Soal Ujian Akhir Semester Real [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PEMERINTAH ACEH



DINAS PENDIDIKAN



SMK NEGERI 1 DARUL AMAN Website : wwwsmkn1darulaman.sch.id



Alamat: Desa Dama Pulo Sa, Kecamatan Darul Aman Kode Pos 24455 Email: [email protected], [email protected]



Mata Pelajaran Semester Kelas/Kompetensi Keahlian KKM Guru Mapel Soal



SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2020/2021 : Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) : Genap ( Enam/ VI) : XII-TKJ : : RAHMATUR RAMADHAN, S.T : Coise and Essay



1. Ketika Komputer klien mengirimkan request pembuatan sambungan virtual tunnel kepada server. Software dan protocol tunnel yang dimiliki oleh computer klien harus sama dengan komputer server sehingga end point dari tunnel berada pada sisi computer klien. Hal yang akan terjadi adalah… a. Back tunneling b. Convert tunneling c. Voluntary tunneling d. Compulsory tunneling e. Compressing tunneling 2. Berikut adalah daftar file yang tidak termasuk harus disalin ke dalam computer klien setelah di-generate dalam server open VPN, yaitu… a. Ca b. Ca.key c. Client.csr d. Client.key e. Client.ovn 3. Ketika anda melakukan set up dan mengonfigurasi server openVPN dengan Debian, selain paket aplikasi OpenVPN, anda juga diwajibkan menginstal EasyRsa. Fungsi dari EasyRsa adalah… a. Mencetak dh.pem b. Mengatur informasi detail dalam keys c. Men-generated file konfigurasi client dan server d. Memecahkan fungsi enkripsi key agar dapat digunakan secara bolak balik (dua arah) e. Berperan dalam melakukan generate sertifikat dan keys yang dibutuhkan oleh openVPN server 4. Fungsi menggunakan private keys, certificate, dan autentikasi berupa username dan password yang terdaftar dalam server adalah.. a. Memiliki akses yang luas b. Membuat OpenVPN sangat sulit untuk ditembus c. Aplikasi menjadi lebih secure dibandingkan dengan PPTPD d. Konfigurasi FTP e. CHIP 5. Berikut adalah jenis keuntungan yang tidak dapat diperoleh ketika anda menggunakan jaringan VPN sebagai sambungan virtual dalam jaringan public adalah… a. Ip address pengguna menjadi sulit dilacak keberadaanya sehingga menyulitkan apparat penegak hukum melakukan investigasi ketika terjadi cybercrime. b. Karena menggukan layanan openSSL seperti untuk proses autentikasi, certificate, dan proses enskripsi maka keutuhan dan jaminan menjadi tawanan penting saat dilewatkan dalam jaringan public.



PEMERINTAH ACEH



DINAS PENDIDIKAN



SMK NEGERI 1 DARUL AMAN Website : wwwsmkn1darulaman.sch.id



Alamat: Desa Dama Pulo Sa, Kecamatan Darul Aman Kode Pos 24455 Email: [email protected], [email protected]



c. Pada beberapa kasus, terutama pada server berbasis windows, OpenVPN dapat dengan mudah dikonfigurasi melalui GUI d. Saluran komunikasi atau tunneling dapat di bentuk antar jaringan berbeda melalui port berbasis TCP dan UDP. e. Samabungan tunnel yang diminta klien diperoleh secara dinamik. 6. Parameter yang harus di setting dalam server OpenVPN agar klien yang terhubung dengan server memiliki pengamatan IPVPN 10.10.10.1-10 adalah… a. Ifconfig b. Push pool c. Mode server d. Ifconfig-pool e. Ipaddress-VPN 7. Parameter dalam konfigurasi OpenVPN server apakah yang memiliki peran untuk menentukan perangkat atau interface tunneling ketika VPN sedang berjalan dan terhubung dengan computer klien adalah… a. Tun b. Dev tun c. Push pool d. Ifconfig tun e. Mode server tun 8. Metode enkapsulasi paket data yang telah dienkripsi, kemudian ditransmisikan dalam jaringan di mana header paket telah dimodifikasi dengan tamabahan paket ip header agar smapai tujuan. Setalah samapi host tujuan, paket ip header tersebut dibuang, kemudian didekripsi sesuai private key yang telah dikonfirmasi sebelumnya merupakan penjelasan dari kerja… a. Tunnel b. Routing c. High avability d. Port redirection e. Network address translation 9. Perintah yang paling tepat untuk men-generate ca certificate dalam server OpenVPN dalam debian adalah… a. ./build-ca b. ./build-dh c. ./build-ca dh d. ./build-ca da e. Source ./vars 10. Port default layanan server OpenVPN ketika terjadi sambungan dalam tunnel VPN antara server dengan klien adalah… a. 443 b. 1194 c. 1701 d. 1723 e. 5353 11. Protocol VPN pertama yang di dukung oleh Microsoft dial-up networking dan microsof windows mobile 2003 adalah… a. IPSec b. CIPE c. PPTP



PEMERINTAH ACEH



DINAS PENDIDIKAN



SMK NEGERI 1 DARUL AMAN Website : wwwsmkn1darulaman.sch.id



Alamat: Desa Dama Pulo Sa, Kecamatan Darul Aman Kode Pos 24455 Email: [email protected], [email protected]



d. SOCKS e. Layer 2 tunneling protocol 12. Koneksi tunnel dengan protocol PPTP pada dasarnya dibuat menggunakan sambungan peer to peer menggunakan protocol dan nomor port-nya adalah… a. TCP,1722 b. TCP,1723 c. UDP,1701 d. UDP,1722 e. UDP,1723 13. Berikut ini yang tidak termasuk sebagai autentikasi user ke dalam system server PPTP adalah… a. EAP b. PAP c. CHIP d. MPPE e. EAP-TLS 14. Untuk mendeskripsikan detail informasi dalam sertifikat dan beberapa key yang akan di-generate dalam server OpenVPN, file yang harus dimodifikasi dari beberapa pilihan berikut adalah… a. Var b. Vars c. Openssl d. Build-key e. Server.conf 15. Perintah netstat yang paling sesuail digunakan untuk menampilkan statistic jaringan berdasarkan filter terhadap koneksi dengan protocol TCP adalah… a. Netstat-a b. Netstat-l c. Netstat-at d. Netstat-au e. Netstat-lu 16. Kelebihan aplikasi monitoring Cacti dibandingkan dengan MRTG adalah.. a. Dapat memonitoring hardware jaringan secara berkala b. Manajemen user dikemas dalam web user interface yang lebih menarik c. Men-support mode fast poller, advanced graph templating, dan multiple data acquisition methods d. Netstat-au e. Netstat-lu 17. Cara untuk membuat user baru dalam Nagios yang nantinya akan digunakan untuk login ke dalam web monitoring Nagios adalah… a. Htpasswd b. Htpasswd admin c. Htpasswd /usr/local/Nagios/htpasswd.user nagiosadmin d. Htpasswd –c /usr/local/Nagios/htpasswd.user nagiosadmin e. Htpasswd –c /usr/local/Nagios/etc/htpasswd.user nagiosadmin 18. Untuk menspesifikasi pencarian informasi tentang kondisi jaringan yang mengindikasikan terjadinya paketpaket mencurigakan masuk kedalam mesin computer adalah kegunaan dari… a. #netsat –c b. #netstat –i



PEMERINTAH ACEH



DINAS PENDIDIKAN



SMK NEGERI 1 DARUL AMAN Website : wwwsmkn1darulaman.sch.id



Alamat: Desa Dama Pulo Sa, Kecamatan Darul Aman Kode Pos 24455 Email: [email protected], [email protected]



c. #netstat –tp d. #netstat –st dan netstat –su e. #nerstat –n I grep SNY_RECV 19. Agar setiap perintah eksternal dalam Nagios dapat di eksekusi saat instalasi system monitoring jaringan dengan Nagios sebaiknya setelah dilakukan configure dan instalasi Nagios, perintah yang harus dijalankan adalah… a. Make install b. Make webconf c. Make install-init d. Make external-init e. Make install-commandmode 20. Parameter yang harus disertakan dalam perintah netstat agar dapat menampilkan informasi statistic koneksi secara spesifik untuk protocol TCP adalah.. a. –i b. –l c. –lu d. –st e. –Su 21. Tool yang sering dipergunakan oleh para administrator jaringan dan para ahli security jaringan dalam memonitoring dan menguji layanan port yang sedang aktif pada sebuah mesin adalah…. a. Map b. Nmap c. Netstat d. Vmstat e. Wireshark 22. Parameter yang cocok digunakan pada perintah ps ketika anda ingin menampilkan thread setelah proses berhasil dieksekusi, yaitu… a. Axfj b. –alfh c. -allm d. –ejH e. –eo 23. Log file dalam system operasi linux debian yang mengandung informasi-informasi yang bersifat umum mulai ketika mesin booting hingga dalam kondisi berjalan adalah.. a. /var/log/dmesg b. /etc/sysctl.conf c. /var/log/msg.log d. /etc/log/messages e. /var/log/messges 24. Berikut merupakan jenis log file yang berisi rekaman kegiatan filterisasi firewall iptable pada linux adalah.. a. /etc/log/messages b. /etc/sysctl.conf c. /var/log/dmesg d. /var/log/msg.log e. /var/log/messages



PEMERINTAH ACEH



DINAS PENDIDIKAN



SMK NEGERI 1 DARUL AMAN Website : wwwsmkn1darulaman.sch.id



Alamat: Desa Dama Pulo Sa, Kecamatan Darul Aman Kode Pos 24455 Email: [email protected], [email protected]



25. Berikut ini yang termasuk jenis paket utility yang tidak harus diinstal pada system debian sebagai syarat menginstalasi Nagios adalah… a. Zip b. Wget c. Unzip d. Bash-completion e. Lib-mod-apche-php7 26. Untuk menampilkan daftar user dan proses yang dilakukan pada sitem. Perintah cukup penting dalam menunjang system keamanan computer merupakan fungsi dari… a. Ps axZ dan ps –eM b. Ps axZ dan ps –eM c. –ejH, axjf, dan pstree d. Ps-auxf l sort –nr –k 4 l head -5 e. Ps-eo euser,ruser,suser,fuser,f,comm,label 27. Untuk mendeskripsikan lokasi identifikasi dan pointing direktori konfigurasi nagois dan apache sebaiknya perintah yang digunakan adalah… a. ./configure b. Make install c. Make webconf d. Make install-init e. Make && make install 28. Fungsi dari perintah ifstat dan iftop adalah untuk…. a. Memantau trafik keluar masuk data secara nyata pada setiap user b. Memantau trafik keluar masuk data secara nyata pada setiap jaringan c. Memantau trafik masuk data secara nyata pada setiap jaringan d. Memantau trafik keluar masuk data secara nyata pada setiap interface dan user e. Memantau trafik keluar masuk data secara nyata pada setiap interface jaringan mesin 29. Perintah yang digunakan untuk membuat user MySQL memiliki hak akses penuh pada database “joomla” yang hanya dapat digunakan pada mesin localhost adalah … a. Grant all privileges on joomla.*to’user@localhost’; b. Grant all privileges on joomla.*to user@localhost c. Grant al privilege on joomla.*to’user@localhost. d. Grant all privileges on jomla.*to’user@localhost’; e. Grant all privileges on joomla.joomla to ‘user’@localhost’; 30. Tingkatan keamanan jaringan yang paling utama dalam men-desing system jaringan adalah model dan rancangan secara fisik merupakan katagori… a. Tingkatan keamanan level 0 b. Tingkatan keamanan level 1 c. Tingkatan keamanan level 2 d. Tingkatan keamanan level 3 e. Tingkatan keamanan level 4 31. Perintah yang digunakan untuk membuat user MySQL yang dapat digunakan pada mesin localhost adalah.. a. Create user ‘n4w4ng’@%’identified by ‘smkbisa’; b. Cearte user ‘n4w4ng’@%’identified by ‘smkbisa’; c. Create user ‘n4w4ng’@%’localhost’identified by ‘smkbisa’; d. Create user ‘nawang’@%’localhost’identified by ‘smkbisa’;



PEMERINTAH ACEH



DINAS PENDIDIKAN



SMK NEGERI 1 DARUL AMAN Website : wwwsmkn1darulaman.sch.id



Alamat: Desa Dama Pulo Sa, Kecamatan Darul Aman Kode Pos 24455 Email: [email protected], [email protected]



e. Create user ‘n4w4ng’@%’localhost’by ‘smkbisa’; 32. Layanan standar port yang didunakan oleh protocol TCP dalam menyediakan layanan netBOIS nama service server adalah port…. a. 119 b. 137 c. 139 d. 139 e. 143 33. Berikut adalah yang termasuk dalam default port layanan SMTP adalah….. a. 21 b. 25 c. 80 d. 135 e. 443 34. Untuk men-setting MySQL server pada linux debian 9.4 agar tidak bias di-remote oleh computer lainnya maka ada file konfigurasi yang harus di ubah parameter bind-addressnya.file tersebut terletak pada…. a. My.cnf b. /root/my.cnf c. /etc/mysql/my.cnf d. /usr/etc/mysql/my.cnf e. /etc/mysql/mariadb.conf.d/50-server cnf 35. Baris konfigurasi yang harus t\ditambahkan dalam jail.conf agar terintegrasi dengan SSH server dalam system oprasi linux debian adalah…. a. Port =ssh b. Enable = true c. Include = ssdh d. Logpath = % (sshd_log)s e. Backend = % (sshd_backend)s 36. Baris perintah apakah yang digunakan sebagai kebijakan untuk menutup semua request dari computer menuju server adalah… a. Iptable –f b. Iptable –p input drop c. Ipteble –p output drop d. Ipteble –p forward drop e. Ipteble –a input –drop22 –j drop 37. Berikut merupakan perintah untuk menampilkan daftar user dalam database MySQL menggunakan konsule shell, yaitu… a. Select user, password from MySQL b. Select user, password from user; c. Select user, password from dbase.user; d. Select user, password from tableuser; e. Select user, password from MySQL.user; 38. Berikut tidak termasuk dalam fungsi firewall adalah… a. Merekam semua catatan kegiatan pada saat terjadinya transmisi pada server, baik keluar atau masuk b. Memodifikasi isi paket data yang ditransmisikan seperti mengenkapsulasi paket dalam bentuk enkripsi



PEMERINTAH ACEH



DINAS PENDIDIKAN



SMK NEGERI 1 DARUL AMAN Website : wwwsmkn1darulaman.sch.id



Alamat: Desa Dama Pulo Sa, Kecamatan Darul Aman Kode Pos 24455 Email: [email protected], [email protected]



c. Meminimalisir masuknya virus, Trojan,spam, dan banner yang sering x menghabiskan bandwith dan menginfeksi computer-komputer dalam jaringan. d. Firewall juga sering dipergunakan sebagai forwarding atau redirect service layanan tertentu ke sebuah mesin dalam jaringan. e. Memastikan setiap transmisi data yang keluar atau masuk selalu difilter atau disaring sesuai dengan security policy seperti yang telah diterapkan. 39. Sebuah metode untuk melakukan evaluasi keamanan dari sebuah system dan jaringan computer dengan cara melakukan sebuah simulasi penyerapan (attack) adalah pengertian…. a. Trojan house b. Malicious code c. Penetration test d. Denial of service e. Unprotected sharing 40. Mengirimkan data ke target secara terus menerus dalam jumlah besar sehingga computer korban menjadi crash,hang,bahkan down adalah konsep dari.. a. Trojan house b. Malicious code c. Penetration test d. Denial of service e. Unprotected sharing



Essay 1. Mengapa firewall dalam sebuah jaringan sangat penting perannya? 2. Tuliskan dan jelaskan empat tipe dasar firewall? 3. apa yang anda ketahui teantang layanan port dalam computer? Jelaskan dan berikan contohnya? 4. jelaskan konsep VPN dalam jaringan public? 5. tuliskan mamfaat yang diperoleh dengan menerapkan VPN dalam jaringan anda?



Teliti sebelum mengakhiri ujian