RPP PAI Kelas 9 Bab 3 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Materi Pokok Alokasi Waktu A.



: SMPN 3 MALANG : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM dan BUDI PEKERTI : IX/Ganjil : Perilaku Jujur : 3 pertemuan (9x40 menit)



Kompetensi inti :



KI 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI 2 Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-aktif) dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI 3 Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan. B. Kompetensi Dasar : 2.1 Menghargai perilaku jujur dalam kehidupan sehai-hari sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Ali Imran (3): 77; Q.S. Al-Ahzab (33): 70 dan hadits terkait. 3.3 Memahami Q.S. Ali Imran (3): 77 dan Q.S. Al-Ahzab (33): 70 serta hadits terkait tentang perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari 4.3 Menyajikan contoh perilaku jujur dalam kehidupan sehai-hari sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Ali Imran (3): 77; Q.S. Al-Ahzab (33): 70 dan hadits terkait C.



Indikator 1. Menjelaskan pengertian jujur 2. Menyebutkan contoh-contoh perilaku jujur 3. Menjelaskan manfaat perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari 4. Mengaitkan Q.S. Ali Imran (3): 77 dan Q.S. Al-Ahzab (33): 70 serta hadits terkait tentang perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari 5. Menganalisa sikap jujur dengan benar



D.



Materi Pembelajaran



Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 219



PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



1. Pengertian Jujur Dalam bahasa Arab, kata jujur sama maknanya dengan “ash-shidqu” atau “shiddiq” yang berarti nyata, benar, atau berkata benar. Lawan kata ini adalah dusta, atau dalam bahasa Arab ”al-kadzibu”. Secara istilah, jujur atau ash-shidqu bermakna: (1) kesesuaian antara ucapan dan perbuatan; (2) kesesuaian antara informasi dan kenyataan; (3) ketegasan dan kemantapan hati; dan (4) sesuatu yang baik yang tidak dicampuri dengan kedustaan. Dalam bahasa Indonesia, jujur merupakan kata dasar dari kejujuran, menurut jenis katanya, jujur merupakan kata sifat sedangkan kejujuran merupakan kata benda. Menurut KBBI, kata "jujur" berarti lurus hati; tidak berbohong (misal dengan berkata apa adanya); 2 tidak curang (misal dalam permainan, dng mengikuti aturan yg berlaku): mereka itulah orang-orang yg jujur dan disegani; 3 tulus; ikhlas; Sedangkan "kejujuran" berarti sifat (keadaan) jujur; ketulusan (hati); kelurusan (hati): ia meragukan kejujuran anak muda itu. 2. Pembagian Sifat Jujur Imam al-Gazali membagi sifat jujur atau benar (shiddiq) sebagai berikut. a. Jujur dalam niat atau berkehendak maksudnya adalah tiada dorongan bagi seseorang dalam segala tindakan dan gerakannya selain karena dorongan dari Allah Swt. b. Jujur dalam perkataan (lisan), yaitu sesuainya berita yang diterima dengan berita yang disampaikan. Setiap orang harus bisa memelihara perkataannya. Ia tidak berkata kecuali kata-kata yang jujur. Barangsiapa yang menjaga lidahnya dengan selalu menyampaikan berita yang sesuai dengan fakta yang sebenarnya, ia termasuk jujur jenis ini. Menepati janji juga termasuk jujur jenis ini c. Jujur dalam perbuatan/amaliah, yaitu beramal dengan sungguh-sungguh sehingga perbuatan akhirnya tidak menunjukkan sesuatu yang ada dalam batinnya dan menjadi tabiat bagi dirinya. 3. Dalil Naqli



‫ف‬ ‫فف‬ ‫ف‬ ‫ف‬ ‫ك ْلل ْلخلللق ْللمم ْفف ف‬ ‫إفلن ْالذيلن ْيلمشتْلفلروُلن ْبفلعمهد ْاللفه ْلوُألملياًنمم ْلثللناً ْقلليِلل ْلأوُللئف ل‬ ‫املفخفلرفة ْلوُلل ْيللكلكلملهفلم ْاللفله ْلوُلل ْيلفمنظلفلر ْإفلميِفهفمم ْيلفمولم ْالمفقليِاًلمففة ْلوُلل ْيفللزككيِفهفمم ْلوُلفلمم‬ ﴾٧٧:‫ب ْأللفيِمم ْ ْ ْ﴿آل ْعمران‬ ‫لعلذا م‬



“Sesungguhnya orang-orang yang menukar janji (nya dengan) Allah dan sumpahsumpah mereka dengan harga yang sedikit, mereka itu tidak mendapat bahagian (pahala) di akhirat, dan Allah tidak akan berkata-kata dengan mereka dan tidak akan melihat kepada mereka pada hari kiamat dan tidak (pula) akan mensucikan mereka. Bagi mereka azab yang pedih.” (QS. Ali Imran: 77)



Kejujuran merupakan pondasi utama atas tegaknya nilai-nilai kebenaran karena jujur itu identik dengan kebenaran. Allah Swt. berfirman dala al-Qur'an yang Artinya: “Wahai orang-orang yang beriman! Bertakwalah kamu kepada Allah Swt. Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 220



PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



dan ucapkanlah perkataan yang benar.” (Q.S. al-Ahzaā b/33:70) Orang yang beriman perkataannya harus sesuai dengan perbuatannya (jujur) karena sangat berdosa besar bagi orang-orang yang tidak mampu menyesuaikan perkataannya dengan perbuatan, atau berbeda apa yang di lidah dan apa yang diperbuat. Allah Swt. berfirman, “Wahai orang-orang yang beriman! Mengapa kamu mengatakan sesuatu yang tidak kamu kerjakan? (Itu) sangatlah dibenci di sisi Allah jika kamu mengatakan apa-apa yang tidak kamu kerjakan.” (Q.S. ash-¤aff/61:2-3) Pesan moral dari ayat tersebut tidak lain adalah untuk memerintahkan satunya perkataan dengan perbuatan, atau dengan kata lain berkata dan berbuat jujur. Dosa besar di sisi Allah Swt., jika mengucapkan sesuatu yang tidak disertai dengan perbuatannya. Perilaku jujur dapat menghantarkan manusia yang melakukannya menuju kesuksesan dunia dan akhirat. Bahkan, sifat jujur adalah sifat yang wajib dimiliki oleh setiap nabi dan rasul Allah. Orang-orang yang selalu istiqamah atau konsisten mempertahankan kejujuran, sesungguhnya ia telah mamiliki separuh dari sifat kenabian. Jujur merupakan sikap yang tulus dalam melaksanakan sesuatu yang diamanatkan, baik itu berupa harta maupun tanggung jawab. Orang yang melaksanakan amanah disebut al-Amin, yakni orang yang terpercaya, jujur, dan setia. Dinamai al-Amin karena segala sesuatu yang diamanatkan kepadanya menjadi aman dan terjamin dari segala bentuk gangguan, baik gangguan yang datang dari dirinya sendiri maupun dari orang lain. Sifat jujur dan terpercaya merupakan sesuatu hal yang sangat penting dalam segala aspek kehidupan, seperti dalam kehidupan rumah tangga, perusahaan, perniagaan, dan hidup bermasyarakat. Sifatsifat dan akhlaknya yang sangat terpuji merupakan salah satu faktor yang menyebabkan Nabi Muhammad saw. berhasil dalam membangun masyarakat Islam. Salah satu sifatnya yang menonjol adalah kejujurannya sejak masa kecil sampai akhir hayat beliau sehingga ia mendapat gelar al-Amin (orang yang dapat dipercaya atau jujur). Kejujuran akan membuat seseorang mendapatkan cinta kasih dan keridhaan Allah Swt. Sedangkan kebohongan adalah kejahatan yang tiada tara, yang merupakan faktor terkuat yang dapat mendorong seseorang berbuat kemunkaran dan menjerumuskannya ke jurang api neraka. Kejujuran sebagai sumber keberhasilan, kebahagian, serta ketenteraman, yang harus dimiliki oleh setiap muslim. Bahkan, seorang muslim wajib menanamkan nilai kejujuran tersebut kepada anak-anaknya sejak dini hingga diharapkan mereka dapat menjadi generasi yang meraih sukses dalam mengarungi kehidupan



Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 221



PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



E. Langkah-langkah Pembelajaran 1. Pertemuan Pertama



No. 1.



Pendahuluan



Kegiatan



Waktu 10 Menit



a. Guru membuka pembelajaran dengan salam dan berdo’a bersama b. Guru memulai pembelajaran dengan membaca Al-Qur’an surah/ayat pilihan c. Guru memperlihatkan kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran. d. Guru memberikan motivasi dan mengajukan pertanyaan



secara komunikatif yang berkaitan dengan materi pelajaran. e. Guru menyampaikan kompetensi inti, kompetensi dasar dan tujuan yang akan dicapai. f. Guru membagi peserta didik dalam beberapa kelompok. 2.



Kegiatan inti Mengamati    



90 menit



Guru menyajikan tayangan/video “Syamil dan Dodo” yang terkait dengan kejujuran. Peserta didik mengamati dengan baik tayangan/video “Syamil dan Dodo” yang terkait dengan kejujuran. Guru menyajikan dalil naqli tentang jujur yang terdapat dalam



Q.S. Ali Imran (3): 77dan hadits terkait.



Peserta didik membaca dan mengamati dalil naqli yang terdapat pada Q.S. Ali Imran (3): 77dan hadits terkait.



Menanya a) Guru memberi kesempatan peserta didik untuk mengajukan pertanyaan mengenai sikap jujur b) Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk mengajukan pertanyaan mengenai dalil-dalil naqli tentang sikap jujur c) Guru memberi kesempatan kepada peserta didik menyampaikan pendapat atau menjawab pertanyaan yang disampaikan oleh peserta didik lain d) Peserta didik mengajukan pertanyaan sebanyak-banyaknya tentang sikap jujur dan dalil-dali naqlinya. Eksperimen/explore   



Secara individu mencari jawaban dari soal yang berkaitan dengan video. Secara individu mencari contoh-contoh nyata jujur dalam kehidupan orang-orang terdahulu maupun saat ini. Mendiskusikan manfaat jujur dalam kehidupan



Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 222



PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



Asosiasi 



Menganilis hubungan dari contoh-contoh nyata pelaksanaan jujur, santun, dan malu dalam kehidupan orang-orang terdahulu maupun saat ini dengan dampak positif yang ditimbulkannya.



Komunikasi   



3.







Mendemonstrasikan bacaan Q.S. Ali Imran (3): 77; Q.S. AlAhzab (33): 70, Al- Baqarah (2): 83 dan hadits terkait tentang jujur, santun, dan malu beserta artinya. Memaparkan diagram hubungan dari contoh-contoh nyata pelaksanaan jujur dalam kehidupan orang-orang terdahulu maupun saat ini dengan dampak positif yang ditimbulkannya. Memaparkan dampak jujur dengan Q.S. Ali Imran (3): 77 dan Q.S. Al-Ahzab (33): 70 serta hadits terkait. Menyusun kesimpulan tentang manfaat jujur dalam kehidupan



Penutup 1) 2) 3) 4)



5)



20 Menit



Dibawah bimbingan guru, peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran secara demokratis. Bersama-sama melakukan refleksi terhadap pembelajaran yang telah dilaksanakan. Guru memberikan reward kepada siswa dengan presentasi “terbaik”, yakni: Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya dan menyampaikan tugas mandiri terstruktur. Bersama-sama menutup pelajaran dengan berdoa.



2. Pertemuan Kedua



No. 1.



Pendahuluan



Kegiatan



Waktu 10 Menit



g. Guru membuka pembelajaran dengan salam dan berdo’a bersama h. Guru memulai pembelajaran dengan membaca Al-Qur’an surah/ayat pilihan i. Guru memperlihatkan kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran. j. Guru memberikan motivasi dan mengajukan pertanyaan



secara komunikatif yang berkaitan dengan materi pelajaran. k. Guru menyampaikan kompetensi inti, kompetensi dasar dan tujuan yang akan dicapai. l. Guru membagi peserta didik dalam beberapa kelompok. 2.



Kegiatan inti Mengamati 



90 menit



Guru menyajikan berita dari Koran/majalah tentang perilaku



Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 223



PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



  



tidak jujur yang terjadi di masyarakat. Peserta didik mengamati dengan baik berita dari Koran/majalah tentang perilaku tidak jujur yang terjadi di masyarakat. Guru menyajikan dalil naqli tentang jujur yang terdapat dalam Q.S. Al-Ahzab (33): 70 dan hadits terkait. Peserta didik membaca dan mengamati dalil naqli yang terdapat pada Q.S. Al-Ahzab (33): 70 dan hadits terkait



Menanya  Guru memberi kesempatan peserta didik untuk mengajukan pertanyaan mengenai sikap tidak jujur  Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk mengajukan pertanyaan mengenai dalil-dalil naqli tentang sikap jujur  Guru memberi kesempatan kepada peserta didik menyampaikan pendapat atau menjawab pertanyaan yang disampaikan oleh peserta didik lain  Peserta didik mengajukan pertanyaan sebanyak-banyaknya tentang sikap tidak jujur dan dalil-dali naqlinya Eksperimen/explore  



Secara berkelompok mencari contoh-contoh nyata perilaku tidak jujur dalam kehidupan orang-orang terdahulu maupun saat ini. Mendiskusikan dampak/akibat dari perilaku tidak jujur dalam kehidupan sehari-hari



Asosiasi  



Menganilis hubungan dari contoh-contoh nyata pelaksanaan sikap tidak jujur dalam kehidupan orang-orang terdahulu maupun saat ini dengan dampak positif yang ditimbulkannya. Membuat diagram hubungan dari contoh-contoh nyata perilaku tidak jujur, santun dalam kehidupan orang-orang terdahulu maupun saat ini dengan dampak negatif yang ditimbulkannya.



Komunikasi   



3.



Memaparkan diagram hubungan dari contoh-contoh nyata perilaku tidak jujur dalam kehidupan orang-orang terdahulu maupun saat ini dengan dampak negatif yang ditimbulkannya Memaparkan dampak sikap tidak jujur sesuai dengan dalil naqli baik itu dari Al Qur’an maupun hadis. Menyusun kesimpulan tentang dampak perilaku tidak jujur dalam kehidupan



Penutup 6) 7)



20 Menit



Dibawah bimbingan guru, peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran secara demokratis. Bersama-sama melakukan refleksi terhadap pembelajaran yang telah dilaksanakan.



Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 224



PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



8) 9)



10)



Guru memberikan reward kepada siswa dengan presentasi “terbaik”, yakni: Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya dan menyampaikan tugas mandiri terstruktur. Bersama-sama menutup pelajaran dengan berdoa.



3. Pertemuan Ketiga



No. 1.



Pendahuluan



Kegiatan



Waktu 10 Menit



m. Guru membuka pembelajaran dengan salam dan berdo’a bersama n. Guru memulai pembelajaran dengan membaca Al-Qur’an surah/ayat pilihan o. Guru memperlihatkan kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran. p. Guru memberikan motivasi dan mengajukan pertanyaan



secara komunikatif yang berkaitan dengan materi pelajaran. q. Guru menyampaikan kompetensi inti, kompetensi dasar dan tujuan yang akan dicapai. r. Guru membagi peserta didik dalam beberapa kelompok. 2.



Kegiatan inti Mengamati    



90 menit



Guru menyajikan teks kisah ummat terdahulu yang berkaitan dengan sikap jujur Peserta didik mengamati dengan baik teks yang disajikan oleh guru. Guru menyajikan dalil naqli dan pepatah/mahfudzat tentang perilaku jujur. Peserta didik membaca dan mengamati dalil dan pepatah/mahfudzat tentang perilaku jujur.



Menanya 



Peserta didik mengajukan pertanyaan sebanyak-banyaknya tentang sikap jujur/tidak jujur yang terdapat dalam kisah ummat-ummat terdahulu.



Eksperimen/explore



e) Secara berkelompok, peserta didik berdiskusi menyusun dan mempelajari skenario yang akan ditampilkan untuk memerankan sosio drama yang mencerminkan sikap jujur berdasarkan teks kisah ummat terdahulu.



Asosiasi



a) Peserta didik secara kelompok mencoba menampilkan peran sesuai dengan peran masing-masing dalam kelompok yang Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 225



PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



mencerminkan sikap jujur.



Komunikasi



b) Peserta didik secara kelompok menampilkan sosiodrama sesuai peran masing-masing di hadapan kelompok lain yang mencerminkan perilaku jujur. c) Peserta didik dari kelompok lain memberikan komentar/tanggapan terhadap prilaku yang ditampilkan sesuai dengan konsep pembelajaran perilaku jujur.



3.



Penutup



20Menit



Dibawah bimbingan guru, peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran secara demokratis. Bersama-sama melakukan refleksi terhadap pembelajaran yang telah dilaksanakan. Guru memberikan reward kepada siswa dengan presentasi “terbaik”, yakni: Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya dan menyampaikan tugas mandiri terstruktur. Bersama-sama menutup pelajaran dengan berdoa.



11) 12) 13) 14)



15)



F. Penilaian, Remedial dan Pengayaan



1. Penilaian a. Teknik Penilaian:



1) Aspek sikap : Penilaian diri observasi, penilaian diri, penilaian antar teman, Jurnal 2) Aspek Pengetahuan: Tes lesan 3) Aspek Ketrampilan: proyek, dan portopolio a. Instrumen penilaian dan pedoman perskoran : 1) Pertemuan pertama a. Pengetahuan No



Indikator



Butir Instrumen



1



Menjelaskan pengertian jujur.



Jelaskan pengertian jujur!



2



Menyebutkan dalil naqli tentang sikap jujur!



Sebutkan dalil naqli tentang sikap jujur!



b. Pedoman perskoran No



Kunci



skor



1



Jujur adalah kesesuaian antara ucapan dan



50



Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 226



PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



perbuatan, kesesuaian antara informasi dan kenyataan, ketegasan dan kemantapan hati; dan sesuatu yang baik yang tidak dicampuri dengan kedustaan. 2



50 Jumlah Skor



100



2) Pertemuan kedua a) Pengetahuan No



Indikator



Butir Instrumen



1



Menyebutkan contoh perilaku jujur! Menyebutkan manfaat perilaku jujur dalam kehidupan seharihari! Menyebutkan dampak/akibat perilaku tidak jujur dalam kehidupan sehari-hari!



Sebutkan contoh perilaku jujur!



2



3



Sebutkan manfaat perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari! Sebutkan dampak/akibat perilaku tidak jujur dalam kehidupan sehari-hari!



Pedoman perskoran No 1 2 3



Kunci



skor



Berkata benar, berperilaku benar, dan tidak menambah dan mengurangi dalam menyampaikan ucapan. Dipercaya oleh orang lain, memperloleh ketenangan dalam hidup, Tidak dipercaya oleh orang lain, senantiasa dihantui perasaan cemas dan gelisah,



40



Jumlah Skor



100



30 30



a) Sikap (Terlampir) b) Ketrampilan (Terlampir) 2. Pengayaan Peserta didik yang sudah menguasai materi mengerjakan soal pengayaan berupa macam-macam sifat jujur. (Soal terlampir ) Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 227



PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



3. Remedial Peserta didik yang belum menguasai materi akan dijelaskan dan dilakukan penilaian kembali tentang materi sikap jujur yang dilaksanakan diluar jam pelajaran setelah pulang sekolah. ( Soal terlampir ). G.



1.



2. 3.



Media/Alat,Bahan dan Sumber Pembelajaran Media/alat a. VCD pembelajaran b. Power Point c. Gambar d. Speaker active e. LCD/TV/Laptop Bahan a. Kertas karton/HVS b. Teks naskah bermain peran Sumber Belajar a. Al-Qur’an dan Terjemahnya Departemen Agama RI Tahun 2006 b. Mustahdi dan Sumiyati. 2013. Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. c. Mustahdi dan Sumiyati. 2013. Buku Guru Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. d. Muhammad Ahsan dkk. 2013. Pendidikan Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs kelas VII. Jakarta: ESIS Erlangga.



Malang, 1 Juli 2015 Guru Pendidikan Agama Islam



Dedi Noviyanto, S.Pd.I, M.Pd.I NIP: 19771124 200501 1 005 Mengetahui Pengawas PAI SMP/SMA



Kepala Sekolah



Dra. Hj. Khoiriyah, MS, M.Ag NIP: 19570930 198303 2 002



Drs. H. Burhanuddin, M.Pd NIP: 19621203 198403 1 007



Lampiran Instrumen Penilaian: Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 228



PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



1. KI 1 (Spiritual) Indikator Rubrik Penilaian



No



: Peserta Didik dapat menganalisa sikap jujur dengan benar : SKOR



Aspek Pengamatan



1.



Melaksanakan Shalat tepat waktu



2.



Membaca doa sebelum dan setelah makan



3.



Mengucapkan salam ketika masuk rumah



4.



Mengucapkan salam ketika masuk kelas Skor 4 3 2 1



3



: Peserta Didik dapat menganalisa sikap jujur dengan benar : SKOR



Aspek Pengamatan



4



1.



Mengembalikan/mengumumkan menemukan uang/barang di jalan



2.



Tidak mencotek ketika mengerjakan ulangan



3.



Membuat surat izin dengan keterangan yang sebenarnya



3



2



jika



4.



4 3 2 1



2



: = Selalu = Sering = Kadang-kadang = Tidak Pernah



2. KI 2 (Sosial) Indikator Rubrik Penilaian



No



4



Skor : = Selalu = Sering = Kadang-kadang = Tidak Pernah



3. KI 3 (Pengetahuan) Jawablah Pertanyaan Berikut ini Dengan Benar! Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 229



1



1



PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN



SMP NEGERI 3 MALANG JUNIOR HIGH SCHOOL Jl. dr. Cipto 20 Malang Kode Pos, 65111 Telp (0341) 362612 Fax. (0341) 340224 Website : www.smpn3-mlg.sch.id Email: [email protected]



1. 2. 3. 4. 5.



Jelaskan pengertian jujur! Sebutkan 3 contoh perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari! Sebutkan 3 akibat perilaku tidak jujur! Tulislah ayat Al-Quran yang menerangkan tentang perilaku jujur! Sebutkan 3 manfaat/hikmah berperilaku jujur!



4. KI 4 (Keterampilan) Indikator : Peserta didik dapat menganalisa perilaku jujur dalam kisah para sahabat Teknik Penilaian : Proyek



No. 1.



Skor



Aspek Yang Diamati



5



4



3



2



Perencanaan Persiapan



2.



Pelaksanaan Kesesuaian drama yang dipentaskan dengan cerita Penguasaan panggung Intonasi dan Ekspresi



3



Laporan Proyek



Keterangan Penilaian



:



5 = Sangat Baik 4 = Baik 3 = Cukup Baik 2 = Kurang Baik 1 = Tidak Baik



Form/KUR/01/09/Rev.0



Berlaku : 09 Januari 2012, Hal : 230



1