Perhitungan Koloni AKK [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Perhitungan koloni AKK Hitung cawan yang mengandung jumlah 10 koloni-150 koloni dan catat pengenceran yang digunakan. N=



∑C [( 1 X n1 ) + ( 0,1 x n2 )] x ( d )



Dengan : N : Jumlah koloni produk, dinyatakan dalam koloni per ml atau koloni per g. ∑C : Jumlah koloni pada semua cawan yang dihitung n1 : Jumlah cawan pada pengenceran pertama yang di hitung n2 : Jumlah cawan pada pengenceran kedua yang di hitung d : Pengenceran pertama yang di hitung. CONTOH : Pengenceran : Jumlah Koloni:



1:100 132 dan 144



1:1000 23 dan 18



N = ( 132 + 144 + 23 + 18 ) [( 1X2 ) + ( 0,1X2 )] 102 = 317/0,022 = 14.409 = 14.000 koloni per g 1.



2.



Hitung cawan yang mengandung jumlah koloni lebih dari 150 koloni dan catat pengenceran yang digunakan. Bila jumlah koloni per cawan lebih dari 150 pada seluruh pengenceran maka laporkan hasilnya sebagai terlalu banyak untuk dihitung (TBUD), tetapi jika salah satu pengenceran mempunyai jumlah koloni mendekati 150 laporkan sebagai perkiraan kapang dan khamir CONTOH: Pengenceran 1 : 100 1 : 1000 Jumlah koloni TBUD 170 Perkiraan ragi dan kapang koloni per ml atau per g 170.000 Hitung cawan yang mengandung jumlah koloni kurang dari 10 koloni atau cawan tanpa koloni dan catat pengenceran yang digunakan. Bila pada kedua pengenceran yang digunakan diperoleh koloni kurang dari 10, catat koloni yang ada, nyatakan perhitungan sebagai kurang dari 10 dan kalikan dengan 1/d, dimana d adalah faktor pengenceran pertama yang digunakan dan dilaporkan sebagai perkiraan ALT kapang dan khamir. CONTOH: Pengenceran 1 : 100 1 : 1000 Jumalah koloni 8 dan 0 2 dan 0 Perkiraan ALT ragi dan kapang koloni per ml atau per g Lebih kecil dari 1.400



·



Pelaporan - Untuk menghasilkan perhitungan yang akurat dan teliti, maka laporkan hasilnya dengan dua angka ( digit ) pertama sebagai hail pembulatan. - Bulatkan keatas dengan cara menaikkan angka edua menjadi angka yang lebih tinggi bila angka ketiga adalah 6,7,8 atau 9 dan gunakan angka 0 untuk masing-masing angka pada digit berikutnya. - Bulatkan kebawah bila angka ketiga adalah 1,2,3 atau 4. Bila angka ketiga 5, bulatkan keatas bila angka kedua ganjil dan bulatkan kebawah bila angka kedua itu genap. CONTOH : Hasil Perhitungan ALT 12.700 13.000 12.400 12.000 15.500 16.000 14.500 14.000 • Beri tanda bintang (*) untuk cawan yang kurang dari 10 koloni. CONTOH : Pengenceran : 1:100 1:1000 Jumlah Koloni : 8 dan 0 2 dan 0 Perkiraan ALT Koloni : Lebih kecil 1.400* per ml atau koloni per g. Setiap sediaan mensyaratkan batas angka bakteri dan kapang/khamir tertentu yang masih dianggap amans untuk dikonsumsi, yaitu < 104 koloni per ml untuk kapang/khamir dan < 10 6 koloni per ml untuk bakteri (Anonimb, 1992). Hasil penghitungan angka lempeng total dan angka kapang / khamir total dibandingkan dengan standar uji cemaran mikroba SNI 19-2897-1992.