BK TK Dan SD [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Matakuliah



:



Bimbingan dan konseling di TK dan SD



Semester



:



Program Studi



:



Bimbingan dan Konseling



Dosen Pengampu



:



Sitti Ernawati, Sos.I.,M.Pd.I



A. Capaian Pembelajaran Mahasiswa mampu memahami BK di TK dan SD dan pengertian bk disekolah, modelmodel bk di sekolah, jenis-jenis bimbingan dan perencanaan program bimbingan. BK pada anak dan bk diberbagai jenjang pendidikan, macam-macam problem anak di sekolah dan masa perkembangan anak dengan teliti, kritis, kreatif dan disertai kepercayaan diri yang tinggi terhadap hasil pekerjaan sendiri. B. Deskripsi Matakuliah ini merupakan salah satu mata kuliah dalam rumpun keilmuan BK untuk membekali mahasiswa memperoleh wawasan yang luas tetang bimbingan dan konseling TK dan SD sebagai support wawasan dalam BK. Agar mencapai kompetensi yang diharapkan kajian dalam kegiatan perkuliahan membahas sesuai standar Nasional Pendidikan, pengelolahan pembelajaran, memahami komponen pengelolaan kelas dan interaksi belajar mengajar. C. Tujuan Diharapkan setelah perkuliahan usai mahasiswa memiliki wawasan dan pengetahuan yang mendalam mengenai BK.TK dan SD. D. Pokok Materi Pembelajaran 1. Pengertian bimbingan dan konseling di sekolah. a



Pengertian bimbingan dan konseling



b



Fungsi pelayanan bimbingan dan konseling di sekolah



c



Asas-asas pelayanan bimbingan dan konseling disekolah



2. Model-model dan pola-pola dasar pelaksanaan bimbingan dan konseling di sekolah. a



Model-model bimbingan.



b



Pola-pola dasar pelaksanaan bimbingan.



3. Jenis-jenis bimbingan a



Bentuk-bentuk bimbingan



b



Sifat-sifat bimbingan



c



Ragam-rangam bimbingan.



4. Perencanaan program bimbingan dan konseling di sekolah. a



Komponen-komponen dalam program bimbingan



b



Perencanaan kegiatan-kegiatan bimbingan



5. Konseling Pada Anak a. sifat dasar anak b. karakteristik konseling pada anak-anak c. fungsi konselor anak 6. Program bimbingan diberbagai tahap pendidikan di sekolah. a. Taman Kanak-kanak 1) Pengertian bimbingan dan konseling di Taman kanak-kanak 2) Perkembangan masa anak-anak awal a) Perkembangan fisik b) Perkembangan kognitif c) Perkembangan psikososial 3) Peran konselor 4) Konseling anak usia dini (2-5 tahun) b. Sekolah dasar / madrasah. 1) Pengertian bimbingan dan konseling di sekolah dasar/ madrasah 2) Perkembangan anak sekalah dasar atau madrasah a) Ciri-ciri anak sekolah dasar/ madrasah b) Tugas-tugas perkembangan siswa sekolah dasar c) Konseling anak pada Middle Childhood (5-9 tahun) a) Konseling praremaja (9-12 tahun) 3) Konselor di sekolah dasar atau madrasah. b) Tujuan dan program bimbingan di sekolah dasar. c) Beberapa teknik yang dapat digunakan



d) Penekanan dan peranan konselor e) Aktivitas konselor 4) Konseling di sekolah dasar atau madrasah a) Terapi bermain 7. Macam-macam problem anak di sekolah. a.



Anak-anak yang mnegalami kesulitan dalam pelajaran.



b. Bimbingan lapangan pekerjaan bagi anak yg tidak bisa melanjutkan pendidikan ke tingkat lanjutan. c. Problem dibidang pribadi d. Social adjusment. 8. Masa Kanak-kanak a



Beberapa sebutan untuk masa kanak-kanak



b



Perkembangan keterampilan anak pada masa kanak-kanak



c



Perkembangan bicara pada masa kanka-kanak



d



Emosi anak pada masa kanak-kanak.



E. Literatur Gibson Robert Ldan Marianne H Mitchell, Bimbingan dan Konseling, Yogyakarta; 2011, Pustaka Pelajar. Winkle dan Sri Astuti, Bimbingan dan Konseling Di Institusi Pendidikan, Yogyakarta; 2013, Media Abadi. Gladding, Samuel, Konseling Profesi yang menyeluruh, Jakarta; 2012, Indeks Kartadinata Sunaryo dkk. Penataan Pendidikan Profesional Konselor Dan Layanan Bimbingan dan Konseling Dalam Jalur Pendidikan Formal, Jakarta; 2008, Departemen Pendidikan Nasional. Walgoto Bimo, Bimbingan dan Konseling di Sekolah. Yogyakarta; 2004, Andi Lesmana Jeanette Murad, Dasar-Dasar Konseling, Jakarta; 2008,UI Press. Prayitno dan Erman Amti, Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling. Jakarta; 2004, Rineka Cipta Rumini Sri, Siti Sundari, Perkembangan anak dan Remaja, Jakarta; 2004, Rineka Cipta. Gunawa Yusuf, Pengantar Bimbingan dan Konseling, Jakarta; 2001, Prenhallindo.