Un Biologi 2010 P12 A [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

www.soal-un.blogspot.com OOKUMEN NEGARA



.



UJIAN NASIONAL ,



TAHUN PELAJARAN 2009/2010



PUSPENDIK BAI.ITBANQ



KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL www.soal-un.blogspot.com



www.soal-un.blogspot.com 2



. Mata Pelajaran , Jenjang , Program Studi



, Hari/Tanggal



Jam



: BIOLOGI : SMAIMA : IPA



: Senin, 22 Maret 2010 : 1 1. 00 - 13.00



1. Isikan identitas Anda ke dalam Lembar lawaban Ujian Nasional (LJUN) . yang tersedia dengan menggunakan pensil2B sesuai petunjuk di L1UN. 2. Hitamkan bulatan di depan nama mata ujian pada LJUN. 3. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan paket tes tersebut. 4. lumlah soal sebanyak 40 butir, pada setiap butir soal terdapat 5 (lima) • pilihan jawaban. 5. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya. 6. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap. 7. Mintalah kertas buram kepada pengawas ujian, bila diperlukan. 8. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya. 9. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian, 10. Lembar soal tidak boleh dicoret-coret.



www.soal-un.blogspot.com



D 15·1110 (I PA)-02-2009/20 10



°llak Cipta pada Pusat Pcnilaian PcndiJikull-BALfl'BANc;·KFMEND1KNAS



www.soal-un.blogspot.com 3



1.



Beberapa organisme yang diamati dengan menggunakan mikroskop oleh seorang siswa menunjukkan gambar seperti di bawah ini. A adalah Paramaecium dan B adalah Trypanosoma.



A



B



Kedua organisme tersebut termasuk kelompok protista, namun di antara keduanya terdapat perbedaan dalam hal .... A. alat gerak B. reproduksi C. jumlah sel D. membran nukleus E. cara mendapatkan makanan 2.



Seorang siswa mengamati 2 kelompok tanaman yang berbunga merah dan putih. Kelompok bunga merah mempunyai 2_5 .lembarmahkota bunga, tulang daun menjan, batang bercabang, dengan akar tunggang. Kelompok bunga putih mempunyai 9 lembar mahkota bunga, tulang daun melengkung, batang tidak bercabang, dengan akar serabut. Berdasarkan ciri-ciri di atas dapat disimpulkan bahwa tanaman bunga merah dan bunga putih termasuk kelompok .... A. keduanya gimnospermae B. keduanya dikotil C. bunga merah dikotil, bunga putih monokotil D. bunga merah monokotil, bunga putih dikotil E. bunga merah gimnospermae, bunga putih angiospennae



3.



Bakteri yang menguntungkan bagi manusia adalah .... A. Thiobacillus ferrooxidans dapat menghasilkan antibodi B. Penicillium camemberti berperan dalam pembuatan keju C. Clostridium tetani berperan dalam pembentukan alkohol D. Mycobacterium tuberculosis menyebabkan TBe E. Streptococcus thermophillus berperan dalam pembuatan nata de coco



4.



Dalam pergiliran keturunan lumut daun, zigot hasil fertilisasi antara spermatozoid dan ovum akan berkembang menjadi .... A. protonema B. protalium C. anteridium D. arkegonium E. sporogonium



D15·B10 (JPA)-02-2009/2010



www.soal-un.blogspot.com CHak Cipta pada Pusat Pcnilaian Pendidikan-BALlTBANG-KEMENDIKNAS



www.soal-un.blogspot.com 4



5.



Perhatikan gambar berikut ini!



{z y



Zigot yang akan berkembang menjadi embrio merupakan hasil peleburan antara .... A. inti 1 dan Z B. inti 2 dan X C. inti 2 dan Y D. inti 3 dan X E. inti 3 dan Y . 6.



Perhatikan gambar daur hidup Coelenterata di bawah ini!



Fase reproduksi generatif pada kelompok hewan Coelenterata dilakukan oleh struktur nomoI' ....



A. 1



R 2



C. 3 D.



4



E.



5



D15-B10 (I PA)-02-2009/20J 0



www.soal-un.blogspot.com



CHak Cipta pada Pusat Penilaian Pcndidikan-BALITBANG-KEMENI)IKNAS



www.soal-un.blogspot.com 5



7.



Perhatikan ciri-ciri organisme vertebrata berikut: 1. Fertilisasi internal 2. Alat gerak atas berupa sayap J 3. Jantung beruang empat 4. Memiliki sepasang ovarium 5. Tubuh ditutupi bulu-> 6. Bertelur/ovipar Ciri-ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh kelas Aves adalah .... A. 1,2 B. 2,3 C. 2,5 D. 3,5 E. 4,6



8.



Pada rantai makanan di padang rumput, organisme yang berperan sebagai konsumen I adalah .... A. tumbuhan B. detritivor C. dekomposer D. karnivora E. herbivora



9.



Salah satu langkah peningkatan hasil pertanian adalah pembasmian hama menggunakan DDT. Akibat penggunaan DDT bagi keseimbangan ekosistem adalah .... A. meningkatnya populasi serangga yang tidak bersifat hama B. terjadi penumpukan di Iingkungan karena DDT tidak cepat terurai kembali C. dosis rendah akan menghambat pertumbuhan tanaman D. mengakibatkan mutasi sehingga dapat menghasilkan keturunan yang cacat E. DDT bersenyawa dengan unsur ham dalam tanah menghasilkan zat beracun



[) 15·BIO (IPA)·02·2009/20 10



www.soal-un.blogspot.com



Cllak Clpta pada Pusat Pcnilaian Pcndidikan-BALITBANG·KEMI~NDIKNAS



www.soal-un.blogspot.com 6



10.



Perhatikan gam bar struktur sel berikut!



Bagian yang tidak dimiliki oleh sel tersebut adalah .... A. mcmbran sel B. mernbran inti sel C. dinding sel D. ribosom E. sentriol



11. Perhatikan diagram percobaan berikut:



Larutan natk



(a)



(0)



(c)



Peristiwa mekanisme transport yang terjadi pada gambar tersebut adalah.... A. osmosis B. difusi C. isotonik D. hipertonik E. imbibisi



D I 5-IW) (i I' A)-02-2009l20 I ()



www.soal-un.blogspot.com



(lHllk Cipta pada Pusat Penilaiau Pcndidikun-I3ALlTBANG-KEMENDIKNAS



www.soal-un.blogspot.com 7



12.



Perhatikan garnbar susunan sel-sel daun berikut :



2 3 4



Jaringan yang berfungsi da1am proses fotosintesis ditunjukkan oleh nomor .... A. 1 dan 2 B. 1 dan 4 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 E. 4 dan 5 13. Ciri jaringan epitel yang berfungsi sebagai pelindung organ tubuh dari pengaruh faktor Iuar adalah .... A. susunan se1-selnya rapat, tidak ada ruang antarsel B. sel-selnya tebal sehingga tampak kenyal dan kuat C. berhubungan dengan kondisi luar tubuh D. dilapisi oleh kulit ari yang setiap saat berubah E. terietak pada bagian Iuar tubuh yang sensitif 14. Perhatikan gambar mekanisme gerak Iengan.



I



x



y



tendon



Pernyataan berikut yang menunjukkan pasangan gerak antagonis yang benar adalah .... A.



B. C. D.



E.



ekstensor abduktor abduktor de resor de resor fleksor fleksor ekstensor \-----:-~---___1r--~-----____I abduktor elevator



1-------:-:--:--------