Leaflet Thalassemia [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Penyebab Thalassemia Thalasemia terjadi akibat kesalahan gen dalam memproduksi hemoglobin. Anak-anak berpotensi menderita thalasemia apabila orang tuanya memiliki riwayat penyakit tersebut.



Penatalaksanaan Diet Thalassemia a. Diet TETP, tinggi vitamin B kompleks berkualitas tinggi (terutama asam folat dan vitamin B12), dan seng. b. Hindari penggunaan multivitamin – suplemen mineral yang mengandung zat besi dan vitamin C dalam jumlah banyak. c. Pemberian suplemen kalsium dan vitamin D yang adekuat, dapat meningkatkan densitas tulang dan mencegah osteoporosis.



Apasih Itu Thalassemia ??? Thalassemia merupakan kelainan darah yang menyebabkan tubuh membuat hemoglobin yang tidak normal yang mana thalassemia sendiri bersifat menurun (genetik).



Apa Saja Gejala Thalassemia ???



Kelelahan yang berlebihan



Kulit kuning/pucat



Pembengkakan pada perut c



Pertumbuhan yang melambat



DIET THALASSEMIA



Tujuan Diet Memenuhi kebutuhan energi, protein dan zat gizi lain untuk mengoptimalkan daya tahan tubuh dan status gizi



Makanan yang Dianjurkan



Sumber vitamin dan mineral



Sumber karbohidrat Nasi, mie, jagung, biskuit, gandum, roti, singkong, kentang



Buah-buahan segar seperti apel, melon , sayuran segar seperti wortel, sawi, kacang panjang, brokoli, kol, labu, kecambah



Sumber Protein hwani dan nabati



Makanan yang Dihindari/ Tidak Dianjurkan



Syarat Diet -



Energi tinggi Protein tinggi Lemak 15-30% dari kebutuhan energi



-



Tinggi vitamin B kompleks berkualitas tinggi (terutama asam folat dan vitamin B12) dan zink



-



Rendah zat besi dan vitamin C



-



Vitamin D dan kalsium cukup untuk meningkatkan densitas tulang danmencegah osteoporosis.



Daging ayam, ikan, telur, tahu, tempe, susu, keju



Sumber lemak Minyak kelapa sawit, minyak zaitun, kacang tanah, almond, kedelai, minyak gandum, mentega



 Hati dan ampela ayam  Kerang  Buah kering / kismis, kacang  Kacang-kacangan yang digoreng  Kacang-kacangan yang dibakar  Biji-bijian yang dikeringkan  Sayuran tinggi fe (bayam,kangkung)