Kontrak Belajar KDP [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KONTRAK BELAJAR (LEARNING CONTRACT) Nama Tempat Capaian pembelajaran Setelah menjalankan praktik klinik selama 3 minggu diharapkan saya mampu/ kompeten dalam : 1. Melakukan pengelolaan laporan untuk mengatasi gangguan kebutuhan oksigenasi 2. Melakukan pengelolaan laporan untuk mengatasi gangguan kebutuhan nutrisi 3. Melakukan pengelolaan laporan untuk mengatasi gangguan kebutuhan eliminasi fecal dan urine 4. Melakukan pengelolaan laporan untuk mengatasi



: Harmadita Nur Hernawati : Desa Sukoharjo Strategi/ Metode pembelajaran Untuk mencapai tujuan tersebut saya akan: 1. Mencari sumber referensi dari jurnal yang kredibel 2. Membaca dari sumber buku yang relevan 3. Konsultasi dan diskusi dengan dosen (expert) melalui via daring



NIM Stase



: P1337420717036 : Keperawatan Dasar Profesi (KDP)



Referensi 1. Standart Diagnosa



2.



3.



4. 5. 6. 7.



Keperawatan Indonesia (SDKI) Standart Intervensi Keperawatan Indonesia (SIKI) Standart Luaran Keperawatan Indonesia (SLKI) NANDA International, Inc Diagnoses Nursing Intervention Classification (NIC) Nursing Outcomes Classification (NOC) Buku Ajar Kebutuhan Dasar Manusia



Hasil yang diharapkan Selama pembelajaran praktik klinik 3 minggu ini saya akan menunjukkan kemampuan saya dalam melakukan asuhan keperawatan dasar pada klien meliputi : 1. 2. 3.



4.



8. https://search.proquest.com 9. http://search.ebscohost.com/ 5. login.asp 10. https://www.ncbi.nlm.nih. 6.



gov/pubmed/



11. https://scholar.google.co.i



d/



7.



Waktu



Waktu yang saya tetapkan dalam pencapaian tujuan adalah sebagai berikut : Minggu pertama : 1. Menyerahkan kontrak belajar dengan menentukan Tersusunnya kontrak belajar kebutuhan dasar Tersusunnya log book setiap manusia yang harinya. diambil Terpenuhi target 2. Menyusun logbook keterampilan dengan harian membuat video 3. Membuat 2 (dua) keterampilan klinik WOC dan laporan kebutuhan dasar manusia kasus asuhan Tersusunnya laporan keperawatan pada pendahuluan dalam bentuk pasien masalah WOC pemenuhan Tersusunnya laporan kasus kebutuhan dasar (Askep) manusia Tersusunnya DRK 4. Melakukan target Tersusunnya Evidance keterampilan Based Nursing Practice kebutuhan dasar (EBNP)



gangguan kebutuhan cairan dan elektrolit 5. Melakukan pengelolaan laporan untuk mengatasi gangguan kebutuhan rasa aman nyaman 6. Melakukan pengelolaan laporan untuk mengatasi gangguan kebutuhan spiritual 7. Melakukan pengelolaan laporan untuk mengatasi gangguan kebutuhan seksualitas 8. Melakukan pengelolaan laporan untuk mengatasi gangguan kebutuhan istirahat tidur 9. Melakukan pengelolaan laporan untuk mengatasi gangguan kebutuhan mobilitas dan aktivitas 10. Melakukan pengelolaan laporan untuk mengatasi gangguan kebutuhan



8. Tersusunyya portofolio 9. Melaksanakan DOPS dan SOCA 10.



manusia sesuai dengan laporan kasus yang diambil dengan membuat 2 video tiap minggunya (nutrisi dan istirahat tidur) 5. Menyusun proposal perencanaan DRK 6. Menyusun 1 (satu) perencanaan desain inovatif keperawatan berbasis EBNP 7. Melaksanakan pre dan post conference dengan pembimbing 8. Mengumpulkan semua tugas pada minggu I Minggu kedua : 1. Menyerahkan kontrak belajar minggu 2. Menyusun logbook harian 3. Membuat 2 (dua) WOC dan laporan



psikososial 11. Melakukan pengelolaan laporan untuk mengatasi gangguan kebutuhan personal hygiene 12. Melakukan pengelolaan laporan untuk menjelang ajal 13. Melakukan pengelolaan laporan untuk pasien terminal 14. Melakukan pengelolaan laporan untuk medikasi 15. Melakukan pengelolaan laporan untuk patient safety 16. Melakukan pengelolaan laporan untuk keselamatan kerja



kasus asuhan keperawatan pada pasien masalah pemenuhan kebutuhan dasar manusia 4. Melakukan target ketrampilan kebutuhan dasar manusia sesuai dengan laporan kasus yang diambil pada minggu II dengan membuat 2 video (aman nyaman dan oksigenasi) 5. Melaksanakan seminar DRK 6. Mengimplementasi kan desain inovatif keperawatan berbasis EBNP 7. Melaksanakan pre dan post conference dengan pembimbing 8. Mengumpulkan semua tugas pada minggu II Minggu ketiga : 1. Menyerahkan kontrak



belajar 2. Menyusun logbook harian 3. Membuat 2 (dua) WOC dan laporan kasus asuhan keperawatan pada pasien masalah pemenuhan kebutuhan dasar manusia 4. Melakukan target ketrampilan kebutuhan dasar manusia sesuai dengan laporan kasus yang diambil pada minggu III yang berbeda dengan minggu sebelumnya, membuat 2 video (eliminasi dan aktivitas latihan) 5. Membuat 2 (dua) WOC dan laporan kasus asuhan keperawatan pada pasien masalah pemenuhan kebutuhan dasar manusia



6. Presentasi kasus individu minggu II yang dilengkapi dengan desain inovatif menggunakan EBNP untuk ujian DOPS dan SOCA. 7. Membuat portofolio 8. Melaksanakan pre dan post conference dengan pembimbing. 9. Mengumpulkan semua tugas pada minggu III



Mengetahui,



Suyanta, S.Pd, S.Kep., MA. NIP. 19720427199103001



Kab. Semarang, 18 September 2021 Penyusun,



Harmadita Nur Hernawati NIM. P1337420717036