Prilaku Kunci TKM [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

1.Cari masalahnya 2.Buang yg tidak ada hubungannya dgn soal 3.cari upaya yg paling tinggi/tindakannya Ingat hapal kompetensi sampai level 3 Hilangkan kompetensi berpikir konsep Hilangkan wacana Hilangkan yg tidak ada hubungan dgn pertanyaan Pilah jawaban yg disamarkan, pilih jawaban yg paling tinggi Lihat upaya yg paling tinggi



1. BERPIKIR ANALITIS  KENALI ABNORMALITAS DARI KONDISI (1)  KENALI UNSUR PEMBENTUK KONDISI (2)  TENTUKAN HUBUNGAN SEBAB AKIBAT (3)  TENTUKAN UNSUR PEMBENTUK UTAMA (4)  TENTUKAN SEBAB UNSUR PEMBENTUK UTAMA (5)



2. INTEGRITAS



 SIKAP TERBUKA APA YANG DIYAKINI BENAR (1)  BERANI MENYATAKAN TERBUKA DAN TEGAS TERHADAP KETIDAKETISAN (2)  DORONG PIHAK LAIN BERSIKAP TEGAS TERHADAP KETIDAK ETISAN (3)  MEMBANGUN SUASANA INTEGRITAS (4)  MENJADI CONTOH DALAM BERSIKAP JUJUR, BERTINDAK DAN BEKERJA SECARA TERBUKA DAN DIAKUI KESALAHAN SECARA TERBUKA (5)



3. ORIENTASI PADA PELAYANAN * RESPON KEBUTUHAN PELANGGAN (1) * JAGA KOMUNIKASI DENGAN PELANGGAN (2) * BERTANGGUNG JAWAB SECARA PERSONAL (3) * BERTINDAK LEBIH BAIK BAGI PELANGGAN (4) * BANGUN HUBUNGAN JANGKA PANJANG DENGAN PELANGGAN (5)



4. PERENCANAAN DAN PENGORGANISASIAN * MEMILIKI DAFTAR DILAKUKAN (1)



TUGAS



YANG



HARUS



* RENCANAKAN AKTIVITAS KERJA (2) * TENTUKAN OBJEK DIKERJAKAN (3)



KERJA



* SUSUN RAGAM KEBIJAKAN RENCANA BISNIS (4)



YANG



UNTUK



HARUS



CAPAI



* SUSUN STRATEGI BISNIS JANGKA PANJANG (5)



5. DORONGAN BERPRESTASI * PENUHI TUGAS TANPA TARGET (1) * SELESAIKAN TUGAS SEDIKIT LEBIH BAIK DARI STANDAR (2) * EVALUASI UNTUK CAPAIAN KERJA LEBIH BAIK (3)



* LAKUKAN LANGKAH GUNA CAPAIAN KINERJA OPTIMAL (4)



* LAKUKAN MONEV UNTUK EFEKTIVITAS KERJA KEDEPAN (5)



6. KEPEMIMPINAN * TAMPIL KARENA TUGAS (1) * AMBIL ALIH MASALAH (2) * MOTIVASI BAWAHAN (3) * MEMAINKAN PERAN BERBAGAI KEPEMIMPINAN (4)



* BERPERAN SEBAGAI ROLE MODEL (5)



7. MEMBANGUN HUBUNGAN * JALIN HUBUNGAN KARENA TUGAS (1) * MEMPERLUAS HUBUNGAN (2) * MEMPERKUAT HUBUNGAN MELALUI GIAT SOSIAL (3)



* MEMBENTUK DAN MENJAGA HUBUNGAN PERTEMANAN (4) * MENCIPTAKAN SINERGI (5)



8. BERPIKIR KONSEPTUAL * KENALI HUBUNGAN ANTAR KONDISI (1) * KENALI POLA HUBUNGAN ANTAR BERDASARKAN INFO YANG ADA (2)



KONDISI



* LAKUKAN SINTESA TERHADAP BERAGAM KONDISI YANG TIDAK JELAS HUBUNGANNYA (3) * SEDERHANAKAN KONDISI (4)



STRUKTUR



DARI



BERAGAM



* CIPTAKAN POLA HUBUNGAN YANG DALAM KONDISI MELIHAT STRUKTUR DARI BERAGAM KONDISI (5) 9. PENGAWASAN / KONTROL * MENYADAR PENTINGNYA KONTROL (1) * MENEGAKKAN STANDAR DAN ATURAN KERJA (2)



* MELAKUKAN PEMERIKSAAN PEKERJAAN (3)



* TERLIBAT DALAM PROSES KERJA UNTUK JAGA KELANCARAN TUGAS (4) * MELAKUKAN ANTISIPASI (5)



10.PENGEMBANGAN DIRI



* MILIKI KESADARAN BELAJAR (1) * IDENTIFIKASI KEBUTUHAN PENGEMBANGAN DIRI (2) * MEMAHAMI PROSES BELAJAR (3) * TENTUKAN KEPUTUSAN YANG TEPAT SESUAI MASALAH YANG DIHADAPI (4) * MENCARI TARGET PENGEMBANGAN DIRI SECARA SISTEMATIS (5)



11. PENGAMBILAN KEPUTUSAN



* SELESAIKAN MASALAH BERDASARKAN PENGALAMAN (1) * PAHAMI ALASAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN SEDERHANA (2) * PERTIMBANGKAN ALTERNATIF SOLUSI (3) * TENTUKAN KEPUTUSAN YANG TEPAT SESUAI DENGAN MASALAH YANG DIHADAPI (4) * ANTISIPASI DAMPAK TINDAKAN YANG DIAMBIL (5)



12. KOMUNIKASI



* DENGARKAN DAN BERI TANGGAPAN TERBATAS (1) * PAHAMI DAN BERI TANGGAPAN SEDERHANA (2) * SAMPAIKAN IDE BERI GAGASAN DAN TANGGAPAN SISTEMATIS (3)



* BERI TANGGAPAN DAN GALI INFO SECARA RINCI SEBAGAI LANGKAH PENDALAMAN (4) * BERIKAN PENYAMPAIAN, TANGGAPAN YANG EFEKTIF BERDAMPAK IDE DAN GAGASAN DITERIMA SERTA DIDUKUNG PIHAK LAIN (5)



13. KERJASAMA TIM * LIBATKAN DIRI DALAM KELOMPOK (1) * TERIMA DAN BERKONTRIBUSI UNTUK KINERJA KELOMPOK (2) * DORONG PARTISIPASI ANGGOTA KELOMPOK (3) * OPTIMALKAN KONTRIBUSI ANGGOTA KELOMPOK (4) * MEMUPUK KERJASAMA KELOMPOK (5)