SOP Pengeluaran Derek [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Nomor SOP : Tanggal Pembuatan :



Disahkan oleh



:



Kepala Dinas Perhubungan #REF!



#REF! #REF!



#REF! #REF!



#REF! Judul SOP



Surat Pengeluaran Kendaraan Penderekan



Dasar Hukum : 1. UU Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas Angkutan Jalan 2. UU Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah 3. PP Nomor 80 Tahun 2012 tentang Tata Cara Pemeriksaan Kendaraan Bermotor di Jalan dan Penindakan Pelanggaran Lalu Lintas dan Angkutan Jalan 4. Perda Nomor 14 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah 5. Perda Nomor 4 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Lalu lintas dan Angkutan Jalan di Kota Jambi 6. Perwal Nomor 20 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Penderekan Kendaraan Bermotor di Wilayah Kota Jambi



Kualifikasi Pelaksana : 1. Memahami Tugas dan Fungsi Mekanisme Penderekan 2. Memahami Teknis Penderekan Parkir Liar 3. Memahami Penggunaan Kendaraan Derek



Keterkaitan : SOP Dokumentasi SOP Laporan



Peralatan/Perlengkapan : 1. Atribut Pengenal (Petugas) 2. Radio Komunikasi 3. Alat Tulis 4. Tanda Terima SPK (Surat Pengeluaran Kendaraan)



Peringatan : Pelaksanaan Tugas Wajib Dilaksanakan sesuai dengan Standar Operasional Yang Berlaku, Apabila Tidak Dilaksanakan Sesuai SOP Maka Mendapatkan Sanksi Sesuai Peraturan Yang Berlaku



Pencatatan dan Pendataan : 1. Mencatat plat nomor kendaraan 2. Mencatat dan Merekap jumlah keluar hasil Derek kendaraan 3. Laporan



STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR SURAT PENGELUARAN KENDARAAN PENDEREKAN #REF! Pelaksana No



Kegiatan



Petugas



Kepala Seksi



Mutu baku Kepala Bidang



Kelengkapan



Waktu



Out put



1



Menerima bukti pelanggaran parkir penderekan dan melaporkan kepada kepala seksi



BA Penderekan



5 Menit



BA Penderekan



2



Mengoreksi dan melaporkan berkas bukti pelanggaran parkir penderekan kepada Kabid



BA Penderekan



5 Menit



BA Penderekan



3



Memverifikasi bukti penderekan serta memerintahkan Petugas untuk mencetak SKR dan SSRD



BA Penderekan



5 Menit



SKR dan SSRD



4



Memverifikasi Bukti Pembayaran Retribusi Penderekan dan Penyimpanan yang Telah Dibayarkan



SKR, SSRD dan Struk Pembayaran



5 Menit



Form Surat Pengeluaran Kendaraan



Form Surat Pengeluaran Kendaraan



10 Menit



Surat Pengeluaran Kendaraan



Membuat Surat Pengeluaran Kendaraan yang Dilakukan 5 Penderekan Sesuai Dengan Unit yang Melakukan Tindakan



Menyerahkan Surat Pengeluaran Kendaraan kepada 6 pemohon pengeluaran penderekan



Surat Pengeluaran Kendaraan



5 Menit



Tanda terima



7 Mendokumentasikan Surat Pengeluaran Kendaraan



Tanda terima



5 Menit



Dokumen



KEPALA DINAS PERHUBUNGAN KOTA JAMBI



M. SALEH RIDHA, S.STP NIP 19800908 199810 1 001



Keterangan



apabila STNK tidak sama dengan KTP maka dibutuhkan Surat Kuasa