Risiko Aspirasi [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

No 1.



Diagnosa Keperawatan Resiko Aspirasi (00039) Definisi:rentan mengalami masuknya sekresi gastroinstestinal, dekresi orofaring, benda cair atau padat ke dalam saluran trakeobronkial, yang dapat mengganggu kesehatan Faktor resiko -



Adanya slang oral/nasal (misal slang makan) Barier untuk mengangkat bagian atas tubuh Batuk tidak efektif Gangguan menelan Pembedahan leher Oembedahan wajah Pemberian makan enteral Pemberian medikasi Pengisingan lambung yang lambat Peningkatan residu lambung Peningkatan instagastril Penurunan motilitas gastrointestinal Penurunan reflek muntah Penurunan ringkat kesadaran Rahang kaku Sfingter esofagus bawah inkompeten Trauma leher trauma mulut Traumawajah



NO. 1.



DIAGNOSIS KEPERAWATAN Resiko aspirasi (00039)



TUJUAN DAN KRITERIA HASIL (NOC)



INTERVENSI (NIC)



Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3 x 24 jam NIC: Pencegahan aspirasi (3200) pasien menunjukkan hasil: a. Monitor tempat kesadaran, reflek natuk, gag refleks Pencegahan aspirasi (1918) b. Pertahankan kepatenan jalan nafas c. Hindari memberikan cairan atau Tujuan No. Indikator Awal penggunaan zat kental 1 2 3 4 5 d. Minimalisir penggunaan obat-obatan yang diketahui memperlambat Mengidentifikasi pengosongan lambung 1. √ faktor-faktor resiko e. Beri makanan dalam jumlah sedikit 2.



Menghindari faktorfaktor resiko







3.



Mempertahankan kebersihan mulut







4.



Memposisikan tubuh untuk miring ketika makan dan minum







5.



Memilih makanan sesuai dengan kemampuan menelan







NIC: Stabilisasi dan membuka jalan nafas (3120) a. Monitor adanya sesak nafas, mengorok terpasang pafa tempatnya b. Suction mulut dan orofaring c. Posisikan kepala pasien sesuai yang dibuthkan d. Auskultasi suara nafas kedua sisi parusebelum menggembungkan manset EOA; e. Kelolapemberianbronkodilatorsebag aimanamestinya.



PARAF & NAMA Yess



6.



Menggunakan cairan yang dipadatkan jika dibutuhkan







7.



Mempertahankan tubuh posisi tegak selama 30 menitsetelah makan







Keterangan: 1. Tidak pernah dilakukan 2. Jarang dilakukan 3. Kadang-kadang dilakukan 4. Sering dilakukan 5. Dilakukan secara konsisten - Pasien mampu mengidentifikasi faktor-faktor resiko (191801) - Pasien mamppumenghindari faktor-faktor resikopenyebab aspirasi(191802) - Pasien mampu mempertahankan kebersihan mulut(191809) - Pasien mampu mempertahankan memposisikan tubuh untuk miring ketika makan dan minum (191805) - Pasien dapat memilih makanan sesuai dengan kemampuan menelan (191804) - Pasien dapat menggunakan cairan yang dipadatkan jika dibutuhkan (191808)



- Diharapkan pasien dapat mempertahankan tubuh dalam posisi tegak selama 30 menitsetelah makan (191810)