RPS Komputer Dan Masyarakat [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI SAMARINDA PROGRAM STUDI MATA KULIAH KODE SEMESTER SKS DOSEN PENGAMPU DESKRIPSI MATA KULIAH



CAPAIAN PEMBELAJARAN/ KOMPETENSI/ HASIL PEMBELAJARAN MK CAPAIAN PEMBELAJARAN/ KOMPETENSI/ HASIL PEMBELAJARAN KHUSUS (PERTEMUAN)



: Manajemen Informatika



Komputer dan Masyarakat H62KMA VI (Genap) 2 Putut Pamilih Widagdo, S.Kom., M.Kom Mata kuliah komputer dan masyarakat merupakan mata kuliah wajib pada program studi Manajemen Informatika. Pada mata kuliah ini mahasiswa belajar tentang definisi, element, sistem komputer dan masyarakat, sejarah dan perkembangan komputer, pemanfaatan komputer di masyarakat, pemanfaatan komputer di bidang pendidikan, pemerintahan, industri, dan pertanian; definisi masyarakat informasi, ciri masyarakat dengan teknologi informasi modern, dunia usaha dengan teknologi informasi, E-Business, ECommerce, keamanan sistem infomasi, kejahatan cyber (cyber crime) dan etika profesi di bidang teknologi informasi. Pelaksanaan perkuliahan menggunakan metode Student Centered Learning (SCL), tanya jawab, diskusi/presentasi dan pemberian tugas-tugas/latihan. Untuk mengetahui tingkat penguasaan mahasiswa dilakukan evaluasi melalui Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS). Mahasiswa mampu menyesuaikan pemanfaatan komputer di berbagai bidang kehidupan masyarakat dan memahami dampak yang ditimbulkan dari penerapan teknologi informasi pada masyarakat luas. [C3;A1;P1] 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.



Mahasiswa mampu menjelaskan definisi, element, sistem komputer dan masyarakat. [C2;A1;P1] Mahasiswa mampu menjelaskan sejarah dan perkembangan komputer. [C2;A1;P1] Mahasiswa mampu menjelaskan pemanfaatan komputer di masyarakat. [C2;A1;P1] Mahasiswa mampu menjelaskan pemanfaatan komputer di bidang pendidikan. [C2;A1;P1] Mahasiswa mampu menjelaskan pemanfaatan komputer di bidang pemerintahan. [C2;A1;P1] Mahasiswa mampu menjelaskan pemanfaatan komputer di bidang industri dan pertanian. [C2;A1;P1] Mahasiswa mampu menjelaskan tentang masyarakat informasi. [C2;A1;P1]



METODE PENILAIAN DAN PEMBOBOTAN



DAFTAR REFERENSI



8. Mahasiswa mampu menjelaskan ciri masyarakat dengan teknologi informasi modern. [C2;A1;P1] 9. Mahasiswa mampu menjelaskan dunia usaha dengan teknologi informasi. [C2;A1;P1] 10. Mahasiswa mampu menjelaskan tentang E-Business. [C2;A1;P1] 11. Mahasiswa mampu menjelaskan tentang E-Commerce. [C2;A1;P1] 12. Mahasiswa mampu menjelaskan tentang keamanan sistem infomasi. [C2;A1;P1] 13. Mahasiswa mampu menjelaskan tentang kejahatan cyber (cyber crime). [C2;A1;P1] 14. Mahasiswa mampu menjelaskan tentang etika profesi di bidang teknologi informasi. [C2;A1;P1] 1. Metode Student Center Learning (SCL) 2. UTS dan UAS (penguasaan pengetahuan) Test : lisan, Tanya Jawab (35 %) 3. Aktivitas dan kedisiplinan (sikap)  Penilaian diri dan teman sejawat (15 %) 4. Penyelesaian Tugas (pengetahuan dan sikap)  Tugas, Laporan (40 %) 5. Presentasi (pengetahuan, ketrampilan dan sikap) observasi dan ceklist (10 %) Pustaka : 1. Budiardjo, Bagio, Komputer dan Masyarakat, PT Elex media Komputindo, Jakarta, 1982. 2. Rosenberg, Richard S, The Social Impact of Computer (Second Edition), Academic Press, San Diego, 1997. 3. White, Ron., Timothy Edward Down,.2002. How Computer Work. 6th Edition, QUE. 4. Arnold, David.O., Computers and Society. McGraw Hill, California, 1991. 5. Long, Larry and Nancy, 2004. Computers. 11th Edition, Pearson Education, New Jersey. 6. D. Prabantini, Komputer dan Masyarakat, Edisi Pertama. Yogyakarta: ANDI Offset, 2007. 7. Preston, John & Sally, Komputer dan Masyarakat, Andi Offset, Yogyakarta, 2007. 8. Referensi di internet terkait komputer dan masyarakat.



JADWAL PEMBELAJARAN MING GU KE



WAKTU



CAPAIAN PEMBELAJARAN /KOMPETENSI/ HASIL PEMBELAJARAN KHUSUS



BAHAN KAJIAN (POKOK BAHASAN)



SUB POKOK BAHASAN



METODE PEMBELAJ ARAN



INDIKATOR/KRITERIA PENILAIAN



BOBOT PENILA IAN



 Mahasisswa mampu menjelaskan manfaat, tujuan dan ruang lingkup perkuliahan.  Mahasiswa mampu menjelaskan definisi komputer.  Mahasiswa mampu menjelaskan elemen-elemen komputer  Mahasiswa mampu menjelaskan sistem komputer.  Mahasiswa mampu menjelaskan komputer dan masyarakat.  Mahasiswa mampu menjelaskan sejarah komputer  Mahasiswa mampu menjelaskan perkembangan generasi komputer  Mahasiswa mampu menjelaskan penggolongan komputer.  Mahasiswa mampu menjelaskan aplikasi komputer yang sering dipergunakan di masyarakat.  Mahasiswa mampu menjelaskan isu sosial dan masalah komputer di masyarakat.  Mahasiswa mampu menjelaskan Computer Assisted Instruction (CAI).  Mahasiswa mampu menjelaskan jenis-jenis aplikasi CAI.



7%



1



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan definisi, element, sistem komputer dan masyarakat. [C2;A1;P1]



Pengenalan komputer dan masyarakat



 Inisiasi perkuliahan  Definisi komputer  Elemen komputer  Sistem Komputer  Komputer dan masyarakat.



 Ceramah interaktif  Diskusi  Perkuliahan  Tanya jawab  Penugasan



2



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan sejarah dan perkembangan komputer. [C2;A1;P1]



Perkembangan komputer



 Sejarah komputer  Perkembangan Generasi komputer  Penggolongan komputer.



3



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan pemanfaatan komputer di masyarakat. [C2;A1;P1]



Pemanfaatan komputer di masyarakat



4



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan pemanfaatan komputer di bidang pendidikan. [C2;A1;P1]



Komputer dan pendidikan



 Aplikasi komputer yang sering dipergunakan di masyarakat.  Isu sosial dan masalahmasalah komputer di masyarakat.  Computer Assisted Instruction (CAI)  Jenis-Jenis aplikasi CAI  Sistem CAI yang banyak digunakan



 Ceramah interaktif  Diskusi  Perkuliahan  Tanya jawab  Penugasan  Ceramah interaktif  Diskusi  Perkuliahan  Tanya jawab  Penugasan  Ceramah interaktif  Diskusi  Perkuliahan  Tanya jawab  Penugasan



7%



7%



7%



5



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan pemanfaatan komputer di bidang pemerintahan. [C2;A1;P1]



Komputer dan pemerintahan (Government)



6



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan pemanfaatan komputer di bidang industri dan pertanian. [C2;A1;P1]



Komputer di bidang industri dan pertanian



 Pemanfaatan ELearning  Penggunaan Komputer di perguruan tinggi.  Isu sosial dan permasalahan komputer di bidang pendidikan.  E-Goverment  Model G2G, G2C, dan G2B  Aplikasi komputer yang diterapkan di pemerintahan  Isu sosial dan masalah komputer di bidang pemerintahan.



 Perkembangan teknologi sistem kontrol di industri.  Sistem kontrol untuk industri.  Manfaat dan alasan penggunaan teknologi di industri.  Otomatisasi sistem produksi industri  Perkembangan teknologi informasi untuk bidang pertanian.  Contoh penerapan teknologi informasi pada bidang pertanian modern.



 Ceramah interaktif  Diskusi  Perkuliahan  Tanya jawab  Penugasan



 Ceramah interaktif  Diskusi  Perkuliahan  Tanya jawab  Penugasan



 Mahasiswa mampu menjelaskan pemanfaatan E-Learning.  Mahasiswa mampu menjelaskan penggunaan komputer di perguruan tinggi.  Mahasiswa mampu menjelaskan isu sosial dan permasalahan komputer di bidang pendidikan.  Mahasiswa mampu menjelaskan tentang E-Government.  Mahasiswa mampu menjelaskan model Government to Government (G2G), Government to Citizen (G2C) dan Government to Business (G2B).  Mahasiswa mampu menjelaskan aplikasi komputer yang diterapkan di pemerintahan.  Isu sosial dan masalah komputer di bidang pemerintahan.  Mahasiwa mampu menjelaskan tentang teknlogi sistem kontrol di industri.  Mahasiwa mampu menjelaskan sistem kontrol untuk industri.  Mahasiswa mampu menjelaskan manfaat dan alasan penggunaan teknologi di industri.  Mahasiswa mampu menjelaskan otomatisasi sistem produksi industri.  Mahasiswa mampu menjelaskan perkembangan teknologi informasi untuk bidang pertanian.  Mahasiwa mampu menjelaskan contoh-contoh penerapan teknologi informasi pada bidang pertanian modern.



7%



7%



7



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan tentang masyarakat informasi. [C2;A1;P1]



Masyarakat informasi



9



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan ciri masyarakat dengan teknologi informasi modern. [C2;A1;P1]



Ciri Masyarakat dengan teknologi informasi modern.



 Perbedaan masyarakat tradisional dengan masyarakat informasi.  Pengaruh teknologi informasi terhadap masyarakat.  Smart Society  Contoh penggunaan teknologi informasi di masyarakat.



10



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan dunia usaha dengan teknologi informasi. [C2;A1;P1]



Dunia Usaha dengan teknologi informasi (TI)



 Evolusi pengolahan data.  Perkembangan aplikasi pengolahan data.  Pengenalan sistem informasi manajemen.  Peluang dunia usaha teknologi informasi di masa depan.  Isu dan masalah sosial di dunia usaha dengan teknologi informasi.



8



 Definisi masyarakat informasi.  Ciri-ciri masyarakat informasi.  Pengenalan internet.  Dampak penggunaan internet.  Contoh masyarakat informasi (FB, chat, mailing list, grup, dll).



 Ceramah interaktif  Diskusi  Perkuliahan  Tanya jawab  Penugasan



 Mahasiswa mampu menjelaskan definisi masyarakat informasi.  Mahasiswa mampu menjelaskan ciri-ciri masyarakat informasi.  Mahasiswa mampu menjelaskan terkait internet.  Mahasiswa mampu menjelaskan dampak penggunaan internet.  Mahasiswa mampu menjelaskan contoh masyarakat informasi.



7%



UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)  Ceramah  Mahasiswa mampu menjelaskan interaktif perbedaan masyarakat tradisional dengan masyarakat informasi.  Diskusi  Mahasiswa mampu menjelaskan  Perkuliahan pengaruh teknologi informasi  Tanya jawab terhadap masyarakat.  Penugasan  Mahasiswa mampu menjelaskan smart society.  Mahasiswa mampu menjelaskan contoh penggunaan teknologi informasi di masyarakat.  Ceramah  Mahasiswa mampu menjelaskan interaktif evolusi pengolahan data,  Diskusi  Mahasiswa mampu menjelaskan perkembangan aplikasi  Perkuliahan pengolahan data.  Tanya jawab  Mahasiswa mampu menjelaskan  Penugasan tentang sistem informasi manajemen.  Mahasiswa mampu menjelaskan tentang peluang dunia usaha teknologi informasi di masa depan.  Mahasiswa mampu menjelaskan isu dan masalah sosial terkait dunia usaha dengan Teknologi informasi.



7%



7%



11



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan tentang E-Business. [C2;A1;P1]



E-Business



      



12



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan tentang E-Commerce. [C2;A1;P1]



E-Commerce



13



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan tentang keamanan sistem infomasi. [C2;A1;P1]



Keamanan sistem informasi



 Pengenalan ecommerce.  Arsitektur e-commerce  Tantangan dan hambatan dalam implementasi ecommerce.  Contoh-contoh ecommerce.  Pengenalan keamanan sistem informasi.  Pentingnya keamanan data.  Pengenalan data sensitif.  Cara pengamanan data komputer.  Manajamen resiko.



14



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan tentang kejahatan cyber (cyber crime). [C2;A1;P1]



Privacy dan kejahatan cyber (cyber crime)



Pengenalan e-business Jenis-jenis e-business Model e-business Model B2B Model B2C Model C2C Contoh-contoh eBusiness



 Pengenalan cyber crime.  Cyber crime VS Cyber Law.  Jenis-jenis cyber crime



 Ceramah  Mahasiswa mampu menjelaskan interaktif tentang e-business.  Diskusi  Mahasiswa mampu menjelaskan jenis-jenis e-business.  Perkuliahan  Tanya jawab  Mahasiswa mampu menjelaskan model Business to Business (B2B).  Penugasan  Mahasiswa mampu menjelaskan model Business to Customer (B2C).  Mahasiswa mampu menjelaskan model Customer to Customer (C2C).  Mahasiswa mampu menjelaskan contoh-contoh e-business.  Ceramah  Mahasiswa mampu menjelaskan interaktif tentang e-commerce.  Diskusi  Mahasiswa mampu menjelaskan arsitektur e-commerce.  Perkuliahan  Tanya jawab  Mahasiswa mampu menjelaskan tantangan dan hambatan dalam  Penugasan implementasi e-commerce.  Mahasiwa mampu menjelaskan contoh-contoh e-commerce.  Ceramah  Mahasiswa mampu menjelaskan interaktif tentang keamanan sistem informasi.  Diskusi  Perkuliahan  Mahasiswa mampu menjelaskan pentingnya kemanan data.  Tanya jawab  Mahasisswa mampu menjelaskan  Penugasan data sensitif.  Mahasiswa mampu menjelaskan cara pengamanan data komputer.  Mahasiwa mampu menjelaskan manajemen resiko.  Ceramah  Mahasiwa mampu menjelaskan interaktif terkait kejahatan cyber (cyber crime).  Diskusi  Perkuliahan  Mahasiswa mampu menjelaskan antara cyber crime VS cyber law.  Tanya jawab  Penugasan



7%



7%



7%



7%



 Peraturan dan Regulasi terkait cyber crime.



15



16



TM : 1x (2 x 50”)



Mahasiswa mampu menjelaskan tentang etika profesi di bidang teknologi informasi. [C2;A1;P1]



Etika dan profesionalisme di bidang teknologi informasi.



 Definisi etika.  Definisi profesi.  Etika ber internet (Netiket).  Profesi dan profesionalisme bidang teknologi informasi.  Etika profesi bidang teknologi informasi.  Sertifikasi-sertifikasi bidang teknologi informasi.



    



 Mahasiswa mampu menjelaskan jenis-jenis cyber crime.  Mahasiswa mampu menjelaskan peraturan dan regulasi terkait cyber crime. Ceramah  Mahasiswa mampu menjelaskan interaktif definisi etika. Diskusi  Mahasiswa mampu menjelaskan definisi profesi. Perkuliahan Tanya jawab  Mahasiswa mampu menjelaskan terkait etika berinternet (netiket) Penugasan  Mahasiwa mampu menjelaskan profesi dan profesionalisme bidang teknologi informasi.  Mahasiswa mampu menjelaskan etika profesi bidang teknologi informasi.  Mahasiwa mampu menjelaskan sertifikasi-sertifikasi bidang teknologi informasi.



UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)



Keterangan : 1. TM : Tatap Muka, BT : Belajar Terstruktur, BM : Belajar Mandiri. 2. [TM : 1 × (2 × 50”)] dibaca : kuliah tatap muka 1 kali (minggu) x 2 sks x 50 menit = 100 menit. 3. Mahasiswa mampu menyesuaikan pemanfaatan komputer di berbagai bidang kehidupan masyarakat dan memahami dampak yang ditimbulkan dari penerapan teknologi informasi pada masyarakat luas. [C3;A1;P1] : menunjukkan bahwa sub-CPMK ini mengandung kemampuan dalam ranah taksonomi kognitif level 3 (Penerapan, Memecahkan Masalah), afektif level 1 (kemampuan penerimaan), dan psikomotorik level 1 (kemampuan persepsi). 4. Penulisan daftar pustaka disarankan menggunakan salah satu standar/style penulisan daftar pustaka internasional, dalam contoh ini menggunakan style APA. 5. RPS : Rencana Pembelajaran Semester, RMK : Rumpun Mata Kuliah, Prodi : Program Studi.



7%



TUGAS-TUGAS YANG HARUS DISELESAIKAN MAHASISWA: 1. Mandiri : Mencari, membaca referensi lain dan membuat rangkuman terkait Capaian Pembelajaran/ Kompetensi/ Hasil Pembelajaran Khusus untuk pengkayaan materi 2. Kelompok : Membuat materi presentasi sesuai pokok bahasan berdasarkan kelompok 3. Tugas Akhir Semester Mengetahui Ketua Jurusan Manajemen Pertanian



Ketua Program Studi Manajemen Informatika



Samarinda, 26 November 2016 Penanggung Jawab MK



(Ir. Masrudy, MP)



(Yulianto, S.Kom., M.MT)



(Putut Pamilih Widagdo, M.Kom)



CATATAN: (1) Proses pembelajaran harus dilaksanakan secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, dan memotivasi mahasiswa untuk berpartisipasi aktif, serta memberikan kesempatan atas prakarsa, kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan bakat, minat, dan perkembangan fisik serta psikologis mahasiswa, termasuk mahasiswa berkebutuhan khusus. (2) Dalam membahas permasalahan komputer dan masyarakat diharapkan menyampaikan materi menggunakan contohcontoh atau studi kasus yang lagi trend saat ini dimasyarakat kita dalam penggunaan teknologi informasi. Tujuannya agar mahasiswa mudah memahami pemanfaatan komputer/ teknologi informasi dalam berbagai bidang kehidupan masyarakat saat ini. (3) Proses pembelajaran secara umum dilaksanakan dengan urutan: a. Kegiatan pendahuluan, merupakan pemberian informasi yang komprehensif tentang rencana pembelajaran beserta tahapan pelaksanaannya, serta informasi hasil asesmen dan umpan balik proses pembelajaran sebelumnya; b. Kegiatan inti, merupakan kegiatan belajar dengan penggunaan metode pembelajaran yang menjamin tercapainya kemampuan tertentu yang telah dirancang sesuai dengan kurikulum; c. Kegiatan penutup,merupakan kegiatan refleksi atas suasana dan capaian pembelajaran yang telah dihasilkan, serta informasi tahapan pembelajaran berikutnya.