Manajemen Strategi PT Astra [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

ANALISIS LINGKUNGAN BISNIS PADA PT ASTRA INTERNATIONAL, TBK Dosen Pengampu: Dina Lusianti, SE, MM



Disusun oleh: RINCI INTI AULIA 2015 12 211 5E



PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI dan BISNIS UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2017 / 2018



BAB I PENDAHULUAN PT Astra International, Tbk yang lebih dikenal dengan nama Astra Group adalah salah satu kelompok bisnis terbesar yang ada di Indonesia yang didirikan sejak tanggal 20 Februari 1957. Perusahaan ini telah tercatat di Bursa Efek Jakarta sejak tanggal 4 April 1990 dengan kode ASII. Saat ini mayoritas hampir kepemilikan sahamnya dimiliki oleh Jardine Cycle & Carriage Singapura dengan proporsi kepemilikan saham sebesar 40%. PT Astra Internasional, Tbk mempunyai visi sebagai berikut: 



Untuk menjadi salah satu perusahaan dengan pengelolaan terbaik di kawasan Asia Fasifik yang menekankan pada pembangunan kompetensi melalui pengembangan SDM, struktur finansial yang kuat, kepuasan pelanggan dan efisiensi.







Untuk menjadi perusahaan yang mempunyai tanggung jawab sosial dan ramah lingkungan



PT Astra International, Tbk juga memiliki misi “ Sejahtera bersama bangsa dengan memberikan nilai terbaik kepada para pemangku kepentingan” PT Astra Intenational, Tbk mempunyai filosofi yang disebut Catur Dharma, yaitu: 



Menjadi aset bangsa







Memberikan pelayanan yang terbaik kepada pelanggan







Saling menghormati kebebasan individu dan kerja sama kelompok







Secara terus menerus untuk mengejar keunggulan



Divisi usaha dan anak perusahaan PT Astra International, Tbk adalah sebagai berikut: 1. Otomotif a. PT Toyota Astra Motor b. Auto 2000 c. PT Astra Daihatsu Motor d. PT Panjta Motor e. PT Astra Nissan Diesel Indonesia



f. PT Thahja Sakti Motor g. PT Serasi Autoraya h. PT Astra Honda Motor i. PT Astra Otoparts, Tbk 2. Agro Industri a. PT Agro Lestari, Tbk 3. Pelayanan Finansial a. PT Astra Credit Company b. PT Toyota Astra Financial Service c. PT Asuransi Astra Buana d. PT Federal Interational Finance e. PT Bank Permata f. PT Astra CMG Life g. PT Surya Artha Nusantara Finance 4. Alat Berat a. PT United Tractors, Tbk b. PT Traktor Nusantara c. PT Pamapersada Nusantara 5. Teknologi Informasi a. PT Astragraphia Tbk b. PT SCS Astragraphia Technologies 6. Infrastruktur a. PT Astratel Nusantara b. PT Internel Nusapersada



BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Analisis Lingkungan Internal 2.1.1 Analisis Fungsi Bisnis Analisis lingkungan internal perusahaan dapat dilakukan melalui aktivitas fungsi bisnis perusahaan atau functional busines analys (F.B.A) , seperti pemasaran, keuangan, sumber daya manusia dan operasi. Pendekatan ini seringkali disebut sebagai a resource-based approch (suatu pendekatan berbasis sumber daya). Analisis lingkungan internal perusahaan harus dapat menganalisis sejumlah kapabilitas (capability) yaitu kemampuan (ability) perusahaan untuk mengeksploitasi sumber dayanya. Kapabilitas berada pada fungsi bisnis perusahaan, seperti kapabilitas pemasaran, kapabilitas operasi, kapabilitas keuangan dan kapabilitas manajemen SDM. Ketika kapabilitas tersebut secara tetap dilakukan perubahan dan diatur ulang untuk membuat lebih adaptif dengan lingkungan yang tidak pasif, dinamakan dynamic capabilities. Perusahaan juga harus mampu mengidentifikasi kompetensi unik/ khas (distintive competence) perusahaan merupakan kompetensi inti perusahaan yang membedakan



dengan pesaing.



Kompetensi inti yaitu kumpulan kompetensi yang tersebar pada lintas divisi dalam perusahaan yang mana perusahaan dapat melakukannya dengan unggul. Menurut Barney (1991), kompetensi perusahaan harus memiliki empat sifat yang disingkat menjadi VRN (valueable, rare, in-imitability dan non-subsituable), artinya kompetensi perusahaan harus bernilai, langka/unik, tidak dapat ditiru dan tidak dapat digantikan. Sehingga, kompetensi khas/unik perusahaan seringkali dinggap sebagai kekuatan perusahaan, namun tidak selalu kekuatan perusahaan menjadi kompetensi khas / unik perusahaan. a. Marketing Analisis lingkungan internal bertujuan untuk mengetahui kekuatan dan kelemahan pada fungsi bisnis perusahaan. Analisis lingkungan internal pertama dilakukan pada fungsi pemasaran. Pemasaran adalah aktivitas untuk mengidentifikasi serta memenuhi kebutuhan manusia.



American Marketing Association mengidentifikasi pemasaran sebagai aktivitas sejumlah intuisi dan proses untuk menciptakan, mengkomunikasikan, menghantarkan dan menukarkan tawaran yang bernilai kepada pelanggan, klien, mitra dan masyarakat lebih luas. McCharthy memberi nama aktivitas pemasaran dengan bauran pemasaran yang terdiri dari 



Kegiatan menciptakan ide atau gagasan produk/ jasa yang ditawarka pada konsumen (product)







Menetapkan harga (price)







Mendistribusikan produk (place)







Mempromosikan (Promotion) Manajemen Pemasaran modern terbagi menjadi 4, yaitu:







People terdiri dari aktivitas intenal marketing dan melihat pelanggan sebagai people (insani)







Process merefleksikan kreativitas, disiplin dan struktur dalam aktivitas pemasaran







Programs merefleksikan aktivitas perusahaan yang diarahkan kepada konsumen yang terdiri dari unsur 4P original







Performance adalah hasil akhir yang berdampak keuangan dan nonkeuangan tidak hanya terhadap perusahaan tetapi kepada masyarakat secara beretika dan berhubungan dengan komunitas lainnya.



b. Finance Analisis lingkungan internal kedua adalah pada fungsi manajemen keuangan yaitu terdiri dari: 



Financing, adalah suatu proses perencanaan dan penganalisis pilihan strategi yang paling tepat untuk mencari sumber pendanaan yang ada bagi aktivitas bisnis yang dilakukan oleh perusahaan. Keputusan tersebut misalnya, Capital Structure, Cost of Capital, Leasing dan Merger & acquisititons







Investing, yaitu proses dimana perusahaan menyusun strategi alokasi dana untuk suatu kegiatan investasi yang menguntungkan bagi perusahaan sehingga proses financing dapat terpenuhi dengan baik. Biasanya dilakukan melalui Capital Budgeting dan Fortofolio Theory.







Dividend, yaitu keputusan membayarkan presentase laba kepada para pemegang saham, untuk menjaga stabilitas dividen yang dibayarkan dari waktu ke waktu dan pembelian kembali atau penerbitan saham



c. Operation Analisis lingkungan internal ketiga dilakukan pada fungsi manajemen operasi Manajemen Operasi adalah beberpa aktivitas yang dapat menciptakan nilai dalam bentuk barang dan jasa dengan mengubah input menjadi output. Bila hasil akhir aktivitas organisasi bukan barang jasa, maka aktivitas produksi seringkali disebut operasi atau manajemen operasi. Istilah operasi sebelumnya lebih populer adalah produksi, yaitu penciptaan atau pembuatan barang atau jasa. Pada tahap ini, dilakukan analisis untuk menemukan kekuatan dan kelemahan pada keputusan manajemen operasi, yaitu: 



Design of goods and services, yaitu menjawab apa barang dan jasa yang seharusnya ditawarkan dan bagaimana seharusnya merancang produk tersebut







Managing quality, yaitu keputusan yang berkaitan untuk memastikan bahwa barang dan jasa berkualitas tinggi yang akan diproduksi







Process and capacity design, yaitu keputusan yang berkaitan dengan rancangan sistem produksi fisiik. Kapasitas adalah keputusan yang berkaitan dengan penentuan tingkat otput optimal bagi organisasi







Location selection, yaitu pemilihan lokasi berhubungan dengan keputusan dimana menyimpan fasilitas dan kriteria yang digunakan untuk menentukan lokasi







Layout design,yaitu pengaturan fasilitas seperti pola layout yang biasa digunakan seperti layout fungsional, layout produk, layout kelompok, latout posisi tetap dan sebagainya







Human resource and job design, yaitu keputusan yang berkaitan dengan pengelolaan tenaga kerja terampil, tidak terampil, klerikal dan manajerial







Supply chain management, yaitu pengadaaan dan pepbelian dengan memperhatikan mutu, pengiriman dan inovasi sehinga terjadi pembelian yang efektif







Inventory (material requirements planning and just in time), keputusan yang berkaitan dengan pengelolaan tingkat bahan mentah, proses pengerjaan dan barang jaddi







Scheduling (intermediate and short term scheduling), keputusan penjadwalan dengan memperhatikan perencaan dan pengendalian produksi







Maintenance, keputusan perawatan fasilitas yang berkaitan dengan mesin, peralatan pabrik, perlengkapan penunjang, lokasi pabrik, fasilitas – fasilitas lainnya



d. Human Resource Management Analisis lingkungan intenal keempat dilakukan pada fungsi manajemen SDM, yag terdiri dari: 



Pengadaan, yaitu jabatan, perancanaan personalia dan rekrutmen, pengujian pegawai dan seleksi wawancara calon pegawai







Pengembangan, yaitu pelatihan dan pengembangan pegawai, manajemen kinerja dan peniaiana dan manajemen karir







Pemeliharaan, yaitu penyususnan rencana pembayaran, intensif keuangan dan kinerja, pemberian manfaat dan pelayanan, keselamatan dan kesehatan pegawai dan pengelolaan isu-isu SDM global.



e. Management Information System Analisis tambahan selain fungsi bisnis yang utama adalah pada fungsi Management Information System (MIS). Analisis kekuatan dan kelemahan pada fungsi MIS adalah untuk menemukan peran strategis MIS dalam menyediakan informasi yang sesuai dengan keperluan pengguna pada tingkat operasional, manajerial dan strategical. Information System adalah sejumlah komponen yang saling menghubungkan satu sama lain untuk mengumpulkan , memproses dan mendistribusiakn informasi untuk mendukung pengambilan keputusan dan pengendalian di organisasi. MIS awalnya ada dua jenis, yaitu:







Transaction Processing System







Management Reporting System Dikarenakan fungsi dan tingkatan yang berbeda di organisasi, maka terdapat empat jenis



sistem proses informasi , yaitu: 



ESS atau Executive Support Sysrtem, penggunanya manajer senior, menyediakan informasi berupa peramalan tren penjulan 5 tahun kedepan, rencana operasi 5 tahun kedepan, perencanaan keuntungan, perncanaan SDM







DSS atau Decision Support System, penggunanya staf manajer







MIS atau



Management Information System, penggunanya manjer menengah,



menyediakan informasi berupa penjualan setiap wilayah, pengendalian persediaan, penjadwalan produksi, penganggaran tahunan, analisi keuntungan, pengendalian biaya relokasi, analisis biaya kontrak 



TPS atau Transaction Processing System,



penggunanya personalia opersional dan



supervisor, menyediakan suatu informasi yang sifatnya rutin seperti pencatatan kehadiran, penghitungan gaji karyawan, penghitungan penjualan perusahaan. 2.1.2 Fungsi Bisnis Lainnya Secara menyeluruh ada empat jenis indusri yang ada yaitu: 



Genetik







Ekstraktif







Manufaktur







Service atau jasa Setelah tahap analisis fungsi bisnis telah selesai, maka tahap selnjutnya adalah meringkas



hasil analisis faktor faktor startegik internal perusahaan dalam suatu tabel Internal Strategic Factors Summary (IFAS). Berikut ini langkah untuk membuat tabel IFAS: 



Mengidentifikasi dan menyusun seitas 5 – 9 items untuk masing – masing kekuatan dan kelemagan pada klom 1







Berikan bobot pada item tersebut mulai dari 1,0 (paling penting), 0,0 (tidak penting) pada kolom 2







Memberikan rating pada kolom ke 3 untuk masing masing faktor mulai dari 5 sampai 1 berdasarkan respon dari manajemen terhadap setiap faktor yang ada







Kalikan bobot dan rating untuk mendapatkan skor terbobot pada kolom empat







Gunakan kolom kelima untuk menunjukkan bagaimna satu faktor penentu dipilih dan bagaimana pembobotan dan peringkat dilakukan







Jumlah seluruh skor terbobot pada kolom keempa untuk memperoleh total skor terbobot



2.1.3 Value Chain Analysis Analisis rantai nilai (value chain anaysis) adalah suatu cara untuk memeriksa sifat dan tingkat sinergi, apabila ada, diantara kegiatan internal perusahaan. Tujuan dari analisis ini adalah untuk mengidentifikasi dimana kelebihan dan tidak kelebihan yang ada di sepanjang rantai nilai mulai dari bahan mentah sampai aktivitas layanan konsumen. Analisis ini terdiri dari a. Primary Activities 



Inbound logistic







Operasi







Outbound logistic







Pemasaran dan penjualan







Pelayanan



b. Supporting Activities 



Infrastruktur perusahaan







Manajemen SDM







Pengembangan teknologi







Pengadaan



2.2 Analisis Lingkungan Eksternal



Tahap selanjutnya dalam analisis lingkungan adalah melakukan pengamatan kondisi eksternal perusahaan srta mengidentifkasi faktor – faktor strategis eksternal perusahaan yang menjadi peluang serta ancaman yang harus di hadapi perusahaan. Lingkungan eksternala terdiri dari makro dan mikro berikut penjelasannya 2.2.1 Analisis Lingkungan Makro Lingkungan makro terdiri dari faktor-faktor yang sulit dikendalikan karena berada diluar jangkauan kendali manajemen perusahaan. Untuk memudahkan analisis, seringkali komponen lingkungan makro disingkat PEST. a. Lingkungan Politik Lingkungan eksternal pertama adalah lingkungan politik yang terdiri dari kondisi politik dan regulasi. Bentuk regulasi tersebut biasanya seperti peraturan pemerintahan (regulasi antitrust, UU perlindungan lingkungan, UU perpajakan, Intensif Khusus, Regulasi perdagangan LN, sikap terhadap perusahaan asing, UU tentang gaji dan promosi karir, stabilitas pemerintahan, perturan mengenai outsourcing, atau alih daya), keputusan menteri dan peraturan daerah. Terlampir empat insight startegik dalam regulasi. b. Lingkungan Ekonomi Analisis lingkungan eksternal kedua adalah lingkunagn ekonomi. Komponen dari faktor perekonomian misalnya trend GNP, tingkat bunga, pesediaan uang, tingkat pengangguran, tingkat inflasi, pengaturan atas tingkat upah, devaluasi/ revaluasi, ketersediaan biaya energi, pendapatan disposable & discretionary, pasar mata uang asing, sistem keuangan global. Terlampir insight startegik negara maju dengan hutang terbesar, suku bunga di negara anggota ASEAN dan fakta nasabah kaya. c. Lingkungan Sosial dan Budaya Analisis lingkungan eksternal yang ketiga adalah lingkungan sosial dan budaya, yaitu terdiri dari faktor perubahan gaya hidup atau lifestyle, harapan karir, aktivisme konsumen, tingkat formasi keluarga, pertumbuhan tingkat populasi, distribusi umur populasi, pergeseran



wilayah regional dalam populasi, tingkat harapan hidup, tingkat kelahiran, perencanaan pensiun, perawatan kesehatan, tingakt pendidikan. d. Lingkungan Teknologi Analisis lingkungan eksternal keempat adalah lingkungan teknologi. Misalnya total pengeluaran negara dalam pengembangan dan penelitian, total pengeluaran industri untuk penelitian dan pengembangan perlindungan paten, pengembangan produk baru, transfer teknologi, perbaikan produktivitas melalui otomatisasi produk baru, pengembangan produk baru dalam transfer teknologi dari laboratorium ke pasar, ketersediaan internet, dan infratstruktur telekomunikasi. e. Lingkungan Lainnya (Ekologi) Analisis lingkungan eksternal kelima adalah lingkungan ekologi. Faktor-faktor yang dianalisis adalah faktor lingkungan yang berpengaruh terhadap keberadaan perusahaan. Misalnya Upaya Pengelolaan Lingkungan (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkugan (UPL), usaha melakukan program sustainability (green products, green building dan lain lain), emission footprintnya perusahaan yaitu jumlah pelepasan emisi ke udara atas pengguanaan energi yang digunakan. Faktor lainnya adalah dampak perubahan iklim terhadapa perusahaan dan dampak kerusakan lingkungan dan bencana alam (God Clause). Setelah selesai melakukan kelima analisis lingkungan diatas maka tahap selanjutnya adalah merangkumnya kedalam tabel ringkasan analisis faktor-faktor strategis eksternal atau Eksternal Factors Analysis Summary (EFAS). Inti dari analisis eksternal tersebut adalah mengidentifikasi dan merespon dengan cepat dibandingkan dengan pesaingnya sehingga menghasilkan suatu keunggulan bersaing bagi perusahaan. Adapun langkah-langkah menyusun tabel EFAS sebagai berikut: Identifikasi dan tuliskan dalam kolom 1 antara 5 sampai 10 faktor peluang dan ancaman 



Tentukan bobot dalam kolom 2 untuk setiap faktor mulai dari 1 (paling penting) sampai 0 (paling tidak penting) berdasarkan faktor-faktor yang memiliki kemungkinan mempengaruhi posisi strategis perusahaan saat ini.







Tentukan rating pada kolom ketiga untuk setiap faktor dari 5 sampai 1 berdasarkan respon dari manajemen saat ini terhadap faktor tertentu yang ada.







Kalikan bobot setiap faktor dengan ratingnya untuk mempeoleh skor yang dibobotkan untuk masing-masing selanjutnya simpan pada kolom 4.



2.2.2 Analisis Lingkungan Mikro Lingkungan mikro sering kali disebut task enviroment atau linkungan tugas. Lingkungan ini terdiri dari: a.Customers (Market) Analysis Tahap pertama untuk melakukan analisis lingkungan mikro adalah dengan melakukan analisis atas pasar yang dilayani perusahaan atau customers (market) analysis. Perusahaan pada dasarnya memiliki dua pelanggan, yaitu: 



Pelanggan akhir (individual), dimana pelanggan ini membeli produk atau jasa untuk dikonsumsi sendiri







Bussiness to Customers, dimana perusahaan menjual produk atau jasa kepada pengecer untuk dijual kembali b. Competitors (Industry) Analysis Komponen kedua lingkuangan mikro adalah para pesaing. Analisis pesaing dapat



dilakukan dengan tiga cara, yaitu: 



Industry Analysis Industri adalah kelompok perusahaan yang memproduksi produk barang atau jasa yang



serupa, seperti jasa keuangan atau minuman ringan. Identifikasi tentang pentingnya kelompok – kelompok yang memiliki dorongan langsung pada perusahaan lingkungan eksternal perusahaan seringkali disebut analisis industri (industry analysis atau AI) Porter (1980, 1985) penggagas strategi kompetitif, berpendapat bahwa perusahaan lebih memberikan perhatian pada pesaingnya yang ada dalam industri. Dalam melakukan pengamatan industri, perusahaan harus menilai pentingnya enam kekuatan dalam persaingan industri, yaitu:



 Threat of New Entrants (Ancaman Pendatang Baru) Pendatang baru dalam industri biasanya membawa kapasitas baru, sebagai usaha untuk medapatkan keuntungan dari pasar saham, dan sumber daya penting lainnya. Mereka menjadi ancaman untuk membangun perusahaan. Ancaman pendatang ini tergantung dari adamya pengahalang masuk dan reaksi yang datang dari pesaing-pesaing yang sudah ada. Ada empat hambatan masuk pada suatu industri adalah 



Economies of scale







Diferentiation of product







Cost advantage of independent of scale







Regulasi pemerintah



 Rivalry Among Existing Firms (Persaingan di antara perusahaan yang telah ada) Pada sebagian besar industri, perusahaan saling tergantung saling bergantung satu sama lain. Namun, persaingan yang digerakkan oleh suatu perusahaan dapat dipastikan mempengaruhi para pesainganya, dan mungkin menyebabkan pembalasan atau usaha – usaha perlawanan untuk mempertahankan posisi perusahaan Perlu diperhatikan ada empat jenis persiangan, yaitu: 



Persaingan sempurna







Persaingan monopolistik







Oligopoli







Monopoli



 Threat of Substitute Products or Services (Ancaman produk atau jasa pengganti) Perusahaan yang memproduksi barang/ produk akan menghadapi ancaman dari produkpengganti (bila ada) dan bila produk tersebut terbatas atau mahal harganya. Perusahaan dalam suatu industri bersaing denga perusahaan yang bergerak di industri lainnya yang memproduksi produk pengganti. Produk pengganti muncul dalam bentuk berbeda, tetapi dapat memuaskan kebutuhan yang sama dari produk yang ditawarkan perusahaan.



 Bargaining Power of Buyer (Kekuatan penawaran pembeli) Pembeli mempengaruhi industri melalui kemampuan mereka untuk menekan turunya harga, permintaan terhadap kualitas atau jasa yang lebih baik dan memainkan peran untuk melawan satu pesaing dengan lainnya.  Bargaining Power f Supplier (Kekuatan penawaran pemasok) Pemasok dapat mempengaruhi industri dengan kemampuan mereka untuk menaikkan harga atau menurunkan kualitas barang atau jasa yang dibeli.  Relative Power from Other Stakeholder (Kekuatan relatif dari stakeholder lain) Wheelen & Hunger menambahkan kekuatan yang keenam dalam daftar Porter yaitu berbagai kelompok stakeholder dari lingkungan perusahaan, kelompok tersebut terdiri dari pemerintah, serikat kerja, komunitas lokal, kreditur, asosiasi pedagang, kelompok kepentingan khusus dan pemegang saham. 



Strategic Groups Sejumlah unit bisnis atau sejumlah perusahaan yang menggunakan strategi dan sumber



daya yang sama, misal perusahaan yang menawarkan produk sejenis dari range harga (murah ke mahal) dan dari jenis variasi lini produk (sedikit ke banyak) kemudian dipetakan kedalam suatu matriks 



Key Success Factors Analysis Kesuksesan industri untuk bertahan bergantung dari para pesaingnya yang masuk dalam



industri tersebut. Faktor kunci sukses adalah variabel yang secara signifikan mempengaruhi posisi persaingan suatau perusahaan Untuk menganalisis kunci keberhasilan perusahaan (Key Success Factors Analysis/ KSFA) dilakukan penyusunan matriks industri. Masing masing kunci keberhassilan diberi bobot sesuai dengan bersarnya pengaruh, sedangkan kinerja perusahaan pada faktor tersebut diukur dalam bentuk rating. Total score perusahaan menggambarkan bagaimana kapabilitas perusahaan dalam menghadapi persaingan dalam industri



c. Collaborators (Suppliers) Analysis Komponen berikutnya adalah supplier, yaitu pihak yang bekerja sama dengan perusahaan dalam memperlancar aktivitas usaha. 



Supply Chain Analysis Analisis rantai pasokan merupakan proses analisis aktivitas peerusahaan yang berkaitan



dengan pengadaan input, proses produksi dan opersional untuk menjadi barang atau jasa dan menyalurkan kepada konsumen melalui sistem distribusi. 



Industry Value Chain Analysis Anaisis rantai nilai industri yang dilakukan pada dua arus, yaitu arus hulu dan arus hilir



d. Creditors Analysis Komponen terakhir, berikut adalah cara untuk mendapatkan dana oleh perusahaan: 



Melalui institusi keuangan (perbankan)







Melalui pasar keuangan (bursa)







Melalui private placement (penjualan langsung pada investor)



2.3 Analisis Situasional Perusahaan Tahap selanjutnya dalam proses manajemen strategik adalah melakukan analisis situasional perusahaan secara menyeluruh dengan menggabungkan lingkungan internal dengan eksternal 2.3.1 Strategic Factors Analysis Summary (SFAS) Salah satu cara menyimpulkan faktor – faktor strategis perusahaan yanitu dengan mengkombinasikan IFAS dan EFAS ke dalam sebuah ringkasan bernama SFAS. Isis dari SFAS sendiri adalah faktor yang penting sebagai bahan perumusan strategi. Pada tabel SFAS sendiri juga ada durasi waktu sebagai bentuk penyesuaian tingkat kepentingan faktor stretegis untuk ditindaklanjuti oleh perusahaan.



BAB III PEMBAHASAN 3.1 Analisis Lingkungan Internal Analisis ini biasa disebut Internal Factors Evaluation (IFE / IFAS). Lingkungan internal perusahaan biasanya bersumber dari Sumber Daya Manusia, Karyawan dan faktor lainnya yang memiliki kekuatan (strengths) dan kelemahan (weaknesses). Pada pembahasan ini akan menganalisis lingkungan internal dari PT. Astra International, Tbk. Berikut adalah hasil dari analisis lingkungan internal PT Astra International Tbk Kekuatan



Kelemahan



1. Efektivitas Saluran Distribusi



1. Masa depan karyawan



2. Keberhasilan dari pengembangan produk



2. Fasilitas Manufaktur



3. Penerapan Teknologi



3. Tingkat kegagalan produksi



4. Efektivitas kegiatan promosi



4. Mesin import



5. Sumber Daya Manusia



5. Harga sparepart yang mahal



6. Aset yang dimiliki untuk membiayai operasi dari investasi 7. Penggunaan kandungan lokal sampai 75%



Faktor Strategis Internal



Bobot



Rating



Skor



Keterangan



0,12



4,5



0,54



Memperkuat pelayanan dengan



Kekuatan 1. Efektivitas Saluran Distribusi



menambah



jaringan



atau



network agar distribusi produk PT Astra International, Tbk semakin meluas 2. Keberhasilan dari pengembangan produk



0,09



4



0,36



PT Astra International Tbk telah berhasil mengembangkan produknya dengan kualitas dan



pelayanan yang baik 3. Penerapan Teknologi



0,09



4,5



0,405



PT Astra International Tbk menerapkan



teknologi



manufaktur



yang



ramah



lingkungan 4. Efektivitas kegiatan



0,1



4.5



0,45



promosi



Dapat dilihat dari persentase media promosi yang cukup banyak dilakukan PT Astra International,



Tbk



demi



mendorong pelanggan 5. Sumber Daya Manusia



0,09



3,5



0,315



Karyawan



PT



Astra



International, Tbk memiliki sikap, perilaku, etika dalam bekerja serta kedisiplinan dan loyalitas yang tinggi 6. Aset yang dimiliki untuk



0,06



3,5



0,21



Kondisi keuangan PT Astra



membiayai operasi dari



International, Tbk yang sehat



investasi



mampu menciptakan laba yang mumpuni untuk perkembangan dan keberlanjutan perusahaan masa yang akan datang



7. Penggunaan kandungan



0,06



3



0,18



lokal sampai 75%



Kandungan mencapai



lokal 75%



yang



kebanyakan



berasal dari anak perusahaan PT Astra International, Tbk yang



dipasok



oleh



pabrik



rumahan atau lokal Kelemahan 1. Masa depan karyawan



0,08



3,5



0,28



PT Astra International, Tbk kurang memperhatikan prestasi karyawan



agar



dapat



dipromosikan, tetapi PT Astra lebih mengutamakan golongan pendidikan tertentu 2. Fasilitas Manufaktur



0,1



3,5



0,35



PT Astra International, Tbk memiliki fasilitas manufaktur yang kurang memadai



3. Tingkat kegagalan



0,1



3,5



0,35



produksi



Pada proses produksi PT Astra International,



Tbk



pernah



mengalami kegagalan hal ini membuat suatu kerugian 4. Mesin import



0,04



3



0,12



Penggunaan



mesin



import



pada PT Astra International, Tbk akan menemui masalah jika



mesin



mengalami



kerusakan 5. Harga sparepart yang



0,07



3



0,21



mahal



Harga yang mahal membuat PT Astra International Tbk untuk lebih berhati hati



Total



1,00



3,77



Dari hasil analisis lingkungan internal PT Astra International, Tbk bahwa total total skor dari kekuatan dan kelemahan sebesar 3,77 dari skor tersebut menyatakan bahwa PT Astra International, Tbk dapat memanfaatkan kekuatan yang dimiliki untuk mengatasi kelemahannya. 3.2 Analisis Lingkungan Internal Analisis ini biasa disebut Eksternal Factors Evaluation (EFE / EFAS). Lingkungan eksternal perusahaan biasanya bersumber dari konsumen, pemasok (lingkungan operasi), pemerintah (lingkungan jauh), pesaing (lingkungan bisnis) dan faktor eksternal lainnya yang memiliki peluang (opportunities) dan ancaman (threats). Pada pembahasan ini akan menganalisis lingkungan eksternal dari PT. Astra International, Tbk. Berikut adalah hasil dari analisis lingkungan eksternal PT Astra International Tbk



Peluang



Ancaman



1. Terbukanya peluang pasar



1. Pengaruh kebijakan pemerintah pada PT Astra International, Tbk



2. Paket Teknologi



2. Intensitas persaingan



3.Pengaruh Tanggung jawab sosial PT Astra 3. Pengaruh kampanye atau promosi produk International



Tbk



dalam



membantu ramah lingkungan



penngembangan perusahaan 4. Terbukanya pasar ekspor



4. Lemahnya perekonomian dalan negeri



5. Pengaruh penghargaan dan sertifikat lain



5. Barang substitusi



yang dapat mengangkat citra PT Astra International, Tbk 6. Pasar tenaga kerja



Faktor Strategis



Bobot



Rating



Skor



0,15



4,5



0,675



Keterangan



Eksternal Peluang 1.



Terbukanya



peluang



pasar



Dengan membuat



terbukanya



pasar



PT



Astra



International, Tbk memiliki peluang lebih untuk mengusai pasar 2. Paket Teknologi



0,13



4,5



0,585



Adanya paket teknologi yang semakin canggih berdampak peluang PT Astra International agar produknya lebih dikenal oleh masyarakat luas



3.Pengaruh jawab



sosial



International



Tanggung



0,10



4



0,4



Sebuah tanggung jawab sosial



PT



Astra



merupakan



cara



PT



Astra



Tbk



dalam



membuka peluang untuk lebih



membantu penngembangan



dekat dengan masyarakat



perusahaan 4. Terbukanya pasar ekspor



0,09



3,5



0,315



Dengan



terbukanya



pasar



ekspor membuka peluang bagi PT Astra Internationa, Tbk dalam



mengembangkan



sayapnya 5. Pengaruh penghargaan



0,07



3



0,21



Hal



ini



dapat



dan sertifikat lain yang



peluang



bagi



dapat mengangkat citra PT



International Tbk



membuka PT



Astra



Astra International, Tbk 6. Pasar tenaga kerja



0,06



3



0,18



Dengan adanya pasar tenaga kerja membuka peluang bisnis baru PT Astra International, Tbk melalui tenaga kerja yang tersedia



Ancaman 1.



Pengaruh



kebijakan



0,11



4



0,44



pemerintah pada PT Astra



PT Astra International Tbk harus berhati hati akan hal ini



International, Tbk 2. Intensitas persaingan



0,11



4



0,44



Berhati hati dalam menyikapi persaingan yang ada



3. Pengaruh kampanye atau promosi



produk



0,11



4



0,44



ramah



Karena hal ini membuat PT Astra International Tbk berhati



lingkungan



hati dalam pemilihan bahan baku pada produknya



4. Lemahnya perekonomian dalan negeri



0,07



3



0,21



Faktor yang satu ini dapat membuat



PT



Astra



International Tbk juga merasa terancam karena daya beli



masyarakat pun akan menurun 5. Barang substitusi



0,06



3



0,18



Banyaknya barang pengganti yang menyerupai produk milik PT Astra International, Tbk



Total



1,00



4,075



Dari hasil analisis lingkungan eksternal PT Astra International, Tbk bahwa total total skor dari peluang dan ancaman sebesar 4,075 dari skor tersebut menyatakan bahwa PT Astra International, Tbk dapat memanfaatkan peluang yang dimiliki untuk mengatasi ancaman yang ada di sekitarnya baik dari pesaing, supplier ataupun dari regulasi pemerintah. No. Key Success Bobot Factors



1.



Efektivitas



PT



Astra PT Mitsubishi



International, Tbk



Suzuki Corporation



Nilai



Skor



Nilai



Skor



Nilai



Skor



0,17



4,5



0,765



4



0,68



4



0,68



0,15



4



0,6



4



0,6



3



0,45



0,18



4



0,72



3,5



0,63



3,5



0,63



0,1



3,5



0,35



3



0,3



2,5



0,25



0,12



4



0,48



3,5



0,42



3



0,36



0,11



3



0,33



2



0,22



3



0,33



0,07



3



0,21



2,5



0,175



3



0,21



Saluran Distribusi 2.



Penerapan Teknologi



3.



Reputasi Merk



4.



Tingkat kegagalan produksi



5.



Terbukanya peluang pasar



6.



Paket Teknologi



7.



Pengaruh kebijakan



pemerintah 8.



Diferensiasi



0,1



3



0,3



2



0,2



2



0,2



produk Total



1,00



3,755



3,225



3,11



Berdasarkan analisis Key Success Factors diatas dapat disimpulkan bahwa yang memiliki kenggulan bersaing paling utama PT Astra International, Tbk adalah PT Mitsubishi dengan perbandingan skor 3,755 : 3,225 hal ini menunjukkan bahwa PT Astra International, Tbk telah mengusai sepenuhnya pangsa pasar. 3.4 Strategic Factors Analysis Summary Strategic Factors Analysis Summary (SFAS) merupakan penggabungan indikator yang berasal dari IFAS dan EFAS dengan memiliki skor yang tertinggi, guna analisis strategik ini adalah untuk mengetahui masing masing indikator memiliki rentang waktu berapa lama. Berikut adalah tabel SFAS hasil kesimpulan dari tabel IFAS dan EFAS PT Astra International, Tbk No



Faktor



Bobot



Rating



Skor



Strategis 1



Efektivitas



Durasi S



0,16



4,5



0,72



Keterangan



M L X



Distribusi



yang



luas



Saluran



merupakan faktor yang hanya



Distribusi (S1)



berlaku pada rentang waktu 1- 3 tahun karena jika PT Astra



International



Tbk



inovasi



maka



kurang



sewaktu-waktu



pasarnya



dapat direbut oleh pesaing 2



Penerapan Teknologi (S3)



0,14



4



0,56



X



Penerapan



teknologi



yang



digunakan



PT



Astra



International, Tbk merupakan jangka teknologi



menengah yang



karena



digunakan



dapat berubah dalam kurun waktu yang cukup singkat 3



Fasilitas



0,09



3



0,27



X



Fasilitas yang digunakan PT



Manufaktur



Astra



International



(W2)



tergolong



dalam



jangka



pendek



karena



demi



kelangsungan



Tbk



proses



manufaktur perusahaan harus terus



mengupgrade



fasilitasnya 4



Tingkat



0,12



3,5



0,42



X



Faktor ini juga tergolong



kegagalan



jangka



produksi (W3)



kegagalan



pendek



berdampak



karena produksi



pada



laporan



tahun yang bersangkutan saja 5



Terbukanya



0,15



4



0,6



X



Terbukanya



peluang



peluang pasar



termasuk jangka menengah



(O1)



karena faktor tersebut dapat bertahan



dalam



rentang



waktu 1 – 3 tahun 6



Paket



0,11



3



0,33



X



Seiring



dengan



Teknologi



peekembangan



teknologi



(O2)



membuat masyarakat lebih mudah mengenal produk PT Astra International, Tbk



7



Pengaruh



0,12



2



0,24



X



Perubahan



peraturan



kebijakan



pemerintah



pemerintah



berdampak singkat bagi PT



pada PT Astra



Astra International, Tbk



International, Tbk (T1)



masih



terus



8



Intensitas



0,11



3



0,33



X



Faktor ini memiliki rentang



persaingan



waktu yang singkat karena



(T2)



jika PT Astra International, Tbk terus berinovasi maka persaingan



juga



akan



menurun Total



1,00



3,47



3.5 SAP SAP (Hasil Analisis Internal) PT Astra International, Tbk menggunkan data dari kuesioner sebanyak 100 responden, berikut adalah daftar pertanyaan dan selajutnya tabel tabulasi pilihan responden Pertanyaan A



Apakah penting penerapan teknologi PT Astra International, Tbk ?



B



Apakah penerapakan saluran distribusi yang dialakukan PT Astra International, Tbk telah berjalan dengan baik?



C



Apakah kegiatan promosi yang dilakukan PT Astra International, Tbk telah efektif ?



D



Bagaimana fasilitas manufaktur yang ada di PT Astra International, Tbk ?



E



Apakah penting PT Astra International Tbk dalam memperhatikan kesejahteraan karyawan?



F



Apakah penting kegagalan produksi PT Astra International, Tbk



Tabel kuesioner No. Responden 1 2 3 4 5 6



A 5 3 5 2 5 4



B 3 5 5 5 3 5



C 5 5 5 5 4 2



D 3 4 4 2 5 4



E 4 5 5 5 5 5



F 2 3 5 2 5 3



Jumlah 22 25 29 21 27 23



7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 43 44 45 46 47



5 5 5 5 3 5 5 4 5 5 5 1 5 5 5 3 5 5 5 2 5 4 5 5 5 5 5 5 5 5 3 5 5 5 5 5 4 5 5 5 2



5 2 5 5 5 5 3 5 5 5 5 1 5 5 5 5 5 3 5 4 5 5 5 5 1 5 5 4 5 5 5 5 5 5 5 5 5 1 5 5 5



5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 3 5 5 5 5 5 4 5 5 3 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 3 5 5 5 5 5 5 5 5 4 5



4 3 4 4 3 4 5 2 4 4 5 3 4 3 4 4 5 2 5 5 5 3 5 4 4 5 3 5 5 4 2 5 4 4 5 4 5 3 4 4 4



5 5 4 5 5 5 5 5 5 5 5 3 5 5 5 5 4 5 5 5 5 5 5 3 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 3 5 5 5



4 2 5 3 3 5 3 2 2 5 3 5 3 1 3 5 2 5 3 3 2 3 4 5 3 5 1 5 1 5 3 3 2 4 4 3 3 5 1 3 5



28 22 28 27 24 29 26 23 26 29 26 18 27 24 27 27 25 25 28 22 27 25 29 27 23 30 24 29 26 29 21 28 26 28 29 27 27 22 25 26 26



48 49 50 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 81 82 83 84 85 86 87 88



1 5 5 5 5 5 5 4 5 5 5 3 5 5 5 3 5 5 5 5 2 5 5 5 2 5 4 5 5 3 5 4 5 5 5 5 5 4 5 5 4



5 5 3 5 5 2 5 5 5 5 5 4 5 5 5 5 5 4 5 1 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 2 5 5 5 5 5 5 4



5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 4 5 5 5 5 5 4 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5



4 2 4 4 5 4 3 5 4 4 5 3 4 4 4 5 3 4 4 3 4 4 5 3 5 4 5 4 3 3 4 5 3 4 5 4 4 5 3 5 5



5 5 3 4 5 5 5 5 5 5 2 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 2 5 5 5 5 5 5 5 5 2 4 5 5 5 4 5 4 5 5



3 4 2 5 3 3 3 4 3 4 5 1 3 4 3 4 2 5 3 3 5 4 1 4 3 4 2 4 3 5 3 5 1 4 3 4 2 5 3 3 4



23 26 22 28 28 24 26 28 27 28 26 21 27 28 27 27 24 28 27 22 26 28 23 27 25 28 26 28 26 26 27 26 23 25 28 28 25 29 25 28 27



89 90 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 Total



5 5 5 5 5 5 4 5 4 5 5 2 449



5 5 4 5 5 5 2 5 5 5 4 5 455



5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 486



4 5 3 4 5 4 5 3 5 4 3 4 400



5 5 1 5 5 5 5 4 5 5 5 4 470



3 4 1 4 2 5 4 3 4 1 4 3 334



27 29 19 28 27 29 25 25 28 25 26 23 2594



Ringkasan dari hasil kuesioner responden No



Rating



5



4



3



2



1



Jumlah



Indikator 1.



Apakah



penting 375



40



21



10



3



449



28



15



8



4



455



28



6



2



0



486



180



60



10



0



400



penerapan teknologi PT



Astra



International, Tbk ? 2.



Apakah penerapakan 400 saluran



distribusi



yang dialakukan PT Astra



International,



Tbk telah berjalan dengan baik? 3.



Apakah



kegiatan 450



promosi



yang



dilakukan PT Astra International,



Tbk



telah efektif ? 4.



Bagaimana



fasilitas 150



manufaktur yang ada di



PT



Astra



International, Tbk ? 5.



Apakah penting PT 415 Astra



36



12



6



1



470



112



105



24



8



334



International



Tbk



dalam



memperhatikan kesejahteraan karyawan? 6.



Apakah



penting 85



kegagalan



produksi



PT



Astra



International, Tbk 2594



Total



No. 1.



Indikator Apakah



penting



teknologi



Bobot penerapan 0,173



PT



Nilai



Skor



4,49



0,777



4,55



0,796



4,86



0,918



4



0,616



Astra



International, Tbk ? 2.



Apakah penerapakan saluran 0,175 distribusi yang dialakukan PT Astra International, Tbk telah berjalan dengan baik?



3.



Apakah kegiatan promosi yang 0,189 dilakukan



PT



Astra



International, Tbk telah efektif ? 4.



Bagaimana



fasilitas 0,154



manufaktur yang ada di PT Astra International, Tbk ?



5.



Apakah



penting



International



PT



Tbk



memperhatikan



Astra 0,181



4,70



0,851



3,34



0,431



dalam



kesejahteraan



karyawan? 6.



Apakah



penting



produksi



kegagalan 0,129



PT



Astra



International, Tbk 1,0



4,389



Keterangan



Rating



Dominan



4,01 – 5,00



Kuat



3,41 – 4,00



Aman



2,81 – 3,4



Bertahan



2,21 – 2,8



Lemah



1,61 – 2,2



Hilang Harapan



1,00 – 1,60



Dari analisis SAP melalui data responden yang melakukan kuesioner dapat dilihat bahwa PT Astra International Tbk berada pada skor 4,389 yang berarti PT Astra berada pada posisi dominan 3.6 ETOP ETOP merupakan hasil analisis eksternal yang terdiri dari EOE dan ETE, tetapi untuk kali ini menggunakan data dari EFAS, berikut hasil analisis PT Astra International Tbk Faktor Strategis



Bobot



Rating



Skor



Keterangan



Eksternal Peluang 1.



Terbukanya



pasar



peluang 0,26



4



1,04



Dengan membuat



terbukanya



pasar



PT



Astra



International,



Tbk memiliki



peluang lebih untuk mengusai pasar 2. Paket Teknologi



0,24



3.5



0,84



Adanya paket teknologi yang semakin canggih berdampak peluang PT Astra International agar produknya lebih dikenal oleh masyarakat luas



3.Pengaruh jawab



sosial



International



Tanggung 0,16



3



0,48



Sebuah tanggung jawab sosial



PT



Astra



merupakan



Tbk



dalam



membuka peluang untuk lebih



membantu penngembangan



cara



PT



Astra



dekat dengan masyarakat



perusahaan 4. Terbukanya pasar ekspor



0,13



3,5



0,455



Dengan



terbukanya



pasar



ekspor membuka peluang bagi PT Astra Internationa, Tbk dalam



mengembangkan



sayapnya 5. Pengaruh penghargaan 0,11



3



0,33



Hal



ini



dapat



dan sertifikat lain yang



peluang



bagi



dapat mengangkat citra PT



International Tbk



membuka PT



Astra



Astra International, Tbk 6. Pasar tenaga kerja



0,1



3



0,30



Dengan adanya pasar tenaga kerja membuka peluang bisnis baru PT Astra International, Tbk melalui tenaga kerja yang tersedia



1,00



3,445



Ancaman 1.



Pengaruh



kebijakan 0,25



pemerintah pada PT Astra



2



0,5



PT Astra International Tbk harus berhati hati akan hal ini



International, Tbk 2. Intensitas persaingan



0,25



2



0,5



Berhati hati dalam menyikapi persaingan yang ada



3. Pengaruh kampanye atau 0,24 promosi



produk



3



0,72



ramah



Karena hal ini membuat PT Astra International Tbk berhati



lingkungan



hati dalam pemilihan bahan baku pada produknya



4. Lemahnya perekonomian 0,15



2,5



0,375



dalan negeri



Faktor yang satu ini dapat membuat



PT



Astra



International Tbk juga merasa terancam karena daya beli masyarakat pun akan menurun 5. Barang substitusi



0,11



2



0,22



Banyaknya barang pengganti yang menyerupai produk milik PT Astra International, Tbk



1,00



Total



2,315



IDEAL



SPEKULATIF



DEWASA



GAWAT



Dari hasil analisis diatas dengan hasil skor dari EOE adalah 3,445 dan ETE 2,315 maka posisi ETOP PT Astra International, Tbk adalah pada posisi Ideal 3.7 SWOT Matriks SWOT Matriks di dapat dari hasil SAP dan ETOP yang telah dianalisis diatas berikut adalah hasil dari analisis SWOT PT Astra International Tbk



SAP



ETOP Ideal



Spekulatif



Dewasa



Gawat



Dominan



I



I



I



I



Kuat



I



I



I



Aman



I



I



Bertahan



I



Lemah Hilang Harapan



D



D D



D



D



D



D



D



D



D



Dari hasil SAP yang berjumlah 4,389 yang berada pada posisi dominan dan ETOP yang berada pada posisi ideal maka dapat disimpulkan bahwa PT Astra International Tbk berapada pada posisi pertumbuhan dan strategi yang diterapkan adalah “investasi”



BAB IV PENUTUP 4.1 Kesimpulan Analisis SWOT adalah hasil dari penggabungan faktor yang ada di perusahaan untuk merumuskan strategi keberlangsungan hidup perusahaan. Analisis ini didasarkan pada pemanfaatan secara maksimal kekuatan serta peluang yang dimiliki untuk meminimalisir kelemahan serta ancaman Dari hasil analisis yang telah dibahas mulai dari pembuatan IFAS dan EFAS lalu SAP dan juga ETOP dapat disimpulkan bahwa PT Astra International, Tbk berada pada posisi growth atau pertumbuhan sehingga memerlukan strategi investasi agar PT Astra International, Tbk dapat terus berkembang dan lebih menguasai pangsa pasar yang ada.



DAFTAR PUSTAKA Rufaidah, Popy. 2012. Manajemen Strategik edisi revisi. Bandung: Humaniora Wayan Arya Paramarta. 2009. Analisis SWOT PT Astra International, Tbk. Jurnal Forum Manajemen. Vol 7, No 1: 39 - 44 www.astra.co.id (tanggal 4 November 2017 pukul 10.23 WIB)



LAMPIRAN 



Daftar divisi PT Astra International Tbk



Produk dari Toyota



Produk dari Honda



Produk dari Daihatsu



Sepeda Motor



GS Astra