Justifikasi Teknis [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT



DIREKTORATJENDERALBINAMARGA



BALAI PELAKSANAAN JALAN NASIONAL BANTEN SATUAN KERJA P ELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH I PROVINSI BANTEN



KOMPLEK BINA MARGA BLOK A NO. 7 JL. M.H. THAMRIN CIKOKOL - TANGERANG BANTEN



JUSTIFIKASI TEKNIS



KONTRAK NOMOR : PB.0201/KTR-SBM/Bb27/PJNW I-BTN/PPK 1.2/V/97 TANGGAL : 21 MEI 2021



NAMA PAKET



: PRESERVASI JALAN SERDANG-BOJONEGARAMERAK(MYC)



SUMBER BIAYA



: APBN 2021-2022



TAHUN ANGGARAN: 2021-2022 LOKASI



: PROVINSI BANTEN



DISUSUN OLEH: PT.PUNDI VIWI PERDANA



PPK 1.2 PROVINSI BANTEN SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH I PROVINSI BANTEN



JUSTIFIKASI TEKNIK



PAKET PRESERVASI JALAN SERDANG BOJONEGARA MERAK A. PENDAHULUAN Ruas Jalan Serdang - Bojonegara - Merak, merupakan ruas Jalan Nasional sesuai SK Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat yang mempunyai peran sangat penting dalam mendukung perkembangan perekonomian, pariwisata dan jugaindustri. Maksud dari kegiatan Satker Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah I Provinsi Banten melakukan Paket kegiatan peningkatan kapasitas jalan adalah meningkatkan kondisi jalan mantap, sesuai umur rencana pada lokasi tersebut yang memang seharusnya sudah dilakukan penanganan permanen yang mana pada ruas tersebut dilewati kendaraankendaraan besar sehingga struktur rencana awal perlu ditingkatkan kembali akibat pertumbuhan perekonomian di kawasan tersebut ,Paket yang dikerjakan dengan Sumber Dana APBN, dan sebagai Kontraktor Pelaksana adalah PT. PUNDI VIWI PERDANA dan konsultan pegawas PT. PT.PURNAJASA BIMAPRATAMA (KS0)-PT.WESITAN KONSULTASI PEMBANGUNAN DAN PT.ASTAKONA DUTASARANA DIMENSI Cakupan Pekerjaan Utama Meliputi : 1. UMUM 2. PEKERJAAN DRAINASE 3. PEKERJAN TANAH DSN GEOSINTETIK 4. PEKERJAAN PREVENTIF 5. PERKERASAN BERBUTIR 6. PERKERASAN ASPAL 7. STRUKTUR 8. REHABILITASI JEMBATAN 9. PEKERJAAN HARIAN DAN PEKERJAAN LAIN-LAIN 10. PEKERJAAN PEMELIHARAAN KINERJA



Dengan dimulainya aktivitas Kontraktor PT.PUNDI VIWI PERDANA maka Direksi Lapangan mengambil bagian untuk memberikan supervise teknik terhadap Kegiatan Kontraktor tesebut. Adapun supervisi teknik yang dilakukan Direksi Lapangan berupa aspek kualitas dan kuantitas yang ditekankan pada kecukupan volume pekerjaan dalam Kontrak disesuaikan dengan kebutuhan lapangan sehingga tidak tertutup kemungkinan akan terjadinya pekerjaan tambah/kurang yang akhirnya akan mengarah kepada terjadinya Perubahan Kontrak (Contrak Change Order). Hasil pengukuran lapangan (Mutual Chek). Terdapat beberapa point penting yang perlu dipertimbangkan sehingga tujuan yang hendak dicapai dengan adanya pekerjaan ini dapat terlaksana secara maksimal. Untuk mendapatkan kesesuaian antara kualitas Kontrak Awal dengn kebutuhan lapangan, maka dilakukan Usulan Pekerjaan Tambah/Kurang atau Contrak Change Order (CCO).



PPK 1.2 PROVINSI BANTEN SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH I PROVINSI BANTEN



B. MAKSUD DAN TUJUAN Maksud dan tujuan daripada pelaksanaan teknis yang menurut evaluasi Direksi Lapangan perlu memperhitungkan pertimbangan-pertimbangan teknis guna pelaksanaan pekerjaan selanjutnya.Namun ini hanyalah sebuah pertimbangan teknis yang akan menjadi bahan masukan guna didiskusikan dan dipertimbangkan.



C. PERMASALAHAN Berdasarkan evaluasi Direksi Lapangan setelah melakukan Mutual Chek, ada beberpa point item pekerjaan yang dilakukan perubahan mengingat kondisi dan kebutuhan di lapangan, Tebal struktur Rigid Exsisting adalah 26cm sementara menurut DED adalah 30,5cm.



D. DATA PROYEK  Nama Paket  Lokasi  Sumber Dana  Nomor Kontrak  Tanggal Kontrak  Nilai Kontrak  Waktu pelaksanaan Awal  Kontraktor  Konsultan Supervisi



: Preservasi Jalan Serdang Bojonegara Merak : Provinsi Banten : APBN 2021-2022 : PB.0201/KTR-SBM/Bb27/PJNW I-BTN/PPK 1.2/V/97 : 21 Mei 2021 : 69.492.072.000,: 591 ( Lima ratus Sembilan puluh satu ) Hari Kalender : PT. Pundi Viwi Perdana : PT.Purnajasa Bimapratama (KS0)



E. USULAN PERUBAHAN Secara garis besar dan singkat, disini akan kami uraikan alasan/justifikasi atas perubahan item pekerjaan yang disesuaikan dengan kondisi dan kebutuhan di lapangan sebagai berikut :  I. LEBAR PERKERASAN BAHU ADALAH 1,5 Meter  Berdasarkan hasil survey kondisi dan pengukuran lapangan, dengan ketersediaan lahan yang ada konstruksi pelebaran bahu yang dapat dilakuakan di ruas Serdang-Bojonegara-Merak (SBM) mulai dari 1,5 sampai dengan 2 meter (data terlampir)  DED pelebaran bahu adalah 1,5m - 2m, Sedangkan rata-rata ketersediaan lahan untuk bahu adalah 1,5m, Maka pelebaran bahu pekerjaan rekonstruksi paket Preversi Jalan SerdangBojonegara-Merak (MYC) 1,5m diperkeras sisi kanan dan kiri dengan pertimbangan a. Aspek Teknis b. Keselamatan dan Kenyamanan c. Estetika



PPK 1.2 PROVINSI BANTEN SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH I PROVINSI BANTEN



 II. PENGGUNAAN WIREMESH PADA PERKERASAN BAHU SECTION 1 DAN REKONSTRUKSI RIGID STA 16+900 Penggunaan Wiremesh pada Struktur perkerasan bahu Section 1 dan Rekonstruksi Rigid ST 16+900 dengan pertimbangan teknis:  Kondisi tanah existing kurang stabil  Pemdatan bahu yang kurang optimal karena lebar lahan yang sempit (lebar untuk alat pemadat tidak cukup)  Elevasi muka air tanah di lokasi exsisting cukup tinggi  III. Perbaikan Rigid STA 16+900 Kondisi Rigid di STA 16+900 sudah mengalami kerusakan struktur / retak sepanjang +- 50m dan penurunan struktur di 3 (tiga) titik dikedua lajur titik lokasi ini juga merupakan titik genangan banjir pada saat hujan Jenis penanganan :  Perbaikan struktur pondasi Aggregat Kelas A  Perbaikan Struktrur rigid +- 50m (Penggunaan Wiremesh)  Box culvert 1x1 m  Perbaikan elevasi existing + 10cm  IV. Perbaikan Oprit FO Tol (sisi PT.GTA) 25m arah merak dan 30m arah cilegon  Kondisi Oprit FO TOl (sisi PT.GTA) sudah mengalami kerusakan struktur dengan kondisi Retak Jenis penanganan :  Pergantian perkerasan dari Aspal Ke Rigid  V. Perubahan desain dari P2JN terkait perubahan struktur LC Rigid pada pekerjaan raising rigid diubah menjadi AC-WC 4-6cm (desain perubahan P2JN terlampir)  Item Baru  VI. GORONG-GORONG KOTAK BERTULANG UKURAN 1 X 1 (BOX CULVERT) DI SECTION 5  Dikarenakan saluran existing berdimensi kurang dari 1 x2 m  Berdasarkan pertimbangan tersebu di atas maka di usulkan untuk memunculkan item baru, berupa box culvert ukuran 1 x1 dengan tanpa mengurangi dari fungsi item ini



   



VII.SALURAN BERBENTUK U TYPE DS 2 A (DENGAN PENUTUP) DI SECTION 5 Tetap diperlukannya saluran darainase di setiap ruas yang ditangani Kurangnya lahan untuk pemasangan saluran berbebtuk U type DS 3 a Dengan pertimbangan tersebut di atas maka diusulkan penambahan item baru Berupa saluran berbentuk U type DS 2A utuk menyusaikan kebutuhan dan lahan yang tersedia



PPK 1.2 PROVINSI BANTEN SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH I PROVINSI BANTEN



 VIII.PENANAMAN POHON  Menghijaukan kembali kawasan yang telah dibangun infrastruktur serta mendorong



implementasi infrastruktur hijau untuk merespon deforestasi hutan dan lahan, sekaligus bagian dari upaya mitigasi bencana dan konservasi lahan dan air.



F.



PENUTUP Dari apa yang kami uraikan diatas adalah bentuk pemahaman kami terhadap sebagian kerangka acuan kerja yang menjadi pedoman bagi kami dalam melaksanakan tugas. Kami berharap apa yang telah menjadi keputusan bersama yang tertuang dalam Justifikasi Teknik ini agar dapat dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab.



PPK 1.2 PROVINSI BANTEN SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH I PROVINSI BANTEN



LEMBAR PENGESAHAN Justifikasi Teknik



Paket : Preservasi Jalan Serdang-Bojonegara-Merak



No. Kontrak : PB.0201/KTR-SBM/Bb27/PJNW I-BTN/PPK 1.2/V/97 Dipersiapkan Oleh : Penyedia Jasa Konstruksi PT. PUNDI VIWI PERDANA



Penyedia Jasa Supervisi PT.PURNAJASA BIMAPRATAMA(KSO)



Ir.Tumbur HSP Sihombing Site Engineer



Dra Hj Nining Kurnianingsih Direktur Utama Disetujui Oleh : Pejabat Pembuat Komitmen 1.2 Satker Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah I Provinsi Banten



Diperiksa Oleh : Core Team Banten PT. SURYA MARZQ KONSULTINDO (KSO) PT. SEECONS



Ratno Adi Setiawan, ST, MT NIP. 198405142009121002



Ir. Sukris Santoso Team Leader Core Team



Diketahui Oleh :



Pejabat Pembuat Komitmen Satker Perencanaan Jalan Nasional Provinsi Banten



Pejabat Pembuat Komitmen Satker Pengawasan Jalan Nasional Provinsi Banten



Kokoh Maha Sambada, ST. M,Eng. M.Sc NIP. 197906222005021004



Adhi Bukhari Hernowo Putra, ST, MSc. NIP. 19860821201021003



Diketahui Oleh : Kepala Satuan Kerja Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah I Provinsi Banten



Kepala Satuan Kerja Perencanaan dan Pengawasan Jalan Nasional Provinsi Banten



Firman Permana Wandani, ST. MPP NIP. 198012312005021001



Yonatan Hendrik Parjoko, ST. M Eng, M Sc. NIP. 197807292005021001



PPK 1.2 PROVINSI BANTEN SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH I PROVINSI BANTEN



 Lapiran-Lampiran Lokasi Usulan Pemasangan Wiremesh pada perkerasan Bahu jalan sta 1+200-1+900



PPK 1.2 PROVINSI BANTEN SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH I PROVINSI BANTEN



Lokasi Usulan Saluran Berbentuk U DS 2 A STA 11+150



PPK 1.2 PROVINSI BANTEN SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH I PROVINSI BANTEN



Lokasi Usulan Box culvert 1X1 STA 11+200



1 Lokasi Usulan Box culvert 1X1 STA 11+2006+950



Lokasi Usulan Box culvert 1X1 STA 11+681



PPK 1.2 PROVINSI BANTEN SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH I PROVINSI BANTEN



Lokasi Usulan Box culvert 1X1 STA 11+681