Sop Gangguan Jaringan Internet [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

GANGGUAN JARINGAN INTERNET



SOP



No. Dokumen No. Revisi TanggalTerbit Halaman



: 440/C.VII.SOP........07/436.7.2.46/2018 : 00 : ........... 2018 : 1/3 Kepala Puskesmas



UPTD PUSKESMAS NGAGEL REJO SURABAYA



1. Pengertian



drg. EndangSusilowati NIP 1965 0823 199403 2003



Jaringan Internet adalah suatu gabungan jaringan dua atau lebih yang terhubung oleh perangkat komputer yang memungkinkan terjadinya komunikasi atau pemindahan data dengan dukungan sistem protokol. Gangguan Jaringan internet adalah suatu keadaan dimana terjadi malfungsi sistem untuk berkomunikasi dan memindahkan data.



2. Tujuan



Sebagai



pedoman



penerapan



langkah-langkah



petugas



untuk



memperbaiki dan mengatasi masalah gangguan jaringan internet. 3. Kebijakan



Surat penetapan kepala UPTD Puskemas Ngagel Rejo Nomor : ............. tentang Pemeliharaan alat-alat kesehatan dan non alat-alat kesehatan.



4. Referensi



1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesi Nomor 92 Tahun 2014 Tentang penyelenggaraan komunikasi data dalam sistem informasi kesehatan terintegrasi. 2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesi Nomor 97 Tahun 2015 Tentang Peta Jalan Sistem Informasi Kesehatan Tahun 20152019.



5. Alat dan Bahan



1. PC (Personal Computer) 2. Jaringan Internet 3. Modem, Switch 4. Router 5. Toolkit



6. Prosedur /Langkahlangkah



1. Petugas IT mendapatkan laporan gangguan internet dari petugas unit pelayanan. 2. Petugas IT merespon dan menanyakan masalah dan gangguan



e-mail : [email protected]



Page 1



indikator apa yang terjadi. 3. Petugas IT melakukan pengecekan langsung ke PC dan aplikasi Ehealth unit pelayanan yang mengalami kendala dan mencatatnya pada



Form



Monitoring



Maintenance



Jaringan



internet



dan



Komputer. 4. Petugas IT melakukan Problem Solving terhadap PC atau Aplikasi EHealth yang terjadi kendala. 5. Apabila masih terjadi kendala dengan PC atau Aplikasi, maka petugas IT berkoordinasi dengan Group WhatApps (WA) IT Puskesmas Kota Surabaya, dan Group Pengaduan Internet Tim Diskominfo untuk dilakukan pengecekan dan penyelesaiannya. 6. Apabila Kendala lebih dari 20 menit maka petugas pelayanan beralih



menggunakan



sistem



Rekam



Medis



manual



tanpa



menggunakan Jaringan Internet atau Aplikasi Ehealth. 7. Setelah kendala pada PC atau aplikasi Ehealth sudah selesai dan bisa digunakan, maka petugas di unit pelayanan menandatangani bukti perbaikan telah dilakukan dan selesai di Form Monitoring Maintenance Jaringan internet dan Komputer. 8. Kemudian Petugas unit pelayanan memasukkan data rekam medis manual pada hari yang sama.



e-mail : [email protected]



Page 2



7.



Bagan Alir Petugas IT mendapatkan laporan gangguan internet dari petugas unit pelayanan



Petugas IT merespon dan menanyakan masalah dan gangguan indikator apa yang terjadi



Petugas IT melakukan pengecekan langsung ke PC dan aplikasi Ehealth unit pelayanan yang mengalami kendala dan mencatatnya pada Form Monitoring Maintenance Jaringan internet dan Komputer



Pencatatan



Petugas IT melakukan Problem Solving terhadap PC atau Aplikasi EHealth yang terjadi kendala



Kendala >20 menit?



YA



Masih Ada Gangguan ?



Form Monitoring Maintenance Jaringan dan komputer



Keputusan



Laporan



petugas IT berkoordinasi dengan Group WhatApps (WA) IT Puskesmas Kota Surabaya, dan Group Pengaduan Internet Tim Diskominfo



YA TIDAK Berkas Manua Rekam Medis



Setelah kendala pada PC atau aplikasi Ehealth sudah selesai dan bisa digunakan, maka petugas di unit pelayanan menandatangani bukti perbaikan telah dilakukan dan selesai di Form Monitoring Maintenance Jaringan internet dan Komputer



Ditanda tangani



Form Monitoring Maintenance Jaringan dan komputer



Kemudian Petugas unit pelayanan memasukkan data rekam medis manual pada hari yang sama



8. Hal-hal yang



Indikasi Gangguan ada 2:



perlu



1. Gangguan PC (Hardware dan Software).



diperhatikan



2. Gangguan Jaringan Internet.



9. Unit terkait



1. Semua Unit Pelayanan



10. Dokumen



1. Lembar Form Monitoring Maintenance Jaringan internet dan Komputer



terkait 11. Rekaman



No



Yang diubah



Isi Perubahan



diberlakukan



historis perubahan



Tanggal mulai



1



e-mail : [email protected]



Page 3



PEMERINTAH KOTA SURABAYA DINAS KESEHATAN



UPTD PUSKESMAS NGAGELREJO Jl. Ngagel Dadi III No. 17 Surabaya e-mail : [email protected]



Page 4



TELP.( 031 ) 5047055



INSTRUMEN MONITORING ADVOKASI, SOSIALISASI DENGAN LINTAS PROGRAM TERKAIT PELAKSANAAN ORI (OUTBREAK RESPONSE IMMUNIZATION) DIFTERI BULAN : NO



TAHUN : VARIABEL PENILAIAN



SESUAI



TIDAK SESUAI



KETERANGAN



1



2 3



4



5



6



7



8



9



e-mail : [email protected]



Page 5