Daftar Bahan Makanan Penukar 2 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KELOMPOK 1



DBMP (DAFTAR BAHAN MAKANAN PENUKAR)



PENGERTIAN DBMP daftar yang berisi bahan makanan yang dalam satu kelompok dapat saling mengganti satu sama lain, karena mempunyai nilai kandungan zat gizi sama. DBMP adalah daftar yang berisi 8 golongan bahan makanan. Bahan makanan pada tiap golongan, dalam jumlah (dapat berbeda setiap makanan) yang dinyatakan bernilai energi dan zat gizi yang sama.



Golongan I karbohidrat



1 satuan penukar mengandung 175 kalori, 4 gr protein, 40 gr karbohidrat.



Golongan II Protein Hewani



1 satuan penukar mengandung 95 kalori, 10 gr protein, 6 gr Lemak



Golongan III Protein Nabati



1 satuan penukar mengandung 80 kalori, 6 gr protein, 3 gr lemak, 8 gr karbohidrat



Golongan IV Sayuran



Golongan A



Pada sayuran golongan A 1 satuan penukar mengandung 50 kalori, 10 gr karbohidrat, dengan berat 100 gr.



Golongan IV Sayuran



Golongan B



Sayuran pada golongan B ini mengandung sedikit kalori, protein dan karbohidrat. Sayuran golongan B dapat dipergunakan bebas tanpa diperhitungkan asal dalam jumlah yang wajar.



Golongan V BUAH-BUAHAN



1 satuan penukar mengandung 40 kkal, 10 gr karbohidrat



Golongan VI SUSU



1 satuan penukar mengandung 110 kkal, 7 gr protein, 9 gr hidrat arang, dan 7 gr lemak.



Golongan VII MINYAK



1 satuan penukar mengandung 45 kkal, dan 5 gr lemak



Golongan VIII gula



1 satuan penukar mengandung 30 kkal, 7,5 gr karbohidrat



MANFAAT DBMP



DBMP memiliki manfaat diantaranya: 1. Lebih mudah dan simpel untuk menghitung kandungan zat gizi yang lebih banyak dari satu bahan makanan seperti Karbohidrat Protein dan lemak. 2. Dapat merencanakan hidangan makanan yang baik dan memenuhi kecukupan gizi. 3. Dapat digunakan untuk menilai apakah konsumsi makanan sehari-hari telah Memenuhi kecukupan zat gizi baik perorangan, keluarga maupun sekelompok besar orang. 4. Sebagai panduan untuk mengetahui satu bahan makanan berkadar zat gizi tinggi atau rendah. 5. Dapat menentukan porsi yang pas dalam untuk setiap bahan makanan.



Ukuran rumah tangga di singkat URT adalah alat ukur yang sering digunakan pada kegiatan pengolahan Pada DBMP dibedakan 8 golongan makanan dalam rumah tangga bahan makanan dimana dan kemudian disetarakan dengan berat bahan makanan pada Gram. Adapun istilah-istilah satu golongan tidak selalu sama dalam URT diantaranya: tetapi kandungan zat gizinya sama. bh = buah ckr = cangkir Oleh karena itu, satu bahan makanan kcl = kecil gls = gelas minum sdg = sedang pk = pak dengan bahan makanan yang lain bsr = besar bks = bungkus dapat saling tukar menukar. sdt = sendok teh Untuk jelasnya dapat disebut dengan istilah bj = biji ptg = potong btr = butir “1 satuan penukar”. btg = batang sdm = sendok maka



CARA MENGGUNAKAN DBMP



Dan untuk lebih mempermudah dalam menggunakan, dalam daftar DBMP telah dilampirkan juga porsi dalam Ukuran Rumah Tangga (URT).



SEKIAN DAN TERIMA KASIH