Satuan Acara Penyuluhan Kegel [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

SATUAN ACARA PENYULUHAN “SENAM KEGEL”



Disusun oleh : 1. Hendrikus Novianus Jimmye 2. Nisa Yusrina Nuralifah 3. Rani Dewi Lestari



Jl. Kalibata Raya No. 25-30 Jakarta Timur 13630 Telp. (021) 80880882 Fax. (021) 80880883 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Binawan 2017



SATUAN ACARA PENYULUHAN SENAM KEGEL



Bidang Studi



: MC (Maternity Care)



Judul PenKes



: Senam Kegel



Sasaran



: Ibu Post Partum



Waktu



: 40 menit



Hari/tanggal



: Selasa, 5 Desember 2017



Tempat



: Ruang RPKK RSUD Koja



Karakteristik Peserta A. Tujuan Intruksi Umum (TIU) Setelah diberikan penyuluhan mengenai senam kegel selama 40 menit diharapkan ibuibu mampu memahami dan dapat mengerti cara melakukan senam kegel dengan baik dan benar. B. Tujuan Intruksi Khusus (TIK) Setelah mendapatkan penyuluhan kesehatan ibu post partum mampu : a.



Menjelaskan pengertian senam kegel



b.



Menjelaskan tujuan senam kegel



c.



Menjelaskan manfaat senam kegel



d.



Indikasi dan kontra indikasi senam kegel



e.



Kerugian bila tidak melakukan senam kegel



f.



Bagaimana pelaksanaan senam kegel



C. Materi 1. Pengertian senam kegel 2. Tujuan senam kegel 3. Manfaat senam kegel



4. Indikasi dan kontra indikasi senam kegel 5. Kerugian bila tidak melakukan senam kegel 6. Latihan senam kegel



D. Kegiatan Penyuluhan Kegiatan Penyuluhan



Kegiatan



peserta Waktu



Penyuluhan 1. Pendahuluan



Menyimak



a. Memberi



salam,



mempertahankan



dan 5 menit



menjawab



sikap



dan tempat duduk sasaran. b. Memeriksa daftra hadir. c. Memberikan



pertanyaan



apersepsi d. Mengkomunikasikan atau menuliskan



pokok



bahasan. e. Mengkomunikasikan tujuan f. Menjelaskan penyuluhan 2. Kegiatan inti



30 menit



a. Materi penyuluhan tentang Menyimak



dan



:



mendengarkan



1) Menjelaskan



penjelasan



pengertian dari senam Memperhatikan dengan nifas



seksama



2) Menjelaskan



tujuan



dari senam kegel 3) Menjelaskan



manfaat



dari senam kegel 4) Menjelaskan langkah – Menanyakan hal yang langkah senam kegel



tidak dimengerti



b. Memberikan kesempatan Menjawab



pertanyaan



bertanya



dengan baik dan benar



c. Menanyakan



kembali Berpartisipasi



materi yang diberikan d. Demontrasi



langkah



dalam



demonstrasi –



langkah senam kegel 3. Penutup a. Menyimpulkan bersama-sama



5 menit materi Menyimpulkan



materi



dengan baik dan benar



b. Memberi evaluasi secara Menyimak lisan c. Memberi salam



dan



berespon Menjawab salam



E. Metode 1. Ceramah 2. Tanya jawab 3. Demontrasi



F. Media 1. LCD proyektor 2. Leaflet senam kegel 3. Power point, 4. Lembar balik



G. Uraian Tugas Pemberi materi



: Rani Dewi Lestari



Pembawa Acara



: Nisa Yusrina Nuralifah



Demonstrasi



: 1. Nisa Yusrina Nuralifah 2. Rani Dewi Lestari 3. Hendrikus N Jimmye



Observer



: Hendrikus N Jimmye



Pembimbing



: Handayani SKp, Mkep. Sp.Mat



H. Evaluasi 1. Struktur a) Kesiapan memberikan materi penyuluhan b) Media dan alat memadai c) Setting sesuai dengan kegiatan



2. Proses a) Pelaksanaa sesuai jadwal



3. Hasil a) Peserta penyuluhan mampu menjawab pertanyaan yang diajukan oleh penyuluh saat evaluasi



I.



Alat evaluasi 1. Jelaskan pengertian dari senam kegel ? 2. Jelaskan tujuan dari senam kegel ? 3. Apa manfaat dari senam kegel? 4. Sebutkan Indikasi dan kontra indikasi senam kegel? 5. Sebutkan kerugian bila tidak melakukan senam kegel? 6. Bagaimana pelaksanaan senam kegel ?



J.



Setting tempat



Keterangan



: Leader



: Co leader



: Fasilitator



: Klien



Daftar Pustaka



Aiyeyeh, dkk (2011). Asuhan kebidanan lll (nifas). Jakarta : CV. Trans info media.



Mochtar, Rostam (1998). Obstetri Operatif, Obstetri social. Jakarta : EGC



Saleha, sitti (2009). Asuhan Kebidanan pada masa nifas. Jakarta : Salemba Medika.



Citra, foezi (2007). Senam kegel. diunduh dari http://www.ibudananak.com/2007/index. Pada tanggal 2 Desember 2017, pukul 20.00



Fikriamrullah, nada (2007). Senam kegel. diunduh dari http://susternada.blogspot.com/2007/07/senam-nifas.html. Desember 2017, pukul 19.00 http://eprints.undip.ac.id/43153/3/3._BAB II.pdf



Pada



tanggal



2



MATERI A. Pengertian Senam Kegel adalah senam yang bertujuan untuk memperkuat otot-otot dasar panggul terutama otot pubococcygeal sehingga seorang wanita dapat memperkuat otototot saluran kemih (berguna saat proses persalinan agar tidak terjadi “ngompol”) dan otot-otot vagina (memuaskan suaminya saat berhubungan seksual). Senam kegel adalah senam yang ditujukan untuk melatih otot-otot panggul bagian bawah. Senam ini dapat membantu mengencangkan otot-otot di bawah rahim, usus besar, kantong kemih dan area organ reproduksi kita Senam kegel adalah senam untuk menguatkan otot panggul. Otot panggul atau otot PC (PuboCoccygeal Muscle) adalah otot yang melekat pada tulang-tulang panggul seperti ayunan dan berperan menggerakkan organ-organ dalam panggul yaitu rahim, kantong kemih, dan usus. Bila menahan dan melepaskan air seni, berarti Anda sedang menggerakkan otot panggul Latihan Kegel dengan menahan air seni, disarankan hanya dilakukan pada saat awal berlatih. Gunanya untuk menemukan letak otot PC. Setelah itu sebaiknya jangan dilakukan lagi karena akan mengganggu pola kencing Anda. Sebaiknya berkonsultasi lebih dulu sebelum berlatih dan lakukan evaluasi dalam jangka waktu tertentu. Misalkan pada waktu berkemih pada bangun tidur, setiap 2 jam sepanjang siang dan sore hari, sebelum tidur, dan setiap 4 jam pada malam hari. Lakukan Latihan ini dengan sabar hingga sekitar 6 kali sehari. Lebih sering lebih baik. Hasilnya baru terasa 3-6 bulan. Jika sampai waktu tersebut anda masih terganggu dengan kondisi otot, sebaiknya segera periksakan kedokter.



B. Tujuan senam kegel 1. Merapatkan miss V dan mengencangkan otot – otot vagina 2. Mengatasi kesulitan buang air kecil 3. Sirkulasi darah disekitar dubur dapat meningkat sehingga dapat mencegah wasir 4. Bisa membantu perempuan yang mengalami inkontinensia urin (beser)



C. Manfaat senam kegel



1. Membantu penyembuhan rahim, perut, dan otot pinggul yang mengalami trauma serta mempercepat kembalinya bagian – bagian tersebut kebentuk normal 2. Membantu menormalkan sendi – sendi yang



menjadi longgar diakibatkan



kehamilan 3. Menghasilkan manfaat psikologis menambah kemampuan menghadapi stress dan bersantai sehingga mengurangi pasca persalinan



D. Indikasi dan kontra indikasi senam kegel 1. Indikasi senam kegel Untuk ibu melahirkan yang sehat dan tidak ada kelainan dalam persalinannya. 2. Kontra indikasi senam kegel a. Ibu post partum dengan komplikasi yang belum teratasi b. Ibu post partum dengan secsio saserea (operasi)



E. Kerugian bila tidak melakukan senam kegel 1. Infeksi karena involusi uterus yang tidak baik sehingga sisa darah tidak dapat dikeluarkan. 2. Trombosis vena (sumbatan vena oleh bekuan darah). 3. Timbulnya varises. F. Latihan senam kegel 1. Untuk melakukan senam kegel bagi wanita. Pertama posisikan tubuh anda tidur terlentang menghadap keatas. 2. Ambil nafas dalam-dalam, perut dikembungkan, kemudian napas dikeluarkan melalui mulut. Ini dilakukan dalam posisi tidur terlentang. 3. Sejajarkan kedua tangan anda lurus menyentuh lantai disamping tubuh anda, telapak tangan menghadap kebawah dan posisi kedua kaki sedikit mengangkang. 4. Kemudian tekuk lutut anda, lalu gunakan telapak kaki, bahu belakang dan kepala belakang sebagai penyangga sambil mengangkat berat badan anda keatas. Pertahankan posisi ini selama 5 - 10 detik. Dan ulangi kembali 12 - 14 kali berturut-turut sambil beristirahat disela-sela melakukannya. 5. Anda juga dapat memaksimalkan gerakan ini dengan mengangkat ujung kaki hingga menjinjit.



: