Lampiran 5 Kuesioner Penelitian [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Kuesioner Penelitian HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI DALAM RAHIM DI KLINIK SALLY KECAMATAN MEDAN TEMBUNG TAHUN 2018



A. Indentitas Responden 1). Nama



:



2). Umur



:



3). Pendidikan



:



A.Pengetahuan Berilah tanda (√) pada jawaban yang sesuai menurut saudara pada kolom disamping. PERNYATAAN 1. Alat kontrasepsi dalam rahim (AKDR) adalah alat yang berupa tabung kecil yang berisi hormon yang dimasukkan dibawah kulit pada bagian tangan 2. AKDR merupakan alat kontrsepsi yang dipasang dalam rahim yang relatif lebih efektif bila dibandingkan dengan metode pil, suntik dan kondom 3. Alat kontrasepsi dalam rahim (AKDR) adalah alat kecil yang terdiri dari bahan plastik yang lentur, yang dimasukkan kedalam rongga rahim 4. AKDR erupakan alat kontrsepsi jangka pendek 5. Waktu menggunakan alat kontrasepsi AKDR tidak dapat dipasang dalam keadaan hamil 6. AKDR dapat digunakan pada wanita yang terkena Infeksi Menular Sekusual (IMS) 7. AKDR dapat dipasang sendiri tanpa memerlukan



bantuan tenaga medis terlatih (bidan/dokter) 8. Waktu yang paling aman untuk menggunakan AKDR adalah pada usia produktif dan telah memiliki anak 9. Keuntungan AKDR mempengaruhi kwalitas dan volume ASI



BENAR



SALAH



10. waktu pemasangan AKDR bisa selama siklus haid, jika dipastikan ibu tidak sedang hamil 11. Penggunaan alat kontrasepsi tidak mengganggu hubungan suami istri 12. Waktu pemasangan AKDR bisa dilakukan antara 48 jam sampai 4 minggu setelah melahirkan 13. AKDR mencegah IMS, HBV, DAN HIV/AIDS 14. Wanita harus memeriksa posisi benang AKDR dari waktu ke waktu. Untuk melakukannya, wanita harus memasukkan jari ke dalam vagina 15. Penggunaan alat kontrasepsi tidak mengganggu hubungan suami istri



C.Pemakaian Kontrasepsi Alat kontrasepsi apa yang ibu pakai saat ini? a. AKDR/IUD



d. Kondom



b. Suntik



e. Implant



c. Pil



f. Lainnya



Kuesioner Penelitian



HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI DALAM RAHIM DI KLINIK SALLY KECAMATAN MEDAN TEMBUNG TAHUN 2018



A. Indentitas Responden 1). Nama



:



2). Umur



:



3). Pendidikan : 4). Pekerjaan



: 1. Bekerja 2. Tidak Bekerja



5). Jumlah anak



:



B.Dukungan Suami Berilah tanda (√) pada jawaban yang sesuai menurut saudara pada kolom disamping. PERNYATAAN 1.



Saya bersedia membiayai dalam pemasangan KB istri saya



2.



Saya selalu mengingatkan istri saya untuk pergi kontrol KB



ke pelayanan kesehatan 3. Pendapat suami saya mempengaruhi istri saya dalam memilih alat KB 4. Saya ikut mengantarkan istri sayasewaktu akan memasang KB 5. Istri saya selalu berdiskusi dengan saya dalam memilih alat KB yang digunakan 6. Saya selalu mendukung apapun alat kontrasepsi yang istri saya gunakan selama dia cocok memakainya 7. Saya peduli dengan dengan kesehatan reproduksi istri saya 8. Saya selalu mengizinkan istri saya ketika petugas kesehatan memberikan penyuluhan tentang KB 9. Saya memberikan dukungan saat istri saya takut pada proses pemasangan atau pemilihan KB 10. Saya pernah menyuruh istri saya berhenti menggunakan KB jenis tertentu



YA



Tidak



11. Saya memberikan saran tentang alat kontrasepsi (KB) yang akan istri saya pakai 12. Saya menghormati keputusan istri saya dalam memilih alat kontrasepsi (KB)



FORMULIR PERSETUJUAN MENJADI PESERTA PENELITIAN



HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI DALAM RAHIM DI KLINIK SALLY KECAMATAN MEDAN TEMBUNG TAHUN 2018



Oleh



: Sakinah Yusro Pohan



Nim



: P07524414045 Saya adalah mahasiswi Prodi D IV Kebidan Medan Poltekkes Kemenkes



RI Medan. Ingin melakukan penelitian di Klinik Sally Kecamatan Medan Tembung dengan tujuan untuk mengetahui Hubungan Pengetahuan dan Dukungan Suami dengan Pemilihan Alat Kontrasepsi Dalam Rahim di Klinik Sally Kecamatan Medan Tembung. Penelitian ini salah satu kegiatan dalam menyelesaikan tugas skripsi di Prodi D IV Kebidanan Poltekkes Kemenkes RI Medan. Saya mengharapkan kesediaan ibu-ibu untuk menjadi responden dalam penelitian ini. Informasi yang saya dapatkan ini hanya akan digunakan untuk pengembangan ilmu kebidanan dan tidak akan dipergunakan untuk maksud lain. Partisipasi ibu-ibu dalam penelitian ini bersifat bebas untuk menjadi responden penelitian atau menolak tanpa ada sanksi apapun. Jika ibu-ibu bersedia untuk mengizinkan menjadi responden silahkan ibu-ibu menandatangani formulir persetujuan ini.



Medan, No. responden : Tanda tangan :



2018