Business Plan Dessert Box [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

BUSINESS PLAN DESSERT BOX “ Healthy Sweet Box ”



         



KELOMPOK 3 KELAS 41.2A.02



DISUSUN OLEH : MUHAMAD RAIHAN (41200036) DENA PUTRI SETIAWAN (41200049) SITI ROHAYATI (41200096) NAKITA AMEILYA (41200038)



PROGRAM STUDI ENTREPRENEURSHIP FAKULTAS KOMUNIKASI DAN BAHASA UNIVERSITAS BINA SARANA INFORMATIKA 2021



I.              Latar Belakang



Dessert Box adalah jenis jajanan baru yang baik dan sehat. Harganya yang terjangkau dan rasanya enak, membuat dessert box memiliki banyak peminat. Belum lagi varian rasa seperti original , chocolate, strowbery, greentea, taro, tiramisu dan juga varian topingnya yang beraneka ragam seperti keju, oreo, chococip, membuat dessert box semakin digemari. Produk Dessert banyak digemari oleh masyarakat Indonesia khususnya kalangan anak muda. Produk ini umumnya dibuat dengan bahan dasar susu dan dapat dinikmati tidak terbatas pada acara tertentu saja. Namun seiring berkembangnya produk Dessert di Indonesia, Dessert tidak hanya dimakan sebagai makanan penutup tapi juga dapat dikonsumsi sebagai makanan sampingan (snack). Mengenai tren perkembangan Dessert dapat menjadi sumber inspirasi peluang usaha yang menjanjikan karena telah memiliki trend pasar tersendiri. Tujuan Usaha 1. Mempermudah konsumen untuk membeli makanan tanpa keluar rumah 2. Memberi kualitas yang terbaik 3. Mendapatkan keuntungan 4. Untuk memperkenalkan produk kuliner dessert box dengan varian rasa yang beragam 5. Menaikkan perekonomian dan menambah penghasilan II.            Visi dan Misi Usaha Visi - Menjual makanan dengan kualitas terbaik dengan harga yang lebih terjangkau agar dapat dinikmati semua kalangan. - Tidak berhentinya berinovasi untuk memberikan rasa sesuai dengan selera muda-mudi. - Menjadi penjual kue yang memiliki kualitas terbaik dan siap dengan persaingan di pasar lokal maupun nasional. Misi - Memperlakukan konsumen layaknya seorang raja sehingga senantiasa memberikan pelayanan yang memuaskan. - Membuat desain kemasan yang unik dan menarik agar konsumen lebih tertarik dengan  produk kami.



- Melayani dalam waktu yang lebih cepat agar konsumen tak terlalu lama menunggu. III.  Gambaran Produk Produk yang akan di buat berupa dessert yang diberi nama Healthy Sweet Box. hidangan penutup yang kekinian ini memiliki 4 layer kue yang berkarakter manis dan creamy di tambah berbagai toping di atasnya. Dessert ini dibuat dengan bahan dasar sayuran sebagai solusi membiasakan masalah seseorang yang tidak menyukai sayur dengan mengolah sayuran menjadi berbagai macam makanan yang di sukai anak-anak,remaja, dan orang dewasa, salah satunya adalah dessert yang manis dan lezat. Cemilan ini praktis karena kemasan box yang menarik dan mudah untuk dibawa. Makanan ini sangat cocok dimakan dalam penyajian yang dingin. Saat ini hanya tersedia 3 rasa yaitu dessert cake sweet cream wortel,brownis alpukat,dan brownis durian. Nantinya akan dikembangkan varian rasa sesuai selera konsumen di pasaran IV.   Rencana Usaha   a. Persiapan Dalam usaha Dessert Box ini, bahan baku berupa tepung dan berbagai jenis sayur. Jam operasionalnya sendiri mulai dari pukul 10 pagi  hingga jam 9 malam setiap hari. Tersedia pembelian online maupun offline yang mau mengambil dirumah.  b. Strategi Pemasaran 1.  Product Produk ini berupa Dessert Box yang diberi nama Healthy Sweet Box . Dessert ini di buat sebagai cemilan praktis karena memiliki kemasan box yang menarik, tidak membosankan, dan mudah untuk dibawa. Terdapat 3 varian rasa yaitu Dessert cake sweet cream wortel, brownis alpukat, dan brownis durian.  2.  Price Banyak sekali konsumen yang ingin membeli Dessert Box dengan harga murah, menarik, dan rasa yang enak. Biasanya Dessert Box ini dipasaran dijual dengan range harga Rp.25.000 – Rp.40.000. Tetapi di Healthy Sweet Box  ini dijual dengan harga Rp.15.000,00/box. 3.   Place Untuk lokasi kami memilih menjual di bazzar makanan, di lingkungan kampus, via platform digital, menjual ke kerabat dan keluarga.



4.   Promotion Metode pemasaran untuk memperkenalkan Healthy Sweet Box dengan media sebagai berikut : - Promosi mulut ke mulut dengan memberikan sampel makanan ke tetangga, kerabat, saudara. - Mempromosikan ke media sosial seperti twitter, instagram, facebook, whatsApp, dll - Terhubung dengan go-food, grabfood dan platform lainnya - Menitipkan produk di toko - Kami juga akan mengadakan promo-promo menarik c. Rencana Anggaran VARIABLE COST Bahan –Bahan



Banyaknya



Harga



Bahan Baku Dessertbox Rasa sweet cream wortel Wortel 2kg



Rp                      36.000   



Telur 1kg



Rp                      24.000



Tepung terigu Cakra



Rp                      28.000



Gulaku 1kg



Rp                       30.000    



Cooking cream 1lt



Rp                      60.000       



Penyedap dan perasa makanan



Rp                   20.000         



Susu bubuk



Rp                        10.000   



JUMLAH TOTAL



 



Rp                      208.000



Bahan Baku Dessertbox Rasa alpukat Alpukat mentega 2kg



Rp                40.000       



Telur 1kg



Rp      24.000                      



Tepung terigu Cakra



Rp                               18.000



Gulaku 1kg



Rp              30.000              



Cooking cream 1lt



Rp               60.000           



Penyedap dan perasa makanan



Rp                     10.000      



JUMLAH TOTAL



 



Rp                          182.000



Bahan Baku Dessertbox rasa durian



 



  Rp                                Rp                                Rp                              Rp                               Rp                                Rp                                 Rp                                   Rp                                Rp                                Rp                                Rp                                 Rp                                



JUMLAH TOTAL                                                                         Rp                              



Jadi, untuk modal masing – masing rasa dapat menghasilkan FIXED COST Peralatan



Satuan



Box/Toples Kotak 10x10



Banyaknya



Harga Satuan



Jumlah



Pcs



Rp           



Rp    



Oven kompor



Unit



Rp        



Rp  



Mixer



Unit



1



Lemari pendingin



Unit



1



Sendok plastic



Pcs



Plastik putih



Pack



Roll banner



Pcs



Rp       Rp Rp             



Rp    



3



Rp         



Rp     



2



Rp      



Rp



X banner



Pcs



1



Rp         



Rp        



Penyangga X banner



Pcs



1



Rp    



Rp       



Stiker logo



Lembar (50 stiker)



Rp      



Rp     



Total



Rp



TOTAL KESELURUHAN BIAYA



Rp  



 d. Sumber Anggaran Modal awal    :  Jumlah anggota tim = Jumlah patungan Rp. 2.000.000 :                  4                  = Rp. 500.000      



 e. Struktur Organisasi - Owner & Manajer Keuangan : Muhamad Raihan - Manajer Produksi : Siti Rohayati & Dena Setiawan - Manajer Pemasaran dan Operasional : Nakita Ameilya  Job Description : 1.



Owner 



-       Penanggung Jawab umum perusahaan -       Membuat keputusan -      Memelihara kelancaran & kualitas manajemen organisasi 2.    Manajer Keuangan  -      Mencatat transaksi keuangan -      Memproses data transaksi keuangan menjadi sebuah informasi (laporan keuangan) -     Mengkomunikasikan laporan keuangan kepada pihak terkait 3.     Manajer Produksi -       Mengembangkan produk



-       Menjaga kualitas produk -       Melatih pegawai untuk membuat produk yang berkualitas 4.     Manajer Pemasaran -       Mengimplementasikan strategi pemasaran -       Mengatur kegiatan sales -       Melakukan promosi -       Menjaga hubungan dengan konsumen 5.     Manajer Operasional -     Mengatur perlengkapan dan jalannya usaha



IV. Penutup Tujuan dari usaha ini kami berharap agar dapat melatih kami untuk bisa menciptakan lapangan pekerjaan  khususnya untuk kami dan masyarakat sekitar. Dukungan dari semua pihak sangat kami butuhkan guna tercapai nya usaha kami ini. Demikian Bisnis Plan ini kami buat. Terima kasih kepada anggota kelompok 3 yang sudah bekerja sama dalam proses penyusunan bisnis plan ini. Kami menyadari bahwa proposal kami masih jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu saran dan kritik yang membangun sangat kami harapkan untuk kelompok kami. Atas segala waktu dan perhatiannya, kami ucapkan terima kasih.