Spo Sled DGN Mesin Belco [PDF]

  • Author / Uploaded
  • Ceril
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

RS. ADVENT MANADO



SLED DENGAN MESIN BELCO No. Dokumen : 01/SPO/HD/RSAM/V/2016



No. Revisi 0



Halaman 1dari2



Ditetapkan Oleh Direktur RS.Advent Manado



Standar Prosedur Operasional PENGERTIAN



Tanggal terbit : Dr. Jay. M. Tombokan, MBA NIK. Terapi SLED (Sustained Low Efficiency Dialysis) adalah suatu tipe hemodialisis dimana prosesnya dilakukan secara Low dan waktu yang lebih panjang dengan mengatur setting mesin dan dialisat, yang di lakukan pada pasien dengan gangguan



TUJUAN



Hemodinamik. 1. Agar gangguan Hemodinamik dpat teratasi 2. SLED terlaksana maksimal sesuai program



tanpa



menggangu kondisi umum pasien 3. Mencegah komplikasi lanjut KEBIJAKAN PROSEDUR



1. SLED dilakukan dengan kesiapan perlengkapan perawatan intensive 2. Flow : Pilih see/mod parameter dialisat other parameter Flow pilih tanda anak panah angka 300 3. Temperature : Pilih see/mod parameter dialisat other parameter temperature pilih tanda anak panah ke (bawah) temperature sesuai order 4. Profile : pilih see/mod parameter profile standart profile TC profile atau UF profile (sesuai order) untuk TC profile : pilih ok pilih TC max (set sesuai order) kemudian pilih average TC (set sesuai order) ok, atau set langsung TC ke angka yang diinginkan 5. Atur Qb 100-150 cc/mnt, sesuai dengan kondisi pasien 6. UF rate tidak melebihi 300 cc/jam



RS. ADVENT MANADO



SLED DENGAN MESIN BELCO No. Dokumen : 01/SPO/HD/RSAM/V/2016



No. Revisi 0



7. Set TD 6-12 jam atau sesuai order dokter



UNIT TERKAIT



1. Rawat Inap 2. ICU



Halaman 2dari2