTRUKTUR



SEBELUM



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUKTUR LOKASI CFW



SESUDAH



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUTUR LOKASI CFW DESA BANJARANYAR KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



HASIL KEGIATAN INFRASTRUKTUR



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUKTUR LOKASI CFW



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUTUR LOKASI CFW DESA BANJARANYAR KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT LOKASI CFW



“Alhamdulillah berkat perbaikan jalan dari KOTAKU, saya yang tadinya kesulitan melewati jalan di desa Banjaranyar yang berlobang dan rusak, sekarang jadi lebih mudah karena jalannya sudah bagus dan lebih nyaman karena tidak bergelombang dan berlobang lagi .” Ibu Saripah Pedagang Keliling Dukuh Bangon RT 03 RW 05 Desa Banjaranyar Kecamatan Brebes, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT LOKASI CFW DESA BANJARANYAR KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



HASIL KEGIATAN INFRASTRUKTUR



SEBELUM



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUKTUR LOKASI CFW



SESUDAH



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUTUR LOKASI CFW DESA PEMARON KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



HASIL KEGIATAN INFRASTRUKTUR



SEBELUM



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUKTUR LOKASI CFW



SESUDAH



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUTUR LOKASI CFW DESA PEMARON KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



HASIL KEGIATAN INFRASTRUKTUR



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUKTUR LOKASI CFW



HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN INFRASTRUTUR LOKASI CFW DESA PEMARON KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT LOKASI CFW



“ Terima Kasih buat Bapak-Bapak KOTAKU yang sudah memperbaiki jalan, sekarang nyong jualan dadi gampang dalanE apik ora pating gronjal ” Ibu Saenah Pedagang Keliling RT 01 RW 04 Desa Pemaron Kecamatan Brebes, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah



TESTIMONI PENERIMA MANFAAT LOKASI CFW DESA BANJARANYAR KECAMATAN BREBES KABUPATEN BREBES



KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM & PERUMAHAN RAKYAT



JL. PATTIMURA NO. 20, KEBAYORAN BARU, JAKARTA SELATAN, INDONESIA - 12110