C Teknik Mekatronika - Perekayasaan Sistem Mekatronik Dengan Computer Aided Engineering (CAE) [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Penulis : Arif Firdausi Ananda; 081334153072, email: [email protected]



Penelaah : Agung Setio Budi, S.Pd



Copyright  2016 Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidikdan Tenaga Kependidikan Bidang Otomotif dan Elektronika, Direktorat Jenderal Guru danTenaga Kependidikan Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang Dilarang mengcopy sebagian atau keseluruhan isi buku ini untuk kepentingan komersial tanpa izin tertulis dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan



KATA SAMBUTAN Peran guru profesional dalam proses pembelajaran sangat penting sebagai kunci keberhasilan belajar siswa. Guru profesional adalah guru yang kompeten membangun proses pembelajaran yang baik sehingga dapat menghasilkan pendidikan yang berkualitas. Hal tersebut menjadikan guru sebagai komponen yang menjadi fokus perhatian pemerintah pusat maupun pemerintah daerah dalam peningkatan mutu pendidikan terutama menyangkut kompetensi guru. Pengembangan profesionalitas guru melalui program Guru Pembelajar (GP) merupakan upaya peningkatan kompetensi untuk semua guru. Sejalan dengan hal tersebut, pemetaan kompetensi guru telah dilakukan melalui uji kompetensi guru (UKG) untuk kompetensi pedagogik dan profesional pada akhir tahun 2015. Hasil UKG menunjukkan peta kekuatan dan kelemahan kompetensi guru dalam penguasaan pengetahuan. Peta kompetensi guru tersebut dikelompokkan menjadi 10 (sepuluh) kelompok kompetensi. Tindak lanjut pelaksanaan UKG diwujudkan dalam bentuk pelatihan guru pasca UKG melalui program Guru Pembelajar. Tujuannya untuk meningkatkan kompetensi guru sebagai agen perubahan dan sumber belajar utama bagi peserta didik. Program Guru Pembelajar dilaksanakan melalui pola tatap muka, daring (online), dan campuran (blended) tatap muka dengan online. Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidikdan Tenaga Kependidikan (PPPPTK), Lembaga Pengembngan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Kelautan Perikanan Teknologi Informasi dan Komunikasi (LP3TK KPTK), dan Lembaga Pengembangan dan Pemberdayaan Kepala Sekolah (LP2KS) merupakan Unit PelaksanaTeknis di lingkungan Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan yang bertanggung jawab dalam mengembangkan perangkat dan melaksanakan peningkatan kompetensi guru sesuai bidangnya. Adapun perangkat pembelajaran yang dikembangkan tersebut adalah modul untuk program Guru Pembelajar (GP) tatap muka dan GP online untuk semua mata pelajaran dan kelompok kompetensi. Dengan modul ini diharapkan program GP memberikan sumbangan yang sangat besar dalam peningkatan kualitas kompetensi guru. Mari kita sukseskan program GP ini untuk mewujudkan Guru Mulia Karena Karya. Jakarta, Februari 2016 Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan



Sumarna Surapranata, Ph.D. NIP. 195908011985031002



i



ii



DAFTAR ISI KATA SAMBUTAN ............................................................................................... i DAFTAR ISI .........................................................................................................iii DAFTAR GAMBAR .............................................................................................. v DAFTAR TABEL ................................................................................................ xv PENDAHULUAN.................................................................................................. 1 A.



Latar belakang .............................................................................................. 1



B.



Tujuan Pembelajaran.................................................................................... 2



C.



Peta Kompetensi .......................................................................................... 2



D.



Ruang Lingkup ............................................................................................. 3



E.



Saran Cara Penggunaan Modul.................................................................... 3



KEGIATAN PEMBELAJARAN 1 : PROSES PENGGAMBARAN PADA CAE ....... 5 A.



Tujuan .......................................................................................................... 5



B.



Indikator Pencapaian Kompetensi ................................................................ 5



C.



Uraian Materi ................................................................................................ 5 1. Tampilan Mastercam V9 .......................................................................... 5 2. Membuat Rectangle (kotak) .................................................................... 7 3. Menghapus rectangle dan menggunakan bantuan .................................. 9 4. Mendesign Part 2 Dimensi ...................................................................... 12 5. Perintah Copy Dan Transform ................................................................ 32 6. Me-Rotate Geometry dan Toolpath ......................................................... 45



D.



Tugas ......................................................................................................... 58



E.



Rangkuman ................................................................................................ 58



F.



Umpan Balik dan Tindak Lanjut .................................................................. 59



G. Jawaban ...................................................................................................... 59 KEGIATAN PEMBELAJARAN 2: MASTERCAM X2 .......................................... 61 A.



Tujuan ........................................................................................................ 61



B.



Indikator Pencapaian Kompetensi .............................................................. 61



C.



Uraian Materi.............................................................................................. 61



iii



1.



Mastercam X2 ..................................................................................... 61



2.



Membuat Line and Arc ......................................................................... 63



3.



Membuat lubang bor ............................................................................ 73



4.



Memodifikasi geometri ......................................................................... 77



5.



Menambah sebuah slot pada gambar .................................................. 88



D. Tugas ............................................................................................................ 93 E. Rangkuman ................................................................................................... 94 F. Jawaban ........................................................................................................ 95 G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut ..................................................................... 95 KEGIATAN PEMBELAJARAN 3: PEMROGRAMAN CNC ................................. 97 A.



Tujuan ........................................................................................................ 97



B.



Indikator Pencapaian Kompetensi .............................................................. 97



C.



Uraian Materi .............................................................................................. 97 1.



CNC programming ............................................................................... 97



2.



CNC programmer .............................................................................. 100



3.



Format program CNC ........................................................................ 100



4.



Sistem persumbuan ........................................................................... 104



a.



Sumbu milling CNC ........................................................................... 104



5.



Koordinat sistem pemrograman ( G90 , G91 ) ................................... 107



6.



Koordinat position shift offset / pso .................................................... 109



7.



Tool compentation / program alat potong ( T . . . . ) .................... 110



8.



Speed (S) dan Feed (F) ................................................................... 111



9.



Aplikasi Fungsi G Code ................................................................... 113



D. Tugas .......................................................................................................... 153 E. Rangkuman ................................................................................................. 154 F. Jawaban ...................................................................................................... 155 G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut ................................................................... 155 PENUTUP ....................................................................................................... 157 A. Kesimpulan................................................................................................. 157 B. Tindak Lanjut .............................................................................................. 157 DAFTAR PUSTAKA ......................................................................................... 159



iv



DAFTAR GAMBAR Gambar 0. 1 Struktur SKG Teknik Elektronika ..................................................... 2 Gambar 1 Tampilan mastercam V9 ..................................................................... 6 Gambar 2 Tampilan layar setelah dibersihkan ..................................................... 7 Gambar 3 Tampilan warna ................................................................................. 7 Gambar 4 Pemilihan point placement .................................................................. 8 Gambar 5 Tampilan zoom ................................................................................... 9 Gambar 6 Cara menghapus ................................................................................ 9 Gambar 7 Tampilan perintah rectangle .............................................................. 10 Gambar 8 Tampilan rectangle dengan fillet........................................................ 11 Gambar 9 Membuat perintah rectangle dengan mengisi angka ......................... 11 Gambar 10 Contoh gambar 2 D ......................................................................... 12 Gambar 11 Tampilan origin ............................................................................... 13 Gambar 12 Langkah membuat busur................................................................. 14 Gambar 13 Membuat perintah copy ................................................................... 14 Gambar 14 Mengetik sudut ................................................................................ 15 Gambar 15 Merubah dengan X Form ................................................................ 15 Gambar 16 Pemilihan garis ............................................................................... 16 Gambar 17 Perintah membuat rotate ................................................................. 16 Gambar 18 Langkah me mirror garis ................................................................. 16 Gambar 19 Hasil dari mirror garis ...................................................................... 17 Gambar 20 Membuat fillet .................................................................................. 17 Gambar 21 Memotong sisa penggambaran ....................................................... 18 Gambar 22 Hasil sesudah di potong .................................................................. 18 Gambar 23 Perintah Trim .................................................................................. 18



v



Gambar 24 Setelah dilakukan Trim .................................................................... 19 Gambar 25 Tampilan garis yang sudah di kontour ............................................. 20 Gambar 26 Setelah di klik done ......................................................................... 20 Gambar 27 Tampilan tool .................................................................................. 21 Gambar 28 Daftar Tool ...................................................................................... 21 Gambar 29 Daftar tampilan tool ......................................................................... 21 Gambar 30 Tool yng digunakan ......................................................................... 22 Gambar 31 Cara mengisi ukuran Tool ............................................................... 23 Gambar 32 Tampilan hasil toolpath ................................................................... 24 Gambar 33 Setting menu backplot ..................................................................... 24 Gambar 34 Tampilan gambar jalannya tool ....................................................... 25 Gambar 35 Tampilan backplot ........................................................................... 25 Gambar 36 Penunjukan klik parameter .............................................................. 26 Gambar 37 Pengisian ukuran tool ...................................................................... 26 Gambar 38 Tanda kesalahan proses pengerjaan .............................................. 27 Gambar 39 Tampak toolpath ............................................................................. 27 Gambar 40 Tampilan menu toolpath .................................................................. 27 Gambar 41 Memasukkan fillet 10 pada menu .................................................... 28 Gambar 42 Tampilan sebelum diradius.............................................................. 28 Gambar 43 Setelah diradius .............................................................................. 29 Gambar 44 Tampilan seelah di Regen Path ...................................................... 29 Gambar 45 Untuk mengeluarkan post processor ............................................... 30 Gambar 46 Tampilan Program G Code.............................................................. 31 Gambar 47 Posisi Metric .................................................................................... 32 Gambar 48 Tampilan setelah di klik kanan ........................................................ 33 Gambar 49 Perintah copy program .................................................................... 33



vi



Gambar 50 Klik perintah yang kedua ................................................................. 33 Gambar 51 Tampilan parameter contour ........................................................... 34 Gambar 52 Nilai setingan .................................................................................. 35 Gambar 53 Pemasukan nilai overlap ................................................................. 36 Gambar 54 Hasil perintah regen Path ................................................................ 36 Gambar 55 Perintah Backplot aktif .................................................................... 37 Gambar 56 Perintah roughing ............................................................................ 37 Gambar 57 Perintah Chamfer ............................................................................ 38 Gambar 58 Menu penyetingan tool .................................................................... 39 Gambar 59 Cara memberi Z Math 0 .................................................................. 40 Gambar 60 Hasil Toolpath ................................................................................. 40 Gambar 61 Tampilan Koordinat axis .................................................................. 41 Gambar 62 Pilihan toolpath geometri ................................................................. 42 Gambar 63 Pemilihan reserve toolpath .............................................................. 42 Gambar 64 Gambar setelah di pilih toolpath ...................................................... 43 Gambar 65 Penataan ulang proses pengerjaan ................................................. 43 Gambar 66 Setelah ditata ulang ........................................................................ 44 Gambar 67 Gambar untuk perintah geometri ..................................................... 45 Gambar 68 Meletakkan posisi garis ................................................................... 46 Gambar 69 Terdapat garis paralel ..................................................................... 46 Gambar 70 Perintah copy garis ......................................................................... 47 Gambar 71 Perintah rotate garis ........................................................................ 47 Gambar 72 Hasil rotasi ...................................................................................... 47 Gambar 73 Hasil Arc endpoint ........................................................................... 48 Gambar 74 Membuat fillet .................................................................................. 48 Gambar 75 Hasil fillet ........................................................................................ 48



vii



Gambar 76 Membuat garis ................................................................................ 49 Gambar 77 Perintah X form ............................................................................... 49 Gambar 78 Me rotate garis ................................................................................ 50 Gambar 79 Windows gambar ............................................................................ 50 Gambar 80 Memilih garis ................................................................................... 50 Gambar 81 Membuat lingkaran .......................................................................... 51 Gambar 82 Memotong garis .............................................................................. 51 Gambar 83 Perintah rotate................................................................................. 52 Gambar 84 Hasil setelah di rotate ...................................................................... 52 Gambar 85 Garis awal toolpath ......................................................................... 52 Gambar 86 Mengisi ukuran tool ......................................................................... 53 Gambar 87 Ketik Overlap .................................................................................. 54 Gambar 88 Tampilan toolpath............................................................................ 54 Gambar 89 Klik icon geometry ........................................................................... 54 Gambar 90 Tampilan Klik kanan ........................................................................ 55 Gambar 91 Pilih contour chain ........................................................................... 55 Gambar 92 Hasil kontour ................................................................................... 55 Gambar 93 Tampilan menu Mastercam X2 ........................................................ 61 Gambar 94 Membuat gambar awal .................................................................... 62 Gambar 95 Membuka Mastercam X2 ................................................................ 62 Gambar 96 Pemilihan jenis ukuran metric.......................................................... 63 Gambar 97 tampilan layar sebelum menggambar .............................................. 64 Gambar 98 Memulai menggambar..................................................................... 64 Gambar 99 Perubahan ikon ............................................................................... 65 Gambar 100 Membuat garis vertikal .................................................................. 65 Gambar 101 Garis dipilih sebagai entitas........................................................... 66



viii



Gambar 102 Pengisian angka panjang garis ..................................................... 66 Gambar 103 Menu Fit ........................................................................................ 66 Gambar 104 Mengisi panjang garis ................................................................... 67 Gambar 105 Mengisi Garis horisontal ................................................................ 67 Gambar 106 Membuat garis .............................................................................. 67 Gambar 107 Memilih origin untuk membuat garis .............................................. 68 Gambar 108 Setelah di klik fit ............................................................................ 68 Gambar 109 Membuat garis baru ...................................................................... 69 Gambar 110 Masukan angka panjang garis....................................................... 69 Gambar 111 Membuat garis paralel ................................................................... 70 Gambar 112 Hasil pembuatan garis paralel ....................................................... 70 Gambar 113 Memotong garis busur.................................................................. 71 Gambar 114 Membuat busur ............................................................................. 71 Gambar 115 Bagian garis yang akan di Trim ..................................................... 71 Gambar 116 Lingkaran yang di Trim .................................................................. 72 Gambar 117 Setelah selesai di Trim .................................................................. 72 Gambar 118 Menyimpan file .............................................................................. 73 Gambar 119 Pembuatan gambar lengkap ......................................................... 73 Gambar 120 penempatan level .......................................................................... 74 Gambar 121 Pengisian set koordinat ................................................................. 74 Gambar 122 Pengisian angka koordinat pusat lingkaran ................................... 74 Gambar 123 Penetapan diameter sementara .................................................... 75 Gambar 124 Mengisi diameter ........................................................................... 75 Gambar 125 Setelah klik apply .......................................................................... 75 Gambar 126 Jarak garis X ................................................................................. 76 Gambar 127 Membuat lingkaran paralel ............................................................ 76



ix



Gambar 128 Mengisi ukuran lingkaran .............................................................. 76 Gambar 129 Klik pusat lingkaran ....................................................................... 76 Gambar 130 Pembuatan lingkaran paralel ......................................................... 77 Gambar 131 Setelah di klik garis ....................................................................... 78 Gambar 132 Menu copy dan jumlah pengulangan ............................................. 78 Gambar 133 Pemilihan group entity ................................................................... 79 Gambar 134 Pemilihan gambar untuk dikerjakan............................................... 79 Gambar 135 Penempatan lubang ke tepi garis .................................................. 80 Gambar 136 klik sisi luar untuk membuat garis paralel ...................................... 80 Gambar 137 Menyambung garis antara lingkaran dan garis .............................. 80 Gambar 138 Klik lingkaran ................................................................................. 80 Gambar 139 Hasil setelah dipilih lingkaran dengan garis ................................... 81 Gambar 140 Pengulangan garis ........................................................................ 81 Gambar 141 Pemilihan garis hubung ................................................................. 82 Gambar 142 Klik lingkaran ................................................................................. 82 Gambar 143 Pemilihan garis.............................................................................. 82 Gambar 144 Proses pemotongan ...................................................................... 83 Gambar 145 Cara mengeset ln .......................................................................... 83 Gambar 146 Windows pada persegi .................................................................. 83 Gambar 147 Setelah selesai di klik .................................................................... 84 Gambar 148 Gambar copy dan jaraknya ........................................................... 84 Gambar 149 Hasil proses pencerminan ............................................................. 85 Gambar 150 Proses Trim ................................................................................... 85 Gambar 151 Garis Kontur .................................................................................. 86 Gambar 152 Proses pemotongan ...................................................................... 86 Gambar 153 Menu menghapus ......................................................................... 86



x



Gambar 154 Duplikat penghapusan .................................................................. 87 Gambar 155 Pilih garis untuk dikerjakan ............................................................ 87 Gambar 156 Revisi radius ................................................................................. 88 Gambar 157 Hasil setelah direvisi ..................................................................... 88 Gambar 158 Pilih garis ...................................................................................... 89 Gambar 159 Ketik ofset garis ............................................................................ 89 Gambar 160 Klik dalam lingkaran atau garis...................................................... 89 Gambar 161 Membuat busur baru ..................................................................... 90 Gambar 162 Membuat isian jarak ...................................................................... 90 Gambar 163 Posisi klik garis dan lingkaran ....................................................... 90 Gambar 164 Garis Paralel ................................................................................. 91 Gambar 165 Membuat busur lingkaran .............................................................. 91 Gambar 166 Hasil jadi ....................................................................................... 91 Gambar 167 Pilih Chain ..................................................................................... 92 Gambar 168 Hasil gambar ................................................................................. 92 Gambar 169 Pembuatan dengan atribut ............................................................ 92 Gambar 170 Select Level .................................................................................. 93 Gambar 171 Setelah dirubah ............................................................................. 93 Gambar 172 Alur Operasional Mesin CNC ........................................................ 97 Gambar 173 Peripheral Connection ................................................................... 98 Gambar 174 Gerakan pisau mengikuti garisnya ................................................ 99 Gambar 175 Gerakan Tool jenis endmill ............................................................ 99 Gambar 176 Alur Main Program ...................................................................... 100 Gambar 177 Tampilan program dari komputer ................................................ 101 Gambar 178 Pengertian pada fungsi – fungsi di Mastercam ............................ 101 Gambar 179 Contoh struktur pemrograman..................................................... 102



xi



Gambar 180 Persumbuan CNC milling ............................................................ 105 Gambar 181 Koordinat cutting tool dari titik nol sumbu .................................... 105 Gambar 182 Koordinat referensi mesin............................................................ 106 Gambar 183 Contoh posisi titik referensi mesin ............................................... 106 Gambar 184 Dimensi koordinat absolute ......................................................... 107 Gambar 185 Dimensi koordinat incremental .................................................... 108 Gambar 186 Position Shift Offset ..................................................................... 109 Gambar 187 Contoh penempatan fungsi G92 .................................................. 110 Gambar 188 Kompensasi cutting tools ............................................................ 110 Gambar 189 Langkah kerja rapid traverse ....................................................... 116 Gambar 190 Langkah kerja interpolasi linear ................................................... 116 Gambar 191 Aplikasi proses milling ................................................................. 119 Gambar 192 Tread .......................................................................................... 120 Gambar 193 Tool radius .................................................................................. 121 Gambar 194 Jalannya Radius kompensasi menggunakan G 42 ...................... 122 Gambar 195 Siklus proses pelubangan ........................................................... 124 Gambar 196 Format Siklus Pelubangan .......................................................... 124 Gambar 197 Gerakan Pengeboran .................................................................. 126 Gambar 198 Siklus pengetapan ....................................................................... 127 Gambar 199 Siklus pengeboran halus (Reamer) ............................................. 128 Gambar 200 Siklus pengeboran berulang ........................................................ 129 Gambar 201 Siklus pengeboran dengan waktu diam ....................................... 130 Gambar 202 Siklus pengeboran menggunakan drilling pack............................ 131 Gambar 203 Siklus pengetapan menggunakan Tap ........................................ 132 Gambar 204 Siklus pengeboran. ..................................................................... 133 Gambar 205 Siklus pengeboran dengan pengulangan .................................... 134



xii



Gambar 206 Siklus perbesaran lubang ............................................................ 135 Gambar 207 Siklus pengeboran berulang ........................................................ 137 Gambar 208 Contoh pengerjaan lubang .......................................................... 138 Gambar 209 Board mesin CNC Milling ............................................................ 140 Gambar 210 Fungsi tombol editing .................................................................. 141 Gambar 211 Fungsi tombol operation .............................................................. 142 Gambar 212 Fungsi tombol kontrol .................................................................. 143 Gambar 213 Emergency Stop.......................................................................... 147 Gambar 214 Tampilan pada monitor saat menu manual.................................. 147 Gambar 215 Tampilan tombol.......................................................................... 148 Gambar 216 Cara pengetikan .......................................................................... 152



xiii



xiv



DAFTAR TABEL Tabel 1 Fungsi Address ................................................................................... 103 Tabel 2 Arti kode pada CNC ............................................................................ 103 Tabel 3 Nilai Masukan untuk beberapa kode ................................................... 104 Tabel 4 Fungsi M code .................................................................................... 112 Tabel 5 Data G Code untuk siklus pelubangan. ............................................... 125 Tabel 6 Fungsi tombol editing .......................................................................... 141 Tabel 7 Fungsi tombol operation...................................................................... 142 Tabel 8 Fungsi tombol pada kontrol area ......................................................... 143 Tabel 9 Fungsi operation mode ....................................................................... 146 Tabel 10 Tombol editing operation ................................................................... 150



xv



xvi



PENDAHULUAN



A. Latar belakang Computer Aided Engineering (CAE) adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari tentang proses pengerjaan suatu benda menggunakan mesin produksi otomatis yang dibantu dengan desain penggambaran dengan software computer. Software gambar yang ada dalam computer dapat di gunakan untuk mendesain bentuk gambar yang akan di kerjakan di mesin otomatis seperti mesin CNC (Computer Numerically Control). Sampai menjadi suatu benda dalam produk massal juga. Pembelajaran CAE ini mengharapkan dapat digunakan untuk mendesain gambar sampai pada proses mesin CNC, bahkan lebih baik bila samapai pada perawatan mesin otomatis. Dalam pembuatan suku cadang atau alat memerlukan suatu mesin. Mesin itu harus dalam kondidi bagus dengan tingkat kepresisian yan standar. Tingkat kualitas dan kecepatan juga dituntut untuk mengahasilkan suatu produk sesuai dengan gambar, jumlah yan banyak dalam waktu yang singkat. Beberapa hal tersebut yang mendorong dipergunakannya mesin CNC. Yaitu mesin dengan kontrol otomatis yang dapat deprogram menggunakan komputer dengan kode dang angka, sehingga akan menghasilkan benda yang sesuai program. Dalam perkembangannya mesin CNC dapat diterapkan pada mesin bubut, frais, laser cutting, pengelasan, pengecatan, Semua dari penggunaannya sama prosedurnya, yaitu di program dulu kemudian dijalankan di mesin.Penggunaan mesin CNC ini jelas akan mendapatkan banyak kemudahan dan kepresisian. Kemudahan diantarannya yaitu cepat, tepat, produk massal selalu sama, tidak banyak memerlukan operator, dengan demikian biaya produksi jadi lebih murah, sehingga harga dapat bersaing di pasaran. Pada Modul CAE ini disajikan CAE dalam bidang pemesinan yaitu menggunakan mesin CNC Milling, karena mesin ini yang paling banyak dimiliki oleh SMK. Setelah mempelajari modul ini diharapkan guru dapat mengajarkan materi CAE secara lengkap mulai dari pemrograman, proses pemesinan dengan mesin CNC,



1



sampai pada perwatan mesin CNC. karena ini sangat sesuai dengan keilmuan Mekatronika, yaitu memadukan mekanik secara proses produksi, dan elektronik tentang pemrograman dan perawatan elektroniknya.



B. Tujuan Pembelajaran Setelah mengikuti pembelajaran ini peserta diharapkan dapat : a. Menerapkan prosedur cara penggambaran part dengan software Mastercam. b. Menentukan kesalahan sistem hasil penggambaran c. Menerapkan prosedur cara mensimulasi dalam program CAE. d. Membuat gambar surface e. Memprogram dan mengoperasikan mesin CNC f. Melakukan perbaikan mesin CNC



C. Peta Kompetensi



Gambar 0. 1 Struktur SKG Teknik Elektronika



2



D. Ruang Lingkup 1. Software CAE a. Mastercam b. Membuat Part 2 D c. Perintah copy dan toolpath d. Rotate



2. Mastercam X2 a. Prosedur pembuatan Line b. Prosedur membuat contour luar c. Prosedur pembuatan garis parallel



3. Surface dengan Mastercam a. Proses penggambaran CAD dengan Mastercam b. Dasar Pemrograman CNC c. Pengoperasian CNC Type GSK E. Saran Cara Penggunaan Modul Untuk memperoleh hasil belajar secara maksimal, dalam menggunakan modul ini maka langkah-langkah yang perlu dilaksanakan antara lain : 1. Bacalah dan pahami dengan seksama uraian-uraian materi yang ada pada



masing-masing kegiatan belajar. Bila ada materi yang kurang jelas, peserta diklat dapat bertanya pada instruktur pengampu kegiatan belajar. 2. Kerjakan setiap tugas formatif (soal latihan) untuk mengetahui seberapa



besar pemahaman yang telah dimiliki terhadap materi-materi yang dibahas dalam setiap kegiatan belajar. 3. Untuk kegiatan belajar yang terdiri dari teori dan praktik, perhatikanlah hal-hal



berikut: a. Perhatikan petunjuk-petunjuk keselamatan kerja yang berlaku. b. Pahami setiap langkah kerja (prosedur praktikum) dengan baik. c. Sebelum melaksanakan praktikum, identifikasi (tentukan) peralatan dan bahan yang diperlukan dengan cermat. d. Gunakan alat sesuai prosedur pemakaian yang benar.



3



e. Untuk melakukan kegiatan praktikum yang belum jelas, harus meminta ijin instruktur terlebih dahulu. f.



Setelah selesai, kembalikan alat dan bahan ke tempat semula



g. Jika belum menguasai level materi yang diharapkan, ulangi lagi pada kegiatan belajar sebelumnya atau bertanyalah kepada instruktur yang mengampu kegiatan pembelajaran yang bersangkutan.



4



KEGIATAN PEMBELAJARAN 1 : PROSES PENGGAMBARAN PADA CAE



A. Tujuan Setelah mengikuti menyelesaikan materi ilmu pengetahuan bahan ini, peserta diharapkan dapat; 1. Mengoperasikan software CAE yaitu Mastercam sesuai prosedur 2. Mengevaluasi beberapa kesalahan pada proses pengambaran mengunakan software Masercam 3. Membuat Gambar 3 D dengan surface



B. Indikator Pencapaian Kompetensi 1. Memeriksa software CAE yaitu Mastercamsesuai prosedur 2. Dapa menemukan beberapa kesalahan pada proses pengambaran mengunakan software Masercam 3. Dapat membuat Gambar 3 D dengan surface pada moulding



C. Uraian Materi 1. Tampilan Mastercam V9 a. Memulai Mastercam 1) Klik 2x Mastercam yang diinginkan pada windows 2) Untuk mastercam design dan



untuk mastercam mill



3) kemudian muncul



5



Toolbar



Main Menu Menu button Secondary Menu Graphics Window



Prompt Area



Gambar 1 Tampilan mastercam V9



b. Belajar tentang HASP dan NetHASP Mastercam menggunakan dua tipe licensi: satu pemakai dan network. Jika menggunakan satu pemakai licensi, dibutuhkan satu hardware spesial yang dinamakan HASP (kadang disebut juga dongle atau SIM) yang digabung pada paralel atau port USB. Sedangkan pemakai licensi network menggunakan NetHASP yang harus di instal pada komputer dengan network. Untuk informasi lebih lanjut hubungi Mastercam Network Licensing.doc pada folder Mastercam c. Membuat Point 1) Klik (Klik) Main Menu, create, Point, Position Pada point area muncul Create point : Specify a point 2) Tanpa menggerakkan mouse ketik 25,50 Koordinat yang diketik muncul pada prompt area



Tip: dapat juga memasukkan koordinat seperti sepasang XY, contohnya X25, Y50 3) Tekan [Enter] untuk memunculkan titik pada posisi yang diketik



6



4) Tekan [F9] untuk menampilkan posisi origin. Grafik window harus terlihat seperti gambar di bawah ini



Gambar 2 Tampilan layar setelah dibersihkan



Tip : Tekan [F9] lagi untuk membersihkan axes dari layar



2. Membuat Rectangle (kotak) a. Merubah warna Pada latihan, harus membuat rectangle (kotak) dengan warna yang berbeda jadi dapat memperbedakan dengan titik yang baru dibuat 1) Klik tombol



Collor ini menunjukkan warna yang sedang



aktif hijau muda Tip. Setiap warna mempunyai kode nomor (green no. 10) 2) Rubah warna menjadi magenta, dengan meng-Klik tombol magenta dan OK



Gambar 3 Tampilan warna



b. Membuat Rectangle Pada latihan ini kita akan membuat rectangle (kotak) dari pojok kiri bawah pada koordinat X25, Y50 dan lebar 240 mm, tinggi 125 mm 1) Klik Main Menu, Create, Rectangle, 1 point 2) Ketik 240 untuk width 7



3) Ketik 125 untuk Height 4) Klik pilihan tempat kiri bawah untuk Point Placement; seperti terlihat pada gambar di bawah ini



Gambar 4 Pemilihan point placement



5) Klik OK 6) Drag kursor di dekat point yang sudah dibuat sampai telihat muncul kotak kecil putihdisekeliling point 7) Klik mouse. Posisi rectangle pada pojok kiri bawah pada koordinat 25,50. NB: Perintah rectangle masih aktif, jika kita mengklik mouse kita akan membuat rectangle lain 8) Tekan [Esc] untuk keluar dari perintah rectangle. NB: jika tidak sengaja membuat lebih dari satu kotak, tekan tombol Undo 9) Klik tombol



dari toolbar.



Screen Fit pada toolbar untuk melihat keseluruh an



rectangle 10) Kita dapat mem-pan layar dengan menekan tombol panah (, , , ). Tekan tombol anak panah untuk mencobanya. 11) Tekan [Page Up] dan [Page Down] untuk men-zoom in atau zoom out. Tiap kali menekan akan berubah 5%. Hasil gambar harus seperti gambar di bawah ini



8



Gambar 5 Tampilan zoom



c. Menyimpan file 1) Klik Main Menu, File, Save 2) Simpan file dengan nama firspart.mc9 pada folder kerja Catatan: Usahakan menyimpan file secara rutin, untuk menghindari file hilang saat error. Untuk membuka file versi terbaru Klik File, Get



3. Menghapus rectangle dan menggunakan bantuan a. Menghapus rectangle 1)



Klik



Delete pada toolbar akan muncul menu pilih jenis cara



penghapusan yang diinginkan Chain Jika mengklik satu kesatuan , mastercam akan otomatis memilih geometi yang terhubung Window Mengijinkan untuk memilih beberapa kesatuan dengan menggambar poligon atau rectangle di Gambar 6 Cara menghapus



Tip: untuk menghapus 1 kesatuan, Klik gambar; tidak perlu memilih apapun dari menu 2)



Klik Chain



3)



Klik sembarang pada rectangle kotak akan berubah aktif



4)



Klik Done , kotak terhapus



5)



Klik



Undo ,



Tip: Klik



Undelete – single untuk membuat rectangle muncul



kembali



9



6)



Klik Delete , kali ini tanpa memilih Chain, Klik rectangle tanpa merubah mastercam memilih 1 garis



7)



Hapus garis tersebut



b. Menggunakan help 1)



Klik Main Menu, Create, Rectangle



2)



Muncul 3 pilihan: 1 point, 2 point, dan Options. Klik tombol Help untuk belajar mengenainya



3)



Muncul layar tampilan help Tip: shortcut tekan [Alt + H]



4)



Baca topic tentang mempelajari cara membuat berbagai rectangle



5)



Tutup help windows



Gambar 7 Tampilan perintah rectangle



c. Menyetting perintah rectangle dan membuat rectangle baru Menurut topic help, dapat digunakan perintah Options untuk membuat pojok yang melengkung dan titik tengah pada rectangle secara otomatis 1) Klik Options dari menu 2)  ( centang) Corner Fillets – on dan ketik Radius 12



10



3)  Create Center Point Pastikan kotak dialog sesuai seperti gambar di bawah ini



Gambar 8 Tampilan rectangle dengan fillet



4) Klik OK untuk menutup kotak dialog 5) Klik 1 point dari menu 6) Ketik nilai yang tertera pada gambar dan Klik OK



Gambar 9 Membuat perintah rectangle dengan mengisi angka



7) Gerakkan kursor pada titik yang telah dibuat sampai berkelip-kelip. Klik untuk meletakkan rectangle 8) Tekan [Esc] Akan terlihat rectangle dengan pojok melingkar dan titik tengah muncul secara otomatis



11



d. Menggunakan AutoSave untuk menyimpan cepat 1) Klik [Alt + A] untuk membuka kotak dialog Autosave 2) Klik Ok untuk menyimpan otomatis file dengan nama yang sama. Tip:  tombol Aktive untuk menyeting interval waktu penyimpanan 3) Klik Yes untuk confirmasi overwrite



4. Mendesign Part 2 Dimensi



Gambar 10 Contoh gambar 2 D



a. Membuat File Baru 1) Klik Main Menu, File, New 2) Klik Yes ketika akan membuat gambar baru 3) Jika file sebelumnya terdapat perubahan, akan ditanyakan apakah akan disimpan atau tidak. Klik Yes jika ingin menyimpannya b. Membuat garis bantu konstruksi 1) Untuk membuat center point pada elbow. Klik Main Menu, Create, point, Position 2) Ketik koordinat 75,75. Segera setelah diketik nomor akan muncul pada prompt area. Tekan [Enter] 3) Klik Screen – Fit 4) Kemudian, gambar garis tengah dari dua lengan. Klik Main Menu, Create, Line, Polar 5) Klik pada point untuk mengaktifkannya 6) Pada prompt area, ketik angle 0 7) Ketik line length 90. garis bantu dari lengan horisontal muncul



12



8)



Mastercam otomatis segera memilih endpoint untuk garis polar yang lain. Klik pada point yang sama pada langkah no. 5



9)



Ketik angle 105



10) Ketik line length 85 11) Tekan [F9] untuk memunculkan konstruksi origin dan XY axes. Part harus tampak seperti gambar di bawah ini



Gambar 11 Tampilan origin



12) Tekan [F9] lagi untuk membersihkan axes dari layar



c. Menggambar arcs (busur) Gunakan arc untuk membuat kurva tutup dan kurva lengkung pada part 1) Klik Main Menu, Create, Arcs, Polar, Sketch 2) Pilih center point untuk arsc pertama. Klik pada garis endpoint pada posisi 1, seperti yang terlihat pada gambar 3) Ketik radius arc : 16 4) Tunjukkan satu-satu posisi akhir dari arc. Klik pada posisi 2 kemudian posisi 3 5) Ulangi langkah 2 hingga 4 untuk membuat arcs kedua dan ketiga. Klik pada titik 4, 5, 6, dan 7, 8, 9 untuk membuat arcs yang lain 6) Jika perlu Klik Screen Fit lagi untuk meletakkan part pada layar secara pas. Pastikan part tampak seperti pada gambar di bawah ini



13



Gambar 12 Langkah membuat busur



d. Memutar garis untuk membuat lengan Untuk membuat tepi luar lengan, perlu memutar garis bantu yang dibuat sebelumnya 1)



Klik Main Menu, Xform, Rotate



2)



Klik garis pada posisi 1



3)



Klik Done



4)



Klik endpoint pada posisi 2



5)



Ketik angka seperti yang terlihat pada gambar dan Klik OK



Gambar 13 Membuat perintah copy



6)



Klik garis pada posisi 3



7)



Klik Done



8)



Tip: Selain memilih item menu dengan menggunakan mouse, kita juga dapat menggunakan shortcut huruf. Untuk setiap item dari menu, ketik huruf yang digarisbawahi



14



9)



Klik garis endpoint pada posisi 4



10) Ketik angka seperti pada gambar dan Klik Ok



Gambar 14 Mengetik sudut



11) Apapun yang dilakukan pada perintah Xform, Mastercam akan merubah warna original dari geometri dan geometri yang baru sehingga dapat dengan jelas melihat hasil dari perintah. Klik Screen – Clear Colors pada toolbar untuk menggembalikan garis ke warna asli. Part harus tampil seperti gambar di bawah ini



Gambar 15 Merubah dengan X Form



e. Memindah garis ke posisi yang diinginkan Kita telah membuat garis pada posisi angle dan orientasi yang diinginkan. Sekarang kita perlu memindahkan mereka ke posisi tangen dari arcs 1) Klik Main Menu, Create, Line, Parallel, Arc 2) Klik garis pada posisi 1 3) Klik arc pada posisi 2



15



4) Mastercam memperlihatkan 2 garis yang mungkin.Klik garis yang ada di bawah untuk memilihnya



Gambar 16 Pemilihan garis



5) Untuk membuat garis kedua, Klik garis pada posisi 3 6) Klik arc pada posisi 2 lagi 7) Klik garis sebelah kiri untuk memilihnya 8) Klik tombol Delete pada toolbar 9) Klik garis 1 dan 2 yang muncul pada gambar untuk menghapusnya



Gambar 17 Perintah membuat rotate



f. Me-Mirror garis Kemudian buat sisi lain lengan dengan me-mirror garis disekitar garis konstruksi.



Gambar 18 Langkah me mirror garis



16



1) Klik Main Menu, Xform, Mirror 2) Klik garis pada posisi 1 3) Klik Done 4) Klik garis pada posisi 2 5) Klik Copy dan OK dari kotak dialog Mirror 6) Ulangi langkah 11 – 14 untuk garis 3 dan 4 7) Bersihkan warna layar. Part harus tampak seperti gambar di bawah ini



Gambar 19 Hasil dari mirror garis



g. Membuat Fillets Buat fillets untuk menggabungkan garis dan busur. Kita juga akan melihat bagaimana Mastercam secara otomatis men-trim garis pada alas fillets. Lengkapi part dengan menghapus bekas garis konstruksi 1) Klik Main Menu, Create, Fillet, Radius 2) Ketik Fillet radius : 10 3) Klik garis pada posisi 1 dan arc pada posisi 2 Fillet harus tampak seperti gambar di bawah



Gambar 20 Membuat fillet



4) Klik garis dan arc seperti yang ditunjukkan pada gambar untuk membuat fillet yang tersisa.



17



Gambar 21 Memotong sisa penggambaran



Part harus tampak seperti gambar 22



Gambar 22 Hasil sesudah di potong



Tip: untuk mematikan feature trim secara otomatis, Klik Trim dari menu fillet sehingga tersetting ke huruf N 5) Trim arc terakhir untuk menggabungkan garis. Klik Main Menu, Modify, Trim, 3 entities 6) Klik garis pada posisi 1 dan 2, kemudian arc pada posisi 3



Gambar 23 Perintah Trim



18



7) Hapus garis pada posisi 4 dan 5 8) Hapus point pada posisi 6



Part yang komplit harus tampak seperti



gambar 24



Gambar 24 Setelah dilakukan Trim



h. Menyimpan File 1) Klik Main Menu, File, Save 2) Simpan nama file dengan elbow1.mc9 pada folder kerja a) Membuat contour toolpath  Memilih toolpath dan chaining geometri Chaining adalah proses memilih geometri untuk toolpath atau fungsi Mastercam yang lain. Chain merupakan kesatuan dari kurva (garis, arcs, dan/atau splines) yang digabungkan dengan endpoint (point juga dapat di-chain). Toolpath dapat lebih dari satu chain. 1. Jika perlu, buka file dari latihan sebelumnya, elbow1.mc9 2. Klik Main Menu, Toolpaths, Contour 3. Klik garis pada posisi 1 untuk memulai chain. Harus terlihat seluruh part berkelip.



Untuk



membantu



memilih



geometri



yangbenar.Mastercam



mengaktifkan garis ketika kursur berada dekat dengan garis tersebut. Setelah memilih garis yang benar, akan terlihat tampilan anak panah seperti gambar 25.



19



Gambar 25 Tampilan garis yang sudah di kontour



4. Klik Done



Gambar 26 Setelah di klik done



 Memilih tool Segera



setelah



Mastercam



selesai



otomatis



memilih



geometri



memperbolehkan



untuk



memilih



toolpath, tool



dan



memasukkan parameter. Setiap toolpath hanya dapat digunakan untuk satu tool. Mastercam mengatur definisi tool kedalam library. Dan dapat memiliki library sebanyak yang kita inginkan. Pada modul ini kita juga akan belajar memilih tool library yang berbeda. 1. Mastercam otomatis menampilakan tab tool parameters. Klik kanan pada area putih dan Klik Get tool from library seperti pada gambar



20



Gambar 27 Tampilan tool



2. Klik kanan pada daftar tool dan Klik Change library



Gambar 28 Daftar Tool



3. Klik file MetricST52.tlp dan Klik Save 4. Klik 12 mm HSS (high-speed steel) flat endmill seperti terlihat pada gambar di bawah ini



Gambar 29 Daftar tampilan tool



21



5. Klik OK. Tool muncul pada area tool display seperti yang terlihat pada gambar di bawah ini



Gambar 30 Tool yng digunakan



 Memasukkan parameter toolpath Mastercam secara otomatis memasukkan banyak field dengan nilai default. Untuk tolpath ini, akan digunakan nilai default untuk semua parameter tool dan meng-edit parameter contour 1. Klik tab Contour parameters 2. Ketik Retract height 10 3. Ketik Feed plane 2 4. Ketik Depth 10. Pastikan parameter yang lain sesuai dengan gambar di bawah ini



22



Gambar 31 Cara mengisi ukuran Tool



Parameter yang terlihat pada gambar di atas menginstruksikan tool untuk membuat gerakan sebagai berikut: o



Toolpath dengan cepat bergerak dari posisi home ke 10 mm di atas posisi start (Retract height)



o



Lurus ke bawah 2 mm dari batang dengan cepat (Feed plane)



o



Menyelam ke dalam batang sampai kedalaman 10 mm dari standar penyelaman 40 mm/min; yang disetting pada tab tool parameter. Karena feed plane disetting 2 mm di atas part, total jarak penyelaman 12 mm



o



Pemakanan sekeliling part dengan standar pemakanan 40 mm/min; seperti yang terseting pada tab tool parameter. Karena kompensasi tersetting ke kiri, tool akan offset dari part geometri dengan radius 6 mm



o



Ketika tool kembali ke titik start original. Akan dengan cepat ke retract height, jika kotak cek rapid retract dipilih



5. Klik Ok untuk menghasilkan toolpath. Tampilan harus terlihat seperti gambar di bawah ini



23



Gambar 32 Tampilan hasil toolpath



 Backplotting untuk memperlihatkan toolpath Mastercam mempunyai dua fungsi yang dapat digunakan untuk memperlihatkan toolpaths dan perintah dan menangkap kesalahan sebelum membuat NC program.  Backplot, dimana memberikan tampilan yang sempurna untuk pergerakan tool tertentu  Verify, dimana memberikan tampilan yang lebih baik tenang pergerakan tongkat



Contoh berikut ini akan menunjukkan bagaimana cara mem-backplot toolpath (fungsi Verify akan digunakan pada latihan berikutnya) 1. Klik Operations untuk membuka Operations Manager 2. Klik Backplot 3. Pastikan settingan pada menu backplot tampak seperti gambar berikut ini



Tip: untuk merubah setting dari Y ke N, * pada pilihan menu atau ketik huruf yang digarisbawahi



Gambar 33 Setting menu backplot



24



4. Klik Step dari menu backplot atau tekan [S]. Mastercam akan melangkah sesuai dengan toolpath. Tampilan harus seperti gambar di bawah ini



Gambar 34 Tampilan gambar jalannya tool



5. Akan muncul pesan konfirmasi ketika backplot selesai. Klik OK



6. Dengan melihat pergerakan tool dalam 3D.



Klik Gview –



Isometric pada toolbar untuk melihat part dalam tampilan isometrik 7. Jika perlu, Klik Screen – Fit 8. Tekan huruf [S] lagi untuk backplot melewati toolpath. Sekarang dapat terlihat penyelaman dan pergerakan cepat dengan jelas. Dengan catatan pergerakan cepat warna kuning dan pergerakan pemakanan berwarna biru



Gambar 35 Tampilan backplot



9. Ketika backplot komplit, Klik OK



b) Membuat perubahan toolpath  Menambahkan pergerakan lead in/out Untuk part ini, perlu merubah bagaimana tool masuk ke material. Menyelam langsung kedalam part tidak disarankan karena tanda yang tertinggal setelah tool masuk. Pada latihan ini, dipelajari cara



25



dan mengeluarkan pergerakan toolpath untuk menghapuskan tanda yang tertinggal. 1. Tekan [Esc] untuk kembali ke operations Manager 2. Klik icon Parameters



Gambar 36 Penunjukan klik parameter



3.  dan Klik Lead in/out 4. Kotak dialog Lead in/out mempersilahkan untuk menyebutkan pergerakan masuk dan keluar: apakah itu line, arcs atau kombinasi keduanya. Untuk part ini, akan digunakan arcs, jadi ketik 0 untuk Line – Length pada bagian Entry untuk menghilangkan pergerakan garis (Kita akan menggunakan dimensi arc default) 5. Klik tombol



untuk mengcopy dimensi entry arc ke bagian



exit. Pastikan settingan sesuai dengan gambar di bawah ini Memasukkan line length dapat dilakukan dengan dua cara. Mengetik persentase tool diameter disini ….. Mengetik absolut length disini. Ketika mengetik angka dalam 1 field, yang lain otomatis



Gambar 37 Pengisian ukuran tool



26



6. Klik OK 2 kali 7. Ketika kembali ke Operation Manager, maka akan terlihat tanda silang merah terlihat pada gambar. Ini berarti beberapa part dari toolpath sudah dirubah (dalam kasus ini, akan ditambahkan pergerakan Lead in/out) dan perintah harus dibuat lagi. Klik Regen Path



Gambar 38 Tanda kesalahan proses pengerjaan



8. Klik OK 9. Klik green Gview – Top pada toolbar. Toolpath yang baru harus tampak seperti gambar



Gambar 39 Tampak toolpath



Gambar 40 Tampilan menu toolpath



 Merubah part geometry Pada modul ini, akan dipelajari cara membuat design berubah, Merubah 10 mm radius fillet menjadi 6 mm fillet



1. Klik



Delete dari toolbar



27



2. Klik All Mask 3. Kotak dialog Selection Mask akan mendeskripsikan jenis kesatuan yang mana yang dihapus. Pada daftar Entities, Klik Arcs 4. Klik Same As 5. Klik 10 mm fillets. Ketika kembali ke kotak dialog Selection Mask, akan terlihat bahwa semua fields menjadi atribut 10 mm fillet. Mastercam akan menggunakan mask ini untuk memilih semua fillet dan menghapus semuanya



Gambar 41 Memasukkan fillet 10 pada menu



6. Klik OK 7. Klik Yes pada konfirmasi prompt. Tampilan part harus seperti gambar di bawah ini



Gambar 42 Tampilan sebelum diradius



28



8. Buat 6 mm semua lubang (lihat cara membuat fillet). Tampilan part seperti di bawah



Gambar 43 Setelah diradius



 Merubah tool Ketika membuat tool pada part ini, akan digunakan endmill 12 mm. Disebabkan fillet sekarang lebih kecil dan sama dengan radius tool, dan pemilihan tool yang lebih kecil sehingga akan memperoleh gerakan yang lebih lembut disekeliling fillet 1. Tekan [Alt + O] untuk membuka Operations manager 2. Klik icon Parameters 3. Klik Tab tool parameter 4. Klik Kanan pada tool display area dan Klik Get tool from library 5. Klik 10 mm HSS flat endmill dan Klik OK 6. Klik OK lagi 7. Klik Regen Path untuk menghasilkan lagi toolpath dengan tool dan geometri yang baru.



Gambar 44 Tampilan seelah di Regen Path



29



 Membuat NC program Dalam rangka memotong part dengan Mesin tool CNC, maka perlu diberi format program agar kontrol dapat membacanya. Kegiatan untuk membuat file ini (NC program) disebut post processing atau posting. Ketika mem-post file, Mastercam bekerja dengan program yang spesial yang dinamakan post processor yang membaca file Mastercam dan membuat form NC programnya. File Mastercam asli tidak akan berubah 1. Klik Post (window Operations Manager harus terbuka/aktif) 2.  Save NC File dan Klik Edit



3. Klik Ask (Maksudnya akan meminta nama file). Kotak dialog harus sesuai dengan gambar di bawah ini. Post prosesor adalah mesin dan kontrol spesifik. Ketika menginstall Mastercam, kita memilih post prosessor default. Post prosesor yang ada akan terdaftar disini. Jika kita perlu, kita dapat memilih yang lain dengan memilih Change Post



Gambar 45 Untuk mengeluarkan post processor



Peringatan: Sebelum memulai NC program pada tool mesin, pastikan post prosessor sudah sesuai. Jika post prossessor yang benar tidak digunakan,



tool



menyebabkan



mesin kerusakan



dapat



pecah



serius.



dan



Jangan



mengasumsikan bahwa post prosessor pada latihan ini sesuai/compatible dengan mesin yang dimiliki



30



4. Klik OK 5. Ketik nama file yang diminta. Jika ingin, dapat dinavigasikan dalam folder yang lain, defaultnya Mcam9\Mill\Nc. Klik Save ketika selesai. Tip: Check tool mesin atau kontrol dokumentasi untuk melihat nama file yang diperbolehkan, nama yang diperbolehkan 8 karakter atau kurang 6. Setelah menyimpan file, akan muncul jendela text – editing sehingga dapat me-review atau melakukan perubahan, seperti yang terlihat pada gambar di bawah ini



Gambar 46 Tampilan Program G Code



7. Tutup jendela NC progaram untuk kembali ke Mastercam 8. Tutup Operations Manager dan tekan [Alt + A] untuk menyimpan file  Menyetting default tool library Untuk mengingatkan kembali bahwa latihan modul menggunakan tool



dari



MetricST52.tl9



tool



library



yang



telah



disetting



sebelumnya. Pada langkah kerja ini, akanmemakai default tool library ini sehingga tidak perlu tetap memilihnya lagi 1. Klik Main Menu, Screen, Configure



31



2. Klik Tab Files 3. Klik Tool library pada daftar File usage 4. Pastikan METRICS52.TL9 muncul pada daftar file name yang muncul pada gambar. Jika tidak, Klik tombol Fille dan pilih



Gambar 47 Posisi Metric



5. Klik Save As untuk melihat settingan file konfigurasi 6. File



yang



disimpan



ditunjukkan



pada



daftar



current



configuration file, MILL9M.CFG. Klik Save 7. Klik Yes ketika ditanyakan overwrite file sebelumnya 8. Klik OK



5. Perintah Copy Dan Transform a. Membuat Pengkasaran Dan Alur Finishing 1) Perintah Copy Untuk membuat perintah terpisah untuk pengkasaran dan finishing dengan langkah kerja yang sedikit, kita akan meng-copy perintah contour 2D dan meng-edit setiap kopian parameter. a) Jika perlu, buka file art yang disimpan pada latihan sebelumnya. Jika belum menyelesaikan latihan, Klik File, Get dan buka file new elbowmm.mc9 dari folder C:\Mcm9\Tutorials\Mill Tutorial\Metric b) Tekan [Alt + O] untuk membuka Operations Manaer



32



c) Klik kanan pada icon folder contour dan drag ke bawah icon NCI



Gambar 48 Tampilan setelah di klik kanan



d) Lepaskan mouse dan Klik copy after e) Perintah Copy akan terlihat seperti gambar di bawah ini



Gambar 49 Perintah copy program



6. Klik pada nama perintah pertama hingga berkelip untuk diedit dan ketik dengan nama: Rough 7. Ulangi untuk perintah kedua dan ketik dengan nama: Finish. Perintah harus terlihat seperti gambar berikut ini



Gambar 50 Klik perintah yang kedua



33



2) Menyetting parameter Roughing (Pengkasaran) Untuk membuat perintah roughing pertama dengan sebenarnya, akan dipilih tool yang lebih besar dan menyebutkan seluruh alur a) Klik icon parameter untuk Rough operation b) Klik tab tool parameter c) Klik kanan pada area tool display dan Klik Get tool from library d) Klik 25 mm HSS flat endmll dan Klik OK e) Klik tab contour parameter f) Dikarenakan ini alur roughing, maka harus meninggalkan beberapa tongkat untuk operasi finishing. Ketik 1 pada XY stock to leave. g) Parameter contour harus sesuai dengan tampilan gambar



Gambar 51 Tampilan parameter contour



h) Centang (√) dan Klik Multi passes i) Ketik 2 untuk Number of Roughing passes dan Klik Keep tool down. Sisa nilai yang dimasukkan harus sesuai gambar di samping j) Klik Ok k) Klik Lead in/out l) Ketik Overlap: 5. Artinya arcs masuk dan keluar akan dicocokkan dengan jarak ini m) Rubah Entry Arc – Radius menjadi 50 n) Klik tombol untuk meng-copy settingan ke bagian Exit. Nilai yang dimasukkan harus sesuai dengan gambar dibawah ini



34



Gambar 52 Nilai setingan



o) Klik OK 2 kali 3) Menyetting parameter finishing Dikarenakan perintah kedua adalah perintah finish, maka akan terus digunakan original tool, tetapi dengan kecepatan pemakanan lebih rendah. Juga, selain itu akan diedit cara penggerakan lead in/out sehingga dapat dicocokkan dengan pemotongan roughing a) Klik icon parameter untuk finish operation b) Klik tab tool parameter c) Ketik Feed rate 20 d) Klik tab Contour parameter e) Klik Lead in/out f) Ketik nilai overlap: 5. Pastikan masukan nilai yang lain sesuai dengan gambar di bawah ini



35



Gambar 53 Pemasukan nilai overlap



Klik OK 2 kali untuk kembali ke Operations Manager g) Klik Select All h) Klik Regent Path untuk memperbaharui kedua perintah dengan parameter baru. Toolpath yang baru harus terlihat seperti gambar di bawah



Gambar 54 Hasil perintah regen Path



4) Backplotting toolpath baru a) Klik Backplot. Pastikan kedua perintah tetap aktif seperti terlihat pada gambar di bawah ini



36



Gambar 55 Perintah Backplot aktif



b) Setting pilihan Verify menjadi Y c) Tekan huruf [S] untuk langkah terusan toolpath. Perhatikan bagaimana tongkat bergerak kembali setelah pengaluran selesai, dan bagaimana tool finish membersihkan keluar semua area yang tidak dapat dijangkau tool roughing. Gambar di bawah ini akan menunjukkan foto pertengahan jalan melewati perintah finish terakhir. Akan terlihat batang ke kiri karena perintah roughing dan bagamana perintah finish memotong ke kanan dimensi cetak biru (blueprint) Stock ke kiri disebabkan perintah roughing



Tool finish memotong dari kanan ke part dimensi



Gambar 56 Perintah roughing



d) Klik OK ketika backplot selesai e) Klik Backup untuk kembali ke Operations Manager dan Klik OK untuk menutupnya f) Klik Main Menu, File, Save dan simpan file pada folder kerja dengan nama elbow2.mc9



37



b. Membuat Controur Chamfer 1) Membuat perintah chamfer Kita akan membuat perintah chamfer dapat dilakukan dengan cara yang sama seperti perintah finishing pada latihan sebelumnya, yaitu dengan men-copy perintah yang ada dan meng-edit parameternya Langkah-langkah dalam membuat chamfer a) Tekan [Alt + O] untuk membuka Operation Manager b) Buat copy dari perintah finish dan beri nama copian chamfer (lihat halaman sebelumnya jika lupa cara membuatnya) c) Klik icon Parameters dari New chamfer operation d) Klik tab tool parameters e) Klik 10 mm HSS chamfer mill dari tool library f) Klik tab Contour parameters g) Pada daftar pilihan Contour type, Klik 2D chamfer h) Klik tombol Chamfer i) Ketik angka 1 untuk Width dan 2.5 untuk tip offset. Hasil pilihan harus sesuai dengan gambar di bawah ini:



Gambar 57 Perintah Chamfer



j) Klik OK untuk kembali ke kotak dialog contour parameters k) Ketik 0.0 untuk Depth dan Klik incremental. Pencapaian kedalaman pemotongan sebenarnya ditentukan dengan width dan tip offset yang dimasukkan pada langkah 9. Settingan contour harus sesuai dengan gambar di bawah ini



38



Gambar 58 Menu penyetingan tool



l) Klik Regent Path untuk membuat toolpath



2) Menggunakan feature Verify untuk melihat pemindahan batang/tongkat (stok removal) Pada latihan sebelumnya, telah digunakan fungsi backplot untuk melihat pergerakan toolpath. Dalam latihan ini, akan dipergunakan fungsi Verify dalam Operations Manager. Fungsi ini memberikan gambaran part 3D dengan lebih jelas a) Ketika dalam Operations Manager, Klik Select All sehingga dapat menguji semua perintah b) Klik Verify c) Klik tombol



untuk menyetting konfigurasi verify



d) ketik 0 untuk Z-math point. Nilai yang dimasukkan harus sesuai dengan gambar di bawah ini.



39



Gambar 59 Cara memberi Z Math 0



Tip. Pada bab berikutnya cara akan dipelajari menggunakan Job Setup untuk membangun stock model e) Klik OK f) Klik tombol



.



Tampilan part harus terlihat seperti gambar berikut ini



Gambar 60 Hasil Toolpath



40



g) Klik tombol



pada toolbar verify untuk megakhiri sesi verify dan



kembali ke Operations Manager h) Klik OK untuk menutup Operations Manager c. Me-Mirror Part Operations Manager 1) Me-mirror part Langkah-langkah dalam membuat mirror part a) Tekan [Page Down] beberapa waktu untuk men-zoom out part b) Klik kanan sembarang pada grafik window dan Klik Dinamic Pan dari menu c) Klik dan drag ke kiri hingga part berada pada tepi kiri layar d) Klik lagi untuk keluar dari dynamic pan e) Tekan [F9] untuk menampilkan koordinat axes



Gambar 61 Tampilan Koordinat axis



f) Klik Main Menu, Toolpaths, Next Menu, Transform g) Klik Toolpath Group 1. Ini akan memilih semua perintah h) Klik Type – Mirror i) Klik Create new operations and geometry. Pastikan pilihan yang lain harus sesuai dengan gambar berikut ini



41



Gambar 62 Pilihan toolpath geometri



j) Klik Tab Mirror k) Klik Reverse toolpath. Toolpath asli menggunakan climb-milling. Memilih



reverse



toolpath



berarti



me-mirror



part



dan



juga



menggunakan climb-milling, sehingga penyelesaian kedua part akan sesuai/cocok.



Gambar 63 Pemilihan reserve toolpath



42



l) Klik OK. Part dan tolpath harus terlihat seperti gambar berikut



Gambar 64 Gambar setelah di pilih toolpath



2) Mengulang perintah untuk me-minimize perubahan tool Dikarenakan telah memilih Create new operations and geometry ketika me-mirror part, Mastercam akan menambahkan perintah baru ke daftar operations: perintah separate roughing, finishing dan chamfering untuk me-mirror part. Cara operasi ditambahkan sekarang. Mastercam akan me-rough part pertama kemudian finish dan men-chamfernya sebelum me-roughing part kedua, menghasilkan penggantian tool yang tidak perlu. Pada langkah berikut ini,akan dilakukan cara menataulang perintah sehingga perintah roughing, finishing dan chamfer tergabung untuk meminimkan penggantian tool



Gambar 65 Penataan ulang proses pengerjaan



43



Langkah-langkah dalam mengulang perintah dan menimaliz tool a) Tekan [Alt + O] untuk membuka Operations Manager dan gulung hingga muncul daftar di bawah. Maka akan melihat munculnya perintah baru 4, 5, dan 6 b) Klik dan drag pojok window Operations Manager seperti terlihat pada gambar untuk membuatnya lebih besar, sehingga dapat melihat seluruh perintah c) Klik perintah rough kedua (perintah 4) dan drag ke atas perintah rough pertama d) Klik perintah finish kedua dan drag ke atas perintah finish pertama. Perintah harus sesuai dengan gambar berikut



Gambar 66 Setelah ditata ulang



e) Klik Select All, Backplot f) Klik Run. Kita harus dilihat pada operasi mesin dalam perintah yang sesuai g) Ketika backplot selesai, tutup operations manager dan simpan file



44



Dipelajari pada bab selanjutnya kita akan belajar tentang teknik merotate geometry dan perintah di sekitar center poit sehingga kita dapat dengan mudah dalam menggambar dan peredaran part pada mesin dengan lebih mudah.



6. Me-Rotate Geometry dan Toolpath



Gambar 67 Gambar untuk perintah geometri



a. Membuat Geometry 1) Membuat lingkaran dalam dan luar a) Membuat lingkaran dalam dan luar Langkah-langkah dalam membuat lingkaran 1. Jika perlu, buat file baru. Klik Main Menu, File, New 2. Klik Main Menu, Create, Arc, Circ pt+dia 3. Ketik 200 untuk diameter 4. Tekan huruf [O ] untuk memilih center point origin 5. Tekan [Esc] dan Klik lagi Circ pt+dia 6. Ketik 40 untuk diameter lingkaran dalam 7. Tekan huruf [O] lagi untuk memilih center point origin 8. Tekan [Esc] untuk keluar dari fungsi Create Arc 9. Klik kanan sembarang pada grafik window dan Klik Fit Screen dari menu



45



b) Membuat garis konstruksi untuk slot (celah/lubang) Untuk rough keluar slot mulai dengan menetapkan tepi vertikal, kemudian memutar ke posisi yang diinginkan, dengan langkah sebagai berikut : 1. Klik Main Menu, Create, line, vertical 2. Klik posisi 1 kemudian posisi 2 (ini hanya untuk posisi kira-kira) untuk menggambar garis bantu konstruksi



Gambar 68 Meletakkan posisi garis



3. Ketik 10 untuk garis koordinat X 4. Buat garis vertikal kedua dengan mengklik di dekat posisi 1 dan 2 lagi 5. Ketik 10 untuk garis koordinat X. Tampilan part harus seperti gambar di bawah ini.



Gambar 69 Terdapat garis paralel



6. Kemudian, putar satu garis ke bentuk lain ujung slot 7. Klik garis sebelah kiri 8. Klik Done, Origin 9. Klik Operation – copy 10. Ketik rotation angle : 120. Masukan nilai yang lain harus sesuai dengan gambar berikut



46



Gambar 70 Perintah copy garis



11. Klik OK. Garis harus di rotate seperti yang terlihat pada gambar



Gambar 71 Perintah rotate garis



c) Membuat arcs untuk slot luar Untuk membuat kurva dalam dan keluar berhubungan dengan fillet arc untuk satu slot, dilakukan dengan cara sebagai berikut : 1. Klik Main Menu, Create, arc, polar, sketch 2. Tekan [O] untuk memilih center point origin 3. Ketik radius outer arc : 80



Gambar 72 Hasil rotasi



4. Klik dekat posisi 1 dan 2 seperti dalam gambar untuk memperkirakan lokasi angle awal dan akhir dari arc luar. Catatan:



47



Ukuran dalam Mastercam menggunakan arah searah jarum jam pada semua arc 5. Untuk membuat arc dalam, tekan [O] lagi untuk meletakkan center point origin 6. Ketik radius : 40 7. Klik dekat posisi 3 dan 4 pada gambar untuk meletakkan arc endpoints. Tampilan part harus sesuai dengan gambar di bawah ini



Gambar 73 Hasil Arc endpoint



8. Buat 12 mm fillets pada keempat pojok slot. Klik Main Menu, Create, Fillet, Radius 9. Ketik 12 pada radius 10. Klik pada posisi yang tertera pada gambar.



Gambar 74 Membuat fillet



Part harus tampil seperti gambar di bawah ini



Gambar 75 Hasil fillet



48



d) Menyelesaikan slot pertama Untuk menyelesaikan slot pertama, kita perlu membuat ujung flat pada radius luar. Pertama kita buat garis horisontal. Kemudian putar ke posisi dan buat arc yang berhubungan dengan slot Langkah-langkah dalam membuat 1. Klik Main Menu, Create, line, Endpoints 2. Ketik coordinates for first endpoint: -12.5, 75 3. Ketik coordinates for second point : 12.5, 75 Garis yang muncul harus sesuai dengan gambar



Gambar 76 Membuat garis



4. Klik Main menu, Xorm, Rotate 5. Klik garis horisontal yang dibuat 6. Klik Done, Origin 7. Klik Operation-Move 8. Ketik Radius angle: -120. Masukan nilai harus seperti gambar berikut ini



Gambar 77 Perintah X form



49



9. Klik OK. Garis harus diputar hingga posisi yang terlihat pada gambar berikut



Gambar 78 Me rotate garis



10. Zoom in garis baru. Klik kanan sembarang pada grafic window dan Klik Zoom window. Klik 1 kali dekat posisi 1 dan kemudian di dekat posisi 2



Gambar 79 Windows gambar



11. Klik Main Menu, Create, Arc, Tangent, Point 12. Klik arc pada posisi 1 13. Klik endpoint garis pada posisi 2



Gambar 80 Memilih garis



14. Ketik radius of arc: 12 15. Disebabkan terdapat beberapa kemungkinan arc melewati endpoint dari garis dan tangen ke arc,



50



Gambar 81 Membuat lingkaran



Mastercam akan menanyakan untuk memilih satu yang akan digunakan. Klik arc pada posisi 1 16. Ulangi langkah 12 – 15 untuk membuat arc dengan endpoint yang lain 17. Gunakan fungsi Mastercam Trim untuk menghapus segment dariradius luar antara dua arc. Klik Main Menu, Modify, Trim, Divide 18. Klik arcs pada posisi 1, 2, dan 3 seperti pada gambar berikut



Gambar 82 Memotong garis



19. Hapus garis konstruksi yang terlihat pada gambar di atas pada posisi 4. Tekan [Page Down] untuk unzoom, jika perlu



e) Membuat slot lain dengan memutar slot pertama Setelah membuat slot ertama, copy dan rotate untuk membuat slot kedua 1. Pas-kan part pada layar 2. Klik Main Menu, Xform, Rotate, Chain 3. Klik sembarang pada slot 4. Klik Done, Done, Origin



51



5. Pada kotak dialog rotate, Klik Operation – Copy 6. Ketik 2 untuk Number of steps 7. Ketik Radius angle : 120. Nilai masukan harus sesuai dengan gambar berikut



Gambar 83 Perintah rotate



8. Klik OK. Tampilan part 9. Simpan file pada folder kerja dengan nama slotted wheel.mc9



Gambar 84 Hasil setelah di rotate



b. Memotong Slot 1) Membuat toolpath Langkah-langkah dalam membuat a) Klik Main Menu, Toolpaths, Contour b) Klik sart point dari chain pada posisi 1.



Gambar 85 Garis awal toolpath



52



Arah anak panah chain harus berada pada point searah jarum jam. Jika tidak Klik Reverse dari menu c) Klik Done d) Klik kanan pada area tool display dan Klik Get tool from library e) Klik 10 mm HSS flat endmill dari tool library f) Klik tab contour parameter Ketik Depth 15 (ketebalan part 12 mm, dan akan dipotong melewati 3 mm). Parameter yang lain harus sesuai dengan gambar di bawah ini



Gambar 86 Mengisi ukuran tool



g) Centang (√) dan Klik Lead in/out h) Ketik 0 untuk Entry Line – Length i) Ketik 12 untk Entry Arc – Radius



j) Klik tombol



untuk meng-copy dimesi arc masuk untuk bagian



exit k) Ketik overlap: 5 Sesuaikan nilai masukan yang lain dengan gambar di bawah ini



53



Gambar 87 Ketik Overlap



l) Klik OK 2 kali. Tampilan toolpath terlihat seperti gambar di bawah ini



Gambar 88 Tampilan toolpath



2) Menambah slot lain ke toolpath Langkah-langkah dalam menambah a) Klik Operations untuk membuka Operations Manager b) Klik icon geometri untuk toolpath



Gambar 89 Klik icon geometry



c) Klik kanan pada chain 1 dan Klik Add chain dari menu



54



Gambar 90 Tampilan Klik kanan



Gambar 91 Pilih contour chain



d) Klik pada lokasi 1 dan 2 pada gambar di bawah ini untuk menambah slot kedua pada toolpath. Setelah meng-Klik setiap slot, anak panah chain harus di point searah jarum jam. Jika tidak Klik reverse dari menu e) Klik Done. Chain manager menampilkan semua slot f) Klik OK g) Klik Regent path h) Klik OK setelah toolpath selesai diperbaharui. Tampilan harus sesuai gambar. Kita dapat melihat bagaimana Mastercam secara otomatis membuat tiruan pergerakan lead in/out dalam setiap slot



Gambar 92 Hasil kontour



c. Me-Rotate Toolpath Tampilan part yang ditunjukkan pada gambar mempunyai 30 slot yang serupa. Pada latihan ini, akan membuat toolpath untuk satu slot dan daripada me-rotate dan meng-copy slot, kita akan me-rotate toolpath. Dengan menggunakan pendekatan ini pada mesin slot yang lain berarti bahwa tidak perlu membuat geometri 55



1) Membuat toolpath Langkah-langkah dakam membuat a) Buka file rotation-mm.mc9 b) Klik Main Menu, toolpath, contour c) Klik start point chain pada posisi 1. Arah Chain harus searah jarum jam d) Klik Done e) Klik 6 mm HSS flat endmill dari tool library f) Klik Tab contour parameter g) Ketik Depth : 6. Parameter yang lain sesuaikan dengan gambar berikut h) centang (√) dan Klik Multi passes i) Kita akan membuat single alur roughing dan single alur finishing. Ketik 1 untuk roughing passes – number dan 1.5 untuk spacing j) Ketik 1 untuk finishing passes – number dan 1 untuk spacing k) Klik Keep tool down. Nilai masukan sesuaikan dengan gambar l) Klik OK m) centang (√) dan Klik Lead in/out n) centang (√) Enter/exit at midpoint in closed contours. Ini memastikan bahwa pergerakan masuk dan keluar akan bertempat di tengah slot, dari pada akhir yang sempit dimana tidak cukup ruang o) Ketik Entry Line – Length : 0 p) Entry Arc – Radius : 3 q) Semua yang dibutuhkan pada arc masuk adalah partial arc (arc sebagian), jadi ketik 45 untk Entry Arc – sweep r) Klik tombol untuk meng-copy dimensi arc masuk untuk bagian exit. Sesuaikan masukan nilai dengan gambar s) Klik OK 2 kali. Mastercam memperbaharui toolpath seperti gambar berikut t) Klik OK untuk menutup operation Manager



2) Me-rotate toolpath Langkah-langkah merotate a) Klik next menu, transform b) Klik Type – rotate



56



c) Klik Method – coordinate. Maksudnya setiap perputaran toolpath akan diperbaharui dengan memperhitungkan semua koordinat setiap slot dengan taraf yang sama, daripada dengan pergeseran orientasi tool dan part untuk setiap slot berturut-turut. Plihan harus sesuai dengan gambar berikut d) Klik tab rotate e) Klik origin untuk rotate point f) Ketik 29 untuk number of step g) Ketik start angle: 12 dan rotation angle : 12 (karena 3600 ÷ 30 = 12) h) Klik OK. Tampilan toolpath sesuai dengan gambar berikut. Dapat melihat pada gambar sebelumnya bahwa tidak ada geometri baru yang dibuat untuk slot-slot baru, hanya slot original yang mempunyai geometri. Semua pergerakan tool untuk 29 slot yang lain termuat dalam satu perintah transform. i) Simpan file dengan nama rotation1.mc9



3) Me-rotate part dengan daftar index Prosedur sebelumnya mengasumsikan bahwa part tinggal tak bergerak pada meja dan tool bergerak mengelilinginya. Prosedur ini menunjukkan bagaimana memotong slot yang banyak dan menggunakan rotary indexer untuk memutar part Adapun langkah-langkah nya sebagai berikut 1. Tekan [Alt + O] untuk membuka Operations Manager 2. Klik icon Parameters untuk transform operation 3. Rubah metode transfom menjadi tool plane 4. Klik pilihan subprogram. Pastikan incremental terpilih. Pastikan pilihan sesuai gambar berikut. Catatan: beberapa post (tonggak) mungkin tidak men-support subprogram. Jika post anda seperti itu, maka tidak perlu mengklik subprogram 5. Klik OK 6. Klik Regen part 7.



Klik Select all, post



8.



Jika perlu, Klik Change post dan pilih proper post untuk mesin



57



9.



Pastikan masukan nilai yang lain sesuai gambar kotak dialog dan Klik OK



10. Ketika sudah tepat, simpan NC file dengan nama indexer pada folder kerja 11. Ketika NC program sudah muncul pada window editor, scroll ke bawah sampai terlihat garis seperti terlihat pada gambar. Kita dapat melihat kode A yang digunakan tambahan daftar index 12. Tutup editor 13. Klik OK untuk menutup operations manager 14. Tekan [Alt + A] untuk menyimpan file



D. Tugas 1. Untuk membuat kotak, maka perintah yang paling cepat adalahmen ggunakan: a. Line b. Rectangle c. Line – Angle d. Line – Tangent



2. Tampilan toolbar seperti ini



digunakan untuk :



a. Menghapus b. Membuat garis c. Memberi ukuran pada benda d. membesarkan gambar pada benda. 3. Tampilan toolbar seperti ini



digunakan untuk:



a. Melihat gambar dari windows b. Memberi ukuran pada benda c. melihat gambar secara keseluruhan pada layar d. Membuat parallel pada benda dengan jarak tertentu



E. Rangkuman 1. Membuat kotak dengan perintah Rectangle 2. Membuat lingkaran dengan perintah Arc.



58



3. Cara menghapus garis dengan perintah delete atau dengan windows kemudian delete 4. Untuk memutar gambar dengan perintah rotate dan tentaukan titik pusat rotasi kemudian pilih gambar dan klik ok 5. Untuk memindah gambar mnggunakan perintah copy 6. Untuk memotong garis, maka menggunakan perintah trim 7. Dalam membuat garis parallel yang sejajar, perintah yang digunakan adalah X Form dan parallel kemudian pilih garis, tentukan jaraknya kemudian klik sebelah mana posisinya .



F. Umpan Balik dan Tindak Lanjut Guru setelah menyelesaikan latihan dalam modul ini diharapkan mempelajari kembali bagian-bagian yang belum dikuasai dari modul ini untuk dipahami secara mendalam sebagai bekal dalam melaksanakan tugas keprofesian guru dan untuk bekal dalam mencapai hasil pelaksanaan uji kompetensi guru dengan ketuntasan minimal materi 80%. Setelah mentuntaskan modul ini maka selanjutnya guru berkewajiban mengikuti uji kompetensi. Dalam hal uji kompetensi, jika hasil tidak dapat mencapai batas nilai minimal ketuntasan yang ditetapkan, maka peserta uji kompetensi wajib mengikuti diklat sesuai dengan grade perolehan nilai yang dicapai. Tuliskan dengan kode huruf (S) jika anda sudah memahami, dan dengan kode huruf (B) jika anda belum menguasi materi, kemudian ulangi atau diskusikan dengan teman untuk bagian materi yang belum anda pahami



G. Jawaban 1. a 2. a 3. c



59



60



KEGIATAN PEMBELAJARAN 2: MASTERCAM X2 A. Tujuan Setelah mengikuti menyelesaikan materi Mastercam X2 ini, peserta diharapkan dapat; 1. Menggambar dengan software Mastercam X2 sesuaid dengan prosedur yang ada. 2. Membuat program CNC dengan bantuan software Mastercam X2



B. Indikator Pencapaian Kompetensi 1. Dapat menggambar dengan software Mastercam X2 sesuaid dengan prosedur yang ada. 2. Dapat membuat program CNC dengan bantuan software Mastercam X2



C. Uraian Materi 1. Mastercam X2



Gambar 93 Tampilan menu Mastercam X2



61



Mastercam menyediakan banyak fungsi untuk membuat dan mengedit geometri bagian yang akan anda gambar, dari 2D sederhana sampai ke bagian wireframe yang komplek dari gambar 3D. Dasar gambar 2D bertujuan untuk memfokuskan anda dalam memahami mastercam dari gambar berikut ini



Gambar 94 Membuat gambar awal



Persiapan menggambar Sebelum memulai tutorial ini, pastikan sudah menyelesaikan langkah-langkah berikut: a. Memulai mastercam dengan metode: 1) Klik dua kali icon mastercam pada desktop, atau 2) Luncurkan mastercam dari start menu windows



Gambar 95 Membuka Mastercam X2



62



b. Pilih file konfigurasi metrik: 1) Pilih Setting, Configuration dari menu mastercam 2) Pilih .. \ config \ mcamxm.config 3) Ok



Gambar 96 Pemilihan jenis ukuran metric



2. Membuat Line and Arc Garis dan busur adalah beberapa standar geometri yang paling sering digunakan



dalam



gambar



2D



pada



mastercam



ini.



Pelajaran



ini



memperkenalkan sebuah garis atau line pada Mastercam dan metode penciptaan busur (arc) saat memulai menggambar bentuk geometri luar dari bagian tutorial ini. Tujuan Pelajaran 



Membuat garis dan busur (line dan arc)







Bekerja dengan entitas hidup







Trim geometri



a. Prosedur membuar garis vertikal Dalam latihan ini, memulai membuat bagian gambar dengan menggambar garis konstruksi vertikal. 1) Tekan [F9] untuk menampilkan sumbu XY di jendela grafis. Sumbu koordinat



menunjukkan



asal



dan



bagian



untuk



membantu



memvisualisasikan bagian dalam ruang 3D



63



Gambar 97 tampilan layar sebelum menggambar 2) Pilih Create, Line, Endpoint dari Menu Mastercam. Mastercam akan menampilkan pita bar untuk fungsi Line dan meminta untuk memilih endpoint pertama.



Gambar 98 Memulai menggambar



Tampilan Pita bar berdasarkan pada apa fungsi yang akan gunakan.Setiap bar pita mencakup beberapa opsi untuk tugas tertentu yang lakukan. Pita bar Line memiliki pilihan untuk menciptakan baris dengan memilih dua titik akhir.



64



TIP: Anda bisa klik dan drag jendela prompt kuning untuk posisi apapun.



3) Pilih origin sebagai titik pertama dengan memindahkan kursor ke pusat grafis jendela di mana X dan sumbu Y bertemu. Kursor akan berubah ke panah dengan ikon bintang di sampingnya. Ini adalah AutoCursor, yang memungkinkan dapat dengan cepat memilih dan memasukkan poin. Isyarat ikon yang melekat pada AutoCursor akan berubah tergantung dari jenis geometri masing-masing.



Gambar 99 Perubahan ikon



4) Klik origin dan pindahkan kursor secara vertikal sepanjang sumbu Y. Ikon pada kursor akan berubah yang menegaskan bahwa sedang menggambar garis vertikal



Gambar 100 Membuat garis vertikal



5) Klik di mana saja sepanjang sumbu Y untuk menetapkan jalur sementara sebuah panjang garis. garis akan berubah biru dianggap sebagai entitas hidup. Entitas hidup dapat dimodifikasi dengan mengubah nilai dalam bar pita sampai keluar dari fungsi, memulai fungsi baru, dan memulai menciptakan entitas lain, atau klik tombol apply. Setelah mulai entitas lain atau keluar dari fungsi, entitas menjadi tetap dan tidak lagi dapat diedit melalui batang pita



65



Gambar 101 Garis dipilih sebagai entitas



6) Pada pita bar Line, masukkan 50 untuk nilai panjang dari garis. Hal ini menciptakan garis vertikal sepanjang 50 mm



Gambar 102 Pengisian angka panjang garis



7) Klik tombol



Apply pada bar pita. Garis sekarang akan tetap menjadi



50mm, tetapi Anda akan tinggal di fungsi Line sehingga Anda dapat menggambar garis baru. 8) Klik kanan di mana saja pada grafis jendela, dan pilih Fit dari pop-up menu. Ini akan mengubah tampilan grafis sehingga semua geometri akan tampil di jendela grafis.



Gambar 103 Menu Fit



66



TIP: klik kanan memiliki banyak fungsi yang sering digunakan. Dapat menyesuaikan menu ini untuk menampilkan fungsi yang akan sering gunakan



dengan



memilih



setting,Customize



dan



mengubah



pengaturan di Drop downs/Right mouse button menu tab. Untuk informasi lebih lanjut tentang cara melakukannya, klik tombol Help pada kotak dialog Customize.



b. Prosedur membuat garis horizontal Dalam latihan ini, Anda menarik garis konstruksi horisontal tambahan. 1) Klik tombol Panjang pada pita Line bar ini akan mengunci nilai, yang berguna bila ingin membuat beberapa baris yang sama dengan panjang yang sudah tersedia. Bidang ini juga berubah merah untuk menandakan bahwa nilai ini sudah terkunci.



Gambar 104 Mengisi panjang garis



2) Klik tombol Horizontal. Tombol akan tetap menekan masuk Ini berarti bahwa baris berikutnya yang akan gambar berupa garis horizontal



Gambar 105 Mengisi Garis horisontal



3) Pindahkan kursor ke titik atas baris pertama. AutoCursor akan berubah untuk menunjukkan titik akhir. 4) Klik titik akhir. Karena arah dan panjang garis anda adalah tetap, Anda hanya memiliki dua pilihan - kekiri atau kanan dari endpoint. Pindahkan kursor ke kiri dan kanan Anda untuk melihat dua garis yang memungkinkan



Gambar 106 Membuat garis



67



5) Klik di sebelah kanan baris pertama untuk mengatur posisi baru dari garis. Perhatikan bahwa baris baru adalah entitas hidup. 6) Tekan [Enter] dua kali untuk menyelesaikan baris. 7) Klik Length pada bar pita lagi untuk membuka kunci. Baris berikutnya akan menggambar garis yang berbeda panjangnya 8) pilih origin sebagai titik akhir pertama dan tarik kursor ke kanan sepanjang sumbu x. akan menciptakan garis horisontal lain karena tombol Horizontal masih dipilih.



Gambar 107 Memilih origin untuk membuat garis



Catatan: Pastikan bahwa Cue Visual menunjukkan origin



, bukan



titik akhir garis. 9) Klik di manapun untuk menetapkan panjang sementara, ketik 95 untuk panjang dalam pita bar. 10) Tekan [Enter] dua kali untuk menyelesaikan baris. 11) Klik kanan lagi di jendela grafis dan pilih Fit untuk melihat semua baris



Gambar 108 Setelah di klik fit



68



c. Prosedur membuat fillet dan circle Dalam latihan ini, menarik garis miring, dan menggunakan fungsi paralel untuk



menggambar



suatu



garis



paralel



dari



garis



miring.



Juga



menggunakan fungsi Create Circle Edge Point untuk menggambar lingkaran menggunakan dua poin. 1) Klik tombol Horizontal yang sebelumnya terkunci untuk membuat garis lain. Baris berikutnya adalah menggambar garis sudut. 2) Tekan [PageDown] beberapa kali untuk zoom out dari bagian tersebut. Hal ini memberi Anda ruang untuk menggambar garis miring. 3) Klik kanan pada endpoint garis 95 mm, dan tarik kursor sampai ke kanan pada sudut. 4) Klik di manapun untuk menciptakan entitas hidup



Gambar 109 Membuat garis baru



5) Masukkan 50 untuk panjang baris dan 30 untuk sudut.



Gambar 110 Masukan angka panjang garis



6) Klik Apply untuk menyelesaikan baris. 7) Klik OK untuk menutup pita bar Line. 8) Untuk menarik garis yang sejajar dengan miring garis, pilih Create, Line, Paralel dari menu bar. Ini membuka pita bar Garis Paralel.



69



Gambar 111 Membuat garis paralel



TIP: Juga dapat mengakses menu bar dengan menggunakan keyboard. Tekan [Alt] untuk menampilkan shortcut keys untuk setiap pilihan menu. Sebagai contoh, Anda bisa tekan Alt, C, L, A untuk mengakses CreateLine-Parallel 9) Pilih garis miring, dan kemudian klik mana saja di atas garis. Mastercam menciptakan garis entitas paralel hidup. 10) Masukkan 50 untuk jarak dan klik OK. 11) Untuk menambahkan busur ke akhir bagian, pilih Create , Arc , Circle Edge Point .



Gambar 112 Hasil pembuatan garis paralel



12) pilih tombol Two Point pada bar pita. 13) Pilih endpoint atas dua garis miring.



70



Gambar 113 Memotong garis busur



14) Klik OK untuk menyelesaikan busur



Gambar 114 Membuat busur



4) Prosedur membuat trim contour luar Dalam



latihan



ini,



berlatih



menggunakan



trim



geometri



untuk



menyelesaikan kontur bagian luar. 1) pilih Edit , Trim/Break , Trim/Break/Extend



2) pilih Trim 2 Entity pada pita bar. Fungsi ini akan memotong dua entitas pada persimpangan terdekat 3) Pilih garis miring atas dan bagian atas garis horizontal. Harus memilih bagian dari entitas mana yang ingin disimpan. Dalam contoh ini, ingin menyimpan sisi kiri garis horizontal dan bagian atas garis miring. Garis putus-putus abu-abu menunjukkan bagian yang akan di trim



Gambar 115 Bagian garis yang akan di Trim



71



TIP:Jika hasilnya tidak terlihat benar, pilih Edit, Undo untuk menghapus trim, dan coba untuk bisa memilih geometri lagi. 4) Untuk trim lingkaran dengan dua garis miring, klik tombol Divide/Delete di pita bar.



Fungsi ini membagi entitas didasarkan pada titik persimpangan terdekat. 5) Pilih sisi kiri lingkaran



Gambar 116 Lingkaran yang di Trim



6) Klik OK untuk menyelesaikan trim. bagian harus terlihat seperti gambar di sebelah bawah



Gambar 117 Setelah selesai di Trim



7) Pilih File, Save untuk menyimpan geometri telah buat. Dialog Save As menampilkan kotak karena menyimpan file untuk pertama kalinya



72



Gambar 118 Menyimpan file



8) Pilih



jenis



OUTER_CONTOUR.MCX



OUTER_CONTOUR.MCX



di



bidang Nama File. 9) Klik OK untuk menyimpan file Catatan: Untuk informasi lebih lanjut tentang menyimpan file, lihat Bantuan Mastercam.



3. Membuat lubang bor Mastercam memudahkan anda untuk menambahkan suatu busur lingkaran pada gambar. Pelajaran ini berfokus pada metode tambahan untuk menggambar lingkaran yang nantinya dapat digunakan sebagai lubang bor. a. Prosedur cara menggambar lubang bor pertama Langkah-langkah dalam menggambar lingkaran menggunakan mode FastPoint pada tingkat yang berbeda. 1) Buka



OUTER_CONTOUR.MCX



OUTER_CONTOUR.MCX,



yang



dilengkapi dengan tutorial ini, atau melanjutkan menggunakan file MCX Anda buat dalam Pelajaran 1.



Gambar 119 Pembuatan gambar lengkap



73



2) Klik di bidang Level pada bar status di bagian bawah layar, dan ketik 2 untuk mulai tingkat yang baru. Semua entitas baru akan ditempatkan pada Level 2.



Gambar 120 penempatan level



Level adalah alat organisasi di Mastercam yang membantu dalam mengontrol area gambar 3) Untuk menggambar set pertama lubang, pilih Create, Arc, Circle Center Point dari menu Mastercam 4) Tekan [Spasi] untuk masuk ke modus FastPoint, yang dapat diakses setiap kali nilai koordinat diperlukan. Bidang FastPoint memungkinkan mengetik di titik koordinat dengan atau tanpa yang sesuai huruf koordinat (X, Y, Z).



Gambar 121 Pengisian set koordinat



TIP: Anda juga dapat memasukkan pecahan dan rumus di bidang FastPoint. 5) Ketik 10, 10 untuk titik pusat lingkaran pertama dan tekan [Enter].



Gambar 122 Pengisian angka koordinat pusat lingkaran



6) Pindahkan kursor ke jendela grafis. Sebuah lingkaran sementara akan tampil berpusat pada titik yang dimasukkan. 7) Klik untuk menetapkan diameter sementara dan menciptakan entitas hidup.



74



Gambar 123 Penetapan diameter sementara



8) Masukkan 10 dalam bidang Diameter di Pusat pita bar Point, dan kemudian klik tombol Diameter untuk mengunci nilai. Mengunci lapangan



memungkinkan



menggambar



lingkaran



kedua



dengan



diameter yang sama.



Gambar 124 Mengisi diameter



9) Klik Apply untuk menyelesaikan lingkaran



Gambar 125 Setelah klik apply



b. Membuat lubang tambahan Langkah-langkah dalam menarik tiga lubang bor tambahan menggunakan posisi relatif dan AutoCursor. 1) Tahan tombol [Shift], dan klik titik pusat lingkaran pertama. Sekarang dapat membuat titik pusat kedua relatif terhadap titik yang ada. Tip: Dapat posisi poin baru relatif untuk setiap geometri yang ada dengan menekan [Shift] dan mengklik titik yang ada



75



2) Ketik X50 di bidang Delta dan tekan [Enter].



Gambar 126 Jarak garis X



Entitas hidup dibuat, dan kembali ke Lingkaran Center Point bar pita. 3) Klik Apply untuk membuat lubang kedua. 4) Klik tombol Diameter untuk membuka nilai.



Gambar 127 Membuat lingkaran paralel



5) Masukkan 7.5 untuk Radius, dan kembali mengunci bidang. Kedua lingkaran berikutnya akan sama ukuranya.



Gambar 128 Mengisi ukuran lingkaran



6) Untuk menarik lubang ketiga, pilih pusat lubang pertama. Ketika mendekatkan



kursor,



AutoCursor



terkunci



ke



titik



pusat



dan



menampilkan Cue Visual. Klik pusat dan klik Apply untuk membuat ketiga lingkaran



Gambar 129 Klik pusat lingkaran



76



7) Klik titik pusat lingkaran untuk membuat lingkaran terakhir. 8) Klik OK untuk keluar fungsi. 9) Pilih File, Save As. 10) Simpan file sebagai OUTER_CONTOUR_WITH_HOLES.MCX Dua dari lingkaran selesai akan digunakan sebagai lubang bor dan dua lainnya akan digunakan dalam pelajaran berikutnya untuk menciptakan bentuk bagian dalam bagian.



4. Memodifikasi geometri Setelah memiliki geometri konstruksi, Mastercam menyediakan banyak alat bantu untuk mengedit dan memotong potongan-potongan individu menjadi bentuk bagian akhir. Dalam modul ini, akan digunakan beberapa alat, bersama dengan beberapa geometri metode seleksi Mastercam. Tujuan Pelajaran : a. Offset dan mirror geometry b. Gunakan Pemilihan Umum. c. Menggunakan data entry calculator and the MRU toolbar d. Hapus duplikat geometri. e. Buat fillet a. Diperhitungkan di luar counter Dalam latihan ini, menggunakan fungsi Contour Offset Xform untuk mulai membuat kontur dalam 1) Buka bagian tutorial: OUTER_CONTOUR_WITH_HOLES.MCX atau terus menggunakan file MCX Anda buat dalam Pelajaran 2.



Gambar 130 Pembuatan lingkaran paralel



77



2) Pilih Xform, Offset Contour dari menu. Mastercam kotak dialog menampilkan. fungsi chaining , yang memungkinkan memilih satu atau lebih entitas dihubungkan oleh sebelah titik akhir. Chaining berbeda dari metode seleksi yang lain karena asosiasi ketertiban dan arah dengan entitas yang dipilih. 3) Klik di mana saja sepanjang kontur luar. Mastercam memilih dan menyoroti semua geometri. 4) Klik OK pada kotak dialog Chaining



Gambar 131 Setelah di klik garis



5) Pada kotak dialog Contour Offset, pastikan bahwa opsi Copy dipilih, masukkan 2.0 untuk jarak, dan tekan [Tab] untuk mengecek posisi kontur offset.



Gambar 132 Menu copy dan jumlah pengulangan



Catatan: Jika offset kontur (ungu) adalah menampilkan di luar rantai yang dipilih, klik Arah tombol untuk flip ke dalam.



78



6) Klik OK. Kontur asli merah dan kontur baru ungu. Mastercam membuat grup sementara dari geometri asli (merah) dan sementara kelompok lain dari hasil (ungu). Groupsmengumpulkan entitas menjadi satu unit untuk seleksi



Gambar 133 Pemilihan group entity



b. Menambahkan tangent lines Dalam latihan ini, Anda menarik garis tegak lurus yang bersinggungan dengan lubang bor. 1) Pilih Create, Line, Perpendicular dari menu Mastercam. 2) Tangent pada garis Tegak lurus bar pita.



Pengaturan ini memastikan bahwa baris baru akan bersinggungan dengan busur yang pilih. 3) Klik lingkaran luar kiri dan sebelah kiri dalam garis. Mastercam menampilkan dua baris mungkin solusi



Gambar 134 Pemilihan gambar untuk dikerjakan



4) Klik pada atas lingkaran supaya membentuk sebuah garis singgung terhadap lingkaran



79



Gambar 135 Penempatan lubang ke tepi garis



5) Klik sebelah kiri dari sisi luar lingkaran dan bagian garis dalam



Gambar 136 klik sisi luar untuk membuat garis paralel



6) Klik pada garis kanan



Gambar 137 Menyambung garis antara lingkaran dan garis



7) Klik sebelah kanan luar lingkaran dan garis dalam bawah.



Gambar 138 Klik lingkaran



80



8) Klik garis kanan



Gambar 139 Hasil setelah dipilih lingkaran dengan garis



9) Klik kanan luar lingkaran sekali lagi 10) Klik garis sebelah kiri untuk menyimpan garis tersebut TIP: Bila anda tidak melihat semua empat garis, klik kanan pada sembarang tempat pada layar dan pilih Repaint untuk me-refresh layar grafis



Gambar 140 Pengulangan garis



11) Klik OK untuk menyelesaikan garis c. Memotong kontur bagian dalam Langkah-langkah dalam memotong (trim) bagian dalam kontur yang telah buat terutama diantara lubang untuk bor. 1) Pilih Edit, Trim/Break, Trim/Break/Extend. 2) Pilih tombol Trim 1 entity pada pita bar



Fungsi ini membolehkan untuk memilih entitas yang akan potong, dan memilih lokasi mana yang akan anda potong 3) klik bagian kiri lingkaran luar seperti yang tertera pada gambar



81



Gambar 141 Pemilihan garis hubung



Catatan: adalah penting untuk memilih geometri pada bagian yang tepat, atau kalau tidak proses pemotongan akan tidak tepat atau berbeda. Bila hasilnya tidak tepat seperti gambar, pilih Edit, Undo dan coba pilih kembali proses trim sebelumnya 4) Klik sebelah kanan bagian luar lingkaran sesuai gambar



Gambar 142 Klik lingkaran



5) Klik garis singgung sebelah kiri 6) Klik tombol Divide/Delete pada pita bar Catatan: anda dapat juga melakukan hal itu dengan menekan Alt + D 7) Klik 3 point penting seperti gambar  Garis kontur dalam ke kiri dari lubang bor sebelah kiri  Garis kontur dalam bagian bawah dari sebelah kiri lubang bor  Garis kontur dalam bagian bawah terhadap sebelah kanan lubang bor



Gambar 143 Pemilihan garis



82



8) klik OK untuk menyelasaikan proses pemotongan



Gambar 144 Proses pemotongan



d. Mencerminkan lubang bor (mirror) Langkah-langkah dalam berlatih menggunakan fungsi Mirror yang berguna untuk mencerminkan geometri-geometri telah buat di mastercam 1) Pilih Xform, Mirror dari menu mastercam Pada pita bar pilihan, pastikan pilihan entitas diset ke In.



Gambar 145 Cara mengeset ln



2) Tekan [Page Down] beberapa kali untuk menyediakan tempat untuk memilih. 3) Untuk memilih area pada bagian gambar yang telah buat, klik dan tahan tombol mouse dari sebelah kiri lubang bor 4) Geser kursor menyamping ke bawah dan ke kanan untuk membuat sebuah persegi panjang untuk memilih.



Gambar 146 Windows pada persegi



83



5) Klik sekali lagi untuk menyelesaikan pilihan



Gambar 147 Setelah selesai di klik



6) Klik tombol End Selection pada pita bar umum untuk menyelesaikan pemilihan geometri dan membuka menu dialog Mirror



Pada menu dialog mirror, pilih opsi Axis pertama, yang akan mencerminkan terhadap sumbu X. Pastikan anda memilih opsi Copy pada bagian atas menu pencerminan



Gambar 148 Gambar copy dan jaraknya



7) Masukkan nilai 50/2 untuk nilai Y dan tekan [Tab]. Tampilan sementara Mastercam



akan



menunjukkan



garis



tengah



pada



diperlihatkan sebagai cermin untuk proses pencerminan 8) Klik OK untuk menyelesaikan proses pencerminan



84



Y25



untuk



Gambar 149 Hasil proses pencerminan



e. Memotong hasil pencerminan Langkah-langkah dalam memotong kontur disekitar hasil pencerminan lubang bor yang baru saja dibuat dan menghapus duplikat dari geometri 1) Klik tombol Trim/Break/Extend yang ada pada toolbar



Gambar 150 Proses Trim



Pastikan tombol Divide masih dipilih pada pita bar. Mastercam akan menyimpan fungsi yang sebelumnya anda pakai 2) Klik pada tiga titik berikut:  Garis kontur dalam ke kiri dari ujung kiri atas lubang bor  Garis kontur dalam atas dari ujung kiri atas lubang bor  Garis kontur dalam atas terhadap sebelah kanan atas lubang bor



85



Gambar 151 Garis Kontur



3) Klik OK untuk menyelesaikan proses pemotongan



Gambar 152 Proses pemotongan



Untuk menghapus duplikat dari geometri yang dibuat, pilih Edit, Delete Duplicates dari menu mastercam. Entitas hasil duplikat menyebabkan kerancuan pada proses Chaining nanti, dan membuat ukuran file jadi lebih besar



Gambar 153 Menu menghapus



86



TIP: Juga dapat klik tombol toolbar untuk menggunakan fungsi ini. Klik panah bawah sebelah tombol, dan pilih Delete Duplicates.



Gambar 154 Duplikat penghapusan



4) Klik OK untuk menyimpan perubahan



f. Menambah busur lingkaran (fillet) Langkah-langkah dalam membuat busur sehinggan bagian gambar yang runcing akan di buat radius 1) Pilih Create, Fillet, Chain dari menu mastercam 2) Klik dimanapun sepanjang kontur bagian dalam, maka mastercam akan menyoroti semua kontur



Gambar 155 Pilih garis untuk dikerjakan



3) Klik OK pada kotak dialog Chaining. Sejak akan membuat semua bagian menjadi radius, mastercam akan menanyakan apakah akan mengubah bagian tersebut 4) Klik No untuk hanya menambah radius baru



87



Gambar 156 Revisi radius



5) Klik OK pada pita bar fillet untuk menyelesaikan pembuatan radius 6) Klik kanan pada sembarang tempat untuk memunculkan menu, dan pilih Clear Colour untuk menjadikan seluruh geometri ke warna asal



Gambar 157 Hasil setelah direvisi



Catatan: anda juga dapat memilih Screen, Clear Colour dari menu bar 7) Pilih File, Save As 8) Simpan File sebagai OUTER_INNER_CONTOURS.MCX. Kontur luar, kontur dalam, dan lubang bor akhirnya selesai.



5. Menambah sebuah slot pada gambar Latihan terakhir ini menuntun untuk membuat sebuah slot pada geometri yang telah buat dan merubah warna serta level dari slot tersebut. a. Membuat slot 1) Buka



file



OUTER_INNER_CONTOURS.MCXatau



menggunakan gambar yang telah dibuat 2) Dari menu mastercam, pilih Xform, Offset.



88



meneruskan



Gambar 158 Pilih garis



3) Pada kotak dialog offset, masukkan 8 sebagai jaraknya dan pastikan memilih opsi Copy pada kotak dialog sebelah atas



Gambar 159 Ketik ofset garis



4) Pilih busur lingkaran sebelah dalam kontur 5) Klik di dalam area dalam busur lingkaran untuk menyatakan arah offset yang diinginkan



Gambar 160 Klik dalam lingkaran atau garis



89



6) Klik OK untuk membentuk busur lingkaran baru



Gambar 161 Membuat busur baru



b. Membuat garis untuk slot Langkah-langkah dalam membuat garis 1. Pilih Create, Line, Endpoint. 2. Masukkan nilai 25 untuk panjang garis dan 210 untuk sudut garis pada pita bar yang tersedia. Kunci kedua bagian ini karena anda akan membuat dua buah garis dengan atribut yang sama



Gambar 162 Membuat isian jarak



Catatan: Pastikan tombol Tangent tidak dipilih



3. Klik dua endpoint dari busur lingkaran hasil offset



Gambar 163 Posisi klik garis dan lingkaran



4. Klik OK pada pita bar untuk menyelesaikan membuat garis



90



Gambar 164 Garis Paralel c. Geometri slot Langkah-langkah membuat geometri slot 1) Pilih Create, Arc, Arc Endpoints. 2) Pada pita bar, masukkan 15 untuk radius 3) Klik Endpoint garis pada bagian yang terbuka. Mastercam akan memberikan dua kemungkinan busur yang digunakan untuk memilih 4) Klik busur sebelah kiri



Gambar 165 Membuat busur lingkaran



5) Klik OK untuk menyelesaikan proses ini 6) Pilih Screen, Clear Colour dari menu bar



Gambar 166 Hasil jadi



d. Mengubah warna dan level dari slot yang telah di buat



91



Di pelajaran 2 dan 3, anda telah meletakkan semua bagian geometri di level 2. pada latihan kali ini, akan menjadikan slot yang buat ke level yang baru sekaligus mengubah warnanya 1) Pada pita bar umum, pilih Chain



Gambar 167 Pilih Chain



2) Pilih dimanapun pada sepanjang slot, maka mastercam akan menyoroti semua bagian slot



Gambar 168 Hasil gambar



3) Klik kanan tombol Attribute pada status bar



Gambar 169 Pembuatan dengan atribut



Kotak dialog atribut menunjukkan bahwa dapat mengubah satu atau lebih entitas atribut pada saat yang sama 4) Pilih Check Box pada opsi Color, dan masukkan nilai 138 untuk merubah warna menjadi oranye



92



Gambar 170 Select Level



5) Pilih Check Box pada opsi level, dan masukkan nilai 3 untuk memindahkan geometri slot ke level 3 6) Klik OK untuk menyelesaikan perubahan



Gambar 171 Setelah dirubah



7) Pilih File, Save As 8) Simpan File sebagai PART_COMPLETE.MCX.



D. Tugas 1.



Untuk pilihan Mirror ada pada meu utama apa: a. Create b. X Form c. Modified d. Solids



93



2. Apabila ada garis yang berhubungan, tetapi kurang panjang bila akan disambung, maka perintah yang digunakan adalah: a. Trim b. Split c. Extend d. Break



3. Pada pengerjaan dengan Mesin CNC,maka program harus dibuat dulu dengan Mastercam, kemudian ditranferke mesin CNC itu. Pada Mastercam perintah apa yang digunakan untuk mengeluarkan program itu: a. Mill Rough b. Regenerate c. Tool Path d. Post Processor



E. Rangkuman 1. Langkah-langkah dalam membuat garis a. Pilih Create, Line, Endpoint. b. Masukkan nilai angka untuk panjang garis dan nilai untuk sudut garis pada pita bar yang tersedia. c. Klik dua endpoint dari busur lingkaran hasil offset. d. Klik OK pada pita bar untuk menyelesaikan membuat garis 2. Menceriminkan lubang bor (mirror) a. Pilih Xform, Mirror dari menu mastercam Pada pita bar pilihan, pastikan pilihan entitas diset ke In. a. Tekan [Page Down] beberapa kali untuk menyediakan tempat untuk memilih. b. Untuk memilih area pada bagian gambar yang telah buat, klik dan tahan tombol mouse dari sebelah kiri lubang bor c. Geser kursor menyamping ke bawah dan ke kanan untuk membuat sebuah persegi panjang untuk memilih. d. klik sekali lagi untuk menyelesaikan pilihan e. klik tombol End Selection pada pita bar umum untuk menyelesaikan pemilihan geometri dan membuka menu dialog Mirror. Pada menu dialog



94



mirror, pilih opsi Axis pertama, yang akan mencerminkan terhadap sumbu X. Pastikan anda memilih opsi Copy pada bagian atas menu pencerminan f. Masukkan nilai 50/2 untuk nilai Y dan tekan [Tab]. Tampilan sementara Mastercam akan menunjukkan garis tengah pada Y25 untuk diperlihatkan sebagai cermin untuk proses pencerminan g. Klik OK untuk menyelesaikan proses pencerminan



F. Jawaban 1. b 2. c 3. d



G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut Guru setelah menyelesaikan latihan dalam modul ini diharapkan mempelajari kembali bagian-bagian yang belum dikuasai dari modul ini untuk dipahami secara mendalam sebagai bekal dalam melaksanakan tugas keprofesian guru dan untuk bekal dalam mencapai hasil pelaksanaan uji kompetensi guru dengan ketuntasan minimal materi 80%.



Setelah mentuntaskan modul ini maka selanjutnya guru berkewajiban mengikuti uji kompetensi. Dalam hal uji kompetensi, jika hasil tidak dapat mencapai batas nilai minimal ketuntasan yang ditetapkan, maka peserta uji kompetensi wajib mengikuti diklat sesuai dengan grade perolehan nilai yang dicapai.



Tuliskan dengan kode huruf (S) jika anda sudah memahami, dan dengan kode huruf (B) jika anda belum menguasi materi, kemudian ulangi atau diskusikan dengan teman untuk bagian materi yang belum anda pahami.



95



96



KEGIATAN PEMBELAJARAN 3: PEMROGRAMAN CNC



A. Tujuan Setelah mengikuti menyelesaikan materi pemrograman CNC, peserta diharapkan dapat; a. Membuat program menggunakan Software CAE untuk ditranfer ke mesin CNC b. Menganalisis kesalahan pemrograman pada mesin CNC c. Mengoperasikan mesin CNC sesuai dengan prosedur yang benar d. Mengerjakan benda kerja menggunakan bantuan mesin CNC



B. Indikator Pencapaian Kompetensi a. Dapat melakukan pemrograma menggunakan Software CAE untuk ditranfer ke mesin CNC sesuai dengan prosedur yang gbenar. b. Menemukan beberapa kesalahan pemrograman pada mesin CNC c. Dapat menjalankan mesin CNC sesuai dengan prosedur yang gbenar d. Dapat membuat benda kerja pada mesin CNC



C. Uraian Materi 1. CNC programming



Gambar 172 Alur Operasional Mesin CNC



Pengoperasian mesin dengan menggunakan pemroses data dapat dilakukan oleh suatu program pada mesin CNC (Computer Numerically Controlled). 97



Untuk menjalankan blok-blok program pada pemrograman mesin CNC, sudah termasuk didalamnya yaitu: arah tujuan dari koordinat yang akan



dilalui,



kecepatan spindle, kecepatan penyayatan dan kondisi lainnya yang tercakup dalam struktur pemrograman. Program atau input data berupa address / word berisi G code, M code, parameter huruf dan angka yang diolah oleh piranti komputer sebagai alat pemroses data yang sekaligus akan memberikan informasi dan perintah untuk menjalankan mesin secara automatik. Hal ini disebut dengan pemrograman (programming).



Gambar 173 Peripheral Connection



98



Gerak tool sepanjang contour benda kerja disebut dengan interpolation. Ada 2 Interpolation, yaitu : interpolation linier dan interpolation an arc



1. Interpolation Linier ( Gerakan lurus ) Gerak kerja tool sepanjang contour benda kerja pada garis lurus



Gambar 174 Gerakan pisau mengikuti garisnya



2. Interpolation An Arc ( Gerakan melingkar / radius ) Gerak kerja tool pada contour benda kerja pada garis melingkar / radius



Gambar 175 Gerakan Tool jenis endmill



99



2. CNC programmer Indikator yang harus dimiliki oleh seorang CNC programmer , diantaranya: a. Mampu membaca gambar kerja b. Mampu mengoperasikan mesin konvensional c. Mampu membaca alat ukur presisi d. Mampu menentukan jenis mesin, alat dan dimensi raw material yang akan digunakan e. Dapat membuat rencana kerja / operation plane f. Dapat menentukan waktu pengerjaan g. Teliti dan tidak gegabah.



3. Format program CNC a. Main program dan sub program Struktur pemrograman pada mesin CNC terbagi dalam 2 jenis program: 1) Main Program, yaitu program utama yang memiliki nomer main program sebagai nama file dan berisi struktur program 2) Sub program, yaitu program- program yang memiliki nomor sub program berisi struktur program dan merupakan bagian dari program utama



Gambar 176 Alur Main Program



100



b. Struktur program Struktur program CNC terdiri dari susunan sebagai berikut : 1) Nomor program utama sebagai nama file, dimulai huruf O . . . . 2) Block program, termasuk didalamnya nomor block program, word dan address 3) Program sub routin (bila diperlukan) 4) Penutup program Contoh struktur program cnc : O 2009



► nomor program



N00 G92 X0.000 Y0.000 Z0.000 ; N01 G90G17G00G41D7X- 250.000;



► address ► word



word `



N02 G 01 X 752.45 Y 950.75 F150 ;



► EOB (end of block) ► blok program



N . . G65 P 9802 L5; N . . ……………………………… ; N28 M30 ;



►program sub rutin ► penutup program



Gambar 177 Tampilan program dari komputer



Gambar 178 Pengertian pada fungsi – fungsi di Mastercam



101



Contoh Struktur Pemrograman



Gambar 179 Contoh struktur pemrograman



102



Tabel 1 Fungsi Address



Tabel 2 Arti kode pada CNC



103



Tabel 3 Nilai Masukan untuk beberapa kode



4. Sistem persumbuan a. Sumbu milling CNC Ada 3 sumbu dasar (axis) pada mesin milling CNC, yaitu sb X, sb Y dan sb Z, akan tetapi persumbuan tersebut dapat ditambah lagi menjadi mesin 4 axis, 5 axis atau lebih dengan initial sb A, sb B dan seterusnya.



104



MAIN SPINDLE



MAIN



Z +



Y



A X -



Zero



X +



YZGambar 180 Persumbuan CNC milling



Z/W



X/U



Y/V



G92 X30.000 Y- 40.000 Z50.000 atau G92 U30.000 V- 40.000 W50.000



Gambar 181 Koordinat cutting tool dari titik nol sumbu



b. Sumbu turning CNC Refference point machine merupakan koordinat titik referensi mesin sebagai batas langkah operasi yang bisa dilalui oleh sb X,Y dan sb Z.



105



Gambar 182 Koordinat referensi mesin



Posisi reference point mesin dilakukan pada awal pengoperasian mesin (diaktifkan), yang berfungsi untuk menentukan koordinat posisi titik awal spindle dari sumbu nol mesin (home position) sebelum proses perintah fungsi pergerakan berikutnya. Nilai reference point setiap mesin berbeda, tergantung dari jenis, type dan setting mesin dari pabrikan.



contoh : main spindle 325,730



Position 252,340



159,650



X 252,340 Y



M Gambar 183 Contoh posisi titik referensi mesin



106



5. Koordinat sistem pemrograman ( G90 , G91 ) Pemrograman



dapat



dilakukan



dengan



menggunakan



koordinat



sistem



pemrograman absolute dan koordinat sistem pemrograman incremental atau gabungan keduanya. a. Koordinat sistem pemrograman absolute ( G90 ) Sistem pemrograman dimana semua dimensi koordinat yang dituju pada arah sumbu X, sumbu Y ataupun sumbu Z selalu dimulai dari zero point work piece (titik nol benda kerja).



10



10 9 2 8



1



7



10



0 Zp 3



Y



6



5



4 X Gambar 184 Dimensi koordinat absolute



107



contoh sistem pemrograman absolute : N00



G90



X0.000 Y0.000



N01



X20.000



Y30.000



N03



X60.000



Y60.000



N05



X….



Y….



N06



X….



Y….



N07



X….



Y….



N08



X….



Y….



N09



X….



Y….



b. Koordinat sistem pemrograman incremental ( G91 ) Sistem pemrograman dimana dimensi koordinat yang dituju pada arah sumbu X, sumbu Y ataupun sumbu Z dilakukan dari titik ke titik (point to point) 9 2 8



1



7



0



0 Zp 3



6



5



V 4



U Gambar 185 Dimensi koordinat incremental



108



contoh sistem pemrograman incremental : N00



G91



X0.000 Y0.000



N01



X20.000



Y30.000



N03



X40.000



Y30.000



N05



X….



Y….



N06



X….



Y….



N07



X….



Y….



N08



X….



Y….



N09



X….



Y….



6. Koordinat position shift offset / pso a. Fungsi : G54, G55, G56, G57, G58, G59 Yang dimaksud dengan Position Shift Offset (PSO) adalah menentukan posisi titik nol benda kerja (Zp) dengan melakukan penggeseran ke posisiposisi yang diinginkan pada permukaan benda kerja.menggunakan fungsi program G54, G55, G56, G57, G58, dan G59. Dimana penggeseran nilai harga koordinat sumbu X, Y dan Z dari PSO harus tersimpan didalam data offset. Position Shift Offset digunakan untuk menentukan posisi titik nol benda kerja (Zp) sehingga akan memudahkan melakukan penetapan dimensi pada pemrograman



G5



G5 G54



G5



WORKPIEC



G5



Gambar 186 Position Shift Offset



b. Fungsi : G92 Fungsi G92 digunakan untuk menentukan reference point posisi awal alat potong (cutting tool) sebelum melakukan perintah gerak berikutnya, disetting dari titik nol benda kerja (Zp)



109



Contoh penulisan program fungsi G92 : G92



N00 G92 X0.00 Y0.00 Z0.00 120 Zp



100 75



Benda kerja Gambar 187 Contoh penempatan fungsi G92



7. Tool compentation / program alat potong ( T . . . . ) Penggunaan cutting tool lebih dari satu macam dengan dimensi yang berbeda sangat dimungkinkan dalam satu operasional program. Pada umumnya beberapa alat potong digunakan dalam satu operasi proses pengerjaan benda kerja dan apabila diperintahkan bergerak dengan fungsi G00 atau G01 menuju satu koordinat yang sama, maka harus dipastikan tools tersebut akan menuju koordinat yang di harapkan.



Kenyataanya tools yang akan digunakan dan terpasang pada pencekam tool (tool post) memiliki panjang yang berbeda, dan oleh karena itu maka perbedaan nilai panjang pendeknya tools yang akan digunakan harus disetting, didata dan tersimpan di dalam tools offset (data tool).



Gambar 188 Kompensasi cutting tools



110



Struktur program penggunaan tool ditulis dengan .



T . . . .



► Cutting tool (alat potong)



T .



► 2 digit pertama : tool turret number, nomor urut tool pada program



atau pada pencekam tool .



.



► 2 digit kedua : tool offset number, nomor kode



kompensasi tool yang tersimpan pada tool offset



Contoh : T 0314



► 2 digit pertama 03, nomer kode tool pada program



atau tool terpasang pada turret no 3 ► 2 digit kedua 14 : data kompensasi tool tersimpan pada tool offset no.14



8. Speed (S) dan Feed (F) a. Speed function ( fungsi G96 S…. / G97 S…. ) Fungsi G96, Putaran spindle dengan satuan meter / menit Fungsi G97, Putaran spindle dengan satuan putaran / menit Contoh : N…



T0101 M03 G96S 200 , kecepatan spindle 200 M/mnt



N….



T0101 M03 G97 S 2300, kecepatan spindle 2300 Rpm



atau



Kecepatan spindle / speed ditentukan berdasarkan :  jenis raw materials,  cutting tool materials  dimensi diameter tool Formula yang digunakan untuk menentukan putaran spindle : Vc . 1000rpm n =



π .d



Selain menggunakan formula perhitungan diatas, dapat juga menggunakan table diagram putaran spindle mesin.



111



b. Feed function ( fungsi G94 F…/ G95 F…) Fungsi G94, feeding / kecepatan sayat dengan satuan mm / menit Fungsi G95, feeding / kecepatan sayat dengan satuan mm/putaran Contoh : N… G01 X50. G94 F 50 , kecepatan sayat 50 mm/mnt atau dapat menggunakan N….



G01 X50. G95 F50 , kecepatan sayat 0,05 mm/put



1. M FUNCTION (MISCELLANEOUS) M00







program pause



M03







spindle ON CW



M04







spindle ON CCW



M05







spindle OFF



M08







coolant ON



M09







coolant OFF



M98 P….L..







call sub program



M99







sub program ends



M30







program closed



Tabel 4 Fungsi M code



112



9. Aplikasi Fungsi G Code a. Macam dan fungsi g code pada GSK983M : G00



Positioning (rapid traverse), gerak cepat



G01



Linear interpolation (feed), gerak pemotongan lurus



G02



Arc interpolation CW (clockwise), gerak pemotongan radius



G03



Arc interpolation CCW (counterclockwise)



G04



Hold / dwell time, waktu tinggal diam



G17



To select XY plane, penggunaan sumbu XY



113



G18



To select ZX plane, penggunaan sumbu ZX



G19



To select YZ plane, penggunaan sumbu YZ



G20



Input in inch, program untuk satuan inchi



G21



Input in mm, program untuk satuan mili meter



G22



Storage travel limit ON, pembatas aktif



G23



Storage travel limit OFF, pembatas tidak aktif



G27



Reference point return check, cheking posisi titik referensi



G28



To return to reference point, kembali ke posisi titik referensi



G29



To return from reference point, kembali dari posisi titik referensi



G30



To return to the 2nd, 3rd and 4th reference points



G31



To skip over cutting,blok program tidak aktif



G33



Thread cutting. pemotongan ulir



G40



To cancel tool compensation, pembatalan kompensasi tool



G41



Tool compensation – left side, kompensasi alat potong arah sisi kiri



G42



Tool compensation – right side, kompensasi alat potong arah sisi kanan



G43



Forward compensation of tool length, kompensasi panjang alat potong berikutnya



G44



Reverse compensation of tool length, kompensasi panjang alat potong sebelumnya



G49



To cancel tool length compensation, pembatalan kompensasi alat potong



114



G45



To increase tool offset, menambah data alat potong



G46



To reduce tool offset, mengurangi data alat potong



G47



To increase tool offset by twice, menambah data 2 tool



G48



To reduce tool offset by twice, mengurangi data 2 tool



G54



To select workpiece coordinate system 1, penggeseran 1



G55



To select workpiece coordinate system 2, penggeseran 2



G56



To select workpiece coordinate system 3, penggeseran 3



G57



To select workpiece coordinate system 4, penggeseran 4



G58



To select workpiece coordinate system 5, penggeseran 5



G59



To select workpiece coordinate system 6, penggeseran 6



G73



Gun drilling cycle, siklus pengeboran langsung



G74



Reverse-tapping cycle, pembatalan G73



G76



Finish boring, siklus pembesaran lubang



G80



To disable fixed cycle



G81



Drilling cycle, spotter, siklus pengeboran



G82



Drilling cycle, counterboring, siklus untuk counterbor



G83



Peck drilling cycle, siklus pengeboran



G84



Tapping cycle, siklus pengetapan



G85



Boring cycle, siklus pelubangan



G86



Boring cycle, siklus pelubangan



G87



Reverse boring cycle, pembatalan siklus pelubangan



G88



Boring cycle, siklus pelubangan



G89



Boring cycle, siklus pelubangan



G90



Absolute value programming, program absolut



G91



Incremental value programming, program inkremental



G92



Absolute zero programming, titik referensi



G94



Feed per minute, kecepatan sayat



G95



Feed per rotation, kecepatan sayat



G96



Speed meter per minute, kecepatan spinle mesin



G97



Speed rotation per minute, kecepatan spinle mesin



b. G code dan penggunaanya 1) Rapid traverse ( G00 ) Rapid treverse G00, gerak cepat berfungsi untuk mendekati atau menjauhi benda kerja, bukan untuk gerak memotong/menyayat



N . . GOO



X....



Y. . . .



Z....



115



Contoh : GOO



50



5 50



10 10



Gambar 189 Langkah kerja rapid traverse



Penulisan programnya : N… G92 X120.000 Y70.000 Z75.000 N… G00 X60.000 Y10.000 Z5.000



2) Interpolasilinier ( G01 ) Interpolasi linier G01, digunakan untuk gerakan pemotongan lurus dengan kecepatan sayat / feeding yang sudah ditetapkan



N . . GO1



X....



Y. . . .



Z....



5 50



G01



50



Gambar 190 Langkah kerja interpolasi linear



116



F....



Programnya : N… G92 G00 X60.000 Y10.000 Z-5.000 N …G01 X 0.000 Y - 50.000 F120



3) Arc Interpolation Clock Wise / CW ( G02) Arc interpolation clock wiseG02, digunakan untuk arah gerak pemotongan melingkar (radius) searah jarum jam.



N . . GO2



X....



Y. . . .



R....



F....



Atau



I-



SpG00 X… Y…



CW JR X EpG02 X… Y… R… F… Y N… G00 X… Y…



► koordinat start point / Sp



N… G02 X… Y… R… F….



► koordinat end point / Ep



atau N… G02 X… Y… I -… J -… F…. ► I dan J ditentukan dari Sp menuju titik pusat radius



117



4) Arc Interpolation Counter Clockwise / CCW ( G03) G02, digunakan untuk gerak pemotongan melingkar / radius berlawanan arah jarum jam.



N . . GO3



X....



Y. . . .



R....



F....



X....



Y. . . .



I . . . . J….



Atau



N . . GO3



F....



EpG03 X… Y… R… F….



CCW



SpG00 X… Y… R J-



X I-



` Y



N… G00 X… Y…



► koordinat start point



N… G03 X… Y… R… F…. ► koordinat end point atau G03 X… Y… I - … J -…F…► I dan J ditentukan menuju titik pusat radius



118



dari Sp



Contoh program fungsi G00, G01, G02 dan G03



Gambar 191 Aplikasi proses milling



Aplikasi pemrograman dari gambar diatas : N 00 G92 G42 X-80.0 Y-50.0 Z50.0 T0101 ; N 01. G91 M03 S1200 G00 X80.0 Y50.0 D01; N 02. G01 X50.0 F120; N 03. Y40.0; N 04. X40.0; N 05. Y-40.0; N 06. X30.0; N 07.G03 X30.0 Y30.0 J30.0; N 08. G01 Y20.0; N 09 X0.0; N 10.G02 X-30.0 Y30.0 J30.0; N 11. G01 Y0; N 12. X-12.0;



119



N 13. Y-80.0; N 14. G40 G00 X-80.0 Y-50.0 M05; N15. M30 ;



5) Thread cutting ( G33 ) Fungsi G33 untuk pembuatan ulir , besar dan arah putaran spindle disesuaikan dengan diameter ulir dan pitch yang akan dibuat. Pada penggunaan fungsi G33 ini perlu diperhatikan arah putaran pada saat pemotongan dan penarikan ke posisi awal



N . . G33 Z . . . . . Dimana : G33



► Fungsi pembuatan ulir



F



► Pitch screw / kisar F 1 = 0,01 mm F 1 = 0,001 inch



Contoh ;



110



Gambar 192 Tread



120



F...



N20 G90 G00 X100.0 Y100.0 S45 M03; N21 Z200.0 ; N22 G33 Z120.0 F5.0 ; N23 M19; N24 G00 X105.0 M03; N25 Z200.0 M00; N26 X100.0 M03; N27 G04 X2.0 ; N28 G33 Z120.0 F5.0 ;



6) Tool radius compensation function ( G40, G41, G42 )



G41



radius cutting tool cutting tool G42



Gambar 193 Tool radius



Fungsi G41, kompensasi radius alat potong pada posisi arah gerak pemotongan di sebelah kiri benda kerja. Fungsi G42, kompensasi radius alat potong pada posisi arah gerak pemotongan di sebelah kanan benda kerja. Fungsi G 40 digunakan untuk pembatalan fungsi G41 dan G42. Dengan menggunakan fungsi G41 atau G42, proses machining koordinat titik yang dituju pada contour A, akan diksekusi melalui



121



gerakan pada garis sumbu B (sesuai besar radius cutting tool yang digunakan dan sudah tersimpan pada offset). Contoh program penggunaan fungsi G41 :



Gambar 194 Jalannya Radius kompensasi menggunakan G 42



N00 G92 X0 Y0 Z0 N01 G90 G17 G00 G41 D07 X250.0 Y550.0 M03 S1250: N02 G01 Y900.0 F150: N03 X450.0: N04 G03 X500.0 Y1150.0 I-600.0 J250.0: N05 G02 X900.0 I200.0 J150.0: N06 G03 X950.0 Y900.0 I250.0 J0: N07 G01 X1150.0:



122



N08 Y550.0: N09 X700.0 Y650.0: N10 X250.0 Y550.0: N11 G00 G40 X0 Y0 M05 : N12 M30 Catatan : D07 adalah kode radius tool tersimpan pada offset no.07 7) Cycle machining / fungsi siklus pelubangan G73, G74, G76 dan G80 G89 Secara umum siklus berfungsi untuk menyederhanakan pemrograman, proses machining yang terdapat dalam mede G code siklus pelubangan mampu mencakup beberapa blok program untuk menginstruksikan pengoperasian proses pemesinan. Data siklus yang tersimpan di dalam unit control berlaku sebagai nilai modal



instruksi



dan



terhubung



untuk



perintah



pengoperasian



mesin.melaksanakan proses siklus.:



Dalam sebuah siklus pelubangan , ada enam langkah operasi yang akan dilalui : 1. Menentukan koordinat posisi X dan Y 2. Gerak cepat menuju titik R 3. Proses pelubangan 4. Penentuan kedalaman lubang 5. Kembali ke posisi titik R 6. Gerak cepat kembali posisi awal ( initial point)



123



Gambar 195 Siklus proses pelubangan



a) Format program siklus pelubangan:



Gambar 196 Format Siklus Pelubangan



Dimana : G□□ : G code untuk mode siklus pelubangan X, Y : koordinat titik yang akan diproses machining Z



: kedalaman proses pelubangan



R:



: Retrack, jarak kembali ke posisi yang diinginkan dari permukaan setelah pelubangan, secara absolute atau incremental.



124



Q



: dalamnya setiap langkah proses pemotongan



P



: waktu tinggal diam di lubang dasar:



F



: kecepatan pemotongan



L



: jumlah pengulangan dalam suatu siklus



Terdapat dua tipe (A dan B) dari siklus yang tersedia sebagai pilihan.Tipe A menggunakan G80, G81, G82, G84, G85, G86 dan G89 sedangkan Tipe B untuk semua G codes seperti yang tertera didalam tabel dibawah ini. Gunakan tabel ini untuk menentukan mode pelubangan yang sesuai. G codes pembatalan siklus pelubangan adalah :G80. Tabel 5 Data G Code untuk siklus pelubangan.



125



b) G73 ( High-Speed Peck Drilling )



N_ G73 X_ Y_ Z_ R_ Q_ F_ K_ Dimana X_Y_ :Hole positioning data Z_



:In incremental programming it specifies the distance from point R



level to the bottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of the hole bottom. R_



:In incremental programming it specifies the distance from the



initial level to point R level; in absolute programming it absolute coordinate of point R. Q_



:Depth of cut for each cutting feed



F_



:Cutting feedrate



K_



:Number of repeats



Gambar 197 Gerakan Pengeboran



126



specifies the



8) G74(Left-Handed Tapping Cycle )



N_ G74 X_ Y_ Z_ R_ P_ F_ Dimana X_Y_:Hole positioning data Z_ :In incremental programming it specifies the distance from point R level to the bottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of the hole bottom. R_



:In incremental programming it specifies the distance from the



initial level to point R level; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of point R. P_



:Dwell time.



F_:Cutting feedrate.



Gambar 198 Siklus pengetapan



127



9) G76(Fine Boring Cycle )



N_ G81 X_ Y_ Z_ R_ F_ K_ Dimana X_Y_



: Hole positioning data



Z_



: In incremental programming it specifies the distance from point R level to the bottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of the hole bottom.



R_



: In incremental programming it specifies the distance from the initial level to point R level; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of point R level.



Q_



:



Offset of the hole bottom



P_



:



Dwell time.



F_



:



Cutting feedrate.



K_



:



Number of fine boring repeats



Gambar 199 Siklus pengeboran halus (Reamer)



128



10) G81 ( Drilling Cycle, Fixed-Point Drilling )



N_ G81 X_ Y_ Z_ R_ F_ K_ Dimana X_Y_ :Hole positioning data :In incremental programming it specifies the distance from point



Z_



R level to the bottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of the hole bottom. :In incremental programming it specifies the distance from the



R_



initial level to point R level; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of point R level. F_



:Cutting feedrate



K_



:Number of repeats (if necessary)



Gambar 200 Siklus pengeboran berulang



11) G82 ( Drilling Cycle, Boring )



N_G82 X_ Y_ Z_ R_ P_F_ K_ Dimana



129



X_Y_ :Hole positioning data Z_



:In incremental programming it specifies the distance from point R



level to the bottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of the hole bottom. R_



:In incremental programming it specifies the distance from the



initial level to point R level; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of point R. F_



:Cutting feedrate



P_



:Dwell time



K_



:Number of repeats



Gambar 201 Siklus pengeboran dengan waktu diam



12) G83 ( Peck Drilling Cycle )



N_ G83 X_ Y_ Z_ R_ Q_ F_ K_



130



X_Y_ :Hole positioning data Z_



:In incremental programming it specifies the distance from point R



level to the bottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of the hole bottom. R_



:In incremental programming it specifies the distance from the



initial level to point R level; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of point R. Q_



:Depth of cut for each cutting feed



F_



:Cutting feedrate



K_



:Number of repeats



G83 (G98)



G83 (G99)



Gambar 202 Siklus pengeboran menggunakan drilling pack



13) G84 ( Tapping Cycle )



N_ G84 X_ Y_ Z_ R_ P_ F_ Dimana X_Y_ :Hole positioning data



131



Z_



:In incremental programming it specifies the distance from point



R level to the bottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of the hole bottom. R_



:In incremental programming it specifies the distance from the



initial level to point R level; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of point R. P_



:Dwell time.



F_



:Cutting feedrate.



Gambar 203 Siklus pengetapan menggunakan Tap



14) G85 ( Boring Cycle )



N_ G85 X_ Y_ Z_ R_ F_ K_ Dimana X_Y_ :Hole positioning data



132



Z_



:In incremental programming it specifies the distance from point R



level to the bottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of the hole bottom. R_



: In incremental programming it specifies the distance from the



initial level to point R level; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of point R. F_



:Cutting feedrate.



K_



:Number of repeats



Gambar 204 Siklus pengeboran.



15) G86 ( Boring Cycle )



N_ G86 X_ Y_Z_ R_ F_ K_ Dimana X_Y_:Hole positioning data



133



Z_ :In incremental programming it specifies the distance from point R level to the bottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of the hole bottom. R_



:In incremental programming it specifies the distance from the



initial level to point R level; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of point R. F_



:Cutting feedrate



K_



:Number of repeats



Gambar 205 Siklus pengeboran dengan pengulangan



16) G87 ( Boring Cycle/Reverse Boring Cycle )



N_ G87 X_Y_Z_R_Q_ F_ Dimana X_Y_:Hole positioning data



134



Z_



:In incremental programming it specifies the distance from point R



level to the bottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of the hole bottom. R_



:In incremental programming it specifies the distance from the



initial level to point R level; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of point R. Q_



:Offset of the hole bottom



F_



:Cutting feedrate



Gambar 206 Siklus perbesaran lubang



17) G 88 ( Boring Cycle )



N_ G88 X_Y_Z_R_ P_F_ Dimana X_Y_ : Hole positioning data Z_



:In incremental programming it specifies the distance from point



R level to the ottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate f the hole bottom.



135



:In incremental programming it specifies the distance from the



R_



initial level to point R level; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of point R. P_



:



Dwell time.



F_



:



Cutting feedrate



Gambar 213. Siklus pengeboran bertahap 18) G 89 ( Boring Cycle )



N_ G89X_ Y_ Z_ R_ P_ F_ K_ Dimana X_Y_:Hole positioning data Z_



:In incremental programming it specifies the distance from point R



level to the bottom of the hole; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of the hole bottom.



136



R_



:In incremental programming it specifies the distance from the



initial level to point R level; in absolute programming it specifies the absolute coordinate of point R. P_:Dwell time F_:Cutting feedrate. K_:Number of repeats



Gambar 207 Siklus pengeboran berulang



137



Contoh Aplikasi Program Pelubangan :



Gambar 208 Contoh pengerjaan lubang



Program pengerjaan proses pelubangan gambar diatas: N001 G92 X0 Y0 Z0; Set the coordinate system at the reference point N002 G90 G00 Z250.0 T11 M06; Tool change N003 G42 Z0 H11; Origin & tool length compensation N004 S30 M03; Spindle start 138



N005 G99 G81 X400.0 Y-350.0 Z-153.0 R-97.0 F120; Drill 1# hole after positioning N006 Y-550.0; Drill 2# hole after positioning and returning to Point R N007 G98 Y-750.0; Drill 3# hole after positioning and returning to the origin N008 G99 X1200.0; Drill 4# hole after positioning and return to the origin N009 Y-550.0; Drill 5# hole after positioning and return to Point R N010 G98 Y-350.0; Drill 6# hole after positioning and return to the origin N011 G00 X0 Y0 M05; Return to the reference point and stop the spindle N012 G49 Z250.0 T15 M06; Tool length compensation and tool change N013 G43 Z0 H15; Origin, tool length compensation N014 S20 M03; Spindle starts N015 G99 G82 X550.0 Y-450.0 Z-130.0 R—97.0 P300 F70; Drill 7# hole after positioning and return to Point R N016 G98 Y-650.0; Drill 8# hole after positioning and return to the origin N017 G99 X1050.0; Drill 9# hole after positioning and return to Point R N018 G98 Y-450.0; Drill 10# hole after positioning and return to the origin N019 G00 X0 Y0 M05; Return to the reference point and stop the spindle N020 G49 Z250.0 T31 M06; Cancel tool length compensation and change a tool N021 G43 Z0 H31; Origin, tool length compensation N022 S10 M03; Spindle starts N023 G85 G99 X800.0 Y-350.0 Z-153.0 R-47.0 F50; Drill 11# hole after positioning and return to Point R N024 G91 Y-200.0 L2; Drill 12# and 13# holes after positioning and return to Point R



139



N025 G00 G90 X0 Y0 Z0 M05; Return to the reference point and the spindle stops N026 G49 G91 Z0; Cancel tool length compensation M02: Program stops Note: When the number of repetitions L is programmed in G98/G99, the tool returns from the first drill hole to the origin (G98) or Point R (G99).



19) Pengoperasian Control Board



a) Fungsi Tombol Pada Control Board



Gambar 209 Board mesin CNC Milling



140



b) Panel Controlled Board



Gambar 210 Fungsi tombol editing



Tabel 6 Fungsi tombol editing



141



c) Fungsi Tombol Operation



Gambar 211 Fungsi tombol operation



Tabel 7 Fungsi tombol operation



142



d) Fungsi Tombol Control Area



Gambar 212 Fungsi tombol kontrol



Tabel 8 Fungsi tombol pada kontrol area



143



144



145



e) Fungsi Operation Mode Tabel 9 Fungsi operation mode



146



20) Pengoperasian Mesin a) Menghidupkan Mesin (Switch On) Langkah-Langkahnya  Pastikan kondisi mesin siap dioperasikan  Putar saklar utama mesin pada posisi ON  Tekan tombol POWERONpadapanel control  Aktifkan tombol EMERGENCY, dengan memutar tombol kearah kanan kemudian dilepas



Gambar 213 Emergency Stop



 Tampilan pada layar monitor :



Gambar 214 Tampilan pada monitor saat menu manual



147



b) Mematikan Mesin (Switch Off)  Pastikan mesin dalam kondisi tidak aktif menjalankan program  Arahkan posisi sumbu mesin mendekati reference point (homepos)  Tekan tombol EMERGENCY  Tekan tombol POWER OFF  Putar sklar utama pada posisi OFF



c) Menjalankan Mesin Secara Manual: Langkah-langkah dalam menjalankan ( 1 ) Menggerakkan sumbu X, Y, Z secara manual  Tekan tombolJOG



 Pilih tombol



atau



 Rapid traverse, gerak cepat  Rapid Step, gerak sesuai prosentase kecepatan  Tekan salah satu tombol dari sumbu X, Y atau Z



Gambar 215 Tampilan tombol



( 2 ) Menggerakkan sumbu X, Y, Z dengan MPG (manual impulse generator )  Tekan tombol MPG  Pilih sumbu X, Y atau Z yang akan digerakkan  Putar handwheel manual impulse generator :  Searah jarum jam arah, sumbu + (positive)  Berlawanan arah jarum jam, sumbu – (negative)



148



( 3 ) Menggerakkan ke posisi REFERENCE POINT (HOME POSITION)  Pastikan posisi mesin aman  Tekan tombol JOG  Tekan tombol MACHINE ZERO  Tekan tombol sumbu Z+, X+ dan Y+ berurutan, otomatis sumbu mesin akan bergerak menuju titik referensi mesin



d) Menjalankan mesin secara automatic: ( 1 ) Menjalankan program dengan AUTOMATIC mode  Pilih nomer program pada mode EDIT  Tekan tombol AUTO  Pilih tombol SINGLE BLOCK atau DRY RUN  SINGLE BLOCK, menjalankan program secara blok per blok



untuk mengetahui koordinat arah pemotongan



sudah benar atau belum  DRY RUN, menjalankan program untuk mengetahui koordinat arah pemotongan sudah benar atau belum tanpa putaran spindle.  Tekan tombol CYCLE START  Mesin akan berhenti (off), jika ditekan :  Tombol RESET , program kembali ke semuladan untuk menjalankan kembali pastikan posisi tool dan benda kerja aman  Tombol



EMERGENCY STOP , program kembali ke



semula. dan untuk menjalankan kembali pastikan posisi tool dan benda kerja aman  Tombol



FEED HOLD, mesin berhenti pada blok



program yang dilalui dan untuk menjalankan kembali tekan CYCLE START



( 2 ) Prosedur menjalankan program :  Pastikan kondisi mesin aman  Chek program secara visual 149



 Chek program dengan menekan tombol SINGLE BLOCK



dan



DRY RUN,



AUTOMATIC,



kemudian tombol



CYCLE START secara blok per blok. Lakukan pembetulan jika terjadi kesalahan program, dan lakukan proses pengulangan kembali  Chek program dengan menekan tombol AUTOMATIC dan SINGLE BLOCK, kemudian tekan tombol



CYCLE START



secara blok per blok (tidak mengaktifkan tombol dry run) Lakukan pembetulan jika terjadi kesalahan program, dan lakukan proses pengulangan kembali  Chek program dengan menekan tombol



AUTOMATIC



kemudian tombol CYCLE START .  Checking dan setting benda kerja dan posisi tool  Jalankan program dengan proses pemotongan  Checking hasil pengerjaan



21) Fungsi Tombol Editing Operation Tabel 10 Tombol editing operation



150



FUNGSI TOMBOL POSITION



 Tekan tombol POSITION  Tekan tombol PAGEsatu kali, tampilan relative coordinate system  Tekan tombol PAGEkali kedua, tampilanworkpiece coordinate system  Tekan tombol PAGEkali ketiga, menunjukkantampilan semua coordinate system : (a) The position in relative coordinate system (RELATIVE) (b) The position in absolute coordinate system (ABSOLUTE) (c) The position in machine coordinate system (MACHINE) (d) The distance to be traveled (DISTANCE TO GO) o



Fungsi Tombol Program  Tekan tombol EDIT mode  Tekan tombol PROGRAM  Tekan tombol



o



atau



tampilan data nomer program



Mencari Nomer Program Cara 1 :  Tekan tombol EDIT  Tekan tombol PROGRAM  Tekan huruf



O.. . . . dan kemudian tekan



Cara 2 :  Tekan tombol AUTO  Tekan tombol PROGRAM  Tekan huruf O, tekan CANCEL dan kemudian tekan o



Memasukkan Program  Tekan tombol EDIT  Tekan tombol PROGRAM  Masukkan Nomer program, tekan tombol O0001INPUT  Tekan tombol EOB



151



 Masukkan harga-harga blok program dengan menekan tombol word yang diperlukan dilanjutkan menekan tombol INPUT, setiap selesai satu blok program tekan EOB  Selesai masukkan program, tekan RESET



Gambar 216 Cara pengetikan



o



Menghapus Data Program  Tekan tombol EDIT  Tekan tombol PROGRAM  Masukkan Nomer program , tekan tombol O0001INPUT  Tekan tombol DELETE



o



Menghapus Data Semua Program  Tekan tombol EDIT  Tekan tombol PROGRAM  Tekan tombol O9999INPUT  Tekan tombol DELETE



o



MENGGANTI HARGA WORD Misalnya pada blok program N1234 : N1234 X100.0 Y125.0T105S1234 ; Diganti dengan



M 03  Arahkan cursor pada blok dan word yang akan diganti mis, T105  Tekan M03  Tekan tombol ALTER Secara otomatis T105 akan berubah menjadi: N1234 X100.0 Y125.0M03S1234 ;



152



D. Tugas Tugas 1 : Pemrograman Absolut dan Incremental



Y+



Zp



X+



ABSOLUT



INCREMENTAL



N00



N00



N01



N01



N03



N03



N04



N04



N05



N05



N06



N06



N07



N07



N08



N08 153



2. Menu untuk mengedit program adalah: a. Manual b. Auto c. Edit d. Setting



3.



Tombol pada mesin CNC Miling ini ditekan apabila operator akan : a. Menggerakkan meja secara manual b. Menjalankan mesin secara otomatis untuk pengulangan pengerjaan benda. c. Me reference point saat awal mesin baru dinyalakan. d. Memerintah tool untuk bergerak langsung ke posisi tertentu.



4. Pada kondisi apa tombol Overtravel ditekan/diperlukan: a. Untuk menentukan titik 0 pada panjang benda kerja b. Bila meja bergerak melebihi batas maksimal limit switch c. Bila ingin menggerakkan meja sampai ke posisi maksimal sumbu X, Y, atau Z. d. Ingin mempercepat gerakan pada meja 5. Kondisi hasil benda kerja bekas frais masih terasa kasar. Apa yang menyebabkan hasil kasar tersebut: a. Putaran pisau terlalu cepat b. Pergerakan meja terlalu lambat c. Pergerakan untuk radius kopensasi searah jarum jam. d. Pemakanan terlalu tebal



E. Rangkuman 1. Untuk Menggerakkan sumbu X, Y, Z secara manual dengan MPG (Manual Impulse Generator) Tekan tombol MPG Pilih sumbu X, Y atau Z yang akan digerakkan



154



Putar handwheel manual impulse generator : a. Searah jarum jam arah, sumbu + (positive) b. Berlawanan arah jarum jam, sumbu – (negative)



2. Menggerakkan ke posisi REFERENCE POINT (HOME POSITION)  Pastikan posisi mesin aman  Tekan tombol JOG  Tekan tombol MACHINE ZERO  Tekan tombol sumbu Z+, X+ dan Y+ berurutan, otomatis sumbu mesin akan bergerak menuju titik referensi mesin.



3. Mencari Nomer Program Cara 1 :  Tekan tombol EDIT  Tekan tombol PROGRAM  Tekan huruf



O.. . . . dan kemudian tekan tombol



F. Jawaban 1. lihat materi 2. c 3. a 4. b 5. c



G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut Guru setelah menyelesaikan latihan dalam modul ini diharapkan mempelajari kembali bagian-bagian yang belum dikuasai dari modul ini untuk dipahami secara mendalam sebagai bekal dalam melaksanakan tugas keprofesian guru dan untuk bekal dalam mencapai hasil pelaksanaan uji kompetensi guru dengan ketuntasan minimal materi 80%.



155



Setelah mentuntaskan modul ini maka selanjutnya guru berkewajiban mengikuti uji kompetensi. Dalam hal uji kompetensi, jika hasil tidak dapat mencapai batas nilai minimal ketuntasan yang ditetapkan, maka peserta uji kompetensi wajib mengikuti diklat sesuai dengan grade perolehan nilai yang dicapai.



Tuliskan dengan kode huruf (S) jika anda sudah memahami, dan dengan kode huruf (B) jika anda belum menguasi materi, kemudian ulangi atau diskusikan dengan teman untuk bagian materi yang belum anda pahami



156



PENUTUP A. Kesimpulan Modul tentang CAE digunakan sebagai panduan kegiatan belajar untuk menguasai salah satu kompetensi, yaitu menggambar dengan software enginering yang langsung dapat dikerjakan dengan mesin otomatis seperti CNC. Modul ini digunakan peserta untuk Diklat Pasca Uji Kompetensi Guru (UKG) SMK Program Keahlian Teknik Elektronika pada Paket Keahlian Mekatronika. Modul ini merupakan modul diklat GP paket keahlian mekatronika kelompok kompetensi C. Penyusun menyadari banyak kekurangan dalam penyusunan modul ini, sehingga saran dan masukan yang konstruktif sangat penyusun harapkan. Semoga modul ini banyak memberikan manfaat bagi siapa saja yang mempelajari CAE.



B. Tindak Lanjut Modul ini berisi bahan ajar yang berhubungan dengan keterampilan CAE. Untuk menguasai kompetensi ini selanjutnya peserta harus mengembangkan diri terutama mencari informasi lain tentang CAE yang belum dibahas disini dan aplikasinya. Aplikasi praktek belum banyak dilakukan oleh karena itu perlu pengembangan selanjutnya tentang CAE dalam hal prakteknya.



157



158



DAFTAR PUSTAKA CNCSoftware. Inc.2003. Master Cam Mill/Design Tutorial Version 9.



Tiga Dimensi Solusindo. 2005. Modul Mastercam. Version 9.1 Sp2. 3DS Malang



159



160



Penulis



: TutikRahmawati,M.Pd; 08123308026, [email protected]



Penelaah



: Djandji Purwanto, M. Pd., 081 217 142 445, [email protected]



Copyright  2016 Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Bidang Otomotif dan Elektronika, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang Dilarang mengcopy sebagian atau keseluruhan isi buku ini untuk kepentingan komersial tanpa izin tertulis dari Kementerian Pendidikandan Kebudayaan



KATA SAMBUTAN Peran guru profesional dalam proses pembelajaran sangat penting sebagai kunci keberhasilan belajar siswa. Guru profesional adalah guru yang kompeten membangun proses pembelajaran yang baik sehingga dapat menghasilkan pendidikan yang berkualitas. Hal tersebut menjadikan guru sebagai komponen yang menjadi fokus perhatian pemerintah pusat maupun pemerintah daerah dalam peningkatan mutu pendidikan terutama menyangkut kompetensi guru. Pengembangan profesionalitas guru melalui program Guru Pembelajar (GP) merupakan upaya peningkatan kompetensi untuk semua guru. Sejalan dengan hal tersebut, pemetaan kompetensi guru telah dilakukan melalui uji kompetensi guru (UKG) untukkompetensi pedagogik dan profesional pada akhir tahun 2015. Hasil UKG menunjukkan peta kekuatan dan kelemahan kompetensi guru dalam penguasaan pengetahuan. Peta kompetensi guru tersebut dikelompokkan menjadi 10 (sepuluh) kelompok kompetensi. Tindak lanjut pelaksanaan UKG diwujudkan dalam bentuk pelatihan guru pasca UKG melalui program Guru Pembelajar. Tujuannya untuk meningkatkan kompetensi guru sebagai agen perubahan dan sumber belajar utama bagi peserta didik. Program Guru Pembelajar dilaksanakan melalui pola tatap muka, daring (online), dan campuran (blended) tatap muka dengan online. Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidikdan Tenaga Kependidikan (PPPPTK), Lembaga Pengembngan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Kelautan Perikanan Teknologi Informasi dan Komunikasi (LP3TK KPTK), dan Lembaga Pengembangan dan Pemberdayaan Kepala Sekolah (LP2KS) merupakan Unit PelaksanaTeknis di lingkungan Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan yang bertanggung jawab dalam mengembangkan perangkat dan melaksanakan peningkatan kompetensi guru sesuai bidangnya. Adapun perangkat pembelajaran yang dikembangkantersebutadalahmoduluntuk program Guru Pembelajar (GP) tatap mukadan GP online untuk semua mata pelajaran dan kelompok kompetensi. Dengan modul ini diharapkan program GP memberikan sumbangan yang sangat besar dalam peningkatan kualitas kompetensi guru. Mari kita sukseskan program GP ini untuk mewujudkan Guru Mulia Karena Karya. Jakarta, Februari 2016 Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan



Sumarna Surapranata, Ph.D NIP. 195908011985031002



i



ii



DAFTAR ISI KATA SAMBUTAN .............................................................................................. i DAFTAR ISI ....................................................................................................... iii DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. v DAFTAR TABEL ............................................................................................... vii PENDAHULUAN ................................................................................................. 1 A.



Latar Belakang .......................................................................................... 1



B.



Tujuan ....................................................................................................... 1



C. Peta Kompetensi ....................................................................................... 2 D. Ruang Lingkup .......................................................................................... 3 E.



Cara Penggunaan Modul .......................................................................... 3



KEGIATAN PEMBELAJARAN 1: PRINSIP PENGEMBANGAN KURIKULUM .. 5 A.



Tujuan ....................................................................................................... 5



B.



Indikator pencapaian Kompetensi ............................................................. 5



C. Uraian materi ............................................................................................ 5 D. Aktifitas Pembelajaran............................................................................. 31 E.



Latihan / Tugas ....................................................................................... 31



F.



Rangkuman............................................................................................. 35



G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut............................................................... 37 KEGIATAN PEMBELAJARAN 2: MENENTUKAN TUJUAN PEMBELAJARAN .......................................................................................................................... 39 A.



Tujuan ..................................................................................................... 39



B.



Indikator pencapaian Kompetensi ........................................................... 39



C. Uraian materi .......................................................................................... 39 D. Aktivitas Pembelajaran ............................................................................ 50 E.



Latihan / Tugas ....................................................................................... 50



F.



Rangkuman............................................................................................. 50



G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut............................................................... 51 KEGIATAN PEMBELAJARAN 3: PENENTUAN PENGALAMAN BELAJAR... 53



iii



A.



Tujuan ..................................................................................................... 53



B.



Indikator pencapaian Kompetensi ........................................................... 53



C. Uraian materi........................................................................................... 53 D. Aktifitas Pembelajaran............................................................................. 59 E.



Latihan / Tugas ....................................................................................... 59



F.



Rangkuman ............................................................................................. 59



G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut ............................................................... 62 KEGIATAN PEMBELAJARAN 4: MEMILIH MATERI TERKAIT DENGAN PENGALAMAN BELAJAR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN ......................... 63 A.



Tujuan ..................................................................................................... 63



B.



Indikator Pencapaian Kompetensi ........................................................... 63



C. Uraian Materi........................................................................................... 63 D. Aktifitas Pembelajaran............................................................................. 68 E.



Latihan / Tugas ....................................................................................... 68



F.



Rangkuman ............................................................................................. 70



G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut ............................................................... 72 KUNCI JAWABAN ............................................................................................ 73 A.



Kunci Jawaban Kegiatan Pembelajaran 1 : Prinsip Pengembangan Kurikulum ............................................................................................... 73



B.



Kunci Jawaban Kegiatan Pembelajaran 2 : Penentuan Tujuan Pembelajaran ......................................................................................... 73



C. Kunci Jawaban Kegiatan Pembelajaran 3 : Penentuan Pengalaman Belajar .................................................................................................... 74 D. Kunci Jawaban Kegiatan Pembelajaran 4 : Memilih Materi Terkait Dengan Pengalaman Belajar Dan Tujuan Pembelajaran ..................................... 77 PENUTUP ......................................................................................................... 79 A.



Kesimpulan ............................................................................................ 79



B. Tindak lanjut .......................................................................................... 82 DAFTAR PUSTAKA .......................................................................................... 83



iv



DAFTAR GAMBAR Gambar 1. 1 Bagan keterkaitan antar komponen kurikulum............................... 11 Gambar 3. 1 Kerucut Pengalaman Dale ............................................................ 56



v



vi



DAFTAR TABEL



Tabel 1. Peta Kompetensi ................................................................................... 2 Tabel 2. Kompetensi Inti SMK/MAK ................................................................... 24 Tabel 3. Struktur Kurikulum SMK/MAK .............................................................. 27 Tabel 4. Dimensi Pengetahuan .......................................................................... 42 Tabel 5. Dimensi Proses Kognitif ....................................................................... 43 Tabel 6. Ranah Kognitif ..................................................................................... 47 Tabel 7. Ranah Afektif ....................................................................................... 48 Tabel 8. Ranah Psikomotorik ............................................................................. 49 Tabel 9. Klasifikasi isi materi pembelajaran dalam ranah pengetahuan ............. 65



vii



viii



PENDAHULUAN



A. Latar Belakang Kurikulum dikembangkan untuk dijadikan sebagai acuan dalam memberikan sejumlah pengalaman belajar kepada para peserta didik. Hal ini dimaksudkan agar pengalaman belajar yang diperoleh peserta didik lebih terstruktur dan sistematis sesuai dengan tujuan yang telah ditetapkan oleh sekolah. Ada tiga tingkat pengembangan kurikulum, yaitu pengembangan kurikulum pada tingkat lembaga (institusional), pada tingkat mata pelajaran, dan pada tingkat pembelajaran (instructional). Kurikulum pada tingkat lembaga (institusional) merupakan pedoman dalam melaksanakan seluruh kegiatan yang dilakukan suatu lembaga (sekolah) dalam rangka mencapai tujuan institusional. Sementara kurikulum pada tingkat mata pelajaran merupakan pedoman dalam rangka mencapai tujuan kurikuler. Kurikulum pada tingkat pembelajaran (instruksional) adalah pedoman bagi para guru dalam melaksanakan proses pembelajaran di "kelas" dalam rangka mencapai tujuan instruksional. Proses pengembangan kurikulum pada tingkat pembelajaran merupakan tanggung jawab setiap guru. Proses pengembangan kurikulum pada tingkat ini mengacu pada kurikulum yang lebih tinggi, yaitu kurikulum mata pelajaran (GBPP/silabus) dan kurikulum



pada tingkat institusional.



Karena itulah



pemahaman tentang kurikulum pada tingkat institusional dan mata pelajaran, serta kemampuan untuk mengembangkan kurikulum pada tingkat instruksional, merupakan kemampuan yang mutlak harus dikuasai oleh setiap guru.



B. Tujuan Setelah peserta diklat/guru pembelajar mempelajari dan memahami materi dalam modul ini, dengan melalui proses evaluasi baik pengetahuan maupun keterampilan, diharapkan peserta dapat: 1. Memahami prinsip-prinsip pengembangan kurikulum 2. Menentukan tujuan pembelajaran yang diampu



1



3. Menentukan pengalaman belajar yang sesuai untuk mencapai tujuan pembelajaran yang diampu 4. Memilih materi pembelajaran yang diampu yang terkait dengan pengalaman belajar dan tujuan pembelajaran 5. Menata materi pembelajaran secara benar sesuai dengan pendekatan yang dipilih dan karakteristik peserta didik 6. Mengembangkan indikator dan instrumen penilaian



C. Peta Kompetensi Peta kompetensi Pengembangan Kurikulum pada kompetensi pedagogik ditunjukkan seperti gambar di bawah.



POSISI MODUL Tabel 1. Peta Kompetensi KODE UNIT KOMPETENSI



NAMA UNIT KOMPETENSI



WAKTU



PED0100000-00 Pengembangan Peserta Didik



4 JP



PED0200000-00 Teori Belajar dan Prinsip Pembelajaran yang mendidik



8 JP



PED0300000-00 Pengembangan Kurikulum



8 JP



PED0400000-00 Pembelajaran Yang Mendidik



10 JP



PED0500000-00 Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Pembelajaran



2 JP



PED0600000-00 Pengembangan potensi peserta didik



4 JP



PED0700000-00 Komunikasi efektif



2 JP



PED0800000-00 Penilaian dan evaluasi pembelajaran



5 JP



PED0900000-00 Pemanfaataan hasil penilaian dan evaluasi pembelajaran



4 JP



PED0100000-00 Tindakan reflektif untuk peningkatan kualitas pembelajaran.



8 JP



2



D. Ruang Lingkup Ruang lingkup yang perlu dipelajari dalam modul pengembangan kurikulum adalah: 1. Prinsip-prinsip pengembangan kurikulum 2. Tujuan pembelajaran yang diampu 3. Pengalaman belajar yang sesuai untuk mencapai tujuan pembelajaran yang diampu 4. Materi pembelajaran yang diampu yang terkait dengan pengalaman belajar dan tujuan pembelajaran 5. Materi pembelajaran secara benar sesuai dengan pendekatan yang dipilih dan karakteristik peserta didik 6. Indikator dan instrumen penilaian.



E. Cara Penggunaan Modul Guru pembelajar diharapkan memiliki dasar mengelas dan sikap mandiri dalam belajar, dapat berperan aktif dan berinteraksi secara optimal dengan sumber belajar. Oleh karena itu langkah kerja berikut perlu diperhatikan secara baik : 1. Bacalah modul ini secara berurutan dari halaman paling depan sampai halaman paling belakang. Pahami dengan benar isi dari setiap kegiatan belajar yang ada. 2. Untuk memudahkan anda dalam mempelajari modul ini, maka pelajari terlebih dahulu Tujuan Akhir Pembelajaran dan Ruang Lingkup yang akan dicapai dalam modul ini. 3. Laksanakan semua tugas-tugas yang ada dalam modul ini agar kompetensi anda berkembang sesuai standar. 4. Lakukan kegiatan belajar untuk mendapatkan kompetensi sesuai rencana yang telah anda susun. 5. Sebelum anda dapat menjawab dengan baik latihan dan tugas atau tes yang ada pada setiap akhir materi, berarti anda belum memperoleh ketuntasan dalam belajar. Ulangi lagi pembelajarannya sampai tuntas, setelah itu diperbolehkan untuk mempelajari materi berikutnya.



3



4



KEGIATAN PEMBELAJARAN 1: PRINSIP PENGEMBANGAN KURIKULUM A. Tujuan Setelah mempelajari materi ini diharapkan peserta dapat; 1. Memahami prinsip-prinsip pengembangan kurikulum 2. Mengembangkan kurikulum di satuan pendidikan (SMK) 3. Menerapkan kurikulum di satuan pendidikan (SMK)



B. Indikator pencapaian Kompetensi Indikator pencapaian kompetensi dalam kegiatan pembelajaran 1 ini adalah : 1. Konsep dan prinsip pengembangan kurikulum dijelaskan dengan benar 2. Kurikulum yang telah dikembangkan diidentifikasi berdasarkan prinsip-prinsip pengembangan kurikulum dan peraturan yang berlaku.



C. Uraian materi Materi yang berkaitan dengan prinsip pengembangan kurikulum terurai dalam dua sub materi, yaitu: (1) Konsep pengembangan kurikulum, (2). Struktur kurikulum SMK, (3). Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan SMK. 1.



Konsep Pengembangan Kurikulum a.



Pengertian Kurikulum



Secara etimologis, istilah kurikulum berasal dari kata "currerre" (Bahasa Yunani), yang artinya berlari cepat. Kata tersebut (kata kerja) kemudian dijadikan kata benda menjadi curriculum yang artinya jarak yang harus ditempuh oleh seorang pelari mulai dari start hingga finish. Istilah tersebut kemudian diadopsi ke dalam dunia pendidikan dengan pengertian awal sebagaimana termuat dalam kamus Webster's pada tahun 1856, yaitu "sejumlah mata pelajaran yang harus ditempuh oleh para peserta diklat untuk dapat dinyatakan lulus atau mendapatkan ijazah (LAN:2007) Di samping itu, untuk memahami pengertian kurikulum lebih jauh, kita dapat menganalisis pendapat para ahli yang merumuskan pengertian kurikulum dari sudut pandang dan lingkup yang berbeda.



5



1)



Robert Zais (1976:7), misalnya, mendefinisikan kurikulum sebagai sejumlah mata diklat atau ilmu pengetahuan yang harus ditempuh oleh peserta diklat untuk mencapai suatu tingkat tertentu atau untuk memperoleh ijazah.



2)



Robert Gagne (1967) menyatakan Kurikulum adalah suatu rangkaian unit materi belajar yang disusun sedemikian rupa sehingga peserta diklat dapat mempelajarinya berdasarkan kemampuan awal yang dimiliki atau dikuasai sebelumnya. Pengertian yang dikemukakan oleh kedua ahli di atas masih sejalan dengan pengertian yang terdapat dalam kamus Webster's.



3)



William B. Ragan menyatakan bahwa rumusan pengertian kurikulum tersebut sebagai pengertian yang tradisional. Hal ini secara eksplisit dituliskan dalam bukunya yang berjudul Modern Elementary Curriculum (1962). Ragan menyatakan "Traditionally, the curriculum has meant the subject tought in school or course of study." Di samping itu, Ragan merasa pengertian tersebut terlalu sempit, sehingga pada bagian lain ia merumuskan pengertian yang luas dan modern, dengan rumusan "kurikulum adalah segala pengalaman yang diperoleh peserta didik di bawah tanggung jawab lembaga diklat



4)



Ralp W. Tyler (1957), menyatakan bahwa Kurikulum adalah seluruh pengalaman belajar yang direncanakan dan diarahkan oleh sekolah untuk mencapai tujuan pendidikannya.



5)



Smith dan Tyler, Franklin Bobbit (1918) menyatakan Kurikulum adalah susunan pengalaman belajar terarah yang digunakan oleh lembaga diklat untuk membentangkan kemampuan individual peserta diklat.



6)



Oliva dalam bukunya Sukamto, “Perencanaan & Pengembangan Kurikulum Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (1988), kurikulum adalah rencana atau program yang menyangkut semua pengalaman yang dihayati anak didik dibawah pengarahan sekolah



7)



Beauchamp, (1964;4), mengartikan kurikulum sebagai semua kegiatan peserta didik yang direncanakan dan disediakan oleh lembaga. Kegiatan yang dimaksud adalah seluruh pengalaman peserta didik di lembaga tersebut, baik pengalaman intelektual, emosional, sosial, maupun pengalaman lainnya. Pengertian kurikulum ini, lebih menekankan pada



6



pengalaman belajar peserta didik. Pengalaman belajar yang dimaksud adalah segala perubahan perilaku yang diperoleh peserta didik sebagai hasil interaksi aktif dengan lingkungannya. Pengalaman belajar ini bisa menyangkut pengalaman intelektual, emosional, sosial, spiritual, atau pengalaman belajar lainnya. Pengalaman belajar di sini juga dapat berupa pengalaman langsung yang dialami sendiri oleh peserta didik, dapat juga pengalaman orang lain yang telah disusun secara sistematis menjadi sebuah disiplin ilmu. Phytagoras, misalnya, mendapatkan pengalaman belajar cara menemukan panjang garis miring dari sebuah segitiga siku-siku, yang kemudian diformulasikan dalam sebuah rumus yang terkenal "Rumus Phytagoras". Artinya, berbicara masalah kurikulum adalah berbicara pengalaman-pengalaman belajar apa saja yang harus dimiliki oleh peserta diklat untuk mencapai tujuan pendidikan yang telah ditetapkan. 8)



Mac Donald, misalnya, menyatakan bahwa kurikulum merupakan suatu rencana yang memberi pedoman atau pegangan dalam proses kegiatan belajar mengajar.



9)



Nasution



dalam



bukunya



Kurikulum



dan



Pengajaran



(1989)



merumuskan kurikulum sebagai suatu rencana yang disusun untuk melancarkan proses belajar mengajar di bawah bimbingan atau lembaga pendidikan beserta staf pengajarnya. 10) Hilda Taba dalam bukunya Curriculum Development, Theory and Practice,



menyatakan



bahwa



kurikulum



adalah



sesuatu



yang



direncanakan untuk pelajaran peserta. Sejalan dengan pengertian di atas, pengertian yang dikemukakan oleh Winarno Surachmad (1977;5) yang menyatakan bahwa kurikulum adalah suatu program pendidikan yang direncanakan dan dilaksanakan untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu. 11) Menurut Undang Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003. menyatakan bahwa kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu



7



b. Dimensi Kurikulum Jika kita kaji pengertian kurikulum di atas, kesan umum yang dapat kita tarik adalah bahwa kurikulum itu sangat luas, dan menyangkut banyak dimensi. Kalau kita coba kelompokkan, paling tidak kurikulum memiliki empat dimensi, yaitu: 1) Kurikulum sebagai suatu ide, yakni buah pikiran manusia tentang apa, mengapa, dan bagaimana suatu pendidikan bagi peserta didik itu direncanakan dan dilakukan. 2) Kurikulum sebagai rencana tertulis (written document), yaitu sebagai perwujudan dari ide manusia. 3) Kurikulum sebagai suatu realita, yakni implementasi dari rencana tertulis yang berwujud suatu kegiatan pembelajaran. 4) Kurikulum sebagai hasil yang dicapai, yaitu sebagai konsekuensi dari implementasi (berupa pembelajaran) yang menghasilkan suatu output berupa perubahan perilaku peserta didik, baik berupa kognitif, afektif, dan atau psikomotorik.



c. Fungsi dan Kegunaan Kurikulum Dalam



suatu



(instrumental



sistem input)



pendidikan, yang



sangat



kurikulum membantu



merupakan dalam



suatu



alat



merencanakan,



melaksanakan, dan mengevaluasi suatu program pendidikan. Oleh karena itu kurikulum memiliki tungsi preventif, korektif, dan konstruktif (LAN: 2007) 1)



Fungsi Preventif; menjaga agar para pengguna kurikulum terhindar dari kesalahan melakukan hal-hal yang tidak sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan dalam kurikulum.



2)



Fungsi Korektif; sebagai rambu-rambu yang harus dipedomani dalam membetulkan kesalahan-kesalahan yang terjadi dalam pelaksanaan kurikulum.



3)



Fungsi Konstruktif; memberikan arah yang jelas bagi pelaksanaan, pengembangan dan pembinaan kurikulum.



8



Dari ketiga fungsi tersebut, kurikulum memiliki kegunaan yang penting yaitu: 1)



Bagi guru, kurikulum dapat dijadikan pedoman dalam melaksanakan pembelajaran, baik dalam perumusan tujuan, penentuan bahan pelajaran, metode dan media, serta cara penilaian.



2)



Bagi kepala sekolah, kurikulum merupakan alat ukur yang dapat dijadikan patokan dalam melihat keberhasilan pelaksanaan pendidikan di sekolah yang dipimpinnya.



3)



Bagi



pengawas,



kurikulum



dipergunakan



sebagai



acuan



untuk



mengadakan masukan dan perbaikan/penyempurnaan dalam rangka pemberian bimbingan bagi para guru agar mutu pendidikan lebih meningkat. 4)



Bagi pengguna lulusan, kurikulum dapat membantu mereka dalam penerimaan, penempatan, dan pembinaan karyawan yang mereka rekrut, juga sebagai alat penyeimbang kesenjangan antara dunia pendidikan dan dunia kerja.



5)



Bagi sekolah di atasnya, kurikulum dijadikan sebagai alat kontrol bagi proses pendidikan lanjutan dan juga berguna bagi penyiapan tenaga pendidik.



d.



Kurikulum Sebagai Suatu Sistem



1). Pengertian Sistem Sistem diartikan sebagai kumpulan komponen/sub sistem yang saling terkait, saling mempengaruhi, saling bekerjasama untuk mencapai tujuan yang sama. Sekalipun masing-masing komponen memiliki peran dan fungsi yang berbeda dalam sistem tersebut, namun mereka tetap memiliki tujuan yang sama, yaitu tercapainya dan terwujudnya tujuan dari sistem itu (LAN:2007) Ciri utama dari sebuah sistem adalah apabila salah satu komponen tidak berfungsi dan tidak berperan sebagaimana mestinya maka sistem tersebut tidak akan berjalan dengan baik, dan pada akhirnya tujuan sistem tidak akar\ tercapai dengan sempurna, bahkan bisa jadi mengalami kegagalan total. Tubuh kita, misalnya, bisa dikatakan sebagai suatu sistem, karena tubuh kita terdiri dari kumpulan organ tubuh (subsistem), seperti jantung, hati, ginjal, empedu, lambung, dll. Masing-masing organ tubuh memiliki fungsi dan peran



9



sendiri, namun tetap mengarah pada satu tujuan yaitu optimalnya fungsi tubuh untuk melaksanakan berbagai aktifitas. Apabila ada salah satu dari organ tubuh tersebut terganggu (sakit) maka fungsi tubuh secara keseluruhan menjadi terganggu. Ciri lain dari suatu sistem adalah banyaknya komponen yang akan terlibat dalam sistem tersebut yang sangat bergantung pada kompleksitas tujuan sistem yang ingin dicapai. Artinya semakin kompleks tujuan sistem, maka akan semakin banyak komponen yang akan terlibat dan tentunya sistem tersebut akan semakin rumit. Sebaliknya kalau tujuan sistem itu sederhana dan spesifik, maka komponen yang akan terlibatnya pun akan semakin sedikit. Pendekatan dapat diartikan sebagai cara pandang kita dalam melihat sesuatu. Jadi kalau kita menggunakan pendekatan sistem artinya kita akan memandang sesuatu itu sebagai suatu kumpulan komponen yang saling terkait dan bekerjasama untuk mencapai tujuan dari sistem tersebut. Dengan menggunakan pendekatan sistem, dimungkinkan kita dapat menganalisis komponen-komponen apa saja yang akan mempengaruhi suatu sistem. Demikian juga pada saat kita menemukan suatu sistem tidak berjalan sebagaimana mestinya atau tujuan suatu sistem tidak tercapai, maka kita dapat menganalisis komponen mana yang tidak berfungsi, sehingga kita dapat memperbaikinya. 2). Komponen Kurikulum Kurikulum sebagai suatu sistem. Artinya, kurikulum itu terdiri dari banyak komponen yang saling terkait dan bekerjasama untuk mencapai tujuan kurikulum. Untuk menemukan komponen kurikulum tentunya sangat bergantung pada kurikulum pada tingkat mana yang akan kita analisis. Komponen kurikulum pada tingkat institusional akan berbeda dengan komponen kurikulum pada tingkat instruksional. Hal ini karena, komponen-komponen kurikulum yang menjadi sub sistem dari sebuah sistem kurikulum sangat bergantung pada kompleksitas tujuan yang akan dicapai. Semakin luas dan kompleks sebuah



10



rumusan tujuan, maka akan semakin banyak komponen yang akan terlibat. Sebagaimana dijelaskan di atas, tujuan yang ingin dicapai pada tingkat institusi jauh lebih kompleks dibanding dengan tujuan pada tingkat pembelajaran. Oleh karena itu, komponen yang terlibat dalam kurikulum pada tingkat institusi akan semakin banyak dibanding dengan kurikulum pada tingkat pembelajaran. Namun secara garis besar, kurikulum pada tingkat manapun, harus mengandung minimal empat komponen, yaitu komponen tujuan, bahan/materi/pengalaman belajar, strategi/metode/media, dan evaluasi. Artinya setiap sistem kurikulum harus mengandung keempat komponen tersebut Sekali lagi perlu ditegaskan, bahwa sebagai suatu sistem maka keempat komponen tersebut harus saling bersinergi dalam mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Menurut H.H. Giles et.al. dalam Allan S. Ornstein & Francis P. Hunkins (1998; 166) membuat bagan keterkaitan antar komponen kurikulum sebagai berikut:



TUJUAN



MATERI / ISI / BAHAN



STRATEGI



EVALUASI Gambar 1. 1 Bagan keterkaitan antar komponen kurikulum



11



Peran dan fungsi dari masing-masing komponen tersebut dalam sistem kurikulum : a)



Komponen Tujuan



Komponen ini merupakan komponen yang pertama dan utama dalam pengembangan kurikulum, karena ia akan menjadi acuan bagi komponen kurikulum lainnya, sehingga ia akan dijadikan fokus dan mewarnai komponen bahan, metode, dan evaluasi. Rumusan tujuan harus berisi pernyataan yang harus dilakukan dan kemampuan yang harus dimiliki oleh peserta didik, bukan apa yang akan dilakukan oleh guru. Kemampuan yang dimaksud adalah bisa berupa pengembangan wawasan/kognisi, nilai/sikap/afeksi, maupun berupa keterampilan fisik/motorik. Komponen tujuan juga bersifat hirarkis, yakni bertingkat dari Standar Kompetensi Lulusan (SKL), Kompetensi Inti (KI), Kompetensi Dasar (KD), Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK), dan Tujuan Pembelajaran Tujuan yang berada di bawah mendukung/menopang tujuan yang ada di atasnya; akumulasi pencapaian tujuan-tujuan yang berada di bawahnya akan mencerminkan tercapai tujuan yang berada di atas. Di samping bersifat hirarkis, dilihat dari aspek substansi, komponen tujuan juga dapat dibagi ke dalam beberapa taksonomi tujuan. Pada tahun 1950an Benyamin S. Bloom bersama teman-temannya menyusun sebuah taksonomi yang terkenal dengan taksonomi Bloom yang termuat dalam bukunya Taxonomy of Educational Objectives. Dalam buku ini Bloom membagi tujuan ini menjadi tiga ranah/ domain, yaitu kognitif, afektif, dan psikomotor. Ketiga domain ini masing-masing terdiri atas beberapa aspek yang disusun secara hirarkis. Domain kognitif berkenaan dengan penguasaan kemampuan intelektual atau berpikir. Domain afektif berkenaan dengan penguasaan dan pengembangan perasaan, sikap, minat, dan nilai-nilai, sedangkan domain psikomotor berkenaan dengan penguasaan dan pengembangan keterampilan motorik. Ranah kognitif, yaitu mengingat (pengetahuan), memahami



12



(pemahaman), menerapkan,menganalisis, mengevaluasi, dan mencipta. Ranah afektif dirumuskan oleh Krathwohl, terdiri dari 5 tingkatan, yaitu menerima nilai, menanggapi nilai, menghargai nilai, menghayati nilai, dan mengamalkan nilai. Sedangkan ranah psikomotorik dikembangkan oleh Dyers yang menghasilkan ketrampilan abstrak yang meliputi mengamati, menanya, menalar/mengasosiasi, dan mengkomunikasikan, sedangkan menurut Simpson bahwa pada ketrampilan kongkrit meliputi persepsi (perception), kesiapan (set), meniru (guided response), membiasakan gerakan (mechanism), mahir (complex or overt response, menjadi gerakan alami (adaptation), dan menjadi tindakan orisinal (origination) Selain sebagai fokus bagi komponen-komponen lainnya, komponen tujuan ini memberikan manfaat dalam pengembangan kurikulum, yaitu: (1) Tujuan akan menjadi pedoman atau pegangan bagi para pengembang kurikulum, khususnya dalam mendesain materi kurikulum. Pemilihan dan adopsi materi/ bahan akan selalu terikat sepanjang hal itu dapat menopang dan sesuai dengan tujuan. (2) Tujuan dapat dijadikan pedoman bagi guru dalam mengembangkan pembelajaran. Guru dengan kreativitasnya dapat menambahkan atau meninggalkan suatu bahan pelajaran agar tidak terjadi overlapping. (3) Tujuan juga akan memberikan informasi kepada peserta didik tentang apa yang akan dipelajari dan atau tentang apa yang diharapkan dari kegiatan belajar mereka. Hal ini memungkinkan timbulnya motivasi dalam kegiatan belajar para peserta didik (4) Tujuan memungkinkan masyarakat mengetahui secara jelas tentang apa yang akan dicapai oleh sekolah (5) Tujuan memungkinkan setiap orang melakukan evaluasi terhadap keberhasilan program, baik oleh para pengembang kurikulum, kepala sekolah, guru, peserta maupun masyarakat. Hasil dari kegiatan ini sangat berguna sebagai bahan masukan bagi perbaikan dan inovasi program/ kurikulum di kemudian hari. (6) Selain manfaat tersebut, komponen tujuan juga dapat memberikan gambaran tentang materi/ bahan apa dan dengan cara bagaimana



13



tujuan yang telah ditentukan tersebut dapat dicapai. Dalam pendekatan pengembangan kurikulum berbasis kompetensi, istilah tujuan ini diganti dengan istilah kompetensi. Namun ia memiliki makna dan fungsi yang sama.



b) Komponen Materi/lsi/Bahan Secara makro, bahan kurikulum ini disusun berdasarkan prosedur tertentu yang merupakan satu bagian dalam pengembangan kurikulum secara keseluruhan. Hal ini berkaitan dengan kegiatan memilih, menilai, dan menentukan jenis mata pelajaran yang harus diajarkan pada jenjang pendidkikan, kemudian pokok-pokok dan sub pokok bahasan serta uraian materi secara garis besar, juga termasuk scope (ruang lingkup) dan sequence (urutan)~nya. Adapun patokan kegiatan tersebut ditentukan oleh tujuan-tujuan dari jenis dan jenjang pendidikan yang akan dilaksanakan. M.D. Gall (1981) dalam Handbook for Evaluating and Selecting Curriculum Materials, mengemukan sembilan tahap dalam pengembangan



bahan



kurikulum,



yaitu:



identifikasi



kebutuhan,



merumuskan misi kurikulum, menentukan anggaran biaya, membentuk tim, mendapatkan susunan bahan, menganalisis bahan, menilai bahan, membuat



keputusan adopsi,



menyebarkan,



mempergunakan,



dan



memonitor penggunaan bahan. Sedangkan secara spesifik yang dimaksud dengan bahan kurikulum adalah segala sesuatu yang diberikan kepada peserta didik dalam kegiatan belajar mengajar. Isi dari kegiatan tersebut adalah isi dari kurikulum. Isi kurikulum mencakup kompetensi sikap (spiritual dan sosial), pengetahuan, dan keterampilan. Dimensi pengetahuan terdiri dari dimensi faktual, konseptual, prosedural dan dimensi metakognitif Isi atau bahan tersebut tersusun berbagai mata pelajaraan berdasarkan jenis dan jenjang pendidikan, kemudian dikemas dalam berbagai mata pelajaran yang kemudian dijabarkan dalam pokok dan sub pokok bahasan, yang secara lebih rinci disusun dalam bentuk bahan pengajaran dalam berbagai bentuknya. Tugas guru adalah mengembangkan bahan



14



ajar tersebut berdasarkan tujuan pembelajaran yang telah disusun dan dirumuskan sebelumnya. c)



Komponen Strategi



Komponen strategi berkaitan dengan pelaksanaan kurikulum. Hal ini akan terkait dengan pendekatan, konsep-konsep yang digunakan, strategi yang dipakai, biaya dan fasilitas pendukung lainnya. Dalam sistem pendidikan di Indonesia dikenal sistem belajar reguler dan sistem belajar jarah jauh (SBJJ) atau distance learning, seperti SMP Terbuka dan Universitas Terbuka. Walaupun dalam batas-batas tertentu seperti sistem reguler dikenal pula sistem kelas dan non-kelas, yang dilakukan melalui penggunaan bahan belajar mandiri, seperti modul dan berprograma. Selain itu, pendekatan apa yang dipakai juga akan mempengaruhi



pelaksanaan



kurikulum;



apakah



menggunakan



pendekatan yang berpusat pada guru (teacher centered) atau berpusat pada peserta didik (student centered). Secara spesifik, strategi pelaksanaan kurikulum berkaitan dengan strategi pembelajaran, karena pada hakikatnya pembelajaran itu adalah kurikulum aktual. Dalam konteks ini, bicara komponen strategi dalam sistem kurikulum adalah bicara "siapa melakukan apa, dengan cara apa, menggunakan apa, bagaimana dan kapan melakukannya". Artinya dalam mengembangkan komponen strategi, pengembang kurikulum akan menentukan siapa saja yang akan terlibat dalam pelaksanaan kurikulum tersebut, baik sebagai narasumber maupun sebagai peserta. Apa saja yang akan mereka (harus) lakukan untuk mencapai tujuan pembelajaran; pendekatan, metode, dan media apa yang akan mereka gunakan; bagaimana langkah-langkah kegiatan itu dilakukan (baik urutan maupun waktu kegiatannya). d) Komponen Evaluasi Sebagai subsistem dari sistem kurikulum, komponen evaluasi memiliki fungsi sebagai alat kontrol untuk melihat apakah tujuan kurikulum telah dikuasai oleh peserta didik. Karena itu komponen evaluasi harus



15



dikembangkan dengan mengacu pada kemampuan-kemampuan yang dirumuskan dalam tujuan. Hasil dari evaluasi dapat dijadikan sebagai feedback bagi komponenkomponen lainnya, seperti materi, strategi, dan bahkan evaluasi sendiri. Artinya apabila hasil evaluasi menunjukkan adanya indikasi kegagalan pencapaian tujuan secara optimal, maka sebagai suatu sistem kita akan menelaah



komponen-komponen



dari



kurikulum



tersebut,



karena



kegagalan itu sangat mungkin disebabkan oleh adanya komponen yang tidak berfungsi sebagaimana mestinya. Penelaahan diarahkan pada pertanyaan-pertanyaan:



Apakah



materi



relevan



atau



mendukung



pencapaian tujuan? Apakah strategi yang dikembangkan efektif dan tepat untuk



mencapai



tujuan?



Apakah



evaluasi



hasil



belajar



yang



dikembangkan telah mengukur ketercapaian tujuan? e. Prinsip Pengembangan Kurikulum Dalam pengembangan kurikulum, seorang pengembang kurikulum biasanya menggunakan beberapa prinsip yang dipegangnya sebagai acuan agar kurikulum yang dihasilkan itu memenuhi harapan peserta didik, pihak sekolah, pimpinan, masyarakat pengguna, dan tentunya pemerintah. Beberapa prinsip yang umum digunakan dalam pengembangan kurikulum, antara lain; prinsip relevansi, berorientasi pada tujuan, kontinuitas, dan fleksibilitas. 1) Prinsip Relevansi Prinsip ini dapat dikatakan sebagai prinsip utama dalam pengembangan kurikulum. Karena apabila kurikulum tidak relevan, maka kurikulum menjadi tidak banyak berarti. Pertanyaannya adalah harus relevan dengan apa atau siapa? Kurikulum harus relevan dengan tuntutan masyarakat, kebutuhan peserta didik, tuntutan dunia kerja, dan tentunya dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek). Mengapa demikian? Karena kurikulum akan dipelajari dan dikuasai peserta didik dan akan dijadikan sebagai bekal oleh peserta didik dalam berkiprah dalam masyarakatnya (dunia kerjanya). Karena itu, kalau saja kurikulum yang dipelajari dan dikuasai peserta didik



16



tidak relevan, maka sangat mungkin pada akhirnya peserta didik tidak bisa berkiprah dalam masyarakatnya, tidak dapat memasuki dunia kerja, dan ia memiliki ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang kadaluarsa (out of date). Implikasi dari penerapan prinsip relevansi dalam pengembangan kurikuium adalah akan diperoleh kurikulum yang berisi sejumlah kemampuan dan bahan/materi yang telah disesuaikan dengan kebutuhan peserta didik, up to date, dan dibutuhkan oleh masyarakat pengguna (lapangan kerja). Di samping itu, strategi yang dikembangkan dalam kurikulum tersebut juga telah memperhatikan karakteristik peserta didik dan perkembangan iptek, sehingga memudahkan peserta didik dalam menguasai kemampuan yang diharapkan. 2)



Prinsip Berorientasi Pada Tujuan



Prinsip ini dapat dikatakan sebagai prinsip utama dalam pengembangan kurikulum. Karena apabila kurikulum tidak relevan, maka kurikulum menjadi tidak banyak berarti. Pertanyaannya adalah harus relevan dengan apa atau siapa? Kurikulum harus relevan dengan tuntutan masyarakat, kebutuhan peserta didik, tuntutan dunia kerja, dan tentunya dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek). Mengapa demikian? Karena kurikulum akan dipelajari dan dikuasai peserta didik dan akan dijadikan sebagai bekal oleh peserta didik dalam berkiprah dalam masyarakatnya (dunia kerjanya). Karena itu, kalau saja kurikulum yang dipelajari dan dikuasai peserta didik tidak relevan, maka sangat mungkin pada akhirnya peserta didik tidak bisa berkiprah dalam masyarakatnya, tidak dapat memasuki dunia kerja, dan ia memiliki ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang kadaluarsa (out of date). Implikasi dari penerapan prinsip relevansi dalam pengembangan kurikuium adalah akan diperoleh kurikulum yang berisi sejumlah kemampuan dan bahan/materi yang telah disesuaikan dengan kebutuhan peserta didik, up to date, dan dibutuhkan oleh masyarakat pengguna (lapangan kerja). Di samping itu, strategi yang dikembangkan dalam kurikulum tersebut juga



17



telah memperhatikan karakteristik peserta didik dan perkembangan iptek, sehingga memudahkan peserta didik dalam menguasai kemampuan yang diharapkan. Kurikulum sebagai suatu sistem, dimana komponen tujuan merupakan fokus bagj komponen-komponen lainnya dalam pengembangan sistem tersebut, karena itu pengembangan kurikulum harus berorientasi pada tujuan. Prinsip ini menegaskan bahwa tujuan merupakan arah bagi pengembangan komponen-komponen lainnya dalam pengembangan kurikulum. Untuk itu tujuan kurikulum harus jelas, artinya tujuan kurikulum harus dapat dipahami dengan jelas oleh para pelaksana kurikulum untuk dapat dijabarkan menjadi tujuan-tujuan lainnya yang lebih spesifik dan operasional. Tujuan kurikulum juga harus komprehensif, yakni meliputi berbagai aspek domain tujuan, baik kognitif, afektif, maupun psikomotor. Hal ini perlu diperhatikan agar keluaran yang dihasilkan memiliki ketiga aspek domain tujuan tersebut secara utuh. Implikasi dari penerapan prinsip ini adalah akan diperoleh kurikulum yang sistemik yang memiliki hubungan erat arrtara komponen satu dengan yang lainnya, sehingga terjadi konsistensi antara tujuan, bahan, strategi, dan evaluasi. Dengan kondisi kurikulum yang demikian memungkinkan kurikulum menjadi lebih efektif dan efesien. 3)



Prinsip Kontinuitas



Prinsip



kontinuitas



dimaksudkan



bahwa



perlu



ada



kesinambungan,



khususnya kesinambungan tujuan dan bahan/ materi kurikulum antara jenis dan jenjang program pendidikan. Dalam konteks pendidikan formal, tujuan dan bahan/materi kurikulum perlu dikembangan secara berkesinambungan mulai dari jenjang Sekoiah Dasar, Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama, dan Sekolah Lanjutan Tingkat Atas, bahkan sampai ke jenjang Pendidikan Tinggi. Tujuan dan materi kurikulum harus memiliki hubungan hirarkis fungsional.



Khusus



dalam



pengembangan



materi



kurikulum



harus



diperhatikan minimal dua aspek kesinambungan, yaitu: (1) materi kurikulum yang diperlukan pada mata pelajaran setelahnya harus sudah diberikan pada mata pelajaran yang ada di bawahnya dan demikian juga (2) materi yang sudah diajarkan/diberikan pada mata pelajaran sebelumnya tidak perlu



18



lagi diberikan pada mata pelajaran setelahnya. Dengan demikian dapat dihindari adanya pengulangan materi kurikulum, yang dapat mengakibatkan kebosanan pada peserta didik dan/atau ketidaksiapan peserta untuk memperoleh materi dimana mereka sebelumnya tidak memperoleh materi dasar



yang memadai. Kontinuitas atau kesinambungan juga perlu



diperhatikan antara berbagai mata pelajaran. Oleh karena itu, perlu diupayakan pula agar tidak terjadi tumpah tindih materi antara mata pelajaran yang satu dengan mata pelajaran lainnya. Untuk menghindari hal tersebut dapat dilakukan dengan cara menyusun scope dan sequence setiap mata pelajaran pada jenis dan jenjang pendidikan. Scope artinya ruang lingkup, sedangkan sequence artinya urutan atau sistematika. Implikasi dari penerapan prinsip ini adalah isi/bahan/materi kurikulum yang dikembangkan akan berkesinambungan dengan baik. Hubungan antara materi yang satu dengan materi lainnya, bahkan materi dalam satu kurikulum dengan kurikulum lainnya, akan saling terkait dan berkelanjutan. Kondisi kurikulum



seperti



ini



memungkinkan



peserta



didik



belajar



secara



runtut/sistematis. Di samping itu tidak akan terjadi pengulangan materi yang tidak perlu atau gap yang terlalu jauh antara satu bahasan ke bahasan lainnya. 4)



Prinsip Fleksibilitas



Fleksibilitas artinya adalah adanya ruang gerak yang memberikan sedikit kelonggaran dalam melakukan atau mengambil suatu keputusan tentang suatu kegiatan yang akan dilaksanakan oleh pelaksana kurikulum di lapangan.



Para



pengembang



kurikulum



perlu



memikirkan



bahwa



implementasi kurikulum pada kegiatan yang sebenarnya (riil curriculum) akan terkait dengan keragaman kemampuan sekolah untuk menyediakan tenaga dan fasilitas bagi berlangsungnya suatu kegiatan yang harus dilaksanakan. Belum lagi terkait dengan keragaman sumber daya pendidikan secara menyeluruh dan perbedaan demografis, geografis, dan faktor-faktor pendukung pendidikan lainnya.



19



Fleksibilitas



juga



perlu



diberikan



kepada



guru,



khususnya



dalam



mengembangkan kegiatan pembelajaran, asalkan tidak menyimpang jauh dengan apa yang telah digariskan dalam kurikulum. Guru perlu diberikan kebebasan dalam menjabarkan tujuan-tujuan, memilih materi yang sesuai, memilih strategi dan metode yang dikembangkan dalam suatu kegiatan pembelajaran, dan membuat kriteria yang objektif dan rasional dalam melakukan dan memberikan penilaian kepada para peserta didik. Implikasi dari penerapan prinsip ini adalah akan diperoleh kurikulum luwes, mudah dilaksanakan dengan berbagai situasi yang berkembang di lapangan. Kurikulum seperti ini juga memungkinkan para guru mengembangkan riil kurikulum secara kreatif. Kondisi seperti ini sangat diperlukan untuk terciptanya pembelajaran yang kondusif dan efektif. 2.



Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMK a.



Latar Belakang



1)



Pengertian Kurikulum



Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional menyebutkan bahwa kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu. Berdasarkan pengertian tersebut, ada dua dimensi kurikulum, yang pertama adalah rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran, sedangkan yang kedua adalah cara yang digunakan untuk kegiatan pembelajaran. Kurikulum 2013 yang diberlakukan mulai tahun ajaran 2013/2014 memenuhi kedua dimensi tersebut. 2)



Rasional Pengembangan Kurikulum 2013



Kurikulum 2013 dikembangkan berdasarkan faktor-faktor sebagai berikut: a) Tantangan Internal Tantangan internal antara lain terkait dengan kondisi pendidikan dikaitkan dengan tuntutan pendidikan yang mengacu kepada 8 (delapan) Standar Nasional Pendidikan yang meliputi standar isi, standar proses, standar kompetensi lulusan, standar pendidik dan



20



tenaga



kependidikan,



standar



sarana



dan



prasarana,



standar



pengelolaan, standar pembiayaan, dan standar penilaian pendidikan. Tantangan internal lainnya terkait dengan



perkembangan penduduk



Indonesia dilihat dari pertumbuhan penduduk usia produktif. Saat ini jumlah penduduk Indonesia usia produktif (15-64 tahun) lebih banyak dari usia tidak produktif (anak-anak berusia 0-14 tahun dan orang tua berusia 65 tahun ke atas). Jumlah penduduk usia produktif ini akan mencapai puncaknya pada tahun 2020-2035 pada saat angkanya mencapai 70%. Oleh sebab itu tantangan besar yang dihadapi adalah bagaimana mengupayakan agar sumberdaya manusia usia produktif yang melimpah ini dapat ditransformasikan menjadi sumberdaya manusia yang memiliki kompetensi dan keterampilan melalui pendidikan agar tidak menjadi beban. b) Tantangan Eksternal Tantangan eksternal antara lain terkait dengan arus globalisasi dan berbagai isu yang terkait dengan masalah lingkungan hidup, kemajuan teknologi dan informasi, kebangkitan industri kreatif dan budaya, dan perkembangan pendidikan di tingkat internasional. Arus globalisasi akan menggeser pola hidup masyarakat dari agraris dan perniagaan tradisional menjadi masyarakat industri dan perdagangan modern seperti dapat terlihat di World Trade Organization (WTO), Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) Community, Asia-Pacific Economic Cooperation (APEC), dan ASEAN Free Trade Area (AFTA). Tantangan eksternal juga terkait dengan pergeseran kekuatan ekonomi dunia, pengaruh dan imbas teknosains serta mutu, investasi, dan transformasi bidang pendidikan. Keikutsertaan Indonesia di dalam studi International Trends in International Mathematics and Science Study (TIMSS) dan Program for International Student Assessment (PISA) sejak tahun 1999 juga



menunjukkan



bahwa



capaian



anak-anak



Indonesia



tidak



menggembirakan dalam beberapa kali laporan yang dikeluarkan TIMSS dan PISA. Hal ini disebabkan antara lain banyaknya materi uji yang ditanyakan di TIMSS dan PISA tidak terdapat dalam kurikulum Indonesia. 21



c) Penyempurnaan Pola Pikir Kurikulum 2013 dikembangkan dengan penyempurnaan pola pikir sebagai berikut. (1) Penguatan pola pembelajaran yang berpusat pada peserta didik. Peserta didik harus memiliki pilihan-pilihan terhadap materi yang dipelajari dan gaya belajarnya (learning style) untuk memiliki kompetensi yang sama; (2) Penguatan pola pembelajaran interaktif (interaktif guru-peserta didik-masyarakat-lingkungan alam, sumber/media lainnya); (3) Penguatan pola pembelajaran secara jejaring (peserta didik dapat menimba ilmu dari siapa saja dan dari mana saja yang dapat dihubungi serta diperoleh melalui internet); (4) Penguatan pembelajaran aktif-mencari (pembelajaran siswa aktif mencari semakin diperkuat dengan pendekatan pembelajaran saintifik); (5) Penguatan pola belajar sendiri dan kelompok (berbasis tim); (6) Penguatan pembelajaran berbasis multimedia; (7) Penguatan pola pembelajaran berbasis klasikal-massal dengan tetap memperhatikan pengembangan potensi khusus yang dimiliki setiap peserta didik; (8) Penguatan pola pembelajaran ilmu pengetahuan jamak (multidisciplines); dan (9) Penguatan pola pembelajaran kritis. d) Penguatan Tata Kelola Kurikulum Kurikulum 2013 dilakukan penguatan tata kelola sebagai berikut. (1) Penguatan tata kerja guru lebih bersifat kolaboratif; (2) Penguatan manajeman sekolah melalui penguatan kemampuan manajemen



kepala



sekolah



(educational leader); dan



22



sebagai



pimpinan



kependidikan



(3) Penguatan sarana dan prasarana untuk kepentingan manajemen dan proses pembelajaran. e) Penguatan Materi Penguatan materi dilakukan dengan cara pengurangan materi yang tidak relevan serta pendalaman dan perluasan materi yang relevan bagi peserta didik.



b.



Karakteristik Kurikulum 2013



Kurikulum 2013 dirancang dengan karakteristik sebagai berikut. 1)



Mengembangkan keseimbangan antara sikap spiritual dan sosial, pengetahuan, dan keterampilan, serta menerapkannya dalam berbagai situasi di sekolah dan masyarakat;



2)



Menempatkan memberikan



sekolah



sebagai



pengalaman



bagian



belajar,



agar



dari



masyarakat



peserta



didik



yang



mampu



menerapkan apa yang dipelajari di sekolah ke masyarakat dan memanfaatkan masyarakat sebagai sumber belajar; 3)



Memberi waktu yang cukup leluasa untuk mengembangkan berbagai sikap, pengetahuan, dan keterampilan;



4)



Mengembangkan



kompetensi



yang



dinyatakan



dalam



bentuk



kompetensi inti kelas yang dirinci lebih lanjut dalam kompetensi dasar mata pelajaran; 5)



Mengembangkan kompetensi inti kelas menjadi unsur pengorganisasi (organizing elements) kompetensi dasar. Semua kompetensi dasar dan proses pembelajaran dikembangkan untuk mencapai kompetensi yang dinyatakan dalam kompetensi inti;



6)



Mengembangkan kompetensi dasar berdasar pada prinsip akumulatif, saling memperkuat (reinforced) dan memperkaya (enriched) antar-mata pelajaran dan jenjang pendidikan (organisasi horizontal dan vertikal).



23



c.



Tujuan Kurikulum



Kompetensi Inti Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan (SMK/MAK) merupakan tingkat kemampuan untuk mencapai Standar Kompetensi Lulusan (SKL) yang harus dimiliki seorang peserta didik SMK/MAK pada setiap tingkat kelas. Kompetensi inti dirancang untuk setiap kelas. Melalui kompetensi inti, sinkronisasi horisontal berbagai kompetensi dasar antarmata pelajaran pada kelas yang sama dapat dijaga. Selain itu sinkronisasi vertikal berbagai kompetensi dasar pada mata pelajaran yang sama pada kelas yang berbeda dapat dijaga pula. Rumusan kompetensi inti menggunakan notasi sebagai berikut:



1) Kompetensi Inti-1 (KI-1) untuk kompetensi inti sikap spiritual; 2) Kompetensi Inti-2 (KI-2) untuk kompetensi inti sikap sosial; 3) Kompetensi Inti-3 (KI-3) untuk kompetensi inti pengetahuan; dan 4) Kompetensi Inti-4 (KI-4) untuk kompetensi inti keterampilan. Uraian tentang Kompetensi Inti untuk jenjang SMK/MAK dapat dilihat pada Tabel berikut. d.



Kompetensi Kurikulum 2013



Kurikulum 2013 bertujuan untuk mempersiapkan manusia Indonesia agar memiliki kemampuan hidup sebagai pribadi dan warga negara yang beriman, produktif, kreatif, inovatif, dan afektif serta mampu berkontribusi pada kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan peradaban dunia. Tabel 2. Kompetensi Inti SMK/MAK KOMPETENSI INTI



KOMPETENSI INTI



KOMPETENSI INTI



KELAS X



KELAS XI



KELAS XII



1. Menghayati dan 1. Menghayati dan a. Menghayati dan mengamalkan ajaran mengamalkan ajaran mengamalkan ajaran agama yang agama yang agama yang dianutnya. dianutnya. dianutnya. 2. Menghayati dan 2. Menghayati dan mengamalkan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, perilaku jujur, tanggungjawab, disiplin, peduli (gotong tanggungjawab,



24



b. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,



KOMPETENSI INTI



KOMPETENSI INTI



KOMPETENSI INTI



KELAS X



KELAS XI



KELAS XII



royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.



peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.



kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.



3. Memahami, 3. Memahami, c. Memahami, menerapkan dan menerapkan, dan menerapkan, menganalisis menganalisis menganalisis, dan pengetahuan pengetahuan faktual, mengevaluasi faktual, konseptual, konseptual, pengetahuan faktual, dan prosedural prosedural, dan konseptual, berdasarkan rasa metakognitif prosedural, dan ingin tahunya berdasarkan rasa ingin metakognitif dalam tentang ilmu tahunya tentang ilmu ilmu pengetahuan, pengetahuan, pengetahuan, teknologi, seni, teknologi, seni, teknologi, seni, budaya, dan budaya, dan budaya, dan humaniora dengan humaniora dalam humaniora dalam wawasan wawasan wawasan kemanusiaan, kemanusiaan, kemanusiaan, kebangsaan, kebangsaan, kebangsaan, kenegaraan, dan kenegaraan, dan kenegaraan, dan peradaban terkait peradaban terkait peradaban terkait penyebab fenomena penyebab fenomena penyebab fenomena dan kejadian dalam dan kejadian dalam dan kejadian dalam bidang kerja yang bidang kerja yang bidang kerja yang spesifik untuk spesifik untuk spesifik untuk memecahkan memecahkan memecahkan masalah. masalah. masalah. 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan



4. Mengolah, menalar, d. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam menyaji, dan mencipta ranah konkret dan dalam ranah konkret



25



KOMPETENSI INTI



KOMPETENSI INTI



KOMPETENSI INTI



KELAS X



KELAS XI



KELAS XII



ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.



ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.



dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.



e. Mata Pelajaran Struktur Kurikulum SMK/MAK terdiri atas mata pelajaran umum kelompok A, mata pelajaran umum kelompok B, dan mata pelajaran peminatan kejuruan kelompok C. Mata pelajaran peminatan kejuruan kelompok C dikelompokan atas mata pelajaran Dasar Bidang Keahlian (kelompok C1), mata pelajaran Dasar Program Keahlian (kelompok C2), dan mata pelajaran Paket Keahlian (kelompok C3). Khusus untuk MAK, dapat ditambah dengan mata pelajaran keagamaan yang diatur oleh Kementerian Agama. SMK dan MAK dapat terdiri atas 3 (tiga) tingkatan kelas, yaitu kelas X (sepuluh), kelas XI (sebelas), dan kelas XII (dua belas), atau terdiri atas 4 (empat) tingkatan kelas yaitu kelas X (sepuluh), kelas XI (sebelas), kelas XII (dua belas), dan kelas XIII (tiga belas) sesuai dengan tuntutan dunia kerja. SMK/MAK yang menyelenggarakan program pendidikan 4 (empat) tingkatan kelas diatur lebih lanjut oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Menengah. Struktur kurikulum SMK/MAK adalah sebagai berikut:



26



Tabel 3. Struktur Kurikulum SMK/MAK ALOKASI WAKTU PER MINGGU MATA PELAJARAN X



XI



XII



1. Pendidikan Agama dan Budi Pekerti



3



3



3



2. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan



2



2



2



3. Bahasa Indonesia



4



4



4



4. Matematika



4



4



4



5. Sejarah Indonesia



2



2



2



6. Bahasa Inggris



2



2



2



7. Seni Budaya



2



2



2



8. Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan



3



3



3



9. Prakarya dan Kewirausahaan



2



2



2



Jumlah jam pelajaran kelompok A dan B per minggu



24



24



24



Mata pelajaran peminatan kejuruan



24



24



24



Jumlah jam pelajaran kelompok A, B, dan C per minggu



48



48



48



KELOMPOK A (UMUM)



KELOMPOK B (UMUM)



KELOMPOK C (PEMINATAN)



Keterangan: a.



Mata pelajaran Kelompok A dan C merupakan kelompok mata pelajaran yang muatan dan acuannya dikembangkan oleh pusat.



27



b.



Mata pelajaran Kelompok B merupakan kelompok mata pelajaran yang muatan dan acuannya dikembangkan oleh pusat dan dapat dilengkapi dengan muatan/konten lokal.



c.



Mata pelajaran Kelompok B dapat berupa mata pelajaran muatan lokal yang berdiri sendiri.



d.



Muatan lokal dapat memuat Bahasa Daerah



e.



Satu jam pelajaran beban belajar tatap muka adalah 45 menit.



f.



Beban belajar penugasan terstruktur dan kegiatan mandiri, maksimal 60% dari waktu kegiatan tatap muka mata pelajaran yang bersangkutan.



g.



Satuan pendidikan dapat menambah beban belajar per minggu sesuai dengan kebutuhan belajar peserta didik dan/atau kebutuhan akademik, sosial, budaya, dan faktor lain yang dianggap penting, namun



yang



diperhitungkan



Pemerintah



maksimal



2



(dua)



jam/minggu. h.



Untuk Mata Pelajaran Seni Budaya dan Mata Pelajaran Prakarya dan Kewirausahaan, satuan pendidikan wajib menyelenggarakan minimal 2 aspek dari 4 aspek yang disediakan. Peserta didik mengikuti salah satu aspek yang disediakan untuk setiap semester, aspek yang diikuti dapat diganti setiap semesternya. Salah satu aspek mata pelajaran yang dipilih harus sesuai dengan program keahlian



yang



diikutinya,



dalam



rangka



memperkaya



dan



meningkatkan kualitas keahlian yang sesuai dengan tuntutan lapangan kerja. i.



Praktek kerja lapangan dapat dilaksanakan menggunakan sistem blok selama setengah semester (sekitar 3 bulan); dapat pula dengan cara masuk 3 hari dalam seminggu, setiap hari 8 jam selama 1 semester.



j.



Pelaksanaan pembelajaran mata pelajaran kelompok A dan B dapat dilakukan di satuan pendidikan dan/atau industri (terintegrasi dengan Praktik Kerja Lapangan) dengan Portofolio sebagai instrumen utama penilaian.



k.



SMK/MAK menyelenggarakan program Pendidikan Sistem Ganda (PSG) bersama dengan institusi pasangan, yang memadukan



28



secara sistematis dan sistemik program pendidikan di sekolah dengan program penguasaan keahlian yang diperoleh melalui bekerja langsung di institusi pasangan, terarah ubtuk mencapai suatu tingkat keahlian profesional tertentu. l.



Khusus untuk Madrasah Aliyah Kejuruan struktur kurikulum dapat dikembangkan



sesuai



dengan



kebutuhan



yang



diatur



oleh



Kementerian Agama. m. Kegiatan ekstrakurikuler terdiri atas Pendidikan Kepramukaan (wajib), usaha kesehatan sekolah (UKS), palang merah remaja (PMR), dan lainnya sesuai dengan kondisi dan potensi masingmasing satuan pendidikan. 3.



Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan SMK a. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) Kurikulum



Tingkat



operasional



Satuan



yang disusun



Pendidikan dan



(KTSP)



dilaksanakan



adalah



oleh



kurikulum



setiap



satuan



pendidikan yang berfungsi sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan nasional, daerah, dan satuan pendidikan serta sesuai dengan kondisi, potensi, dan kebutuhan peserta didik. Kurikulum T i n g k a t Satuan Pendidikan setiap sekolah tidak harus sama karena potensi dan kondisi setiap sekolah berbeda baik sarana prasarana, sumber daya, kebutuhan peserta didik, keunggulan daerah, dan lain-lain, sehingga setiap sekolah harus mengembangkan KTSP-nya agar bisa diimplementasikan sesuai dengan kondisi sekolah. b. Acuan Konseptual Acuan konseptual pengembangan KTSP meliputi: 1)



Peningkatan iman, takwa, dan akhlak mulia;



2)



Toleransi dan kerukunan umat beragama;



3)



Persatuan Nasional dan nilai-nilai kebangsaan;



4)



Peningkatan potensi, kecerdasan, bakat, dan minat sesuai dengan tingkat perkembangan dan kemampuan peserta didik;



5)



Kesetaraan warga negara memperoleh pendidikan bermutu;



29



6)



Kebutuhan kompetensi masa depan;



7)



Tuntutan dunia kerja;



8)



Perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni;



9)



Keragaman potensi dan karakteristik daerah serta lingkungan;



10) tuntutan pembangunan daerah dan nasional; 11) Dinamika perkembangan global, dan 12) Karakteristik satuan pendidikan. c. Komponen Kurikulum KTSP Berdasarkan lampiran Permendikbud Nomor 61 Tahun 2014 tentang Pedoman Pengembangan KTSP, komponen KTSP meliputi 3 Dokumen sebagai berikut. 1)



Dokumen 1 a). Dokumen 1 disebut BUKU I KTSP. b). Dokumen ini sekurang-kurangnya berisi tentang visi, misi, tujuan, muatan, pengaturan beban belajar, dan kalender pendidikan. c). Dokumen ini dikembangkan oleh satuan pendidikan di bawah tanggung jawab Kepala Sekolah.



2)



Dokumen 2 a) Dokumen 2 disebut Buku II KTSP. b) Dokumen ini berisi silabus yang sudah disusun oleh Pemerintah, dan merupakan kumpulan silabus semua mata pelajaran kelompok A, Kelompok B dan kelompok C (Peminatan). c) Silabus merupakan lampiran dari Permendikbud Nomor 60 Tahun 2014, dan Keputusan Dirjen Dikmen No 1769/D3.3/KEP/KP/2014. Sekolah dapat melakukan analisis silabus yang hasilnya dapat dimasukkan menjadi bagian dari buku II KTSP.



3)



Dokumen 3 a). Dokumen 3 disebut buku III KTSP. b). Dokumen ini berisi tentang rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) yang disusun sesuai potensi, minat, bakat, dan kemampuan peserta didik di lingkungan belajar.



30



c). RPP disusun oleh guru dari satuan pendidikan yang terdiri atas kumpulan RPP semua mata pelajaran kelompok A, mata pelajaran kelompok B, dan mata pelajaran kelompok C (Peminatan). d). Penyusunan RPP dilakukan di awal tahun pembelajaran dan dapat dilakukan revisi sesuai kebutuhan guru dalam pembelajaran. D. Aktifitas Pembelajaran Lakukan tugas yang ada dibawah ini sesuai dengan langkah-langkahnya 1. Bentuk kelas menjadi 4 kelompok (@ 6 – 8 orang / kelompok) 2. Diskusikan “Identifikasi perbedaan antara kurikulum 2006 dengan kurikulum 2013! 3. Presentasikan hasil diskusi di depan kelas! 4. Perbaiki hasil diskusi berdasarkan masukan pada saat presentasi ! 5. Kumpulkan hasil perbaikan pada fasilitator ! E. Latihan / Tugas Petunjuk pengerjaan soal 1. Bacalah secara cermat terlebih dahulu soal-soal berikut dalam mengerjakan . 2. Silanglah pada pilihan jawaban yang anda anggap paling tepat dari 4 item pilihan jawaban (A, B, C, D) dari soal di bawah. 3. Bila hendak mengganti pilihan jawaban yang anda sudah tersilang meragukan, maka lingkarilah jawaban tersebut dan silanglah dengan pilihan jawaban yang baru, contoh sebagai berikut: A , B , C , D. 4. Waktu 20 menit



31



SOAL 1.



Kurikulum



dijadikan



sebagai



pedoman



dalam



melaksanakan



pembelajaran, baik dalam perumusan tujuan, penentuan bahan pelajaran, metode dan media, serta cara penilaian. Pernyataan tersebut merupakan kegunaan kurikulum bagi : a. Guru b. Kepala Sekolah c.



Pengawas



d. Pengguna Lulusan



2.



Kurikulum sebagai suatu sistem. Artinya, kurikulum itu terdiri dari banyak komponen yang saling terkait dan bekerjasama untuk mencapai tujuan kurikulum. Menurut H.H. Giles bahwa komponen kurikulum terdiri dari: a.



Komponen Tujuan, materi, bahan, dan komponen evaluasi



b. Komponen Tujuan,



materi, bahan, dan komponen strategi



pembelajaran c.



Komponen tujuan,



materi/lsi/bahan, strategi dan komponen



evaluasi d. Komponen Tujuan, strategi dan komponen evaluasi



3.



Kurikulum harus relevan dengan tuntutan masyarakat, kebutuhan peserta



didik,



tuntutan



dunia



kerja,



dan



tentunya



dengan



perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek). Pernyataan tersebut merupakan a. Prinsip relevansi dalam pengembangan kurikulum b. Prinsip fleksibilitas dalam pengembangan kurikulum c.



Prinsip kontinuitas dalam pengembangan kurikulum



d. Prinsip berorientasi pada tujuan dalam pengembangan kurikulum



32



4.



Kurikulum sebagai suatu rencana pendidikan memiliki peran yang sangat strategis dalam keseluruhan kegiatan pendidikan, sehingga penyusunan/pengembangannya harus dilakukan secara cermat dan sempurna



yang



didasari



pada



azas-azas



tertentu



sebagai



penopangnya. Berkaitan dengan hal tersebut sedikitnya ada empat azas yang perlu diperhatikan dalam pengembangan kurikulum, yaitu a. Azas filosofis, psikologis, sosiologis, dan fleksibilitas b. Azas filosofis, psikologis, sosiologis, dan organisatoris c.



Azas psikologis, sosiologis organisatoris, dan kontinuitas



d. Azas psikologis, sosiologis, organisatoris dan fleksibilitas 5.



Model pengembangan kurikulum yang dikembangkan dari atas ke bawah, dimana gagasan pengembangan kurikulum datang dari para administrator



pendidikan



dan



dengan



menggunakan



prosedur



administrasi yang bersifat sentralistik disebut dengan



6.



a.



Model Grass-Roots



b.



Model Adminstratif



c.



Model From the Bottom Up



d.



Model Desentralistik



Menurut Undang Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003 dinyatakan bahwa kurikulum adalah. a. Seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan dan cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu b. Seperangkat rencana dan pengaturan mengenai bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu c.



Seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan dan isi serta



bahan



pelajaran



yang



digunakan



sebagai



pedoman



penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu d. Seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan



33



pendidikan tertentu



7.



Kurikulum SMK dikembangkan berdasarkan faktor-faktor sebagai berikut: a. Tantangan internal, tantangan eksternal, penyempurnaan pola pikir, penguatan tata kelola kurikulum, dan penguatan materi. b. Tantangan internal, tantangan eksternal, penyempurnaan pola pikir, penguatan tata kelola kurikulum, dan penguatan metodologi. c.



Tantangan internal, penyempurnaan pola pikir, penguatan tata kelola kurikulum, penguatan materi dan penguatan metodologi



d. Tantangan internal, tantangan eksternal, penyempurnaan pola pikir, penguatan materi, dan penguatan metodologi.



8.



Tantangan yang berkaitan dengan kondisi pendidikan dikaitkan dengan tuntutan pendidikan yang mengacu kepada 8 (delapan) Standar Nasional Pendidikan yang meliputi standar isi, standar proses, standar



kompetensi



lulusan,



standar



pendidik



dan



tenaga



kependidikan, standar sarana dan prasarana, standar pengelolaan, standar pembiayaan, dan standar penilaian pendidikan. Pernyataan tersebut merupakan rasional pengembangan kurikulum berdasarkan pada faktor :



9.



a.



Penguatan Tata Kelola Kurikulum



b.



Penyempurnaan Pola Pikir



c.



Tantangan Internal



d.



Tantangan Eksternal



Tantangan yang berkaitan dengan penguatan pola pembelajaran yang berpusat pada peserta didik. Peserta didik harus memiliki pilihanpilihan terhadap materi yang dipelajari dan gaya belajarnya (learning style) untuk memiliki kompetensi yang sama. Hal tersebut merupakan rasional pengembangan kurikulum berdasarkan pada faktor a.



34



Penguatan Tata Kelola Kurikulum



10



b.



Penyempurnaan Pola Pikir



c.



Tantangan Internal



d.



Tantangan Eksternal



Landasan Pengembangan Kurikulum SMK 2013 Adalah : a. Landasan Filosofis, Sosiologis, Psikopedagogis, dan Landasan Yuridis b



Landasan Filosofis, Psikopedagogis, Teoritis dan Landasan Yuridis



c. Landasan Filosofis, Psikopedagogis, Teoritis dan Landasan Yuridis d. Landasan Filosofis, Sosiologis, Psikopedagogis, Teoritis dan Landasan Yuridis



F. Rangkuman Kurikulum sebagai suatu system, artinya, kurikulum itu terdiri dari banyak komponen yang saling terkait dan bekerjasama untuk mencapai tujuan kurikulum. Menurut



H.H. Giles et.al bahwa komponen kurikulum terdiri dari



komponen tujuan, materi/isi/bahan, strategi, dan komponen evaluasi. Masingmasing komponen memiliki peran dan fungsi masing-masing dalam rangka mencapai tujuan. Dalam pengembangan kurikulum, biasanya menggunakan beberapa prinsip yang dipegangnya sebagai acuan agar kurikulum yang dihasilkan memenuhi harapan peserta didik, pihak sekolah, pimpinan, masyarakat pengguna, dan tentunya pemerintah. Beberapa prinsip yang umum digunakan dalam pengembangan kurikulum, antara lain; prinsip relevansi, berorientasi pada tujuan, kontinuitas, dan fleksibilitas. Kurikulum sebagai suatu rencana pendidikan memiliki peran yang sangat strategis dalam keseluruhan kegiatan pendidikan, sehingga penyusunan/pengembangannya harus dilakukan secara cermat dan sempurna yang didasari pada azas-azas tertentu sebagai penopangnya. Berkaitan dengan hal tersebut sedikitnya ada empat azas yang perlu diperhatikan dalam



35



pengembangan kurikulum, yaitu azas filosofis, psikologis, sosiologis, dan organisatoris. Selain itu boleh juga dimasukkan azas iptek. Pengembangan



kurikulum



dapat



dilakukan



dalam



dua



bentuk,



yaitu



pengembangan secara sistemik dan secara pragmentaris. Pengembangan kurikulum dalam bentuk sistemik dilakukan dengan cara mengembangkan semua komponen kurikulum. Pengembangan dalam bentuk ini biasanya terjadi apabila terjadi perubahan pada komponen tujuan. Karena apabila komponen tujuan berubah maka seluruh komponen akan berubah. Sementara pengembangan kurikulum secara pragmentaris terjadi apabila pengembangan kurikulum hanya terjadi pada sebagian komponen kurikulum. Pengembangan dalam bentuk ini biasanya tidak terjadi perubahan dalam komponen tujuan. Pengembangan Kurikulum dapat dilakukan dengan Model Adminstratif (From the Top down) dan Model Grass-Roots (From the Bottom Up). Secara umum langkah-langkah pengembangan kurikulum itu terdiri atas: diagnosis kebutuhan, perumusan kompetensi dan tujuan, pemilihan dan pengorganisasian materi, pemilihan dan pengorganisasian pengalaman belajar, dan pengembangan alat evaluasi. Menurut Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional menyebutkan bahwa kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu. Kurikulum SMK 2013 dikembangkan berdasarkan faktor : tantangan internal, tantangan eksternal, penyempurnaan pola pikir, penguatan tata kelola kurikulum, dan penguatan materi. Landasan Pengembangan kurikulum 2013 adalah landasan filosofis, landasan sosiologis, landasan psikopedagogis, landasan teoritis, dan landasan yuridis. Struktur Kurikulum SMK terdiri dari kelompok A (umum), kelompok B (umum), kelompok C (Peminatan), terdiri dari C1. Dasar Bidang Keahlian, C2. Dasar Program Keahlian dan C3. Paket Keahlian.



36



Untuk mengimplementasikan kurikulum SMK 2013 disekolah, pemerintah telah meyiapkan



peraturan-peraturan yang terkait dengan implementasi kurikulum



2013, sehingga orang yang terlibat dalam pendidikan dapat mempelajari dan menerapkannya di sekolah. Salah satu peraturan tersebut adalah Permendikbud nomer 61 tahun 2013. Dalam Permendikbud tersebut dibahas tentang KTSP yang terdiri dari 3 dokumen. Dokumen 1 yang disebut dengan Buku I KTSP berisi sekurang-kurangnya visi, misi, tujuan, muatan, pengaturan beban belajar, dan kalender pendidikan. Dokumen 2 yang disebut dengan Buku II KTSP berisi silabus, dan dokumen 3 yang disebut dengan Buku III KTSP berisi rencana pelaksanaan pembelajaran yang disusun sesuai potensi, minat, bakat, dan kemampuan peserta didik di lingkungan belajar. Penyusunan Buku I KTSP menjadi tanggung jawab kepala sekolah/madrasah, sedangkan penyusunan Buku III KTSP menjadi tanggung jawab masing-masing tenaga pendidik. Buku II KTSP sudah disusun oleh Pemerintah. Prosedur operasional pengembangan KTSP terdiri dari tahap persiapan, tahap analisis, tahap pengembangan, tahap penetapan, tahap pengesahan dan tahap implementasi.



G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut 1.



Umpan Balik a.



Hal-hal apa saja yg sudah saudara kuasai berdasarkan pemahaman dan pengalaman yang berkaitan dengan kegiatan pembelajaran prinsip pengembangan kurikulum?



b.



Hal-hal apa saja yg masih belum saudara kuasai berdasarkan pemahaman



dan pengalaman



yang



berkaitan



dengan kegiatan



pembelajaran prinsip pengembangan kurikulum? c.



Saran apa yang dapat saudara sampaikan terkait dengan proses pembahasan kegiatan pembelajaran prinsip pengembangan kurikulum agar kegiatan berikutnya lebih baik / lebih berhasil ?



2.



Tindak lanjut



37



Peserta dinyatakan berhasil dalam mempelajari kegiatan pembelajaran 1 ini apabila telah mampu menjawab soal-soal evaluasi / latihan dalam kegiatan pembelajaran 1 ini, tanpa melihat atau membuka materi dengan nilai minimal 80. Bagi yang belum mencapai nilai minimal 80 diharapkan untuk lebih giat mendalami lagi sehingga dapat memperoleh nilai minimal 80.



38



KEGIATAN PEMBELAJARAN 2: MENENTUKAN TUJUAN PEMBELAJARAN A. Tujuan Setelah mempelajari materi ini diharapkan peserta dapat; 1. Menjelaskan tujuan pembelajaran yang diampu 2. Menentukan tujuan pembelajaran yang diampu



B. Indikator pencapaian Kompetensi Indikator pencapaian kompetensi dalam kegiatan pembelajaran 2 ini adalah : 1.



Konsep penyusunan tujuan pembelajaran dijelaskan dengan benar.



2.



Rumusan tujuan pembelajaran disusun berdasarkan indikator dengan kriteria audience, behaviour, condition dan degree



C. Uraian materi Materi yang berkaitan dengan penentuan tujuan pembelajaran terurai dalam tiga sub materi, yaitu: (1) pengertian, fungsi, dan manfaat tujuan pembelajaran, (2) taksonomi tujuan pembelajaran, dan (3) rumusan tujuan pembelajaran 1.



Pengertian, Fungsi, dan Manfaat Tujuan Pembelajaran a.



Pengertian Tujuan Pembelajaran



Mencermati pengertian tujuan pembelajaran, terdapat banyak pemikiran yang telah dikemukakan oleh para praktisi pendidikan. namun dari keseluruhannya secara umum memiliki kesamaan makna. 1)



Menurut



Dejnozka



dan



Kavel,



tujuan



pembelajaran



merupakan



pernyataan spefisik tentang perilaku dalam bentuk tulisan untuk menggambarkan hasil belajar yang diharapkan. 2)



Menurut Percival dan Ellington, tujuan instruksional adalah pernyataan tentang penampilan/keterampilan yang diharapkan sebagai hasil dari proses belajar.



39



b.



Fungsi Tujuan Pembelajaran



Rumusan tujuan pembelajaran memiliki beberapa fungsi, seperti yang telah dituliskan



di



bawah



ini.



Pengertian,



Fungsi



dan



Manfaat



Tujuan



Pembelajaran 1)



Acuan



bagi



guru



untuk



merancang



pengembangan



kegiatan



pembelajaran, sehingga semua kegiatan yang akan dilakukan dalam rangka menyederhanakan dan mempermudah substansi ajar tidak menyimpang dari tujuan yang akan dicapai. 2)



Acuan bagi guru untuk melaksanakan evaluasi, agar substansi evaluasi sesuai dengan tujuan yang akan dicapai.



3)



Acuan bagi guru untuk menentukan media pembelajaran, sehingga media pembelajaran yang dipilih sesuai dengan tujuan yang akan dicapai.



4)



Acuan guru untuk melakukan tindakan perbaikan, karena tindakan perbaikan



c.



Manfaat tujuan pembelajaran



Beberapa manfaat yang dapat diperoleh dari rumusan tujuan pembelajaran adalah: 1)



Kegiatan pembelajaran lebih terarah, karena penyelenggaraannya telah dikendalikan oleh rumusan tujuan yang akan dicapai.



2)



Memudahkan



pengukuran



keberhasilan



pembelajaran,



karena



keberhasilan pembelajaran merupakan perbandingan antara hasil belajar dengan tujuan pembelajaran. 3)



Pemusatan perhatian siswa pada sunstansi ajar, karena dengan mengetahui tujuan pembelajaran, siswa akan lebih berkonsentrasi pada substansi ajar terkait.



4)



Menjadi sarana siswa untuk melakukan penilaian diri, karena dengan mengetahui tujuan pembelajaran, akan memudahkan siswa untuk mengukur ketercapaian hasil belajarnya.



40



2.



Taksonomi Tujuan Pembelajaran



Taksonomi merupakan klasifikasi atau pengelompokan benda menurut ciri-ciri tertentu. Dalam bidang pendidikan taksonomi digunakan untuk mengklasifikasi tujuan pembelajaran. Ada tiga klasifikasi umum tujuan pembelajaran, yaitu ranah kognitif, afektif, dan psikomotor. a. Ranah Kognitif Telah dikenal banyak orang tentang taksonomi kognitif yang dikemukakan oleh Bloom, namun pada tahun 2001 terbit sebuah buku A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assesing: A Revision of Bloom’s Taxonomy of Educatioanl Objectives yang disusun oleh Lorin W. Anderson dan David R. Krathwohl. Buku ini merupakan revisi terhadap Taksonomi kognitif yang dikembangkan



oleh



Bloom.



Dalam



buku



ini



dikemukakan



dimensi



pengetahuan dan dimensi proses kognitif. 1)



Dimensi Pengetahuan



Dimensi pengetahuan dibedakan dalam empat tingkatan, yaitu: pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif. Dari pengetahuan konkret sampai dengan pengetahuan abstrak, yang digambarkan pada tabel di bawah ini. a)



Pengetahuan faktual meliputi elemen-elemen dasar yang digunakan oleh para pakar dalam menjelaskan, memahami, dan secara sistematis menata disiplin ilmu mereka.



b)



Pengetahuan konseptual mencakup pengetahuan tentang kategori, klasifikasi,



dan



hubungan



antara



dua



atau



lebih



kategori



pengetahuan yang lebih kompleks dan tertata. c)



Pengetahuan prosedural adalah “pengetahuan tentang cara” melakukan sesuatu. Pengetahuan ini mencakup pengetahuan tentang



keterampilan,



algoritma,



teknik,



dan



metode,



yang



semuanya disebut dengan prosedur d)



Pengetahuan metakognitif merupakan pengetahuan pengembangan dari apa yang pernah dipelajari oleh siswa, menjadi pengetahuan stategis, kontekstual, dan kondisional yang melibatkan kesadaran atas pengetahuan diri.



41



Tabel 4. Dimensi Pengetahuan Pengetahuan Nyata



Pengetahuan Abstrak



Faktual



Konseptual



Prosedural



Metakognitif



 Pengetahuan tentang terminologi  Pengetahuan tentang detail dan elemen khusus



 Pengetahuan tentang klasifikasi dan kategori  Pengetahuan prinsipprinsip dan generalisasi  Pengetahuan tentang teoriteori , model, dan struktur.



 Pengetahuan tentang pelajaran keterampilan khusus dan algoritma  Pengetahuan tentang pelajaran teknik-teknik khusus dan metode  Pengetahuan tentang kriteria untuk menentukan, kapan menggunakan prosedur yang tepat/sesuai



 Pengetahuan strategis  Pengetahuan tentang tugastugas kognitif, mencakup pengetahuan kontekstual dan kondisional  Pengetahuan diri



2)



Dimensi Proses Kognitif



Taksonomi Bloom pada ranah kognitif yang telah direvisi Anderson dan Krathwohl



(2001:66-88)



memahami/mengerti



meliputi:



(understand),



mengingat



menerapkan



(apply),



(remember), menganalisis



(analyze), mengevaluasi (evaluate), dan menciptakan (create). a)



Mengingat adalah upaya mendapatkan kembali pengetahuan dari memori atau ingatan yang telah lampau, baik yang baru didapatkan maupun yang sudah lama didapatkan.



b)



Memahami/mengerti berkaitan dengan membangun pengertian dari berbagai sumber seperti pesan, bacaan dan komunikasi.



c)



Menerapkan menunjuk pada proses kognitif memanfaatkan atau mempergunakan suatu prosedur untuk melaksanakan percobaan atau menyelesaikan permasalahan.



d)



Menganalisis



merupakan



memecahkan



suatu



permasalahan



dengan memisahkan tiap-tiap bagian dari permasalahan dan



42



mencari keterkaitan dari tiap-tiap bagian tersebut dan mencari tahu bagaimana keterkaitan tersebut dapat menimbulkan permasalahan. e)



Evaluasi berkaitan dengan proses kognitif memberikan penilaian berdasarkan kriteria dan standar yang sudah ada. Kriteria yang digunakan adalah kualitas, efektivitas, efisiensi, dan konsistensi.



f)



Menciptakan mengarah pada proses kognitif meletakkan unsurunsur secara bersama-sama untuk membentuk kesatuan yang koheren dan mengarahkan siswa untuk menghasilkan suatu produk baru dengan mengorganisasikan beberapa unsur menjadi bentuk atau pola yang berbeda dari sebelumnya. Tabel 5. Dimensi Proses Kognitif Spektrum Komunikasi (communication spectrum)



Tingkatan



Berpikir Tingkat Tinggi



Menciptakan (Creating)



Menggeneralisasikan (generating), merancang (designing), memproduksi (producing), merencanakan kembali (devising)



Negosiasi (negotiating), memoderatori (moderating), kolaborasi (collaborating)



Mengevaluasi (Evaluating)



Mengecek (checking), mengkritisi (critiquing), hipotesa (hypothesising), eksperimen (experimenting)



Menganalisis (Analyzing)



Memberi atribut (attributeing), mengorganisasikan (organizing), mengintegrasikan (integrating), mensahihkan (validating)



Bertemu dengan jaringan/mendiskusikan (net meeting), berkomentar (commenting), berdebat (debating) Menanyakan (Questioning), meninjau ulang (reviewing)



Menerapkan (Applying)



Menjalankan prosedur (executing), mengimplementasikan (implementing), menyebarkan (sharing),



Posting, blogging, menjawab (replying)



43



Tingkatan



Memahami/ mengerti (Understanding)



Mengingat (Remembering)



Berpikir Tingkat Tinggi



Mengklasifikasikan (classification), membandingkan (comparing), menginterpretasikan (interpreting), berpendapat (inferring) Mengenali (recognition), memanggil kembali (recalling), mendeskripsikan (describing), mengidentifikasi (identifying)



Spektrum Komunikasi (communication spectrum) Bercakap (chatting), menyumbang (contributing), jejaring (networking)



Menulis teks (texting), mengirim pesan singkat (instant messaging), berbicara (twittering)



Berpikir Tingkat Rendah



b. Ranah Afektif Krathwohl, Bloom, Masia, (1973) mengembangkan taksonomi tujuan yang berorientasi pada emosi/perasaan, nilai-nilai, apresiasi, antusiasme, motivasi dan sikap. Ada lima kategori yang dikemukakan, yaitu: penerimaan, pemberian respon, penghargaan, pengorganisasian dan internalisasi. 1)



Penerimaan (receiving) terjadi ketika siswa melihat atau menerima rangsangan dari luar (misal: anjuran mematuhi rambu-rambu lalulintas, traffic light)



2)



Tanggapan (responding) terjadi jika siswa menanggapi apa yang dilihat atau rangsangan dari luar (misal: mengikuti atau menolak)



3)



Penghargaan (valuing) terjadi ketika respon positif didukung, maka siswa akan mulai menilai kelebihan dan keburukan jika tidak melanggar rambu-rambu lalulintas.



4)



Pengorganisasian (organization) terjadi ketika siswa dihadapkan pada beberapa pilihan yang sama beratnya (misal: siswa sudah terbiasa patuh lalu diajak melanggar oleh teman dekatnya, maka akan terjadi



44



perang batin antara ya dan tidak, sehingga perlu pengorganisasian sikap/perilaku. 5) Internalisasi (characterization) terjadi jika sikap/perilaku positif/negatif menang pada tingkat pengorganisasian maka perilaku patuh pada rambu-rambu lalulintas dapat diinternalisasi atau menjadi kebiasaan. c. Ranah Psikomotor Dave‟s (1975) membagi domain psikomotor menjadi lima sub domain yaitu: imitasi, manipulasi, presisi, artikulasi dan naturalisasi. Perumusan tujuan dan pengamatan perilaku masing-masing sub domain dijelaskan pada paparan berikut ini. 1)



Imitation (peniruan): menirukan pola perilaku yang telah diamati dari orang lain. Kinerja masih berkualitas rendah.



2)



Manipulation



(manipulasi):



melakukan



tindakan



tertentu



dengan



mengikuti petunjuk dan berlatih tanpa bantuan visual dari orang lain. 3)



Precision (presisi): bekerja dengan cepat dan tepat dengan sedikit kesalahan tanpa menggunakan petunjuk visual maupun tertulis. Kata sifat yang menunjukkan tingkat presisi antara lain: “dengan tepat, dengan lancar, tanpa kesalahan”



4)



Articulation (artikulasi): menunjukkan serangkaian gerakan yang akurat, sesuai prosedur, cepat dan tepat. Gerakan ini memerlukan koordinasi serangkaian tindakan, untuk mencapai keselarasan dan konsistensi internal



5)



Naturalization (naturalisasi): melakukan gerakan secara spontan atau otomatis. Memiliki performa tingkat tinggi secara alami, mempunyai bakat alam tanpa perlu berpikir atau belajar banyak tentang hal itu. Contoh kata sifat yang sesuai antara lain: “ dengan otomatis, dengan lancar, dengan sempurna, dan lain sebagainya.



3.



Rumusan Tujuan Pembelajaran



Tujuan pembelajaran dibedakan menjadi dua, yaitu: tujuan pembelajaran umum dan tujuan pembelajaran khusus. Rumusan tujuan pembelajaran umum merujuk pada kompetensi dasar, sedangkan tujuan pembelajaran khusus merujuk pada indikator keberhasilan. Tujuan pembelajaran sebagai pernyataan spesifik tentang



45



perubahan perilaku yang diharapkan, memiliki empat persyaratan yang harus dipenuhi. a. Persyaratan perumusan tujuan pembelajaran Secara umum terdapat empat syarat yang harus dipenuhi dalam perumusan tujuan pembelajaran, yaitu: audience (sasaran pembelajaran), behaviour (perubahan



perilaku),



conditions



(kondisi),



dan



degree



(ukuruan



keberhasilan). 1)



Audience (sasaran pembelajaran) adalah seseorang yang menjadi subyek dalam pembelajaran, untuk di sekolah adalah siswa. Misal: siswa dapat …



2)



Behaviour (perubahan perilaku) merupakan perubahan kemampuan yang harus dimiliki oleh siswa setelah berlangsungnya pembelajaran. Misal: menjelaskan



, membedakan …, mendemonstrasikan …,



menguraikan …, …) 3)



Conditions (kondisi) adalah persyaratan yang harus dipenuhi, agar siswa dapat menunjukkan kemampuan yang diharapkan. Persyaratan ini dapat berupa alat, bahan atau situasi/kedaan yang mengiringi proses siswa saat menunjukkan kemampuannya. Misal: dengan peralatan …, dengan bahan …, melalui pengamatan langsung di lapangan, melalui diskusi dengan teman, …



4)



Degree (ukuruan keberhasilan) adalah pernyataan yang menunjukkan kriteria perubahan perilaku yang akan dinilai. Kriteria dapat dinyatakan dalam angka, batasan waktu, batasan toleransi, urutan langkah-langkah, acuan sistem dan jenis. Misal: minimal 4 butir, maksimal 15 menit, dengan toleransi maksimal 0,01 mm, secara berurutan, sesuai dengan sistem …, berdasarkan jenisnya.



Contoh: tujuan pembelajaran khusus, Melalui tiga palu yang disediakan guru, siswa dapat menjelaskan fungsi dari palu berdasarkan jenisnya. Audience (sasaran pembelajaran)



: siswa dapat



Behaviour (perubahan perilaku)



: menjelaskan fingsi dari palu



Conditions (kondisi)



46



: melalui tiga palu yang disediakan guru



Degree (ukuran keberhasilan)



: berdasarkan jenisnya.



Rumusan tujuan pembelajaran harus memenuhi minimal tiga persyaratan, yaitu: audience (sasaran pembelajaran), behaviour (perubahan perilaku), dan conditions (kondisi) atau audience (sasaran pembelajaran), behaviour (perubahan perilaku), dan degree (ukuran keberhasilan). Namun akan lebih baik kalau diusahakan untuk memenuhi keempat persyaratan. Kata kerja yang digunakan untuk rumusan tujuan pembelajaran, harus menggunakan kata kerja operasional. b. Daftar Kata Kerja Operasional Beberapa kata kerja operasonal ditampilkan di bawah ini untuk digunakan sebaagai acuan dalam pembuatan tujuan pembelajaran Tabel 6. Ranah Kognitif Mengingat (C1)



Memahami (C2)



Menerapkan (C3)



Menganalisis (C4)



Mengenali Mengingat kembali Membaca Menyebutkan Melafalkan Menuliskan Menghafal Menjelaskan Mengartikan Menginterpretasikan Menceritakan Menampilkan Memberi contoh Merangkum Menyimpulkan Membandingkan Mengklasifikasikan Menunjukkan Menguraikan Membedakan Mengidentifikasikan Melaksanakan Mengimplementasikan Menggunakan Mengonsepkan Menentukan Memproseskan Mendiferensiasikan Mengorganisasikan Mengatribusikan



47



Mengevaluasi (C5)



Menciptakan (C6)



Mendiagnosis Memerinci Menelaah Mendeteksi Mengaitkan Memecahkan Menguraikan Mengcek Mengkritik Membuktikan Mempertahankan Memvalidasi Mendukung Memproyeksikan Membangun Merencanakan Memproduksi Mengkombinasikan Merangcang Merekonstruksi Membuat Menciptakan Mengabstraksi Tabel 7. Ranah Afektif



48



Menerima (A1)



Mengikuti Menganut Mematuhi Meminati



Merespon (A2)



Mengompromikan Menyenangi Menyambut Mendukung Menyetujui Menampilkan Melaporkan Memilih Mengatakan Memilah Menolak



Menghargai (A3)



Mengasumsikan Meyakini Meyakinkan Memperjelas Memprakarsai Mengimani Menekankan Menyumbang



Mengorganisasikan (A4)



Mengubah Menata Mengklasifikasikan Mengombinasikan Mempertahankan Membangun Membentuk pendapat Memadukan Mengelola Menegosiasi Merembuk



Karakterisasi (A5)



Membiasakan Mengubah perilaku Berakhlak mulia Mempengaruhi Mengkualifikasi Melayani Membuktikan Memecahkan



Tabel 8. Ranah Psikomotorik Meniru (P1)



Manipulasi (P2)



Presisi (P3)



Artikulasi (P4)



Naturalisasi (P5)



Menyalin Mengikuti Mereplikasi Mengulangi Mematuhi Kembali membuat Membangun Melakukan Melaksanakan Menerapkan Menunjukkan Melengkapi Menunjukkan Menyempurnakan Mengkalibrasi Mengendalikan Membangun Mengatasi Menggabungkan Koordinat Mengintegrasikan Beradaptasi Mengembangkan Merumuskan Memodifikasi Master Mendesain



49



Menentukan Mengelola Menciptakan



D. Aktivitas Pembelajaran Bapak dan Ibu peserta diklat diminta menyelesaikan tugas dengan ketentuan di bawah ini. 1.



Peserta dibagi menjadi enam kelompok.



2.



Kelompok 1 dan 2 membahas Pengertian, Fungsi dan Manfaat tujuan Pembelajaran



3.



Kelompok 3 dan 4 membahas Taksonomi Tujuan Pembelajaran



4.



Kelompok 5 dan 6 membahas Rumusan Tujuan Pembelajaran



5.



Mempresentasikan hasil bahasan ke kelompok lain



6.



Waktu pembahasan 30 menit



E. Latihan / Tugas Anda diminta membuat rumusan tujuan pembelajaran yang terkait dengan mata pelajaran atau paket keahlian yang diampu. Satu rumusan tujuan untuk materi pembelajaran teori dan satu rumusan tujuan untuk materi pembelajaran praktik. Rumusan



tujuan



harus



memenuhi



empat



syarat:



Audience



(sasaran



pembelajaran), Behaviour (perubahan perilaku), Conditions (kondisi), dan Degree (ukuruan keberhasilan).



F. Rangkuman Tujuan pembelajaran dibedakan dalam dua kategori, yaitu: tujuan pembelajaran umum dan tujuan pembelajaran khusus. Rumusan tujuan pembelajaran umum merujuk pada kompetensi dasar, sedangkan tujuan pembelajaran khusus merujuk pada indikator keberhasilan. Tujuan pembelajaran harus dirumuskan dengan jelas agar persepsi yang muncul selaras dengan apa yang terkandung dalam rumusan tujuan tersebut. Tujuan pembelajaran sebagai pernyataan spesifik



tentang



perubahan



perilaku



yang



diharapkan,



memiliki



empat



persyaratan yang harus dipenuhi. Empat syarat tersebut meliputi: Audience (sasaran pembelajaran), Behaviour (perubahan perilaku), Conditions (kondisi), dan Degree (ukuran keberhasilan).



50



G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut 1.



Umpan Balik a.



Hal-hal apa saja yg sudah saudara kuasai berdasarkan pemahaman dan pengalaman yang berkaitan dengan kegiatan pembelajaran penentuan tujuan pembelajaran ?



b.



Hal-hal apa saja yg masih belum saudara kuasai berdasarkan pemahaman



dan pengalaman



yang



berkaitan



dengan kegiatan



pembelajaran penentuan tujuan pembelajaran ? c.



Saran apa yang dapat saudara sampaikan terkait dengan proses pembahasan kegiatan pembelajaran penentuan tujuan pembelajaran agar kegiatan berikutnya lebih baik / lebih berhasil ?



2.



Tindak lanjut Peserta dinyatakan berhasil dalam mempelajari kegiatan pembelajaran 2 ini apabila telah mampu menjawab soal-soal evaluasi / latihan dalam kegiatan pembelajaran 2 ini, tanpa melihat atau membuka materi dengan nilai minimal 80. Bagi yang belum mencapai nilai minimal 80 diharapkan untuk lebih giat mendalami lagi sehingga dapat memperoleh nilai minimal 80



51



52



KEGIATAN PEMBELAJARAN 3: PENENTUAN PENGALAMAN BELAJAR A. Tujuan Setelah mempelajari materi ini diharapkan peserta dapat; 1.



Menjelaskan pengalaman yang sesuai untuk mencapai tujuan pembelajaran yang diampu



2.



Menentukan pengalaman yang sesuai untuk mencapai tujuan pembelajaran yang diampu



B. Indikator pencapaian Kompetensi Indikator pencapaian kompetensi dalam kegiatan pembelajaran 3 ini adalah : 1.



Pengalaman belajar diidentifikasi sesuai dengan tujuan pembelajaran.



2.



Pengalaman belajar ditentukan berdasarkan hasil identifikasi.



C. Uraian materi 1.



Pengertian Pengalaman Belajar



Para ahli psikologi banyak mengemukakan tentang pengertian belajar, pada hakekatnya belajar merupakan suatu masalah yang dihadapi sepanjang sejarah manusia dan dialami oleh setiap manusia. Hampir semua kecakapan, keterampilan, pengetahuan, kebiasaan dan sikap berkembang karena belajar. Belajar merupakan suatu proses, dimana kata proses mengandung pengertian bahwa perbuatan belajar itu sendiri atas serangkaian kegiatan yang dilakukan individu secara berkesinambungan. Proses belajar dapat berlangsung melalui pengalaman atau latihan secara formal ataupun dari pengalaman-pengalaman lainnya, seperti yang diungkapkan oleh Sudjana, (2000: 28) bahwa: “Belajar ialah suatu proses usaha yang dilakukan individu untuk memperoleh suatu perubahan tingkah laku yang baru secara keseluruhan, sebagai hasil pengalaman individu itu sendiri”. Penyelenggaraan pembelajaran merupakan salah satu tugas utama guru dalam mendidik siswa. Mendidik sendiri pada hakikatnya adalah suatu proses bantuan



53



untuk mencapai perkembangan dalam mewujudkan cita-cita dirinya tanpa mengabaikan lingkungannya. Dalam hal ini seseorang akan semakin aktif berkontribusi dan terikat norma lingkungan sosialnya, maka akan meningkatkan aspirasinya untuk mewujudkan kepentingan demi mencapai cita-cita diri. Dari sinilah terlihat pentingnya sebuah pendekatan pembelajaran yang mampu mempengaruhi perkembangan dan pembelajaran dalam diri seseorang dalam mewujudkan dirinya. Dalam proses perkembangan pembelajaran, seseorang biasanya memperoleh suatu pengalaman terhadap suatu masalah yang dihadapi sepanjang hidupnya. Hal ini juga sesuai seperti pendapat Sudjana (2000: 29), belajar merupakan suatu proses usaha yang dilakukan individu untuk memperoleh suatu perubahan tingkah laku yang baru secara keseluruhan, sebagai hasil pengalaman individu itu sendiri. Sedangkan definisi dari pengalaman belajar adalah interaksi antara siswa dengan sesuatu di luar dirinya dengan yang ada pada lingkungannya sehingga memberikan pengetahuan baru dan bermanfaat. Jadi, merupakan aktivitas atau kegiatan yang dilakukan oleh siswa selama pembelajaran. Dalam proses pengalaman belajar, setidaknya siswa memperoleh pengalaman belajar yang berkesan. Pengalaman belajar perlu diciptakan agar antusiasme siswa dalam mencari pengalaman belajar meningkat sehingga bermafaat bagi dirinya. Ragam pengalaman belajar yang diberikan guru kepada siswa berdasarkan Balitbang Depdiknas (2003) yaitu: a.



Pengalaman Mental



Pada pengalaman belajar mental, siswa biasanya hanya memperoleh informasi melalui indera dengar dan lihat. Beberapa bentuk pengalaman mental antara lain membaca buku, mendengarkan ceramah, mendengarkan berita di radio, dan lain sebagainya. b.



Pengalaman Fisik



Pengalaman belajar jenis ini siswa dapat memanfaatkan seluruh inderanya ketika menggali informasi. Siswa dapat melakukan pengamatan, percobaan, dan kunjungan.



54



c.



Pengalaman Sosial



Bentuk pengalaman belajar ini antara lain diskusi, kerja kelompok, mendemonstrasikan, berkomentar, dan sebagainya. Pendapat tersebut menjelaskan pengalaman belajar yang didapat siswa yaitu pengalaman mental, pengalaman fisik dan pengalaman sosial. Pengalaman



mental



yaitu



didapat



dari



pesan



pembelajaran



yang



disampaikan oleh guru ketika penyampaian materi atau bahan ajar sebagai salah satu pengalaman yang didapat oleh siswa. Pengalaman fisik tercipta jika di dalam proses pembelajaran terjadi aktivitas berupa pengamatan atau percobaan berdasarkan materi pembelajaran. Pengalaman fisik dapat menumbuhkan ketrampilan siswa dalam menghadapi sebuah masalah. Pengalaman sosial dapat diciptakan dalam pembelajaran jika guru di dalam kelas memberikan arahan kepada siswa untuk diskusi, bekerja sama, ataupun tanya jawab sesama siswa. Siswa belajar secara aktif ketika mereka terlibat secara terus-menerus baik mental maupun fisik. Keterlibatan fisik dapat diamati diantaranya dalam bentuk kegiatan membaca, menulis, memperagakan, dan mengukur. Perhitungan,



pengumpulan,



didalamnya.



Sedangkan



dan



pengolahan



keterlibatan



mental



data adalah



adalah



termasuk



kegiatan



yang



mengingat kembali isi pelajaran pertemuan sebelumnya, menggunakan khazanah yang dimiliki untuk memecahkan masalah yang dihadapi, menyimpulkan hasil eksperimen, membandingkan satu konsep dengan konsep lainnya. Keterlibatan mental juga dapat berbentuk pengamatan terhadap suatu fakta peristiwa dan memberi peluang terjadinya asimilasi dan atau akomodasi kognitif terhadap pengetahuan baru tersebut. Selain itu terjadi keterlibatan secara emosional yang berbentuk penghayatan terhadap perasaan, nilai, dan sikap. Lalu membentuk latihan keterampilan intelektual seperti menyusun suatu rencana atau program dan menyatakan gagasan. Implikasi mental-intelektual-emosional yang semaksimal mungkin dalam kegiatan belajar mengajar akan mampu menimbulkan nilai yang berharga dan meningkatkan gairah belajar.



55



Gambar 3. 1 Kerucut Pengalaman Dale



Kerucut pengalaman Dale tidak hanya mampu menyajikan keefektifan pembelajaran yang disampaikan melalui media akan tetapi lebih pada bagaimana



suatu



proses



pembelajaran



disajikan



dalam



metode



pempelajaran yang tepat. Dalam gambaran kerucut tersebut, Edgar Dale menggambarkan pentingnya visualisasi dan verbalistis dalam pengalaman pembelajaran. Disini dikemukakan bahwa ada suatu kontinuum dari konkrit ke abstrak antara pengalaman langsung, visual, dan verbal dalam menanamkan suatu konsep.



56



Dari konsep kerucut Dale, dapat dijelaskan bahwa ingatan atau retensi seseorang dapat diperoleh melalui kegiatan pembelajaran adalah sebagai berikut:



1) 10% dari apa yang mereka baca, di dalam kerucut Dale yaitu penerimaan verbal yang dibaca.



2) 20% dari apa yang mereka dengar, didapat melalui pendengaran katakata.



3) 30% dari apa yang mereka lihat, didapat melalui kegiatan melihat gambar, memperhatikan gambar visual yang bergerak, dan melihat pameran.



4) 50% dari apa yang mereka dengar dan lihat, diperoleh melalui kegiatan demonstrasi.



5) 70% dari apa yang mereka kunjungi, kegiatan kunjungan meliputi berbicara, dramatisasi (mendengar, menulis, mengatakan, dan melihat).



6) 90% dari apa yang disimulasikan melalui pengalaman nyata, pengalaman ini diperoleh langsung dengan melihat, meraba, merasakan sesuatu benda yang nyata. Dengan penjelasan berdasarkan kerucut pengalaman Edgar Dale, dapat ditarik kesimpulan bahwa belajar merupakan proses perubahan tingkah laku yang dipengaruhi berbagai faktor seperti kegiatan membaca, mengamati, mendengarkan, meniru, dan melakukan apa yang diinstruksikan. Seseorang dapat dikatakan belajar apabila terjadi perubahan tertentu dalam dirinya, yaitu proses belajar yang merupakan proses berubahnya tingkah laku tertentu secara relatif tetap. Perubahan tingkah laku diakibatkan oleh adanya sejumlah pengalaman yang disebabkan adanya interaksi individu dengan lingkungannya. Perubahan akibat dari proses belajar dapat ditunjukkan dalam berbagai bentuk, seperti kecakapan, sikap, pengertian, dan apresiasi (penghargaan). Perubahan tersebut dapat meliputi keadaan dirinya, pengetahuan, atau perbuatannya. Perubahan pada diri siswa dapat berupa perubahan pengetahuan, sikap, dan keterampilan. Perubahan pengetahuan dan keterampilan yang semakin berkembang dari sebelumnya dapat terjadi



57



karena interaksi antara pengalaman baru dengan pengalaman yang pernah dialami sebelumnya. Menurut Bruner dalam Arsyad (2002:7) terdapat tiga tingkatan modus belajar, yaitu pengalaman langsung (enactive), pengalaman piktorial/gambar (iconic),



dan



pengalaman



abstrak.



Pengalaman



langsung



adalah



mengerjakan, misalnya arti kata simpul dipahami dengan langsung dengan membuat simpul. Pada tingkatan kedua yang diberi label iconic, kata simpul dipelajari dari gambar, lukisan, foto, atau film. Meskipun siswa belum pernah mengikat tali untuk membuat simpul, mereka dapat mempelajari dan memahaminya dari lukisan, gambar, dan foto. Selanjutnya pada tingkatan ketiga, tingkatan simbol, siswa membaca (atau mendengar) kata simpul dan mencoba mencocokkannya dengan pengalamanannya membuat simpul. Ketiga tingkatan pengalaman ini saling berinteraksi dalam upaya memperoleh pengalaman (pengetahuan, keterampilan, atau sikap) yang baru. Klasifikasi pengalaman tersebut diikuti secara luas oleh kalangan pendidik dalam menentukan alat bantu apa yang seharusnya sesuai untuk pengalaman belajar tertentu. Ada 9 macam klasifikasi media pembelajaran yang digunakan, yaitu:



1) Pengalaman langsung dan bertujuan 2) Pengalaman tiruan. 3) Pengalaman melalui dramatisasi. 4) Pengalaman melalui karyawisata. 5) Pengalaman gambar hidup pameran. 6) Pengalaman melalui televisi. 7) Pengalaman melalui gambar diam, rekaman radio. 8) Pengalaman melalui lambang visual. 9) Pengalaman melalui lambang kata.



58



D. Aktifitas Pembelajaran Diskusikan dalam kelompok kecil Pengalaman Belajar menurut para ahli psikologi, mana yang paling sesuai untuk proses pembelajaran di sekolah menurut kelompok saudara. Masing-masing kelompok boleh menggunakan metode pemecahan masalah yang berbeda, boleh menggunakan pendekatan problem based learning, project based learning atau discovery learning. Diskusi kelompok pendekatan



harus



mengarah



saintifik



mencoba/eksperimen,



di



kepada sekolah



pembelajaran yaitu



menalar/mengasosiasikan



:



yang



menggunakan



mengamati, dan



menanya,



mengkomunikasikan.



Setelah selesai diskusi, buatlah slides/power points untuk dipresentasikan.



E. Latihan / Tugas Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan singkat & jelas ! 1.



Mengapa cara memperoleh pengalaman belajar perlu kita identifikasi?, coba saudara jelaskan secara singkat menurut pengalaman mental, fisik, dan pengalaman social !



2.



Jelaskan bagaimana prosentase pemahaman belajar pada area modus verbal, modus visual, dan modus berbuat berbeda menurut kerucut pengalaman belajar?



3.



Jelaskan secara ringkas kerucut pengalaman belajar yang dikemukakan oleh Edgar Dale !



4.



Bandingkan pengalaman belajar yang dikemukakan oleh Bruner dengan pengalaman belajar yang saudara alami selama ini !



5.



Klasifikasikan pengalaman belajar dari sudut pandang pada situasi nyata (konkret) dan pada situasi buatan (abstract) sesuai dengan karekteristik mata pelajaran yang saudara ampu !



F. Rangkuman Hampir semua kecakapan, keterampilan, pengetahuan, kebiasaan dan sikap berkembang karena belajar. Belajar merupakan suatu proses, dimana kata proses mengandung pengertian bahwa perbuatan belajar itu sendiri atas



59



serangkaian kegiatan yang dilakukan individu secara berkesinambungan. Dalam proses perkembangan pembelajaran, seseorang biasanya memperoleh suatu pengalaman terhadap suatu masalah yang dihadapi sepanjang hidupnya. Sedangkan definisi dari pengalaman belajar adalah interaksi antara siswa dengan sesuatu di luar dirinya dengan yang ada pada lingkungannya sehingga memberikan pengetahuan baru yang bermanfaat. Ragam pengalaman belajar yaitu : Pengalaman Mental, Pengalaman Fisik, dan Pengalaman Sosial. Siswa belajar secara aktif ketika mereka terlibat secara terus-menerus baik mental, fisik, maupun sosial. Keterlibatan fisik dapat diamati diantaranya dalam bentuk kegiatan membaca, menulis, memperagakan, dan mengukur. Sedangkan keterlibatan mental adalah kegiatan yang mengingat kembali isi pelajaran pertemuan



sebelumnya,



memecahkan



masalah



menggunakan yang



dihadapi,



khazanah



yang



menyimpulkan



dimiliki



hasil



untuk



eksperimen,



membandingkan satu konsep dengan konsep lainnya. Keterlibatan mental juga dapat berbentuk pengamatan terhadap suatu fakta peristiwa dan memberi peluang terjadinya asimilasi atau akomodasi kognitif terhadap pengetahuan baru tersebut. Selain itu terjadi keterlibatan secara emosional yang berbentuk penghayatan terhadap perasaan, nilai, dan sikap. Lalu membentuk latihan keterampilan intelektual seperti menyusun suatu rencana atau program dan menyatakan gagasan. Implikasi mental-intelektual-emosional yang semaksimal mungkin dalam kegiatan belajar mengajar akan mampu menimbulkan nilai yang berharga dan meningkatkan gairah belajar. Kerucut



pengalaman Dale tidak



hanya mampu menyajikan keefektifan



pembelajaran yang disampaikan melalui media akan tetapi lebih pada bagaimana suatu proses pembelajaran disajikan dalam metode pempelajaran yang tepat. Dalam gambaran kerucut tersebut, Edgar Dale menggambarkan pentingnya visualisasi dan verbalisasi dalam pengalaman pembelajaran. Disini dikemukakan bahwa ada suatu kontinuum dari konkrit ke abstrak antara pengalaman



langsung,



visual,



dan



verbal



dalam



menanamkan



suatu



konsep,yaitu 10% dari apa yang mereka baca, 20% dari apa yang mereka dengar,30% dari apa yang mereka lihat, 50% dari apa yang mereka dengar dan lihat, 70% dari apa yang mereka kunjungi, meliputi berbicara, mendengar, menulis, mengatakan, dan melihat, 90% dari apa yang disimulasikan melalui



60



pengalaman nyata yang diperoleh langsung dengan melihat, meraba, merasakan sesuatu benda yang nyata. Dengan penjelasan berdasarkan kerucut pengalaman Edgar Dale, dapat ditarik kesimpulan bahwa belajar merupakan proses perubahan tingkah laku yang dipengaruhi



berbagai



faktor



seperti



kegiatan



membaca,



mengamati,



mendengarkan, meniru, dan melakukan apa yang diinstruksikan. Seseorang dapat dikatakan belajar apabila terjadi perubahan tertentu dalam dirinya, yaitu proses belajar yang merupakan proses berubahnya tingkah laku tertentu secara relatif tetap. Perubahan tingkah laku diakibatkan oleh adanya sejumlah pengalaman yang disebabkan adanya interaksi individu dengan lingkungannya. Perubahan akibat dari proses belajar dapat ditunjukkan dalam berbagai bentuk, seperti kecakapan, sikap, pengertian, dan apresiasi (penghargaan). Perubahan tersebut dapat meliputi keadaan dirinya, pengetahuan, atau perbuatannya. Perubahan pada diri siswa dapat berupa perubahan pengetahuan, sikap, dan keterampilan.



Perubahan



pengetahuan



dan keterampilan



yang semakin



berkembang dari sebelumnya dapat terjadi karena interaksi antara pengalaman baru dengan pengalaman yang pernah dialami sebelumnya. Menurut Bruner dalam Arsyad (2002:7) terdapat tiga tingkatan modus belajar, yaitu pengalaman langsung (enactive), pengalaman piktorial/gambar (iconic), dan pengalaman abstrak. Klasifikasi pengalaman tersebut diikuti secara luas oleh kalangan pendidik dalam menentukan alat bantu apa yang seharusnya sesuai untuk pengalaman belajar tertentu. Ada



9



macam



klasifikasi



media



pembelajaran



yaitu:1.Pengalaman langsung dan bertujuan,



2.



yang



digunakan,



Pengalaman tiruan,



3.



Pengalaman melalui dramatisasi, 4. Pengalaman melalui karyawisata, 5. Pengalaman



gambar



hidup



pameran,6.pengalaman



melalui



televisi,



7.



Pengalaman melalui gambar diam, rekaman radio, 8. Pengalaman melalui lambang visual, 9.Pengalaman melalui lambang kata.



61



G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut 1.



Umpan Balik a. Hal-hal apa saja yg sudah saudara kuasai berdasarkan pemahaman dan pengalaman yang berkaitan dengan kegiatan pembelajaran penentuan pengalaman belajar? b. Hal-hal apa saja yg masih belum saudara kuasai berdasarkan pemahaman



dan



pengalaman



yang



berkaitan



dengan



kegiatan



pembelajaran penentuan pengalaman belajar? c. Saran apa yang dapat saudara sampaikan terkait dengan proses pembahasan kegiatan pembelajaran penentuan pengalaman belajar agar kegiatan berikutnya lebih baik / lebih berhasil ? 2.



Tindak Lanjut



Peserta dinyatakan berhasil dalam mempelajari kegiatan pembelajaran 3 ini apabila telah mampu menjawab soal-soal evaluasi / latihan dalam kegiatan pembelajaran 3 ini, tanpa melihat atau membuka materi dengan nilai minimal 80. Bagi yang belum mencapai nilai minimal 80 diharapkan untuk lebih giat mendalami lagi sehingga dapat memperoleh nilai minimal 80



62



KEGIATAN PEMBELAJARAN 4: MEMILIH MATERI TERKAIT DENGAN PENGALAMAN BELAJAR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN A. Tujuan Setelah mempelajari materi ini diharapkan peserta dapat; 1.



Memilih materi pembelajaran yang diampu yang terkait dengan pengalaman belajar dan tujuan pembelajaran



2.



Menata materi pembelajaran secara benar sesuai dengan pendekatan yang dipilih dan karakteristik peserta didik



B. Indikator Pencapaian Kompetensi Indikator pencapaian kompetensi dalam kegiatan pembelajaran 4 ini adalah : 1.



Kriteria pemilihan materi pembelajaran dijelaskan dengan benar.



2.



Materi pembelajaran diidentifikasi sesuai dengan tujuan pembelajaran dan pengalaman belajar



3.



Materi pembelajaran dipilih berdasarkan hasil identifikasi.



4.



Materi pembelajaran disusun kesesuaiannya dengan sintak pendekatan ilmiah.



5.



Materi pembelajaran ditata kesesuaiannya dengan karakteristik peserta didik.



C. Uraian Materi 1.



Kriteria Pemilihan Materi Pembelajaran a. Pengertian pemilihan materi pembelajaran Pemilihan materi pembelajaran adalah memilih bahan ajar yang akan disajikan



atau



disampaiakan



dalam



interaksi



belajar,



terdiri



dari



pengetahuan, sikap, dan keterampilan yang dikembangkan berdasarkan Standar Kompetensi Lulusan (SKL), Kompetensi Inti (KI), dan Kompetensi Dasar (KD) pada standar isi yang harus dipelajari oleh siswa dalam rangka mencapai kompetensi yang telah ditentukan.



63



Contoh materi pembelajaran untuk Kompetensi Dasar (KD) 3.2. Menerapkan pengetahuan pengelolaan informasi digital melalui pemanfaatan komunikasi daring (online). Materi pembelajaran yang berkaitan dengan KD ini meliputi pengertian komunikasi daring, pelaksanaan komunikasi daring asinkron, pelaksanaan komunikasi daring sinkron, dan kewargaan digital. Namun, seberapa dalam dan seberapa luas materi pembelajaran ini untuk peserta didik kita, dari mana saja sumber materi pembelajaran ini dapat kita peroleh, dan bagaimana mengemas materi pembelajaran ini, tentu saja memerlukan pemahaman yang lebih dalam tentang pengembangan materi pembelajaran. Pemilihan bahan ajar terkait erat dengan pengembangan silabus, yang di dalamnya terdapat kompetensi inti dan kompetensi dasar, materi pokok, pengalaman belajar, metoda, evaluasi dan sumber. Selaras dengan pengembangan silabus maka materi pembelajaran yang akan dikembangkan tetap memperhatikan pencapaian Kompetensi Inti dan kompetensi dasar, kesesuaian dengan materi pokok yang diajarkan, mendukung pengalaman belajar, ketepatan metoda dan media pembelajaran, dan sesuai dengan indikator untuk mengembangkan asesmen. b. Pedoman pemilihan materi pembelajajaran ini merupakan rambu-rambu yang perlu diperhatikan ketika mengembangkan bahan ajar. Sejumlah manfaat yang dapat dipetik dari pedoman pemilihan bahan ajar bagi para pengembang bahan ajar (dalam hal ini adalah guru) di antaranya adalah untuk: 1)



Memperoleh gambaran tentang cara menganalisis bahan ajar



yang



akan diajarkan; 2)



Memperoleh gambaran tentang cara-cara analisis pedagogik yang akan diterapkan dalam pembelajaran;



3)



Dapat mengembangkan kemampuannya dalam mengelola bahan ajar;



4)



Lebih kritis menyesuaikan bahan ajar yang dikembangkannya dengan karakteristik siswa;



5)



Dapat



mengembangkan



kurikulum sekolah;



64



kemampuannya



dalam



mengembangkan



6)



Berpeluang menjadi guru yang profesional terkait dengan kompetensi pedagogis,



kompetensi



profesi,



kompetensi



kepribadian,



dan



kompetensi sosial. c.



Pemilihan materi pembelajaran yang diampu dibagi menjadi 3 (tiga) berdasarkan ranah yaitu:



1)



Pengetahuan sebagai Materi Pembelajaran



Isi materi pembelajaran yang berupa pengetahuan meliputi fakta, konsep, prinsip, dan prosedur. Kadang-kadang kita sulit memberi pengertian pada keempat materi pembelajaran tersebut. Oleh sebab itu, perhatikan perbedaan-perbedaan pada tabel kualifikasi isi materi pembelajaran di bawah ini. Tabel 9. Klasifikasi isi materi pembelajaran dalam ranah pengetahuan No 1



Jenis Fakta



Pengertian Mudah dilihat, menyebutkan nama, jumlah, dan bagian-bagiannya. Contoh: Ruang kelas belajar teori; Over Heat Proyektor (OHP); Bengkel kerja bangku berkapasitas 12 Siswa;



Peratan



bengkel



ditempatkan



di



gudang. 2



Konsep



Definisi, identifikasi, klasifikasi, ciri-ciri khusus Contoh: Hukum ialah peraturan yang harus dipatuhtaati, dan jika dilanggar dikenai sanksi berupa denda atau pidana.



3



Prinsip



Penerapan



dalil,



hukum,



rumus,



(diawali



dengan jika …., maka …. ) Contoh:



65



No



Jenis



Pengertian Hukum



permintaan dan penawaran (Jika



penawaran tetap permintaan naik, maka harga akan naik). 4



Prosedur



Bagan arus atau bagan alur (flowchart), alogaritma



langkah-langkah



mengerjakan



sesuatu secara urut Contoh: Langkah-langkah



menjumlahkan



pecahan



ialah:



1. Menyamakan penyebut 2. Menjumlahkan pembilang dengan dengan pembilang



dari



penyebut



yang



telah



disamakan.



3. Menuliskan dalam bentuk pecahan hasil penjumlahan pembilang dan penyebut yang telah disamakan. 5



Nilai



1. Mengukur ketercapaian kompetensi 2. Membuat rubrik penilaian



2) Keterampilan sebagai Materi Pembelajaran Materi pembelajaran yang berhubungan dengan keterampilan antara lain kemampuan



mengembangkan



ide,



memilih,



menggunakan



bahan,



menggunakan peralatan, dan teknik kerja. Ditinjau dari level terampilnya seseorang, aspek keterampilan dapat dibedakan menjadi gerak awal, semi rutin, dan rutin (terampil). Keterampilan perlu disesuaikan dengan kebutuhan siswa/peserta didik dengan memperhatikan aspek bakat, minat, dan harapan siswa itu agar mampu mencapai penguasaan keterampilan bekerja (pre –



66



vocational skill) yang secara integral ditunjang oleh keterampilan hidup (life skill). 3) Sikap sebagai Materi Pembelajaran Materi pembelajaran yang tergolong sikap atau nilai adalah materi yang berkenaan dengan sikap ilmiah, antara lain: a) Nilai–nilai kebersamaan, mampu bekerja berkelompok dengan orang lain yang berbeda suku, agama, dan strata sosial; b) Nilai kejujuran, mampu jujur dalam melaksanakan observasi, eksperimen, tidak memanipulasi data hasil pengamatannya; c) Nilai kasih sayang, tak membeda-bedakan orang lain yang mempunyai karakter sama dan kemampuan sosial ekonomi yang berbeda semua sama-sama makhluk Tuhan. 2.



Memilih Materi Terkait Dengan Pengalaman Dan Tujuan Pembelajaran



Pengertian Pengalaman dan Tujuan Pembelajaran Pengalaman



belajar



adalah



interaksi



antara



pebelajar



dengan



kondisi



eksternalnya, pengalaman belajar dimiliki siswa setelah ia mengikuti kegiatan pembelajaran di sekolah. Proses pembelajaran di sekolah itu sendiri mengacu pada kompetensi dasar yang tertulis di dalam RPP. Sehingga hubungan antara kompetensi dasar dengan pengalaman belajar adalah pengalaman belajar siswa terbentuk dari proses pembelajaran di sekolah, proses pembelajaran tersebut mengacu pada kompetensi dasar. Contoh: Kompetensi dasar dalam mata pelajaran pemesinan adalah menjelaskan pengertian dan fungsi bagian-bagian mesin bubut. Maka pemberian materi oleh guru kepada siswa mengacu pada kompetensi dasar ini yaitu memberikan materi tentang pengertian bagian-bagian mesin bubut. Secara otomatis peserta didik akan mengalami pengalaman belajar sesuai dengan materi yang disampaikan guru tersebut.



67



D. Aktifitas Pembelajaran Tugas I . Diskusi Dalam dkelompok 1.



Lakukan identifikasi pemilihan materi pembelajaran yang meliputi tiga ranah: pengetahuan, keterampilan, dan sikap !



2.



Hasil dari identifikasi buatkan paparan presentasi/Power Poin !



3.



Hasinya dipresentasikan dalam kurun waktu 30 „ !



Tugas II. Diskusi Dalam Kelompok 1.



Rumuskan tujuan pembelajaran, dengan mengacu pada 1 (satu) kompetensi Dasar



2.



Tentukan pengalaman-pengalaman belajar terkait untuk pencapaian tujuan pembelajaran



3.



Hasil



rumusan



tujuan



dan



pengalaman



belajar,



buatkan



paparan



presentasi/power poin 4.



Hasilnya dipresentasikan dalam kurun waktu 30‟



E. Latihan / Tugas Petunjuk pengerjaan soal 1.



Bacalah secara cermat terlebih dahulu soal-soal berikut dalam mengerjakan



2.



Silanglah pada pilihan jawaban yang anda anggap paling tepat dari 4 item pilihan jawaban (A, B, C, D) dari soal di bawah.



3.



Bila hendak mengganti pilihan jawaban yang anda sudah tersilang meragukan, maka lingkarilah jawaban tersebut dan silanglah dengan pilihan jawaban yang baru, contoh sebagai berikut : A , B , C , D.



4.



68



Waktu 20 menit



SOAL :



1.



Dalam pemilihan materi pembelajaran hal-hal yang harus diperhatikan adalah . . . . A. isi B. spek C. Kriteria D. materi



2. Materi pembelajaran keterampilan dapat berupa . . . . A. menggunakan bahan B. menggunakan daftar isi C. menggunakan kata D. menggunakan peralatan



3. Untuk mencapai pembelajaran unsure yang didak boleh ditinggalkan adalah sikap, yang terkandung adalah . . . . A. belajar mandiri B. gotong royong C. menyelesaikan tugas D. membersihkan rumah



4. Budi adalah seorang mekanik otomotif, untuk menditeksi sebuah traubel harus menggunakan pendekatan procedural, hal tersebut katagori materi. . . A. keterampilan B. sikap C. pengetahuan D. konsep



5.



Dalam memilih kriteria materi pembelajaran yang termsuk materi sikap adalah. . . . A. Percaya diri B. Keputusan yang tepat C. peluang bagi orang lain D. Kejujuran



69



F. Rangkuman Kriteria pemilihan materi pembelajaran merupakan rambu-rambu yang harus dilalui untuk pemilihan bahan ajar yang diampu dalam rangka persiapan mengajar, materi yang dipilih meliputi ranah: 1.



Pengetahuan sebagai materi pembelajaran Isi materi pembelajaran yang berupa pengetahuan meliputi fakta, konsep, prinsip, dan prosedur



2.



Keterampilan sebagai materi pembelajaran Materi pembelajaran yang berhubungan dengan keterampilan antara lain kemampuan



mengembangkan



ide,



memilih,



menggunakan



bahan,



menggunakan peralatan, dan teknik kerja 3.



Sikap sebagai materi Pembelajaran Materi pembelajaran yang tergolong sikap atau nilai adalah materi yang berkenaan dengan sikap ilmiah, antara lain: a. Nilai–nilai kebersamaan, mampu bekerja berkelompok dengan orang lain yang yang tidak membedakan ras; b. Nilai kejujuran, mampu jujur dalam melaksanakan observasi, eksperimen, tidak memanipulasi data apapun; c. Nilai kasih sayang, tak membeda-bedakan orang lain yang mempunyai karakter sama dan kemampuan sosial ekonomi yang berbeda semua sama-sama makhluk Tuhan



4.



Pengalaman belajar adalah interaksi antara pebelajar dengan kondisi eksternalnya, pengalaman belajar dimiliki siswa setelah ia mengikuti kegiatan pembelajaran di sekolah. Proses pembelajaran di sekolah itu sendiri mengacu pada kompetensi dasar yang tertulis di dalam RPP. Sehingga hubungan antara kompetensi dasar dengan pengelaman belajar adalah pengalaman belajar peserta didik terbentuk dari proses pembelajaran di sekolah, proses pembelajaran tersebut mengacu pada kompetensi dasar. Contoh: Kompetensi dasar dalam mata pelajaran pemesinan



adalah



menjelaskan pengertian dan fungsi bagian-bagian mesin bubut. Maka pemberian materi oleh guru kepada siswa mengacu pada kompetensi dasar ini yaitu memberikan materi tentang pengertian bagian-bagian mesin bubut.



70



Secara otomatis siswa akan mengalami pengalaman belajar sesuai dengan materi yang disampaikan guru tersebut. 5.



Tujuan belajar merupakan proses internal yang kompleks, yang terlibat dalam proses internal tersebut adalah seluruh mental, yang meliputi ranahranah kognitif, afekif, dan psikomotorik. Proses belajar yang mengaktualisasikan ranah-ranah tersebut tertuju pada bahan belajar tertentu. Sebagai ilustrasi, siswa kelas XI SMK menggunakan ranah kognitif, tingkat aplikasi dalam memecahkan soal matematika. Hal tersebut terwujud pada penggunaan rumus kuadrat, dan pada saat lain siswa tersebut menggunakan ranah afektif tingkat penilaian dalam apresisiasi Sastra Indonesia. Hal tersebut dapat terujud dalam membaca buku.



6.



Sumber Materi pembelajaran Agar pelaksanaan pembelajaran dapat mencapai tujuan yang diharapkan diperlukan sumber belajar yang memadahi sebagai berikut: a. Buku teks b. Laporan hasil penelitian c. Jurnal d. Pakar bidang studi e. Profesional f. Standar Isi g. Penerbitan berkala h. Media Audio visual i. Lingkungan



7.



Pengemasan Materi Pembelajaran Pengemasan materi pembelajaran dapat dilaksanakan dalam bentuk: a. Buku teks utama dan pelengkap b. Modul



71



G. Umpan Balik dan Tindak Lanjut 1.



Umpan Balik a. Hal-hal apa saja yg sudah saudara kuasai berdasarkan pemahaman dan pengalaman yang berkaitan dengan kegiatan pembelajaran memilih materi terkait dengan pengalaman belajar dan tujuan? b. Hal-hal apa saja yg masih belum saudara kuasai berdasarkan pemahaman



dan



pengalaman



yang



berkaitan



dengan



kegiatan



pembelajaran memilih materi terkait dengan pengalaman belajar dan tujuan? c. Saran apa yang dapat saudara sampaikan terkait dengan proses pembahasan kegiatan pembelajaran memilih materi terkait dengan pengalaman belajar dan tujuan agar kegiatan berikutnya lebih baik / lebih berhasil ? 2.



Tindak Lanjut



Peserta dinyatakan berhasil dalam mempelajari kegiatan pembelajaran 4 ini apabila telah mampu menjawab soal-soal evaluasi / latihan dalam kegiatan pembelajaran 4 ini, tanpa melihat atau membuka materi dengan nilai minimal 80. Bagi yang belum mencapai nilai minimal 80 diharapkan untuk lebih giat mendalami lagi sehingga dapat memperoleh nilai minimal 80



72



KUNCI JAWABAN A. KUNCI JAWABAN KEGIATAN PEMBELAJARAN 1 : PRINSIP PENGEMBANGAN KURIKULUM



NO



JAWABAN



NO



JAWABAN



1.



A



9.



B



2.



C



10.



D



3.



A



11.



B



4.



B



12.



A



5.



B



13



D



6.



D



14.



D



7.



A



15.



C



8.



C



B. KUNCI JAWABAN KEGIATAN PEMBELAJARAN 2 : PENENTUAN TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Soal Anda diminta membuat rumusan tujuan pembelajaran yang terkait dengan mata pelajaran atau paket keahlian yang diampu. Satu rumusan tujuan untuk materi pembelajaran teori dan satu rumusan tujuan untuk materi pembelajaran praktik. Rumusan tujuan harus memenuhi empat syarat: Audience (sasaran pembelajaran), Behaviour (perubahan perilaku), Conditions (kondisi), dan Degree (ukuruan keberhasilan).



73



2. Rubrik Penilaian No.



Alternatif Jawaban



Skor Maks.



1



Rumusan tujuan pembelajaran pengetahuan



50



Skor Perolehan



Memenuhi persyaratan: (skor @ 12,5) a. Audience (sasaran pembelajaran) b. Behaviour (perubahan perilaku) c. Conditions (kondisi) d. Degree (ukuran keberhasilan) Minimal memenuhi dua persyaratan, kurang dari dua persyaratan tidak dinilai. 2



Rumusan tujuan pembelajaran keterampilan



50



Memenuhi persyaratan: (skor @ 12,5) a. Audience (sasaran pembelajaran) b. Behaviour (perubahan perilaku) c. Conditions (kondisi) d. Degree (ukuran keberhasilan) Minimal memenuhi dua persyaratan, kurang dari dua persyaratan tidak dinilai. ∑ Skor Perolehan



C. KUNCI JAWABAN KEGIATAN PEMBELAJARAN 3 : PENENTUAN PENGALAMAN BELAJAR a. Soal Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan singkat & jelas ! 1. Mengapa cara memperoleh pengalaman belajar perlu kita identifikasi, coba saudara jelaskan secara singkat menurut pengalaman mental, fisik, dan pengalaman social? 2. Jelaskan prosentase pemahaman belajar pada area modus verbal, modus visual, dan modus berbuat menurut kerucut pengalaman belajar ! 3. Jelaskan secara ringkas kerucut pengalaman belajar yang dikemukakan oleh Edgar Dale. 4. Bandingkan pengalaman belajar yang dikemukakan oleh Bruner dengan pengalaman belajar yang saudara alami selama ini. 5. Klasifikasikan pengalaman belajar dari sudut pandang pada situasi nyata (konkret) dan pada situasi buatan (abstract) sesuai dengan karekteristik mata pelajaran yang saudara ampu.



74



b.



Jawaban 1.



Mengapa cara memperoleh pengalaman belajar perlu kita identifikasi, coba saudara jelaskan secara singkat menurut pengalaman mental, fisik, dan pengalaman social? Karena siswa belajar secara aktif ketika mereka terlibat secara terusmenerus baik mental, fisik, maupun sosial. Keterlibatan fisik dapat diamati diantaranya dalam bentuk kegiatan membaca, menulis, memperagakan, dan mengukur. Sedangkan keterlibatan mental adalah kegiatan yang mengingat kembali isi pelajaran pertemuan sebelumnya, menggunakan khazanah yang dimiliki untuk memecahkan masalah yang dihadapi, menyimpulkan hasil eksperimen, membandingkan satu konsep dengan konsep lainnya. Keterlibatan mental juga dapat berbentuk pengamatan terhadap suatu fakta peristiwa dan memberi peluang terjadinya asimilasi atau akomodasi kognitif terhadap pengetahuan baru tersebut. Selain itu terjadi keterlibatan secara emosional yang berbentuk penghayatan terhadap perasaan, nilai, dan sikap. Lalu membentuk latihan keterampilan intelektual seperti menyusun suatu rencana atau program



dan



menyatakan



gagasan.



Implikasi



mental-intelektual-



emosional yang semaksimal mungkin dalam kegiatan belajar mengajar akan mampu menimbulkan nilai yang berharga dan meningkatkan gairah belajar. 2.



Jelaskan prosentase pemahaman belajar pada area modus verbal, modus visual, dan modus berbuat menurut kerucut pengalaman belajar ! Kerucut pengalaman Dale tidak hanya mampu menyajikan keefektifan pembelajaran yang disampaikan melalui media akan tetapi lebih pada bagaimana suatu proses pembelajaran disajikan dalam metode pempelajaran yang tepat. Dalam gambaran kerucut tersebut, Edgar Dale menggambarkan pentingnya visualisasi dan verbalisasi dalam pengalaman pembelajaran. Disini dikemukakan bahwa ada suatu kontinuum dari konkrit ke abstrak antara pengalaman langsung, visual, dan verbal dalam menanamkan suatu konsep,yaitu 10% dari apa yang mereka baca, 20% dari apa yang mereka dengar,30% dari apa yang



75



mereka lihat, 50% dari apa yang mereka dengar dan lihat, 70% dari apa yang mereka kunjungi, meliputi berbicara, mendengar, menulis, mengatakan, dan melihat, 90% dari apa yang disimulasikan melalui pengalaman nyata yang diperoleh langsung dengan melihat, meraba, merasakan sesuatu benda yang nyata.



3.



Jelaskan secara ringkas kerucut pengalaman belajar yang dikemukakan oleh Edgar Dale Dengan penjelasan berdasarkan kerucut pengalaman Edgar Dale, dapat ditarik kesimpulan bahwa belajar merupakan proses perubahan tingkah laku yang dipengaruhi berbagai faktor seperti kegiatan membaca, mengamati,



mendengarkan,



meniru,



dan



melakukan



apa



yang



diinstruksikan. Seseorang dapat dikatakan belajar apabila terjadi perubahan tertentu dalam dirinya, yaitu proses belajar yang merupakan proses berubahnya tingkah laku tertentu secara relatif tetap. Perubahan tingkah laku diakibatkan oleh adanya sejumlah pengalaman yang disebabkan adanya interaksi individu dengan lingkungannya. Perubahan akibat dari proses belajar dapat ditunjukkan dalam berbagai bentuk,



seperti



kecakapan,



sikap,



pengertian,



dan



apresiasi



(penghargaan). Perubahan tersebut dapat meliputi keadaan dirinya, pengetahuan, atau perbuatannya. Perubahan pada diri siswa dapat berupa perubahan pengetahuan, sikap, dan keterampilan. Perubahan pengetahuan dan keterampilan yang semakin berkembang dari sebelumnya dapat terjadi karena interaksi antara pengalaman baru dengan pengalaman yang pernah dialami sebelumnya.



4. Bandingkan pengalaman belajar yang dikemukakan oleh Bruner dengan pengalaman belajar yang saudara alami selama ini. Menurut Bruner dalam Arsyad (2002:7) terdapat tiga tingkatan modus belajar,



yaitu



piktorial/gambar



pengalaman (iconic),



dan



langsung



(enactive),



pengalaman



abstrak.



pengalaman Klasifikasi



pengalaman tersebut diikuti secara luas oleh kalangan pendidik dalam



76



menentukan alat bantu apa yang seharusnya sesuai untuk pengalaman belajar tertentu 5. Klasifikasikan pengalaman belajar dari sudut pandang pada situasi nyata (konkret) dan pada situasi buatan (abstract) sesuai dengan karekteristik mata pelajaran yang saudara ampu! Klasifikasi media pembelajaran yang digunakan, yaitu: a.



Pengalaman langsung dan bertujuan



b.



Pengalaman tiruan,



c.



Pengalaman melalui dramatisasi,



d.



Pengalaman melalui karyawisata,



e.



Pengalaman gambar hidup pameran,



f.



pengalaman melalui televisi,



g.



Pengalaman melalui gambar diam, rekaman radio,



h.



Pengalaman melalui lambang visual.



i.



Pengalaman melalui lambang kata.



Kemudian saudara hubungkan dengan pengalaman belajar dan mengajar pada mata pelajaran yang saudara ampu.



D. KUNCI JAWABAN KEGIATAN PEMBELAJARAN 4 : MEMILIH MATERI TERKAIT DENGAN PENGALAMAN BELAJAR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN Kunci jawaban evaluasi materi pokok 4 yaitu memilih materi terkait dengan pengalaman belajar dan tujuan pembelajaran



NO



JAWABAN



NO



JAWABAN



1.



A



11.



B



2.



D



12.



D



3.



B



13.



A



4.



C



14.



D



5.



A



15.



A



77



78



PENUTUP A. Kesimpulan Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional menyebutkan bahwa kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu. Kurikulum 2013 dikembangkan berdasarkan faktor : tantangan internal, tantangan eksternal, penyempurnaan pola pikir, penguatan tata



kelola



kurikulum,



dan



penguatan



materi.



Sedangkan



landasan



pengembangan yang digunakan adalah landasan filosofis, landasan sosiologis, landasan psikopedagogis, landasan teoritis, dan landasan yuridis. Struktur Kurikulum SMK terdiri dari kelompok A (umum), kelompok B (umum), kelompok C (Peminatan), terdiri dari C1. Dasar Bidang Keahlian, C2. Dasar Program Keahlian dan C3. Paket Keahlian. Untuk mengimplementasikan kurikulum 2013 disekolah, pemerintah telah meyiapkan



peraturan-peraturan



yang terkait dengan implementasi kurikulum 2013, sehingga orang yang terlibat dalam pendidikan dapat mempelajari dan menerapkannya di sekolah. Salah satu peraturan tersebut adalah Permendikbud nomer 60 dan 61 tahun 2013. Faktor yang sangat penting dalam pembelajaran adalan tujuan pembelajaran. Tujuan pembelajaran dibedakan dalam dua kategori, yaitu: tujuan pembelajaran umum dan tujuan pembelajaran khusus. Rumusan tujuan pembelajaran umum merujuk pada kompetensi dasar, sedangkan tujuan pembelajaran khusus merujuk pada indikator keberhasilan. Tujuan pembelajaran harus dirumuskan dengan jelas agar persepsi yang muncul selaras dengan apa yang terkandung dalam rumusan tujuan tersebut. Tujuan pembelajaran sebagai pernyataan spesifik



tentang



perubahan



perilaku



yang



diharapkan,



memiliki



empat



persyaratan yang harus dipenuhi. Empat syarat tersebut meliputi: Audience (sasaran pembelajaran), Behaviour (perubahan perilaku), Conditions (kondisi), dan Degree (ukuran keberhasilan).



79



Untuk



mencapai



tujuan



pembelajaran



diperlukan



pengalaman



belajar.



Berdasarkan kerucut pengalaman Edgar Dale, disimpulan bahwa belajar merupakan proses perubahan tingkah laku yang dipengaruhi berbagai faktor seperti kegiatan membaca, mengamati, mendengarkan, meniru, dan melakukan apa yang diinstruksikan. Seseorang dapat dikatakan belajar apabila terjadi perubahan tertentu dalam dirinya, yaitu proses belajar yang merupakan proses berubahnya tingkah laku tertentu secara relatif tetap. Perubahan tingkah laku diakibatkan oleh adanya sejumlah pengalaman yang disebabkan adanya interaksi individu dengan lingkungannya. Agar tujuan pembelajaran dapat tercapai secara maksimal, maka diperlukan media pembelajaran sebagai sarana pendukung dalam proses belajar mengajar. Ada 9 (Sembilan) macam klasifikasi media pembelajaran yang digunakan, yaitu: (1). Pengalaman langsung dan bertujuan, (2). Pengalaman tiruan, (3). Pengalaman melalui dramatisasi, (4). Pengalaman melalui karyawisata,(5). Pengalaman gambar hidup pameran,(6). pengalaman melalui televisi, (7). Pengalaman melalui gambar diam, rekaman radio, (8). Pengalaman melalui lambang visua, dan (9). Pengalaman melalui lambang kata. Kriteria pemilihan materi pembelajaran merupakan rambu-rambu yang harus dilalui untuk pemilihan bahan ajar yang diampu dalam rangka persiapan mengajar, materi yang dipilih meliputi ranah: 1.



Pengetahuan sebagai materi pembelajaran Isi materi pembelajaran yang berupa pengetahuan meliputi fakta, konsep, prinsip, dan prosedur



2.



Keterampilan sebagai materi pembelajaran Materi pembelajaran yang berhubungan dengan keterampilan antara lain kemampuan



mengembangkan



ide,



memilih,



menggunakan



bahan,



menggunakan peralatan, dan teknik kerja 3.



Sikap sebagai materi Pembelajaran Materi pembelajaran yang tergolong sikap atau nilai adalah materi yang berkenaan dengan sikap ilmiah, antara lain: a.



Nilai–nilai kebersamaan, mampu bekerja berkelompok dengan orang lain yang yang tidak membedakan ras;



80



b.



Nilai kejujuran, mampu jujur dalam melaksanakan observasi, eksperimen, tidak memanipulasi data apapun;



c.



Nilai kasih sayang, tak membeda-bedakan orang lain yang mempunyai karakter sama dan kemampuan sosial ekonomi yang berbeda semua sama-sama makhluk Tuhan.



Indikator memiliki kedudukan yang sangat strategis dalam mengembangkan pencapaian kompetensi berdasarkan Kompetensi Inti-Kompetensi Dasar. Fungsi indikator adalah sebagai pedoman dalam mengembangkan materi pembelajaran, pedoman dalam mendesain kegiatan pembelajaran, pedoman dalam



mengembangkan



bahan



ajar



dan



sebagai



pedoman



dalam



merancang dan melaksanakan penilaian hasil belajar. Untuk merumuskan Idikator Pencapaian Kompetensin (IPK) harus memperhatikan rambu-rambu yang sudah ditentukan. Setiap guru melaksanakan proses belajar mengajar selalu diakhiri dg kegiatan penilaian. Penilaian hasil belajar oleh pendidik dilakukan secara berkesinambungan untuk memantau proses, kemajuan, dan perbaikan hasil dalam bentuk ulangan harian, ulangan tengah semester, ulangan akhir semester, dan ulangan kenaikan kelas. Penilaian oleh pendidik digunakan untuk



menilai



pencapaian



kompetensi



peserta



didik



(ranah



sikap;



pengetahuan dan ketrampilan), bahan penyusunan laporan kemajuan hasil belajar, dan memperbaiki proses pembelajaran. Untuk menilai hasil belajar siswa maka diperlukan alat evaluasi. Agar soal test yang disusun tidak menyimpang dari bahan /materi serta aspek yang akan diungkapkan dalam test, maka perlu dibuat tabel spesifikasi atau kisikisi. Kisi-kisi soal adalah sebuah tabel yang memuat perincian materi dan tingkah laku beserta imbangan atau proporsi yang dihendaki oleh penilai atau guru.



81



B. Tindak lanjut Peserta dinyatakan berhasil dalam mempelajari modul ini apabila telah mampu menjawab soal-soal evaluasi / latihan dalam modul ini, tanpa melihat atau membuka materi dengan nilai minimal 80. Bagi yang belum mencapai nilai minimal 80 diharapkan untuk lebih giat mendalami lagi sehingga dapat memperoleh nilai minimal 80



82



DAFTAR PUSTAKA Anderson, L.W., dan Krathwohl, D.R. 2001. A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assesing: A Revision of Bloom’s Taxonomy of Educatioanl Objectives. New York: Addison Wesley Longman, Inc. Dave, R. H. (1975). Developing and Writing Behavioural Objectives. (R J Armstrong, ed.): Educational Innovators Press. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor : 60 Tahun 2014 Tentang Kerangka Dasar & Struktur Kurikulum SMK/MAK. Jakarta : Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor : 61 Tahun 2014 Tentang Pedoman Pengembangan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan, Jakarta : Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor : 62 Tahun 2014 Tentang Kegiatan Ekstrakurikuler Pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. Jakarta : Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor : 63 Tahun 2014 Tentang Pendidikan Kepramukaan Sebagai Kegiatan Ekstrakurikuler Wajib Pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. Press Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan. 2015. Penguatan Pemahaman Kurikulum 2015 Sekolah Menengah Kejuruan, Handout Pendampingan Implementasi Kurikulum SMK Tahun 2015. Jakarta : Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan https://akhmadsudrajat.files.wordpress.com/2008/01/revisi-taksonomi-bloom.pdf http://file.upi.edu/Direktori/FPMIPA/JUR._PEND._FISIKA/AHMAD_SAMSUDIN/E valuasi_Pembelajaran_Fisika/KATA_KERJA_OPERASIONAL_%5BCom patibility_Mode%5D.pdf Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2007. “Pengembangan Kurikulum”. Jakarta : Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia Molenda, Michael dkk. 2006 Instructional Media And Technology For Teaching And Learning. New York: Practice-Hall Inc Soeparno (1988). Media Pengajaran Bahasa. Jakarta: PT Inter-Pariwisata.



83



Sukamto. 1988. Perencanaan & Pengembangan Kurikulum Pendidikan Teknologi dan Kejuruan. Jakarta : Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi, Proyek Pengembangan Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan S Nasution. 1990. Azas-azas Pengembangan Kurikulum. Bandung : Jenmars Suwardi, 2007, Sistem Menejemen Pembelajaran : Menciptakan Guru yang Kreatif, Temprina Media Grafika. Tyler, Ralph W. 1973. Basic Principles of Curriculum and Instruction. Chicago and London : The University of Chichago _____ 2008, Quantum Teaching. Mempraktekkan metode Quantum learning di ruang kelas. (Terjemahan). Bandung: Kaifaies



84