Soal PTS II PJOK Kelas VII [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN



SMP N WWW.ILMUGURU.ORG Alamat : Jl. Raya yang kamu mau, Lebak-Banten Kode Pos. 42393



PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 20…/20… Hari, Tanggal



: …., ………. 20..



Kelas



: VII



Mata Pelajaran



: PJOK



Waktu



: 07.30 s/d 09.30 WIB



I. 1.



2.



3.



4.



5.



Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat pada pilihan A, B, C dan D di bawah ini! Hal-hal yang tidak perlu mendapat perhatian 4) Setelah itu dilanjutkan dengan melakukan dalam mempelajari senam lantai adalah ….. gerakan berguling ke depan. A. Hendaknya selalu menggunakan matras 5) Ketika panggul menyentuh matras, atau tempat yang aman. peganglah tulang kering dengan kedua B. Letakkan matras jauh dari dinding atau tangan menuju posisi jongkok. benda-benda lain yang akan menyebabkan benturan. Lima gerakan tersebut di atas merupakan jenis C. Sebelum melakukan pembelajaran senam senam lantai yang berupa ….. lantai hendaknya melakukan senam A. Guling Depan dengan sikap awal jongkok pemanasan yang cukup. B. Guling Samping dengan sikap awal jongkok D. Sebelum melakukan senam lantai, C. Guling Belakang dengan sikap awal jongkok diharapkan sudah mengenali berbagai D. Guling Lenting dengan sikap awal jongkok macam senam prasyarat 6. Perhatikan kalimat berikut! Manfaat fisik dengan melakukan senam lantai 1) Sikap awal berdiri dengan kedua kaki rapat, adalah sebagai berikut ..... lalu letakkan kedua telapak tangan di atas A. Membentuk kematangan psikis dan ruhani. matras selebar bahu, di depan ujung kaki B. Membentuk karakter hormat kepada guru. sejauh ± 50 cm. C. Mengembangkan daya tahan otot, 2) Bengkokkan kedua tangan, lalu letakkan kekuatan, power, kelentukan, koordinasi, pundak di atas matras dan kepala dilipat kelincahan, dan keseimbangannya. sampai dagu menempel bagian dada. D. Melatih fisik sebagai landasan untuk 3) Selanjutnya dengan berguling ke depan, melakukan gerakan senam lainnya. yaitu saat panggul menyentuh matras lipat kedua kaki dan pegang tulang kering Berikut adalah manfaat senam lantai ….. dengan kedua tangan menuju ke posisi A. Manfaat fisik dan ruhani jongkok. B. Manfaat mental dan nonmental C. Manfaat fisik dan spritual Tiga gerakan tersebut di atas merupakan jenis D. Manfaat fisik dan mental senam lantai yang berupa ….. A. Guling Depan dengan sikap awal jongkok Berikut yang bukan merupakan senam lantai B. Guling Samping dengan sikap awal jongkok adalah ..... C. Guling Depan dengan sikap awal berdiri A. Guling Depan C. Guling Belakang D. Guling Samping dengan sikap awal berdiri B. Guling Samping D. Guling Lenting 7. Perhatikan kalimat berikut! Perhatikan kalimat berikut! 1) Kedua tangan yang bertumpu tidak tepat 1) Sikap awal jongkok, kedua kaki rapat, (dibuka terlalu lebar atau terlalu sempit, terlalu letakkan lutut ke dada. jauh atau terlalu dekat) dengan ujung kaki. 2) Kedua tangan menumpu di depan ujung 2) Tumpuan salah satu atau kedua tangan kaki kira-kira 40 cm. kurang kuat, sehingga keseimbangan badan 3) Kemudian bengkokkan kedua tangan, kurang sempurna dan akibatnya badan jatuh letakkan pundak pada matras dengan ke samping. menundukkan kepala, dan dagu sampai ke 3) Bahu tidak diletakkan di atas matras saat dada. tangan dibengkokkan.



Copyright © 2021 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal



4) Saat gerakan berguling ke depan kedua tangan tidak ikut menolak. Keempat hal tersebut di atas adalah kesalahan yang sering dilakukan pada saat melakukan ..... A. Guling Depan C. Guling Belakang B. Guling Samping D. Guling Lenting 8. Berikut yang bukan merupakan cara memberikan bantuan guling ke depan adalah ..... A. Pegang belakang kepala kamu (membantu menekukkan) dan menolak pada kedua lutut. B. Mendorong pada kedua tangan kamu pada saat akan duduk. C. Mengangkat panggul dengan menempatkan tangan di sisi kedua paha. Dapat juga menolong berdiri di sisi kamu dengan kedua tangan agak mengangkat panggul kamu dan membawanya ke arah depan pada saat yang sama memperingatkan kamu agar tetap menekuk kepala sedalam-dalamnya. D. Membantu menekukkan kepala dan menempatkannya di lantai di antara kedua tangan. 9.



Perhatikan kalimat berikut! 1) Sikap awal dalam posisi jongkok, kedua tangan ditekuk dan telapak tangan di atas bahu menghadap ke atas dan kaki sedikit rapat. 2) Kepala ditundukkan kemudian kaki menolak ke belakang. 3) Pada saat panggul mengenai matras, kedua tangan siap menolak. 4) Kaki segera diayunkan ke belakang melewati kepala, dengan dibantu oleh kedua tangan menolak kuat dan kedua kaki dilipat sampai ujung kaki dapat mendarat di atas matras, ke sikap jongkok. Keempat gerakan di atas adalah gerakan senam lantai yang berupa ..... A. Guling depan C. Guling samping B. Guling belakang D. Guling lenting



10.



Perhatikan kalimat berikut! 1) Sikap tubuh kurang bulat, sehingga keseimbangan tubuh kurang sempurna saat mengguling ke belakang. 2) Salah satu tangan yang menumpu kurang kuat atau bukan telapak tangan yang digunakan untuk menumpu di atas matras. 3) Tangan yang digunakan untuk menolak kurang kuat, sehingga tidak bisa mengguling ke belakang. 4) Kepala menoleh ke samping, akibatnya posisi mengguling tidak sempurna (menyamping). 5) Mendarat dengan menggunakan lutut, sehingga mengganggu keseimbangan.



Kelima hal di atas merupakan kesalahan yang sering terjadi pada saat melakukan senam lantai yang berupa ..... A. Guling depan C. Guling samping B. Guling belakang D. Guling lenting 11.



Sikap awal 1) Berdiri tegak dengan kedua kaki rapat dan kedua lengan diangkat lurus. Letakkan kedua tangan di lantai kira-kira satu langkah dari kaki. 2) Kemudian letakkan tengkuk di antara kedua tangan sambil mengambil sikap guling depan. 3) Kedua kaki dijaga agar tetap lurus. Ketiga sikap awal tersebut merupakan sikap pada waktu kita melakukan ..... A. Guling depan B. Guling belakang C. Guling samping D. Guling lenting



12.



Suatu gerakan lenting badan ke atas depan yang disebabkan oleh lemparan kedua kaki dan tolakan kedua tangan dinamakan ..... A. Guling lenting B. Meroda C. Guling ke depan D. Guling Ke belakang



13.



Saat badan sudah berada di atas kepala, kedua kaki segera dilecutkan ke depan lurus dibantu oleh kedua tangan mendorong badan dengan menekan lantai, merupakan pelaksanaan gerakan ..... A. Guling ke depan B. Guling ke belakang C. Guling lenting D. Meroda



14.



Sikap akhir guling lenting adalah ..... A. Telungkup C. Jongkok B. Miring D. Berdiri tegak



15.



Sikap permulaan guling lenting adalah ..... A. Telungkup C. Jongkok B. Miring D. Berdiri tegak



16.



Sikap awal gerakan langkah biasa aktivitas gerak berirama adalah ..... A. Berdiri Tegak C. Berdiri Santai B. Berdiri Istirahat D. Berdiri Rileks



17.



Di bawah ini adalah bentuk langkah dalam aktivitas gerak berirama, kecuali …. A. langkah biasa B. Langkah Ke Belakang C. Langkah Rapat D. Langkah Keseimbangan



Copyright © 2021 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal



18.



Sikap awal gerakan langkah rapat aktivitas gerak berirama adalah . . . . A. Berdiri Rileks C. Berdiri Tegak B. Berdiri Istirahat D. Berdiri Santai



19.



Sikap awal gerakan langkah silang aktivitas gerak berirama adalah ..... A. Berdiri Tegak C. Anjur Kanan B. Berdiri Rileks D. Anjur Kiri



20.



Berdiri dengan sikap tegak, langkahkan kaki kiri ke depan dan kaki kanan menyusul melangkah ke depan merupakan gerakan langkah ..... A. Langkah Biasa B. Langkah Ke Belakang C. Langkah Rapat D. Langkah Keseimbangan



21.



Berdiri dengan sikap tegak, langkahkan kaki kanan di depan kaki kiri, kemudian melangkahkan kaki kiri di depan kaki kanan merupakan gerakan langkah ..... A. Langkah Biasa B. Langkah Ke Belakang C. Langkah Rapat D. Langkah Keseimbangan



24.



Sikap permulaan berdiri tegak, ayunkan kedua lengan ke samping kanan merupakan gerakan mengayunkan lengan ..... A. Satu Lengan Ke Depan B. Satu Lengan Ke Belakang C. Satu Lengan Ke Samping D. Dua Lengan Ke Depan Dan Belakang



25.



Ayunkan kedua lengan ke belakang kemudian putar kedua lengan melalui bawah di samping badan merupakan gerakan mengayunkan lengan ..... A. Satu Lengan Ke Depan B. Satu Lengan Ke Belakang C. Satu Lengan Ke Samping D. Dua Lengan Ke Depan Dan Belakang



II.



Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar! Gambarkan lapangan bola basket dengan benar ! Sebutkan tehnik dasar dalam permainan bola basket ! Sebutkan jenis-jenis pukulan dalam permainan bulu tangkis Sebutkan gaya yang digunakan dalam lompat jauh ! Sebutkan olahraga yang termasuk cabang atletik, minimal 3!



1. 2. 3. 4.



22.



Berdiri dengan sikap tegak, langkahkan kaki kiri dan kedua lengan di samping badan dan langkahkan kaki kanan dan jatuhkan pada tumit merupakan gerakan langkah ..... A. Langkah Biasa B. Langkah Ke Belakang C. Langkah Rapat D. Langkah Keseimbangan



5. III. 1. 2.



23.



Sikap permulaan berdiri tegak, melangkah, kedua lengan lurus ke depan merupakan gerakan mengayunkan lengan ..... A. Satu Lengan Ke Depan B. Satu Lengan Ke Belakang C. Satu Lengan Ke Samping D. Dua Lengan Ke Depan Dan Belakang



3. 4. 5.



Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar! Sebutkan teknik dasar dari permainan sepakbola! Sebutkan alat yang dipakai dalam permainan bisbol! Sebutkan berbagai jenis start yang sering digunakan dalam perlombaan atletik! Jelaskan pentingnya senam! Jelaskan apa yang dimaksud dengan hidup sehat!



Copyright © 2021 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal



KUNCI JAWABAN 1. 2 3 4 5



D C D B A



6 7 8 9 10



C A B B B



11 12 13 14 15



D A C C C



16 17 18 19 20



A B B C D



21 22 23 24 25



A A C C D



ESSAY!!!



2.



Jawab: 1). Teknik Passing (Mengoper Bola) 2). Teknik Catching (Menangkap Bola) ... 3). Teknik Dribbling (Menggiring Bola) ... 4). Teknik Shooting (Menembak Bola)



3.



Jawab: 1). Pukulan Service 2). Pukulan Lob 3). Pukulan Drive 4). Pukulan Dropshot 5). Pukulan Smash



4.



Jawab: 1). Gaya Ortodok (Gaya Jongkok), 2). Gaya Schnepper (Gaya Menggantung), dan. 3). Gaya Walking in the air (Berjalan di udara).



5.



Jawab: 1). tolak peluru. 2). lempar lembing. 3). lompat tinggi. 4). lari jarak jauh. 5). lari estafet.



III. ESSAY Copyright © 2021 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal



1.



Jawab: 1). Teknik Menggiring Bola (Dribbling) 2). Teknik Menendang Bola (Shooting) 3). Teknik Mengoper Bola (Passing) 4). Teknik Menghentikan Bola. 5). Teknik Menyundul Bola (Heading) 6). Teknik Merebut Bola (Intercepting) 7). Teknik Menyapu Bola. 8). Teknik Lemparan ke Dalam. 9). Teknik Menangkap Bola (Goalkeeping) 10). Teknik Juggling Bola



2.



Jawab: 1). Bola baseball. 2). Sarung tangan. 3). Tongkat pemukul. 4). Base atau tempat hinggap. 6). Pelindung catcher.



3.



Jawab: 1). Start Berdiri. 2). Start Melayang. 3). Start Jongkok.



4.



Jawab: Senam sangat bermanfaat dalam mengembangkan komponen fisik dan kemampuan gerak (motor ability). Orang - orang yang terlibat senam akan berkembang daya tahan ototnya, kekuatannya, powernya, kelenturannya, koordinasi, kelincahan, serta keseimbangan.



5.



Jawab .....Hidup sehat bisa diartikan sebagai seseorang yang hidup sehat secara fisik dan psikis tanpa ada masalah kesehatan sedikitpun. ... Sebab memiliki tubuh yang sehat harus diawali dengan hidup sehat dan bersih sehingga tubuh kita akan terbebas dari penyakit.



Copyright © 2021 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal