Transkrip Wawancara [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

TUGAS WAWANCARA MENDALAM DAN FGD Dosen pengampu: Trixie Salawati, S.Sos, M.Kes dan Nurina S.KM, M.Kes



1. 2. 3. 4.



Di Susun Oleh: Ika Irwantianah (A2A014046) Nailis Saadah (A2A216017) Oktavian W (A2A216019) Bayu Aji (A2A216023)



PROGRAM STUDY DI KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS MUHAMMADIAH SEMARANG TAHUN AJARAN 2016 – 2017 GUIDE INTERVIEW



Tanggal Wawancara : Tempat



:



Identitas Responden: 1. Nama



:



2. Umur



:



3. Jenis Kelamin



:



4. Status



:



tahun



Daftar Pertanyaan: 1. Apakah anda mengetahui tentang personal hygiene? 2. Apakah anda menerapkan personal hygiene dalam kehidupan anda sehari-hari? 3. Berapa kali anda mandi dalam satu hari ? 4. Berapa kali anda mandi dalam seminggu? 5. Apakah anda menggosok gigi secara teratur? 6. Apakah anda menggosok gigi setiap sebelum tidur? 7. Apakah anda selalu mencuci tangan dan kaki setiap keluar rumah? 8. Apakah anda selalu menggunakan sabun saat mencuci tangan dan kaki? 9. Apakah anda pernah mencuci pakaian ? 10. Apakah mencuci pakaian menggunakan sabun/deterjen? 11. Berapa kali dalam satu minggu anda mencuci pakaian?



TRANSKRIP WAWANCARA



Tanggal Wawancara : 13 April 2017 Tempat



: Kampus Unimus



Pewawancara



: Ika Irwantianah



Identitas Responden: 1. 2. 3. 4.



Nama Umur Jenis Kelamin Status



: Ristya : 22 tahun : Perempuan : Mahasiswa



Hari ini saya melakukan wawancara tentang personal hygiene kepada salah satu mahasiswa Unimus yang bernama Ristya. Wawancara diawali dengan perkenalan diri masing-masing. Kami melakukan wawancara di koridor gedung Fakultas Kesehatan Masyarakat Unimus. Wawancara berlangsung dengan santai, namun tidak mengurangi keseriusan tentang isi wawancara. Wawancara dilakukan setelah jam perkuliahan selesai. Ristya yang ingin pulang ke kost saya tahan dulu untuk melakukan wawancara. Walaupun lelah, Ristya dengan senang hati menjawab semua pertanyaan yang saya ajukan. Hasil Wawancara: 1. Apakah anda mengetahui tentang personal hygiene? Jawab: Iya tahu dong. Itu tentang kebersihan diri kan? Yang kayak kamu mandi sama gosok gigi gitu. 2. Apakah anda menerapkan personal hygiene dalam kehidupan anda sehari-hari? Jawab: kadang iya, kadang tidak. Tergantung mood. 3. Berapa kali anda mandi dalam satu hari ? Jawab: 2 kali. Kecuali kalau libur kadang suka males mandi. 4. Berapa kali anda mandi dalam seminggu? Jawab: Ya nggak tentu. Kalau lagi rajin ya berarti seminggu 14 kali. Kan 2x7 berarti 14 kali.



5. Apakah anda menggosok gigi secara teratur? Jawab: Iya dong. Saya rajin kalau masalah gosok gigi. 6. Apakah anda menggosok gigi setiap sebelum tidur? Jawab: Iya selalu. 7. Apakah anda selalu mencuci tangan dan kaki setiap keluar rumah? Jawab: Kalau mau makan aja baru cuci tangan. Cuci kakinya paling waktu wudhu. 8. Apakah anda selalu menggunakan sabun saat mencuci tangan dan kaki? Jawab: Kadang-kadang ya pakai sabun. Tapi seringnya enggak kayaknya. 9. Apakah anda pernah mencuci pakaian ? Jawab: Iyalah. Tapi seringnya laundry. 10. Apakah mencuci pakaian menggunakan sabun/deterjen? Jawab: Kalau saya nyuci sendiri ya pasti pakai deterjen. Kalau di laundry nggak tau pakai deterjen atau enggak. Ya tapi pasti pakailah. Masa udah bayar mahalmahal nyucinya nggak pakai deterjen. 11. Berapa kali dalam satu minggu anda mencuci pakaian? Jawab: Berapa ya? Kayaknya 3 kali seminggu, tapi untuk pakaian dalam saya cuci setiap hari.



Tanggal Wawancara : 13 April 2017 Tempat



: Kost



Pewawancara



: Nailis Saadah



Identitas Responden: 1. Nama



: Novia Adella



2. Umur 3. Jenis Kelamin 4. Status Pada pagi hari



: 23 tahun : Perempuan : Mahasiswa



yang sejuk sekitar jam 7 saya pergi ke kos temen saya jalan kaki



untuk melakukan wawancara dengan tema personal higiene pada mahasiswa. Saya mewawancarai temen saya yang bernama novi dia sedang menempuh pendidikannya di unimus pada peminatan promosi kesehatan. Wawancara pada pagi ini tampak serius namun santai berikut hasil wawancaranya Hasil Wawancara: 1. Apakah anda mengetahui tentang personal hygiene? Jawab: iya saya tahu personal hygiene itu kebersihan pada badan agar tidak mudah sakit. 2. Apakah anda menerapkan personal hygiene dalam kehidupan anda sehari-hari? Jawab: saya selalu melakukan personal hygiene karna sangat penting untuk kehidupan kita 3. Berapa kali anda mandi dalam satu hari ? Jawab: biasanya 3 kali pagi, siang saat mau berangkat kuliah, serta malam setelah pulang. Namun saat hari libur 2 kali pagi menjelang siang dan sore. 4. Berapa kali anda mandi dalam seminggu? Jawab: minimal 14 x seminggu k. 5. Apakah anda menggosok gigi secara teratur? Jawab: saya selalu rajin gosok gigi, biasanya saat mandi dan mau tidur, namun setelah bangun tidur biasanya tidak 6. Apakah anda menggosok gigi setiap sebelum tidur? Jawab: kadang kadang 7. Apakah anda selalu mencuci tangan dan kaki setiap keluar rumah? Jawab: kadang kadang biasanya saat makan, kalau tidak pakai sendok. Cuci kakinya jarang kalau tidak kotor. 8. Apakah anda selalu menggunakan sabun saat mencuci tangan dan kaki?



Jawab: Kadang-kadang saya pakai sabun. Tapi seringnya tidak. 9. Apakah anda pernah mencuci pakaian ? Jawab: saya biasanya mencuci sendiri pakaian saya setiap hari . 10. Apakah mencuci pakaian menggunakan sabun/deterjen? Jawab: Kalau saya nyuci sendiri ya pasti pakai deterjen. 11. Berapa kali dalam satu minggu anda mencuci pakaian? Jawab: karna saya cuci baju setiap hari ya seminggu 7 x



Tanggal Wawancara : 12 April 2017 Tempat



: Kos - kosan



Pewawancara



: Bayu Aji Buwono



Identitas Responden: 1. Nama



: Iqbal



2. Umur 3. JenisKelamin 4. Status



: 24 tahun : Laki – laki : Mahasiswa



Hari ini saya melakukan wawancara tentang personal hygiene kepada salah satu mahasiswa yang bernama Iqbal. Kami melakukan wawancara di depan ruang tamu kos .Wawancara berlangsung dengan santai dan bercanda. Wawancara dilakukan sebelum jam berangkat perkuliahan. Walaupun banyak tugas untuk berburu – buru berangkat, Iqbal dengan senang hati menjawab semua pertanyaan yang saya ajukan. Hasil Wawancara: 1. Apakahandamengetahuitentang personal hygiene? Jawab: Iyatahu. Itu tentang kebersihan diri Yang kayak mandi sama gosok gigi. 2. Apakah anda menerapkan personal hygiene dalam kehidupan anda sehari-hari? Jawab: kadang iya, kadang tidak. Tergantung dari niat. 3. Berapa kali anda mandi dalam satu hari ? Jawab: 2 kali. Kadang 1 kali. Kecuali kalau libur kadang suka males mandi. 4. Berapa kali anda mandi dalam seminggu? Jawab: Yang gak tentu. Kalau lagi rajinya berarti seminggu 14 kali.Kan 2x7 berarti 14 kali. 5. Apakah anda menggosok gigi secara teratur? Jawab:Iya to yoo. Saya rajin kalau masalah gosok gigi. Masak calon dokter gak rajin gosok gigi. hhha 6. Apakah anda menggosok gigi setiap sebelum tidur? Jawab: Iya selalu. 7. Apakah anda selalu mencuci tangan dan kaki setiap keluar rumah? Jawab: iya Kalau mau makan baru cuci tangan. Cuci kakinya paling kalau ingat. 8. Apakah anda selalu menggunakan sabun saat mencuci tangan dan kaki? Jawab: ya pakai sabun. Tiap hari di kos ada cairan antiseptik. Tapi kalau kaki jarang 9. Apakah anda pernah mencuci pakaian ? Jawab: gak pernah. Tapi seringnya laundry.



10. Apakah mencuci pakaian menggunakan sabun/deterjen? Jawab: Kalau saya gak pernah cuci, tapi sering laundry 11. Berapa kali dalam satu minggu anda mencuci pakaian? Jawab: Belum pernah



Tanggal Wawancara : 14 April 2017 Tempat



: Wahyu Optik



Pewawancara



: Octavian



Identitas Responden: 1. 2. 3. 4.



Nama Umur JenisKelamin Status



: Reni : 24 tahun : perempuan : Mahasiswa



Hari ini sekitar jam 18.50 WIB saya melakukan wawancara tentang personal hygiene kepada salah satu customer saya yang berstatus mahasiswa yang bernama Reni. Meskipun dia ingin buru – buru pulang, namun dia bersedia untuk di wawancarai. Kami melakukan wawancara di depan toko .Wawancara berlangsung dengan santai..



Hasil Wawancara: 1. Apakah anda mengetahui tentang personal hygiene? Jawab: saya ngerti. Personal hygiene itu berkaitan dengan kebersihan diri sepert mandi 2. Apakah anda menerapkan personal hygiene dalam kehidupan anda sehari-hari? Jawab: kadang iya, kadang tidak. Kalau pengen saja.. 3. Berapa kali anda mandi dalam satu hari ? Jawab: 2 kali sehari. Kadang 1 kali, tetapi kalau libur rasanya males mandi. 4. Berapa kali anda mandi dalam seminggu? Jawab: Kalau lagi rajin y berarti seminggu 14 kali dalam seminggu. 5. Apakah anda menggosok gigi secara teratur? Jawab: saya selalu rajin gosok gigi saat bangun dan mau tidur. 6. Apakah anda menggosok gigi setiap sebelum tidur? Jawab: Iya selalu. 7. Apakah anda selalu mencuci tangan dan kaki setiap keluar rumah? Jawab: Kalau mau makan baru cuci tangan. Cuci kakinya paling kalau ingat. 8. Apakah anda selalu menggunakan sabun saat mencuci tangan dan kaki? Jawab: jarang karena malas. 9. Apakah anda pernah mencuci pakaian ? Jawab: jarang karena lebih suka laundry. 10. Apakah mencuci pakaian menggunakan sabun/deterjen? Jawab: saya selalu pakai deterjen kalau pakaian nodanya membandel pakai sabun 11. Berapa kali dalam satu minggu anda mencuci pakaian? Jawab: 2 x dalam seminggu.



MATRIX 1. Apakah anda mengetahui tentang personal hygiene? Informa Jawaban n Ristya Iya tahu dong. Itu tentang kebersihan diri kan? Yang kayak kamu mandi sama gosok gigi gitu. Novia iya saya tahu personal hygiene itu kebersihan pada badan agar tidak mudah sakit. Iqbal Iya tahu. Itu tentang kebersihan diri Yang kayak mandi sama gosok gigi. reni saya ngerti. Personal hygiene itu berkaitan dengan kebersihan diri sepert mandi



Intisari Kebersihan diri



Kebersihan badan Kebersihan diri Kebersihan diri



2. Apakah anda menerapkan personal hygiene dalam kehidupan anda sehari-hari? Informa Jawaban Intisari



n Ristya Novia Iqbal reni



kadang iya, kadang tidak. Tergantung mood. saya selalu melakukan personal hygiene karna sangat penting untuk kehidupan kita kadang iya, kadang tidak. Tergantung dari niat. kadang iya, kadang tidak. Kalau pengen saja



3. Berapa kali anda mandi dalam satu hari ? Informa Jawaban n Ristya 2 kali. Kecuali kalau libur kadang suka males mandi. Novia biasanya 3 kali pagi, siang saat mau berangkat kuliah, serta malam setelah pulang. Namun saat hari libur 2 kali pagi menjelang siang dan sore. Iqbal 2 kali. Kadang 1 kali. Kecuali kalau libur kadang suka males mandi. reni 2 kali sehari. Kadang 1 kali, tetapi kalau libur rasanya males mandi. 4. Berapa kali anda mandi dalam seminggu? Informa Jawaban n Ristya Ya nggak tentu. Kalau lagi rajin ya berarti seminggu 14 kali. Kan 2x7 berarti 14 kali. Novia minimal 14 x seminggu Iqbal Yang gak tentu. Kalau lagi rajinya berarti seminggu 14 kali.Kan 2x7 berarti 14 kali. reni Kalau lagi rajin y berarti seminggu 14 kali dalam seminggu.



Tergantung mood Melakukan Tergantung niat Kalau pengen saja



Intisari Saat hari libur malas Selalu melakukan



Kadang 1 x sehari, dan hari libur malas Kadang 1 x sehari, dan hari libur malas



Intisari 14 x seminggu Min 14 x seminggu 14 x seminggu 14 x seminggu



5. Apakah anda menggosok gigi secara teratur? Informa Jawaban Intisari n Ristya Iya dong. Saya rajin kalau masalah gosok Rajin gigi. Novia saya selalu rajin gosok gigi, biasanya saat Rajin



Iqbal



reni



mandi dan mau tidur, namun setelah bangun tidur biasanya tidak Iya to yoo. Saya rajin kalau masalah gosok Rajin gigi. Masak calon dokter gak rajin gosok gigi. hhha saya selalu rajin gosok gigi saat bangun dan Rajin mau tidur.



6. Apakah anda menggosok gigi setiap sebelum tidur? Informa Jawaban n Ristya Iya selalu. Novia kadang kadang Iqbal Iya selalu reni Iya selalu.



Intisari Selalu Kadang - kadang Selalu Selalu



7. Apakah anda selalu mencuci tangan dan kaki setiap keluar rumah? Informa Jawaban Intisari n Ristya Kalau mau makan aja baru cuci tangan. Cuci Jarang kakinya paling waktu wudhu. Novia biasanya saat makan, kalau tidak pakai Jarang sendok. Cuci kakinya jarang kalau lagi kotor. Iqbal iya Kalau mau makan baru cuci tangan. Cuci Jarang kakinya paling kalau ingat. reni Kalau mau makan baru cuci tangan. Cuci jarang kakinya paling kalau ingat. 8. Apakah anda selalu menggunakan sabun saat mencuci tangan dan kaki? Informa Jawaban Intisari n



Ristya Novia



Iqbal Reni



biasanya Kadang-kadang ya pakai sabun. Tapi seringnya enggak kayaknya. Kadang-kadang saya pakai sabun. Tapi seringnya tidak. saya ya pakai sabun. Tiap hari di kos ada cairan antiseptik. Tapi kalau kaki jarang jarang karena malas.



9. Apakah anda pernah mencuci pakaian ? Informa Jawaban n Ristya Iyalah. Tapi seringnya laundry. Novia biasanya mencuci sendiri pakaian saya setiap hari . Iqbal gak pernah. Tapi seringnya laundry Reni jarang karena lebih suka laundry.



10. Apakah mencuci pakaian menggunakan sabun/deterjen? Informa Jawaban n Ristya Kalau saya nyuci sendiri ya pasti pakai deterjen. Kalau di laundry nggak tau pakai deterjen atau enggak. Ya tapi pasti pakailah. Masa udah bayar mahal-mahal nyucinya nggak pakai deterjen. Novia Kalau saya nyuci sendiri ya pasti pakai deterjen. Iqbal Kalau saya gak pernah cuci, tapi sering laundry reni saya selalu pakai deterjen kalau pakaian nodanya membandel pakai sabun



Jarang Jarang



Selalu Jarang



Intisari Jarang Cuci baju sendiri Tidak pernah Jarang



Intisari Memakai deterjen



Memakai deterjent Tidak pernah karena laundry Memakai deterjent dan sabun



11. Berapa kali dalam satu minggu anda mencuci pakaian? Informa Jawaban Intisari n Ristya Berapa ya? Kayaknya 3 kali seminggu, tapi 3 x seminggu untuk pakaian dalam saya cuci setiap hari. Pakaian dalam setiap hari Novia karna saya cuci baju setiap hari ya Setiap hari seminggu 7 x Iqbal Belum pernah Belum pernah reni 2 x dalam seminggu. 2x seminggu



DOKUMENTASI WAWANCARA



GUIDE FGD Tanggal FGD: Tujuan FGD: Untuk mengetahui gambaran personal hygiene pada mahasiswa Daftar Pertanyaan: 1. 2. 3. 4. 5.



Apakah personal hygiene itu penting? Apakah anda mengetahui cara melakukan personal hygiene yang baik dan benar? Apa tujuan anda melakukan personal hygiene? Apakah anda mengetahui manfaat personal hygiene? Apakah anda mengetahui dampak tidak melakukan personal hygiene yang baik



dan benar? 6. Siapa saja yang perlu melakukan personal hygiene? 7. Apakah teman-teman anda tahu tentang personal hygiene? 8. Bagaimana sikap anda terhadap teman anda yang tidak melakukan personal hygiene? 9. Dimanakah anda perlu untuk melakukan personal hygiene? 10. Kapan anda perlu untuk melakukan personal hygiene?



TRANSKRIP FGD Tanggal FGD : 13 April 2017 Tempat: Rumah Saudari Daniar Moderator



: Ika Irwantianah



Notulen



: Nailis Saadah



Dokumentasi : Bayu Aji Buwono dan Oktavian Partisipan 1. 2. 3. 4. 5. 6.



:



Wiwik Dwi Wahyuni Daniar Resti Ulfa Wahyu Tiara Prabandaru Awalia Nur Laily Kelompok kami melakukan FGD pada hari Kamis, 13 April 2017 bertempat di



rumah salah satu rekan kami yaitu saudara Daniar. Kami berkumpul terlebih dahulu di depan kampus dan bersama-sama berangkat menuju rumah Daniar yang beralamat di perumahan TuLus Harapan Ketileng, Semarang. Pada saat kami sampai para partisipan belum siap untuk melakukan FGD karena masih melakukan kegiatan yang lain, oleh karena itu kami menunggu para partisipan sambil merancang bagaimana jalannya FGD. Tepat pukul 10.00 WIB para partisipan sudah datang dan siap untuk melakukan FGD. Kami langsung memulai FGD tersebut. FGD berjalan dengan santai dan tanpa ketegangan. Kami sebagai fasilitator selalu berusaha membawa suasana senyaman mungkin. Para partisipanpun terlihat menikmati jalannya FGD. FGD berakhir pada pukul 10.45 WIB. Kami mengucapkan terima kasih pada para partisipan karna telah bersedia dating dan membantu kami. Para partisipan lalu kembali ke kostannya masing-masing. Kamipun segera berpamitan kepada Daniar selaku tuan rumah untuk pergi ke kampus dan bersiap untuk kuliah. Berikut adalah transkrip jalannya FGD: Moderator



: Assalamualaikum, selamat pagi menjelang siang teman-teman. Bagaimana sehat semua? Kami dari



penjurusan PKIP ingin



melakukan FGD tentang personal hygiene. Sebelumnya sudah tahu kana pa itu personal hygiene? Partisipan



: Iya tahu.



Moderator



: Apa coba?



Tiara



: Kebersihan individu kan? Yang kayak cuci tangan, cuci kaki. Ya pokoknya yang kayak gitu.



Moderator



: Yang lain bagaimana?



Partisipan



: Sama yang kayak disampaikan mba Tiara mba. Kita idem.



Moderator



: Kok sukanya ikut-ikutan ya? Haha



Partisipan



: Haha iya nggak papa mba. Lha jawabannya emang itu o.



Moderator



: Menurut temen-temen disini personal hygiene itu penting atau enggak?



Partisipan



: Ya penting mba.



Moderator



: Kok bisa bilang penting tu karena apa? Penting kenapa?



Daniar



: Untuk menjaga tubuh kita mba. Biar nggak gampang kena kuman. Kan dengan menerapkan personal higyene berarti kita bersih dan terhindar dari kuman penyakit.



Moderator



: Terus temen-temen disini tahu cara melakukan personal hygiene atau tidak?



Tiara



: Ya mandi secara teratur mba. Terus gosok gigi, sama cuci tangan, cuci kaki.



Ulfa



: Kalau mau makan cuci tangan. Terus kalau habis makan piringnya dicuci pakai sabun mba.



Daniar



: Ganti pakaian secara teraratur. Pakaiannya jangan dipakai terusterusan. Harus dicuci secara teratur.



Laily



: Mandi 2 kali sehari, cuci tangan pakai sabun, terutama kalau habis BAK sama BAB itu harus cuci tangan pakai sabun.



Awalia



: Kamar kita kan juga perlu dibersihin. Soalnya kamar kan ruangan pribadi kita, berarti kan itu termasuk personal hygiene. Kalau K3 itu kayak 5S.



Moderator



: Tujuan temen-temen melakukan personal hygiene itu untuk apa?



Awalia



: Biar terhindar dari penyakit, terus juga mempertahankan kesehatan kita mba. Soalnya sehat itu kan mahal.



Moderator



: Yang lain mungkin ada yang ingin menambahkan?



Partisipan



: Enggak mba. Kita setuju.



Moderator



: Terus tau nggak manfaat personal hygiene bagi kita tuh apa?



Awalia



: Kayaknya sama kayak manfaat tadi ya. Intinya untuk membertahankan kesehatan kita. Yang sehat bisa tetep sehat dan yang sakit bias cepet sembuh.



Moderator



: Kalau dampak melakukan personal hygiene apa berarti?



Wiwik



: Kita jadi sehat berarti mba.



Moderator



: Menurut temen-temen siapa saja yang perlu melakukan personal hygiene?



Partisipan



: Semua orang.



Laily



: Soalnya semua orang kan butuh mandi, butuh gosok gigi, dll mba. Kalau untuk bayi yang belum bias mandi sendiri biasanya dimandiin. Ya intinya semua orang perlu melakukan personal hygiene mba.



Moderator



: Temen-temen disini kan udah pinter tentang personal hygiene, nah untuk temen-temen yang lain kira-kira pada tahu nggak tentang personal hygiene?



Ulfa



: Seharusnya sih pada tahu mba. Tapi mungkin ada satu dua orang yang nggak tahu.



Awalia



: Kalau cowok-cowok itu mungkin tahu mba, tapi untuk penerapannya masih dipertanyakan.



Moderator



: Lha terus gimana sikap temen-temen disini kalau dan temennya yang nggak melakukan personal hygiene?



Laily



: Biasanya kalau ada temen kita yang nggak mandi gitu kita ejek mba. Tapi kalau untuk gosok gigi gitu jarang ditegur. Soalnya nggak tahu cara negurnya gimana.



Daniar



: Kalau mau makan bareng sama temen-temen biasanya saya ajak cuci tangan mba.



Moderator



: Terus menurut temen-temen disini dimana kita harus melakukan personal hygiene? Coba wiwik?



Wiwik



: Ya dimana saja mba. Kapanpun dan dimanapun.



Ulfa



: Iya dimana saja mba. Selama ada air untuk mandi.



Moderator



: Untuk kapan melakukan personal hygiene berarti udah pada tahu ya?



Partisipan



: Iya mba. Kapanpun dan dimanapun.



Moderator



: Baik cukup sekian FGD untuk hari ini. Sebelumnya kami mohon maaf jika ada kesalahan. Terima kasih sekali atas waktu tementemen.



MATRIX FGD Pertanyaan Apakah personal hygiene itu penting? Apakah



anda



Wiwik Penting Tahu



Daniar Ulfa Penting, Penting menjaga kesehatan. Tahu, Tahu, cuci



Tiara Penting



Awalia Penting



Laily Penting



Tahu,



Tahu,



Tahu,



mengetahui cara melakukan personal hygiene yang baik dan benar? Apa tujuan anda melakukan personal hygiene? Apakah anda mengetahui manfaat personal hygiene? Apakah anda mengetahui dampak tidak melakukan personal hygiene yang baik dan benar? Siapa saja yang perlu melakukan personal hygiene? Apakah teman-teman anda tahu tentang personal hygiene?



ganti pakaian Terhindar dari Kuman Memperta hankan kesehatan Tahu, sehat



tangan



mandi teratur



kebersihan mandi 2 kamar kali serhari



Mencegah Tidak Agar bersih Terhindar Menjaga penyakit gampang dari iman sakit penyakit Tetap Sehat bersih sehat Bersih dan sehat sehat Tahu, sehat



Tahu, sehat



Tahu, sehat Tahu, sehatTahu, sehat



Semua Orang



Semua Orang



Semua Orang



Semua Orang



Kebanyak an tahu



Tidak semua tahu



Tahu



Tahu



Bagaimana sikap anda Di tegur terhadap teman anda yang tidak melakukan personal hygiene? Dimanakah anda Dimana perlu untuk saja melakukan personal hygiene? Kapan anda perlu Kapanpun untuk melakukan personal hygiene?



Di ajak



Di ejek, di bully



Dimana saja



Dimana saja



Semua Orang



Semua Orang



Tahu tapi Tahu tidak menerapka n Di tegur Di tegur Di ingatkan



Dimana saja



Dimana saja



Dimana saja



Kapanpun Kapanpun Kapanpun Kapanpun Kapanpun



DOKUMENTASI FGD