LP Kognitif [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Soal – soal latihan Hukum Kepler Pilih salah satu alternatif jawaban yang paling benar, dengan cara memberikan tanda silang (X) pada pilihan jawaban yang telah disediakan 1. Dua satelit berada pada orbitnya mengitari suatu planet. Satu satelit memiliki orbit dengan jari-jari 8,0 x 106 m. Periode orbit untuk satelit ini adalah 1,0 x 106 s. Satelit lainnya memiliki orbit dengan jari-jari 2,0 x 107 m. Periode orbit untuk satelit kedua adalah a. 5,0 x 105 s b. 2,5 x 106 s c. 4,0 x 106 s d. 1,3 x 106 s e. 6,0 x 106 s 2. Dua buah planet P dan Q mengorbit matahari. Apabila perbandingan antara jarak planet P dan planet Q ke matahari adalah 4 : 9 dan periode planet P mengelilingi matahari 24 hari, maka periode planet Q mengelilingi matahari adalah . . . a. 51 hari b. 61 hari c. 71 hari d. 81 hari e. 91 hari 3. Dua buah satelit A dan B mengorbit sebuah planet yang sama dengan jari-jari orbitnya masing-masing berturutan R dan 2R. Jika kecepatan orbit satelit A adalah v maka kecepatan orbit satelit B adalah . . . a. v b. √ 2 v c.



√2 v



d.



2v



e.



√3 v